^^Keberhasilan datang karena kita pantas berhasil^^
Jef Kenzie
JEFRI.nama itulah yg kerap kali untuk menyapaku. Mempunyai kehidupan sederhana. Ciri khas yg mengena pd pribadi dirinya dtg dari seorg musisi yg sempat naik daun pd era 70-90an, ialah Ebiet G.Ade. Berbagai kegiatan organisasi diluar seperti mengikuti kelas menulis adalah hal yang dijalani untuk mendapatkan pengalaman dengan penulis lain. Probolinggo adalah kota tetangga yang ia singgahi untuk menyerap pengalaman dari para penulis yang berhasil menerbitkan beberapa novel dan antologi lainnya.
"pikiran seharusnya bagaikan parasut, tertutup pasti hancur didalam masyarakat"