際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Prakarya Bahan Lunak
Kelompok Gypthology:
 Afgan Halimi
 Ahmad Luthfi Rahmana
 Danar Putra Mahendra
 Fauza Fadhillah
 Risty Satriani
Pengertian Kerajinan dari Bahan Lunak
 Bahan adalah material yang memiliki sifat tertentu yang
dapat mempengaruhi hasil karya yang akan di buat.
 Bahan lunak yaitu bahan yang memiliki sifat fisik
empuk/lunak sehingga sangat mudah di bentuk.
 Jadi, kerajinan dari bahan lunak merupakan produk
kerajinan yang menggunakan bahan dasar yang bersifat
lunak.
Bahan Lunak
 Jenis bahan lunak, yaitu:
A. Bahan Lunak Alami.
B. Bahan Lunak Buatan.
Bahan Lunak Alami
 Adalah bahan lunak yang diperolah dari alam sekitar dan
cara pengolahannya juga secara alami tidak dicampur
maupun dikombinasi dengan bahan buatan. Contoh bahan
lunak alami yang kita kenal adalah tanah liat, serat alam,
dan kulit.
Bahan Lunak Buatan
Adalah bahan untuk karya kerajinan yang diolah menjadi
lunak. Beragam karya kerajinan dari bahan lunak buatan
dapat dibuat berdasarkan bahan yang digunakan. Bahan-
bahan yang digunakan bisa berupa bubur kertas, gips,
fiberglas, lilin, sabun, spons, dan sebagainya.
Bahan Lunak
 Ragam bahan lunak, yaitu:
A. Kerjanian Tanah Liat.
B. Kerajinan Serat Alam.
C. Kerajinan Gips.
D. Kerajinan Lilin.
E. Kerajinan Sabun.
F. Kerajinan Bubur Kertas.
G. Dll.
Kerajinan Tanah Liat
Kerajinan yang terbuat dari bahan tanah liat sering dikenal
orang dengan kerajinan keramik. Kerajinan keramik adalah
karya kerajinan yang menggunakan bahan baku dari tanah
liat yang melalui proses sedemikian rupa (dipijit, butsir,
pilin, pembakaran dan glasir) sehingga menghasilkan barang
atau benda pakai dan benda hias yang indah.
Contohnya: gerabah, vas bunga, guci, piring. Berikut contoh
kerajinan gerabah dan keramik.
Kerajinan Serat Alam
Bahan-bahan serat alam dapat menghasilkan kerajinan
tangan yang beraneka ragam, misalnya tas, dompet, topi,
alas meja, tempat lampu. Teknik pembuatan kerajinan dari
serat alam ini sebagian besar dibuat dengan cara
menganyam.
Kerajinan Gips
Gips merupakan bahan mineral yang tidak larut dengan air
dalam waktu yang lama jika sudah menjadi padat. Prosesnya
harus dicairkan dahulu jika ingin bentuk seperti yang
diinginkan, harus dibuat cetakan. Jika akan diproduksi dalam
jumlah banyak, harus dibuat model terlebih dahulu. Secara
umum, untuk semua produk gips diperlukan cetakan. Bahan
utama pembuatan cetakan adalah silicone rubber, tetapi
yang paling gampang dan mudah dicari adalah plastisin atau
tanah liat. Contoh gips biasanya dapat berupa hiasan
dinding, mainan, dan sebagainya.
Kerajinan Lilin
Pembuatan kerajinan bahan dasar lilin cukup sederhana dan
mudah, dapat dilakukan oleh semua orang. Jika kita akan
mengubah bentuknya menjadi benda kerajinan yang unik,
tentunya perlu dicairkan dengan proses pemanasan di
atasapi/kompor.
Kerajinan Sabun
Kerajinan dari sabun sangat unik. Bahan yang diperlukan
adalah sabun batangan. Sabun dapat diolah dengan dua cara.
Pertama: mengukir sabun yang menghasilkan karya seperti:
binatang, buah, dan flora ukiran. Kedua, membentuk sabun,
yaitu: sabun diparut hingga menjadi bubuk, dicampur
dengan sagu dan sedikit air, lalu dibuat adonan baru seperti
membuat bentuk dari plastisin.
Kerajinan Bubur Kertas
Bubur kertas adalah bubur yang terbuat dari kertas yang
sudah tidak digunakan lagi yang dihancurkan dengan blender,
dimana kertas tersebut sudah dipotong-potong kecil terlebih
dahulu dan didiamkan semalam.
Bahan dan alat Motif Hias Unsur Nilai Teknik Pembuatan Fungsi
Serbuk Gips
Cetakan
Cat air
Kuas
Realis Estetis Membuat dengan teknik
cetak
Tempat foto
Identifikasi
Identifikasi Kerajinan Gypsum
Identifikasi:
Bahan dan Alat
Bahan
 Tepung Gypsum.
 Air.
 Serat
 Resin.
 Calsium.
Alat
 Wadah Cetak.
 Pengaduk.
 Saringan.
 Wadah.
 Kuas.
 Cat Air.
Cara Pembuatan
 Saring serbuk gypsum.
 Campurkan serbuk gypsum yang halus dengan air.
 Aduk hingga merata.
 Siapkan cetakan (berbagai bentuk).
 Masukan adonan gypsum pada cetakan.
 Masukan cetakan yang telah berisi gypsum pada oven, ataupun dapat dijemur
di terik matahari hingga mengering/keras.
 Lepaskan gypsum yang sudah mengeras dari cetakannya.
 Beri warna dengan cat air.
 Tunggu hingga cat air itu mengering
 Masukan kerajinan pada kemasan.
Sekian Dari Kelompok Kami
Terimakasih Atas Perhatiannya

