adakalanya hidup ini berlalu,
berlalu bagai waktu yang tiada berhenti,
dan tak ada yang bisa menghentikannya.
kita hanya bisa menikmatinya,
menikmati setiap detikan waktu,
tanpa bisa menghayati apa yang terjadi,
hidup ini ringkih...
maka nikmatilah..