Tak ada waktu untuk berpangku tangan dalam hidup. Kerja keras dan berusaha mandiri itu lebih baik. Tinggalkan yang bukan prioritas dan bukan kebutuhan yang searah dengan visi. Mencari pengalaman yang lebih indah dan menantang, bukan pengalaman yang stagnant dan biasa saja. Semangat dalam hidup dan selalu menjadi 'Najah Cerdas'