More Related Content

What's hot (20)

Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...
Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...
Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...
OLMA8
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunakPk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Agus Tri
PPT KERAJINAN BAHAN KERAS
PPT KERAJINAN BAHAN KERAS PPT KERAJINAN BAHAN KERAS
PPT KERAJINAN BAHAN KERAS
fadjrin rahmayani
Tanah liat
Tanah liatTanah liat
Tanah liat
Rini Widya
Pk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alam
Pk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alamPk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alam
Pk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alam
Agus Tri
V slide kerajinan limbah organik
V slide kerajinan limbah organikV slide kerajinan limbah organik
V slide kerajinan limbah organik
gozaimasu
Pkwu x
Pkwu xPkwu x
Pkwu x
Hindraswari Enggar
Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"
Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"
Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"
wisnuwms
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Agus Tri
ECOPRINT.pptx
ECOPRINT.pptxECOPRINT.pptx
ECOPRINT.pptx
YuliyantiMasruroh1
Kerajinan tekstil
Kerajinan tekstilKerajinan tekstil
Kerajinan tekstil
Maulariz Kun
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
lesydeswanti
Karya Seni Rupa 3 Dimensi
Karya Seni Rupa 3 DimensiKarya Seni Rupa 3 Dimensi
Karya Seni Rupa 3 Dimensi
wandi120998
Pk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunak
Pk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunakPk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunak
Pk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunak
Agus Tri
Bab 2 kerajinan lokal nonbenda
Bab 2 kerajinan lokal nonbendaBab 2 kerajinan lokal nonbenda
Bab 2 kerajinan lokal nonbenda
jopiwildani
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.pptPPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
Lisstaa
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuran
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuranPrinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuran
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuran
Agus Tri
Prakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docx
Prakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docxPrakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docx
Prakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docx
silviaisafitriEP
PPT Biologi Bab Pencemaran Lingkungan
PPT Biologi Bab Pencemaran LingkunganPPT Biologi Bab Pencemaran Lingkungan
PPT Biologi Bab Pencemaran Lingkungan
Universitas Negeri Semarang
Ppt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa
Ppt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapaPpt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa
Ppt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa
Cecep Subagja
Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...
Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...
Modul Ajar Prakarya-Kerajinan - Modul Ajar Prakarya Kerajinan Bahan Alam Luna...
OLMA8
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunakPk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Agus Tri
PPT KERAJINAN BAHAN KERAS
PPT KERAJINAN BAHAN KERAS PPT KERAJINAN BAHAN KERAS
PPT KERAJINAN BAHAN KERAS
fadjrin rahmayani
Pk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alam
Pk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alamPk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alam
Pk9 s2 kd4.1.t1. proses produksi kerajinan bahan keras alam
Agus Tri
V slide kerajinan limbah organik
V slide kerajinan limbah organikV slide kerajinan limbah organik
V slide kerajinan limbah organik
gozaimasu
Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"
Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"
Powerpoint Prakarya & Kewirausahaan Kelas X "Alat Komunikasi"
wisnuwms
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Agus Tri
Kerajinan tekstil
Kerajinan tekstilKerajinan tekstil
Kerajinan tekstil
Maulariz Kun
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
2. SISTEM PRODUKSI KERAJINAN BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG.pptx
lesydeswanti
Karya Seni Rupa 3 Dimensi
Karya Seni Rupa 3 DimensiKarya Seni Rupa 3 Dimensi
Karya Seni Rupa 3 Dimensi
wandi120998
Pk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunak
Pk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunakPk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunak
Pk8 s2kd3.1.t1 prinsip kerajinan bahan lunak
Agus Tri
Bab 2 kerajinan lokal nonbenda
Bab 2 kerajinan lokal nonbendaBab 2 kerajinan lokal nonbenda
Bab 2 kerajinan lokal nonbenda
jopiwildani
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.pptPPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
PPT PKWU KERAJINAN KD. 3.1 KLS XI GANJIL.ppt
Lisstaa
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuran
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuranPrinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuran
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan berbasis media campuran
Agus Tri
Prakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docx
Prakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docxPrakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docx
Prakarya Kelas 9 BAB 1.pptx.docx
silviaisafitriEP
Ppt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa
Ppt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapaPpt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa
Ppt kerajinan dari bahan kayu, bambu, rotan, dan tempurung kelapa
Cecep Subagja

Similar to Prakarya bahan lunak (20)

