"BERUSAHA UNTUK TIDAK PASRAH DAN MENYERAH"
Saya sering kali bertemu dengan orang-orang yang mengatakan : hidup saya mengalir seperti air saja atau ada juga yang mengatakan bahwa hidup ini jalani saja sepertiapa adanya, alias pasrah selalu.
Coba anda sekali waktu merenung, jika kehidupan Anda mengalir seperti air. Air mengalir dari tempat tinggi ke tempat lebih rendah. Air kadang masuk sungai, masuk selokan, masuk ke got kotoran, dll. Jika air itu banjir akan menabrak bebatuan dan merusak berbagai objek yang dilaluinya. Ya itulah air mengalir, tidak terkendali, melaju sesuai kondisi yang dilaluinya. Sedangkan kehidupan kita begitu berharga dan bernilai.
Nah, bagaimana setelah anda merenu