standar terbaik dalam mengukur keberhasilan adalah dengan cara sebanyak apa anda telah membuat orang lain bahagia
Bersikaplah kukuh seperti batu karang yang tidak putus-putus-nya dipukul ombak. Ia tidak saja tetap berdiri kukuh, bahkan ia menenteramkan amarah ombak dan gelombang itu.