Produksi Kerajinan Bahan Lunak
Produksi Kerajinan Bahan LunakProduksi Kerajinan Bahan Lunak
Produksi Kerajinan Bahan Lunak
Adistyadwii
Kerajinan berbahan lunak
Kerajinan berbahan lunakKerajinan berbahan lunak
Kerajinan berbahan lunak
MochamadSyafiuddin
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdfKerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Endang Rahayu
galih bahan lunak.pptx
galih bahan lunak.pptxgalih bahan lunak.pptx
galih bahan lunak.pptx
GalihDjatianto
Kerajinan bahan lunak kls 8
Kerajinan bahan lunak kls 8Kerajinan bahan lunak kls 8
Kerajinan bahan lunak kls 8
Agus Tri
KERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptx
KERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptxKERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptx
KERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptx
loanadavin
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan WirausahaKerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Alya Titania Annisaa
Contoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alami
Contoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alamiContoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alami
Contoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alami
fahira03
industri rumah dengan mengunakan bahan alamai
industri rumah dengan mengunakan bahan alamaiindustri rumah dengan mengunakan bahan alamai
industri rumah dengan mengunakan bahan alamai
Mazz Yudha
PRAKARYA Kelas 8 BAB 1.ppt
PRAKARYA Kelas 8 BAB 1.pptPRAKARYA Kelas 8 BAB 1.ppt
PRAKARYA Kelas 8 BAB 1.ppt
HilmiaPutri
Prakarya Kelas 8 BAB 1.pptx
Prakarya Kelas 8 BAB 1.pptxPrakarya Kelas 8 BAB 1.pptx
Prakarya Kelas 8 BAB 1.pptx
Shinta919671
Kerajinan dari bahan lunak
Kerajinan dari bahan lunakKerajinan dari bahan lunak
Kerajinan dari bahan lunak
Noti Setiani
Prakarya dan kewirausahaan
Prakarya dan kewirausahaanPrakarya dan kewirausahaan
Prakarya dan kewirausahaan
Rara Hanifatuzzahra
Kerajinan bahan lunak 8-2.pptx
Kerajinan bahan lunak 8-2.pptxKerajinan bahan lunak 8-2.pptx
Kerajinan bahan lunak 8-2.pptx
EviSinaga3
Kerajinan dari Bahan Lunak.pptx
Kerajinan dari Bahan Lunak.pptxKerajinan dari Bahan Lunak.pptx
Kerajinan dari Bahan Lunak.pptx
AinulZack1
Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)
Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)
Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)
AsusZenfone6
Bahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdf
Bahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdfBahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdf
Bahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdf
lusiafatima59
Kerajinan Keras Bahan Alami dan Buatan
Kerajinan Keras Bahan Alami dan BuatanKerajinan Keras Bahan Alami dan Buatan
Kerajinan Keras Bahan Alami dan Buatan
Abi Haliim
Kerajinan Bahan Keras Biji-Bijian
