Berusaha untuk selalu berbuat yang terbaik disegala bidang untuk keluarga, tetangga, lingkungan kerja,serta berkontribusi memajukan kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan oleh umat, agama, bangsa dan negara indonesia untuk mewujudkan kehidupan yang sejahtera, rukun, harmonis aman, tentram, nyaman dan damai.