ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Presentasi Biologi
            ORGAN
            REPRODUKSI
            PADA MANUSIA
SMPN 1 BANDUNG

             KELAS
             IX-9
ANGGOTA KELOMPOK

FIKA MERDIANY
HINGIS TENISA
LERISA INDRIANI
NIDA FAUZYAH
NOVINDA MARDIANI
ORGAN
REPRODUKSI
PADA MANUSIA
ORGAN INI MEMPUNYAI FUNGSI
YAITU UNTUK MEMPERTAHANKAN
KELESTARIAN JENISNYA


BERDASARKAN SISTEM ALAT KELAMIN DI BAGI
MENJADI DUA ,YAITU:
- JANTAN
- BETINA
ORGAN REPRODUKSI JANTAN (PRIA)
Berdasarkan struktur di bagi menjadi dua ,yaitu:
Alat kelamin eksternal:
-Scrotum: menjaga agar suhu testis di bawah suhu tubuh.
-Penis : saluran untuk mengeluarkan sperma dan air seni
Dan alat kelamin internal :
-Testis : berfungsi sebagai penghasil sperma dan hormon
-Kelenjar aksesoris : terdiri dari kelenjar seminalis,prostat,
dan bulboutretral.Berfungsi sebagai penghasil cairan sperma
-Vas deferens : saluran sperma
Hormon pada organ jantan :
Hormon testosteron,estrogen,LH
Presentasi biologi smpn 1 bandung
ORGAN REPRODUKSI BETINA
Berdasarkan struktur di bagi menjadi:
Alat kelamin eksternal:
-dua pasang labia
-lubang vagina
Dan alat kelamin internal:
-sepasang ovarium:menghasilkan ovum dan hormon(estrogen dan
   progesteron)
-Tuba falopi : saluran yang berfungsi untuk menangkap ovum pada saat
   peristiwa ovulasi.
-Uterus (rahim) : organ tebal dan berotot yang merupakan tempat
   perkembangan fetus.
-Serviks dan vagina : saluran tempat keluarnya bayi pada proses
  melahirkan.
Hormon pada organ betina:
Hormon estrogen dan progesteron ( proses ovulasi)
Folicle Stimulating Hormone (FSH) (pematangan sel telur)
Presentasi biologi smpn 1 bandung
Gametogenesis

Oogenesis
Peristiwa pematangan sel telur yang
berlangsung di ovarium karena hormon
FSH.



Spermatogenesis
Proses pembentukan sel kelamin
(spermatozoa) pada laki-laki secara
terus menerus.
KELAINAN ATAU PENYAKIT ORGAN
REPRODUKSI

Organ reproduksi jantan:
-kanker prostat
Organ reproduksi betina:
-kanker serviks
-kanker rahim
Penyakit yang menyerang organ jantan dan betina:
Sifilis : karena infeksi bakteri treponema pallidum
Gonorhoe : karena infeksi bakteri gonorrhoeae
Tips mencegah penyakit  cuci tangan sebelum dan
organ reproduksi       sesudah buang air kecil.
                          memakai pakaian dalam
                         berbahan katun
                          untuk laki-laki yang tidak di
                         sunat,harus membersihkan
                         penis secara teliti
                         Untuk perempuan yang
                         sedang haid sesering mungkin
                         mengganti pembalut minimal 4
                         kali sehari atau jika pembalut
                         sudah penuh.
                         Tidak memakai celana yang
                         ketat
TAHAP PERKEMBANGAN EMBRIO
Tahap-tahap perkembangan embrio:
 Zigot : hasil peleburan sel telur dan sperma.

 Morula : kumpulan sel berbentuk bola yang
  merupakan hasil pembelahan sel secara terus
  menerus dari zigot.
 Blastula : kumpulan sel berongga. Rongga di sebut
  blastosoel.
 Gastrula : terdiri dari lapisan
  ektroderm,mesoderm,dan endoderm.
 Morfogenesis dan organogenesis : tahap
  pembentukan organ dan bentuk tubuh
Presentasi biologi smpn 1 bandung
Presentasi biologi smpn 1 bandung
Presentasi biologi smpn 1 bandung
TERIMA KASIH
           KEPADA:
          ALLAH SWT
    PARA ANGGOTA KELOMPOK.
           SUMBER:
   BELAJAR ILMU ALAM SEMESTA
            YOUTUBE




Terima kasih sudah menyaksikan
              kami
    Semoga bermanfaat ya!!