Kerajinan Bahan Keras Biji-BijianKerajinan Bahan Keras Biji-Bijian
Kerajinan Bahan Keras Biji-Bijian
GHOST
Produksi Kerajinan Bahan Lunak
Produksi Kerajinan Bahan LunakProduksi Kerajinan Bahan Lunak
Produksi Kerajinan Bahan Lunak
Adistyadwii
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdfKerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Kerajinan bahan lunak dan wirausaha pdf
Endang Rahayu
galih bahan lunak.pptx
galih bahan lunak.pptxgalih bahan lunak.pptx
galih bahan lunak.pptx
GalihDjatianto
Kerajinan bahan lunak kls 8
Kerajinan bahan lunak kls 8Kerajinan bahan lunak kls 8
Kerajinan bahan lunak kls 8
Agus Tri
KERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptx
KERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptxKERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptx
KERAJINAN BAHAN LUNAK SMP KELAS Kls 8.pptx
loanadavin
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan WirausahaKerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Kerajinan Bahan Lunak dan Wirausaha
Alya Titania Annisaa
Contoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alami
Contoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alamiContoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alami
Contoh produk kerajinan dari bahan lunak buatan dan alami
fahira03
industri rumah dengan mengunakan bahan alamai
industri rumah dengan mengunakan bahan alamaiindustri rumah dengan mengunakan bahan alamai
industri rumah dengan mengunakan bahan alamai
Mazz Yudha
PRAKARYA Kelas 8 BAB 1.ppt
PRAKARYA Kelas 8 BAB 1.pptPRAKARYA Kelas 8 BAB 1.ppt
PRAKARYA Kelas 8 BAB 1.ppt
HilmiaPutri
Prakarya Kelas 8 BAB 1.pptx
Prakarya Kelas 8 BAB 1.pptxPrakarya Kelas 8 BAB 1.pptx
Prakarya Kelas 8 BAB 1.pptx
Shinta919671
Kerajinan dari bahan lunak
Kerajinan dari bahan lunakKerajinan dari bahan lunak
Kerajinan dari bahan lunak
Noti Setiani
Kerajinan bahan lunak 8-2.pptx
Kerajinan bahan lunak 8-2.pptxKerajinan bahan lunak 8-2.pptx
Kerajinan bahan lunak 8-2.pptx
EviSinaga3
Kerajinan dari Bahan Lunak.pptx
Kerajinan dari Bahan Lunak.pptxKerajinan dari Bahan Lunak.pptx
Kerajinan dari Bahan Lunak.pptx
AinulZack1
Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)
Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)
Pertemuan 1 (prinsip kerajinan bahan lunak)
AsusZenfone6
Bahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdf
Bahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdfBahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdf
Bahan_Ajar_Produk_Kerajinan_dari_Bahan_L (1).pdf
lusiafatima59
Kerajinan Keras Bahan Alami dan Buatan
Kerajinan Keras Bahan Alami dan BuatanKerajinan Keras Bahan Alami dan Buatan
Kerajinan Keras Bahan Alami dan Buatan
Abi Haliim
Kerajinan Bahan Keras Biji-Bijian
Kerajinan Bahan Keras Biji-BijianKerajinan Bahan Keras Biji-Bijian
Kerajinan Bahan Keras Biji-Bijian
GHOST

