1. 100 Daftar Keinginan
1. Mendapat IPK  3,00 dari semester 4 ini sampai semester 6
2. Lulus tahun 2013 dengan prestasi memuaskan
3. Membantu mensukseskan bisnis orang tua
4. Berhasil menjalankan usaha rajutan bersama Nurul
5. Punya kamera SLR
6. Punya laptop merk Aple
7. Punya mobil Hummer
8. Buka distro
9. Bisa Surfing
10. Punya Surfboard
11. Punya rumah di daerah Kuta, Bali
12. Bisa keliling Indonesia
13. Bisa ngebiayain orang tua keliling dunia
14. Bisa keliling America
15. Bisa keliling Europe
16. Bisa keliling Asia
17. Punya apartemen di NYC
18. Bisa bangun gereja di Lembata, NTT
19. Pendapatan perbulan 100jt
20. Bisa street dance
21. Bisa mahir main gitar
22. Bisa shoping keliling dunia sama mama
23. Punya mobil mewah min.3
24. Punya RS buat orang tidak mampu (gratis biaya)
25. Koleksi highheels dari designer terkenal
26. Punya designer baju pribadi
27. Punya photographer pribadi
28. Punya rumah mewah
29. Bisa beli rumah di Beverlly Hills
30. Bisa beliin papa mobil Ferari
31. Ziarah keluarga ke Tanah Suci
32. Ziarah keluarga ke Vatican
33. Merried umur 23 tahun
34. Merries at Vatican or Madrid or France
35. Bisa jadi penulis untuk biografi papa
36. Punya member card Victoria Secret
37. Punya kedai Starbuck pribadi
38. Mau dinner di dalam Eiffel Tower
39. Punya nail art shop pribadi
40. Punya karaoke room pribadi
41. Mau punya rumah kaya di film Iron Man
42. Mau punya guardian angel kaya HULK
2. 43. Bisa beli 20 pakaian di Zara dalam 1x belanja
44. Punya Kapel di rumah
45. Punya lapang tembak pribadi
46. Punya pacuan kuda
47. Punya 4 ekor kuda
48. Punya danau di belakang rumah
49. Punya pulau pribadi
50. Punya Jet pribadi
51. Tiap bulan nyumbang 30jt buat panti asuhan di Indo
52. 2 bulan sekali bikin acara galang dana untuk panti0panti jompo
53. Punya panti jompo
54. Bisa camping sama papa sambil keliling indo
55. Mau buka Master Jurusan Teknik Refrigerasi dan Tata Udara di Jakarta
56. Mau punya villa at California Beach
57. Bisa biayain 15 anak Katholik se-KAJ umur 15-18 tahun untuk ziarah keliling Indo
58. Bisa nonton Chelsea di Liga Inggris live at Stamford Bridge
59. Bisa main drum
60. Punya mobil sport termahal
61. Punya pabrik susu
62. Mau di lamar di bawah Eiffel Tower
63. BIsa masak France food
64. Bisa masak Chinnes food
65. Punya Foundation yang bekerja di bidang Pendidikan untuk anak tidak mamapu
66. Punya Foundation yang bekerja melawan kelaparan di berbagai belahan dunia
67. Medapat pengalaman sebagai promotor konser di Indonesia
68. Bisa nari balet
69. Bisa hidup sehat
70. Bisa jadi vegetarian
71. BIsa awet muda sampai umur 7an
72. Bisa masuk White House at Washington, D.C.
73. Bisa ketemu langsung dengan Angelina J.
74. Belajar DJ
75. Memperdalam belajar akting
76. Bisa main di pertunjukan teather besar
77. BIsa nyanyi di Broadway
78. Bisa bawa TIM Volley HMRA menang POM
79. Bisa jadi perawat
80. Bisa beladiri
81. Punya Production House
82. Punya studio band
83. Punya Lapangan golf
84. Bisa keluar angkasa
85. Bisa main piano
86. Punya Ice skating pribadi
3. 87. Bisa masak Italian food
88. Punya VIP card untuk shopping at LV
89. Punya tempat fitness pribadi
90. Mau camping di Mounth Everest
91. BIsa jadi atlit renang
92. Punya rumah makan khusus anak jalanan (free food)
93. Punya suami yang tinggi
94. Punya anak max. 3
95. Bisa jadi penulis buku non fiksi
96. Punya Foundation yang peduli alam
97. BIsa jadi model untuk cover majalah BAZAR
98. Bisa jadi model untuk cover majalah ELLE
99. Bisa duet bareng Colbie Caillat
100. Bisa foto bareng sama Jason Mraz