3. Kenapa Kurva Permintaan
Berslope Negatif
Hukum Permintaan
Inverse relationship antara harga (P) dan
kuantitas (Q).
Hukum Diminishing Marginal Utility.
Utility merupakan kepuasan tambahan
yang diterima seseorang saat mengkonsumsi
suatu produk.
Marginal maknanya extra/ tambahan.
Diminishing maknanya penurunan.
4. Permintaan Pasar
Permintaan Pasar → jumlah dari
seluruh permintaan seseorang
terhadap suatu barang atau jasa.
Secara grafik, kurva permintaan
seseorang dijumlahkan horizontally
untuk menghasilkan kurva
permintaan pasar.
5. Ceteris Paribus
Ceteris paribus : bahasa latin, artinya
variabel lain diasumsikan konstan.
Slope kurva permintaan miring karena,
ceteris paribus, tingkat harga yang lebih
rendah mengakibatkan kuantitas yang
diminta menjadi lebih banyak!
6. Perubahan Kuantitas yang
Diminta Vs Perubahan
Permintaan
Perubahan Kuantitas yang Diminta
Pergerakan sepanjang kurva
permintaan.
Disebabkan perubahan harga produk.
7. Perubahan Kuantitas Yang
Diminta
0
D1
Harga
rokok per
pak
Jumlah rokok yang
dihisap per hari
Pajak akan menaikkan
harga rokok,
akibatnya terjadi
pergerakan sepanjang
kurva permintaan.
A
C
20
2.00
$4.0
0
12
8. Perubahan Kuantitas Barang
Yang Diminta Vs Perubahan
Permintaan
Perubahan Permintaan
Pergeseran pada Kurva Permintaan, bisa
ke kanan atau ke kiri.
Disebabkan karena perubahan faktor
lain pada harga.
12. Harga Barang Lain
Substitusi & Komplemen
Jika harga suatu barang jatuh, akan
menurunkan permintaan barang lain.
Dua barang dikatakan saling
menggantikan (substitutes).
Jika harga suatu barang jatuh, akan
menaikkan permintaan barang lain. 2
barang tersebut dikatakan saling saling
melengkapi (complements).
16. Perubahan Kuantitas Yang
Ditawarkan
1 5
Harga Ice-
Cream
Kuantitas
Ice-Cream0
S
1.00
A
C
$3.0
0
Kenaikan harga ice
cream berakibat
pergerakan disepanjang
kurva penawaran
17. Penawaran Pasar
Penawaran pasar rmenunjukkan
jumlah seluruh penawaran dari semua
penjual untuk suatu jenis barang
tertentu.
Secara grafik, kurva penawaran
seseorang dijumlahkan secara
horisontal untuk memperoleh kurva
penawaran pasar.
20. Perubahan Kuantitas yang ditawar
Vs Perubahan Penawaran
Variabel- variabel yang
mempengaruhi kuantitas
yang ditawarkan
Perubahan karena variabel
tersebut........
Harga Pergerakan di sepanjang kurva
penawaran
Harga input Pergeseran kurva penawaran
Teknologi Pergeseran kurva penawaran
Ekspektasi Pergeseran kurva penawaran
Jumlah penjual Pergeseran kurva penawaran
22. Bagaimana peningkatan Permintaan
Mempengaruhi Keseimbangan
Harga
Ice Cream
2.00
0 7 Kuantitas
Ice-Cream
Supply
Equilibrium
awal
D1
1. Cuaca panas meningkatkan
Permintaan ice cream
D2
2. ..Akibatnya
harga mjd lbh
mahal
$2.50
10
3. ...dan jumlah yang
terjual lbh banyak.
Equilibrium
baru
23. S2
Bagaimana Penurunan Penawaran
Mempengaruhi Keseimbangan
Harga
Ice-Cream
2.00
0 1 2 3 4 7 8 9 11 12 Kuantitas
Ice-Cream
13
Demand
Equilibrium awal
S1
10
1.Gempa bumi menurunkan
Penawaran ice cream
Equilibrium
baru
2. ...Akibat
harga mjd lbh
tinggi
$2.50
3. ...dan jumlah yang
terjual lbh sedikit.
24. Latihan
Diketahui fungsi permintaan pasar, QD = 40 – 4P
dan fungsi penawaran pasar, QS = -8 + 16P
a. Gambarlah kurva permintaan dan penawarannya!
b. Berapa tingkat harga dan kuantitas barang pada
posisi keseimbangan?
c. Berapa tingkat harga & kuantitas barang pada
keseimbangan yang baru jika;
i. Ada pajak sebesar 2
ii. Ada subsidi sebesar 3
Editor's Notes
17 Use the cookie or snack example to illustrate individual and market demand.
Use the market example on pages 60-61. Use Famous Amos cookies.
18 Need to emphasize the point of holding all other factors constant.
19
19 Need to emphasize that this difference is because of ceteris paribus. Very important distinction.
11
15 Use the Cold Soda example from page 64-65 in the Instructors Manual. Shows very nicely the two different demand curves.