More from Risty Satriani (8)

Tugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringanTugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringan
Risty Satriani
Xii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aidsXii tkj 2 hiv aids
Xii tkj 2 hiv aids
Risty Satriani
Rancang bangun
Rancang bangunRancang bangun
Rancang bangun
Risty Satriani
HAK ASASI MANUSIA
HAK ASASI MANUSIAHAK ASASI MANUSIA
HAK ASASI MANUSIA
Risty Satriani
Protokol UDP & Netware
Protokol UDP & NetwareProtokol UDP & Netware
Protokol UDP & Netware
Risty Satriani
IEEE (Institute of Electrical and Electronic Engineers
IEEE (Institute of Electrical and Electronic EngineersIEEE (Institute of Electrical and Electronic Engineers
IEEE (Institute of Electrical and Electronic Engineers
Risty Satriani
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Risty Satriani
Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)
Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)
Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)
Risty Satriani
Tugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringanTugas troubleshooting jaringan
Tugas troubleshooting jaringan
Risty Satriani
Protokol UDP & Netware
Protokol UDP & NetwareProtokol UDP & Netware
Protokol UDP & Netware
Risty Satriani
IEEE (Institute of Electrical and Electronic Engineers
IEEE (Institute of Electrical and Electronic EngineersIEEE (Institute of Electrical and Electronic Engineers
IEEE (Institute of Electrical and Electronic Engineers
Risty Satriani
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Kerajaan Islam di Maluku Kel-5
Risty Satriani
Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)
Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)
Kerajaan Mataram Kuno (kerajaan bercorak hindu di indonesia)
Risty Satriani

Recently uploaded (20)

Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKASOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
azizwidyamukti02
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKASOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
azizwidyamukti02
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3

