Jika seseorang yg istimewa di hatimu tak bisa mencintaimu ketika kamu menjadi dirimu sendiri, maka dia tidak istimewa.
Cinta itu bukan tentang berapa banyak satu hari romantis yang kita lewati bersama, tapi tentang kualitas dari setiap hari-hari romantis kita bersamanya
Cinta mengajarkan kita untuk berbahagia untuk cinta, bukan bercinta untuk bahagia.
Tak ada yang sempurna, namun cinta mampu menyatukan dua insan yang tak sempurna untuk membentuk sesuatu yang sempurna.
Ketika dia yang kamu cinta meninggalkanmu demi orang lain, keringkan air matamu, karena kamu tahu kamu pantas dapatkan yang lebih baik.
Cinta itu bukan hanya tentang kata-kata indah, tapi tentang menunjukkan sese