aku, hanyalah sebuah jasad yang sebenarnya binasa dan tak punya kuasa apa - apa dan berjalan di muka bumi dan nanti ke perut bumi meninggalkan nama di batu nisan baik kah akan dikenang atau kah cela, semuanya tergantung pada jejak perjalananku saat ini.