Prakarya bahan lunak

  • 1. Prakarya Bahan Lunak Kelompok Gypthology: Afgan Halimi Ahmad Luthfi Rahmana Danar Putra Mahendra Fauza Fadhillah Risty Satriani
  • 2. Pengertian Kerajinan dari Bahan Lunak Bahan adalah material yang memiliki sifat tertentu yang dapat mempengaruhi hasil karya yang akan di buat. Bahan lunak yaitu bahan yang memiliki sifat fisik empuk/lunak sehingga sangat mudah di bentuk. Jadi, kerajinan dari bahan lunak merupakan produk kerajinan yang menggunakan bahan dasar yang bersifat lunak.
  • 3. Bahan Lunak Jenis bahan lunak, yaitu: A. Bahan Lunak Alami. B. Bahan Lunak Buatan.
  • 4. Bahan Lunak Alami Adalah bahan lunak yang diperolah dari alam sekitar dan cara pengolahannya juga secara alami tidak dicampur maupun dikombinasi dengan bahan buatan. Contoh bahan lunak alami yang kita kenal adalah tanah liat, serat alam, dan kulit.
  • 5. Bahan Lunak Buatan Adalah bahan untuk karya kerajinan yang diolah menjadi lunak. Beragam karya kerajinan dari bahan lunak buatan dapat dibuat berdasarkan bahan yang digunakan. Bahan- bahan yang digunakan bisa berupa bubur kertas, gips, fiberglas, lilin, sabun, spons, dan sebagainya.
  • 6. Bahan Lunak Ragam bahan lunak, yaitu: A. Kerjanian Tanah Liat. B. Kerajinan Serat Alam. C. Kerajinan Gips. D. Kerajinan Lilin. E. Kerajinan Sabun. F. Kerajinan Bubur Kertas. G. Dll.
  • 7. Kerajinan Tanah Liat Kerajinan yang terbuat dari bahan tanah liat sering dikenal orang dengan kerajinan keramik. Kerajinan keramik adalah karya kerajinan yang menggunakan bahan baku dari tanah liat yang melalui proses sedemikian rupa (dipijit, butsir, pilin, pembakaran dan glasir) sehingga menghasilkan barang atau benda pakai dan benda hias yang indah. Contohnya: gerabah, vas bunga, guci, piring. Berikut contoh kerajinan gerabah dan keramik.
  • 8. Kerajinan Serat Alam Bahan-bahan serat alam dapat menghasilkan kerajinan tangan yang beraneka ragam, misalnya tas, dompet, topi, alas meja, tempat lampu. Teknik pembuatan kerajinan dari serat alam ini sebagian besar dibuat dengan cara menganyam.
  • 9. Kerajinan Gips Gips merupakan bahan mineral yang tidak larut dengan air dalam waktu yang lama jika sudah menjadi padat. Prosesnya harus dicairkan dahulu jika ingin bentuk seperti yang diinginkan, harus dibuat cetakan. Jika akan diproduksi dalam jumlah banyak, harus dibuat model terlebih dahulu. Secara umum, untuk semua produk gips diperlukan cetakan. Bahan utama pembuatan cetakan adalah silicone rubber, tetapi yang paling gampang dan mudah dicari adalah plastisin atau tanah liat. Contoh gips biasanya dapat berupa hiasan dinding, mainan, dan sebagainya.
  • 10. Kerajinan Lilin Pembuatan kerajinan bahan dasar lilin cukup sederhana dan mudah, dapat dilakukan oleh semua orang. Jika kita akan mengubah bentuknya menjadi benda kerajinan yang unik, tentunya perlu dicairkan dengan proses pemanasan di atasapi/kompor.
  • 11. Kerajinan Sabun Kerajinan dari sabun sangat unik. Bahan yang diperlukan adalah sabun batangan. Sabun dapat diolah dengan dua cara. Pertama: mengukir sabun yang menghasilkan karya seperti: binatang, buah, dan flora ukiran. Kedua, membentuk sabun, yaitu: sabun diparut hingga menjadi bubuk, dicampur dengan sagu dan sedikit air, lalu dibuat adonan baru seperti membuat bentuk dari plastisin.
  • 12. Kerajinan Bubur Kertas Bubur kertas adalah bubur yang terbuat dari kertas yang sudah tidak digunakan lagi yang dihancurkan dengan blender, dimana kertas tersebut sudah dipotong-potong kecil terlebih dahulu dan didiamkan semalam.
  • 13. Bahan dan alat Motif Hias Unsur Nilai Teknik Pembuatan Fungsi Serbuk Gips Cetakan Cat air Kuas Realis Estetis Membuat dengan teknik cetak Tempat foto Identifikasi Identifikasi Kerajinan Gypsum Identifikasi:
  • 14. Bahan dan Alat Bahan Tepung Gypsum. Air. Serat Resin. Calsium. Alat Wadah Cetak. Pengaduk. Saringan. Wadah. Kuas. Cat Air.
  • 15. Cara Pembuatan Saring serbuk gypsum. Campurkan serbuk gypsum yang halus dengan air. Aduk hingga merata. Siapkan cetakan (berbagai bentuk). Masukan adonan gypsum pada cetakan. Masukan cetakan yang telah berisi gypsum pada oven, ataupun dapat dijemur di terik matahari hingga mengering/keras. Lepaskan gypsum yang sudah mengeras dari cetakannya. Beri warna dengan cat air. Tunggu hingga cat air itu mengering Masukan kerajinan pada kemasan.
  • 16. Sekian Dari Kelompok Kami Terimakasih Atas Perhatiannya