Artikel ini memberikan langkah-langkah instalasi Android x86 2.2 Generic pada komputer, meliputi pembuatan partisi baru untuk sistem operasi tersebut, memformat partisi tersebut dengan filesystem ext3, dan menginstal boot loader GRUB untuk memungkinkan komputer mem-boot ke Android x86.
1 of 11
Downloaded 13 times
More Related Content
Asis sugianto.blogspot.com-cara meninstal android
1. http://asis-sugianto.blogspot.com
LANGKAH-LANGKAH MENGINSTAL ANDROID X86 2.2 GENERIC
1. Masukkan CD Instalasi Android x86 2.2 Generic pada CD ROM
Komputer/Laptop yang telah di-download.
2. Setelah muncul boot CD Android x86 2.2 Generic, pilih Installation Install
Android-x86 to Harddisk, atau pilih Live CD Run Android-x86 witouth
installation (MDPI) untuk melihat Live CD dari Android x86 2.2 Generic ini lalu
tekan Enter.
3. Pilih Create/Modify Partition untuk membuat partisi baru.
3. http://asis-sugianto.blogspot.com
6. Selanjutnya tekan Enter untuk melanjutkan proses Instalasi.
7. Pilih Write untuk memulai proses pembuatan table parisi.
4. http://asis-sugianto.blogspot.com
8. Ketikkan Yes dan tekan Enter untuk memulai pembuatan/partisi untuk Android
x86 2.2 Generic.
9. Setelah proses pembuatan partisi selesai, pilih Quit untuk langkah selanjutnya.