More Related Content

Presentasi biologi smpn 1 bandung

  • 1. Presentasi Biologi ORGAN REPRODUKSI PADA MANUSIA SMPN 1 BANDUNG KELAS IX-9
  • 2. ANGGOTA KELOMPOK FIKA MERDIANY HINGIS TENISA LERISA INDRIANI NIDA FAUZYAH NOVINDA MARDIANI
  • 3. ORGAN REPRODUKSI PADA MANUSIA ORGAN INI MEMPUNYAI FUNGSI YAITU UNTUK MEMPERTAHANKAN KELESTARIAN JENISNYA BERDASARKAN SISTEM ALAT KELAMIN DI BAGI MENJADI DUA ,YAITU: - JANTAN - BETINA
  • 4. ORGAN REPRODUKSI JANTAN (PRIA) Berdasarkan struktur di bagi menjadi dua ,yaitu: Alat kelamin eksternal: -Scrotum: menjaga agar suhu testis di bawah suhu tubuh. -Penis : saluran untuk mengeluarkan sperma dan air seni Dan alat kelamin internal : -Testis : berfungsi sebagai penghasil sperma dan hormon -Kelenjar aksesoris : terdiri dari kelenjar seminalis,prostat, dan bulboutretral.Berfungsi sebagai penghasil cairan sperma -Vas deferens : saluran sperma Hormon pada organ jantan : Hormon testosteron,estrogen,LH
  • 6. ORGAN REPRODUKSI BETINA Berdasarkan struktur di bagi menjadi: Alat kelamin eksternal: -dua pasang labia -lubang vagina Dan alat kelamin internal: -sepasang ovarium:menghasilkan ovum dan hormon(estrogen dan progesteron) -Tuba falopi : saluran yang berfungsi untuk menangkap ovum pada saat peristiwa ovulasi. -Uterus (rahim) : organ tebal dan berotot yang merupakan tempat perkembangan fetus. -Serviks dan vagina : saluran tempat keluarnya bayi pada proses melahirkan. Hormon pada organ betina: Hormon estrogen dan progesteron ( proses ovulasi) Folicle Stimulating Hormone (FSH) (pematangan sel telur)
  • 8. Gametogenesis Oogenesis Peristiwa pematangan sel telur yang berlangsung di ovarium karena hormon FSH. Spermatogenesis Proses pembentukan sel kelamin (spermatozoa) pada laki-laki secara terus menerus.
  • 9. KELAINAN ATAU PENYAKIT ORGAN REPRODUKSI Organ reproduksi jantan: -kanker prostat Organ reproduksi betina: -kanker serviks -kanker rahim Penyakit yang menyerang organ jantan dan betina: Sifilis : karena infeksi bakteri treponema pallidum Gonorhoe : karena infeksi bakteri gonorrhoeae
  • 10. Tips mencegah penyakit  cuci tangan sebelum dan organ reproduksi sesudah buang air kecil.  memakai pakaian dalam berbahan katun  untuk laki-laki yang tidak di sunat,harus membersihkan penis secara teliti Untuk perempuan yang sedang haid sesering mungkin mengganti pembalut minimal 4 kali sehari atau jika pembalut sudah penuh. Tidak memakai celana yang ketat
  • 11. TAHAP PERKEMBANGAN EMBRIO Tahap-tahap perkembangan embrio:  Zigot : hasil peleburan sel telur dan sperma.  Morula : kumpulan sel berbentuk bola yang merupakan hasil pembelahan sel secara terus menerus dari zigot.  Blastula : kumpulan sel berongga. Rongga di sebut blastosoel.  Gastrula : terdiri dari lapisan ektroderm,mesoderm,dan endoderm.  Morfogenesis dan organogenesis : tahap pembentukan organ dan bentuk tubuh
  • 15. TERIMA KASIH KEPADA: ALLAH SWT PARA ANGGOTA KELOMPOK. SUMBER: BELAJAR ILMU ALAM SEMESTA YOUTUBE Terima kasih sudah menyaksikan kami Semoga bermanfaat ya!!