ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
ANATOMI SISTEM RESPIRASI
Oleh: dr. M Faiq Sulaifi
Kuliah Ilmu Dasar Keperawatan
Program S1 Ilmu Keperawatan
STIKES MUHAMMADIYAH LAMONGAN
SISTEM RESPIRASI
SALURAN NAPAS
Saluran napas dibagi 2:
1. Saluran napas atas:
a. Cavum nasi
b. Cavum oris
c. Sinus paranasalis
d. Faring
e. Laring
2. Saluran napas bawah:
a. Trachea
b. Bronchial tree
SALURAN NAPAS ATAS
HIDUNG DAN WAJAH
CAVUM NASI
ï‚¢ Rongga hidung dipisahkan
oleh septum nasi
ï‚¢ Lubang hidung: nares (nostril)
ï‚¢ Permukaan dinding lateral
mengalami
pembesaran, terdiri dari:
concha superior, concha
medius dan concha inferior
ï‚¢ Atap: mukosa olfaktorius
ï‚¢ Dasar: palatum mole dan
palatum durum
SINUS PARANASALIS
ï‚¢ Ada 4 macam
sinus
paranasalis:
1. Sinus frontalis
2. Sinus maxilaris
3. Sinus
ethmoidalis
4. Sinus
sphenoidalis
SINUS PARANASALIS
CAVUM ORIS
FARING DAN
LARING
FARING
ï‚¢ Faring terdiri dari:
1. Nasofaring
2. Orofaring
3. Laringofaring
LARING
Laring disebut juga dengan voice box karena
berkaitan dengan produksi suara
LARING
Terdiri dari 1 tulang dan 3 tulang rawan:
1. Os hyoid
2. Cartilago epiglottis
3. Cartilago thyroid
4. Cartilago cricoid
SALURAN NAPAS BAWAH
TRAKEA
POHON BRONKUS
POHON BRONKUS
POHON BRONKUS
ZONA RESPIRASI
Unit respirasi disebut
juga dengan
respiratory zone atau
respiratory lobule,
terdiri dari:
1. Bronkiolus
respiratorius
2. Ductus alveolaris
3. Atria
4. Alveolus
5. Saccus alveolaris
JARINGAN KAPILER ALVEOLI
Struktur alveoli terdiri
dari:
1. Sel epitel tipe I:
tempat gas exchange
2. Sel epitel tipe II:
penghasil surfactan
3. Pore of Kohn: tempat
keluar-masuk gas
antar alveoli
STRUKTUR ALVEOLI
STRUKTUR PARU
Lobus paru:
1. Paru kanan: 3 lobus
2. Paru kiri: 2 lobus
STRUKTUR PARU (ASPECTUS MEDIALIS)
SISTEM VASKULAR PADA PARU
VASKULARISASI BRONKUS
CAVUM PLEURA
Lapisan pleura:
1. Pleura visceralis
2. Cavum pleura
3. Pleura parietalis
OTOT-OTOT PERNAPASAN
DIAFRAGMA
1. Otot diafragma
disyarafi oleh N.
phrenicus
2. Otot diafragma
merupakan 80 %
dari otot
pernapasan
OTOT-OTOT INTERCOSTALES
Otot-otot
intercostales
merupakan 20 %
dari otot
pernapasan
JAZAKUMULLAH KHAIRAN

More Related Content

Anatomi sistem respirasi