際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PENDUDUK DAN IDEOLOGI POLITIK
Oleh :
Doddy Rochadi 7416120190
Zakaria 7416120198
Latar Belakang
Demografi (kependudukan) berasal
dari bahasa Yunani, yaitu demos 
penduduk dan Grafien  tulisan
atau dapat diartikan sebagai studi
ilmiah tentang jumlah, persebaran dan
komposisi kependudukan serta
bagaimana ketiga faktor tersebut
berubah dari waktu ke waktu.
Tiga komponen perubahan
 cacah kelahiran (fertilitas),
 kematian (mortalitas)
 migrasi.
Sedangkan dua faktor penunjang lainnya
mobilitas sosial dan tingkat perkawinan
Apakah terdapat hubungan antara
penduduk dengan ideologi politik?
 Penduduk atau warga suatu negara atau
daerah, orang yang secara hukum berhak
tinggal di daerah tersebut
 Dalam sosiologi, penduduk adalah kumpulan
manusia yang menempati
wilayah geografi dan ruang tertentu.
 Dr. KARTOMO
Penduduk adalah semua orang yang mendiami
suatu wilayah tertentu pada waktu
tertentu, terlepas dari warga negara atau bukan
warga negara
Unsur Suatu Negara
 Rakyat,
 Wilayah,
 Pemerintahan yang berdaulat, dan
 Pengakuan dari negara lain
Penduduk = rakyat adalah komponen pembentukan negara.
PERAN PENDUDUK SUATU NEGARA
 Rakyat suatu negara meliputi penduduk dan
bukan penduduk (orang asing)
 Penduduk mempunyai peran yang strategis
sebagai SDM dalam pembangunan sebuah
negara.
 Kualitas sumber daya manusia (human capital)
menentukan kemajuan dan kemakmuran
suatu negara.
PENDUDUK DAN POLITIK NEGARA
 Penduduk adalah objek sekaligus subjek dari pembangunan
dalam sebuah negara.
 Sebagai objek pembangunan artinya bahwa tujuan ideologi
pembangunan adalah untuk meningkatkan kesejahteraan
masyarakat
 Sebagai subyek Penduduk mempunyai peranan dalam bidang
politik yakni penduduk dapat menentukan seorang pemimpin
negara, penduduk dapat mencalonkan diri sebagai pemimpin
negara,
 Negara dalam hal ini adalah payung tempat manusia diatur
melalui kebijakan-kebijakan yang sesuai dengan kepribadian
bangsa
PENDUDUK SEBAGAI KEKUATAN POLITIK
 Dapat menggulingkan
seorang pemimpin
negara. (peristiwa Mei
1998)
 Dapat merubah ideologi
politik sebuah negara
(sejarah Eropa saat itu
perubahan negara
kerajaan berubah menjadi
negara demokrasi)
Konsep Ideologi Politik
 Sebagai suatu sistem kepercayaan yang
menjelaskan dan menjastifikasikan tatanan
poitik yang dipilih suatu masyarakat
Christenson, dalam bukunya Ideologies and Modern Politics
Fungsi Ideologi Politik
 Fungsi ideologi untuk
menuntun, mendukung, mendorong dan
membatasi tindakan-tindakan politik
perseorangan, kelompok maupun
negara.
Menurut Christenson, et.al.
Prinsip Ideologi Politik
 Perceptual Selectivity
 Rationality (alasan pembenar/ legitimasi )
 Scriptualisme (pertentangan ideologi )
 Normative Certitude (untuk moral sense dan
sebagai landasan aktivitas politik
(fundamentalisme politik)
 Trancendentalism (visi transendetal misalnya
mewujudkan ketertiban masyarakat)
PRINSIP PAHAM DEMOKRASI
 Filosofis demokratis tergantung pada
konsensus sosial dengan pandangan pada
perkembangan, didasarkan atas
kebebasan, persamaan dan partisipasi politik.
 Suatu sistem perwakilan dengan sistem
pemilihan kekuasaan mayoritas
PRINSIP PAHAM KOMUNIS
 Tidak mengenal kelas-kelas sosial
 Ekonomi komando dikelola oleh ikatan produsen
yang sama dan bersifat bebas
 Kesadaran sosial yang tinggi, orang bekerja tanpa
insentif
 Produktivitas sangat tinggi,sehingga hasil yang ada
cukup memenuhi kebutuhan
 Meluasnya persamaan tetapi bukan persamaan
mutlak
Bentuk Ideologi Politik
 Kapitalisme
 Liberalisme
 Sosialisme
 Posmodernisme dan
posmarsisme
 Faham Keagamaan
 Ideologi Pancasila
DEMOKRASI POLITIK DI INDONESIA
Sebagai pelaksanaan nilai
demokrasi, partisipasi masyarakat dalam
politik memiliki peran penting. Karena
dalam Negara demokrasi semua
bersumber pada rakyat, oleh rakyat, dan
untuk rakyat
PARTISIPASI BERPOLITIK DI
INDONESIA
Tercantum dalam UUD 1945 pasal 28, diatur
dalam Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2005
mengenai jaminan hak-hak sipil dan
politik, dimana poin-poin hak yang harus
dilindungi oleh Negara mengenai hak
berpendapat, hak berserikat, hak memilih dan
dipilih, hak sama dihadapan hukum dan
pemerintahan, hak mendapatkan keadilan, dll.
KESIMPULAN
Penduduk dan politik merupakan komunitas
hidup, yakni komunitas negara, karena keduanya
ada tatanan kehidupan yang akan saling
membutuhkan, saling terkait, dan saling
menentukan
Demografi ideologi

More Related Content

Demografi ideologi

  • 1. PENDUDUK DAN IDEOLOGI POLITIK Oleh : Doddy Rochadi 7416120190 Zakaria 7416120198
  • 2. Latar Belakang Demografi (kependudukan) berasal dari bahasa Yunani, yaitu demos penduduk dan Grafien tulisan atau dapat diartikan sebagai studi ilmiah tentang jumlah, persebaran dan komposisi kependudukan serta bagaimana ketiga faktor tersebut berubah dari waktu ke waktu.
  • 3. Tiga komponen perubahan cacah kelahiran (fertilitas), kematian (mortalitas) migrasi. Sedangkan dua faktor penunjang lainnya mobilitas sosial dan tingkat perkawinan
  • 4. Apakah terdapat hubungan antara penduduk dengan ideologi politik? Penduduk atau warga suatu negara atau daerah, orang yang secara hukum berhak tinggal di daerah tersebut Dalam sosiologi, penduduk adalah kumpulan manusia yang menempati wilayah geografi dan ruang tertentu. Dr. KARTOMO Penduduk adalah semua orang yang mendiami suatu wilayah tertentu pada waktu tertentu, terlepas dari warga negara atau bukan warga negara
  • 5. Unsur Suatu Negara Rakyat, Wilayah, Pemerintahan yang berdaulat, dan Pengakuan dari negara lain Penduduk = rakyat adalah komponen pembentukan negara.
  • 6. PERAN PENDUDUK SUATU NEGARA Rakyat suatu negara meliputi penduduk dan bukan penduduk (orang asing) Penduduk mempunyai peran yang strategis sebagai SDM dalam pembangunan sebuah negara. Kualitas sumber daya manusia (human capital) menentukan kemajuan dan kemakmuran suatu negara.
  • 7. PENDUDUK DAN POLITIK NEGARA Penduduk adalah objek sekaligus subjek dari pembangunan dalam sebuah negara. Sebagai objek pembangunan artinya bahwa tujuan ideologi pembangunan adalah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat Sebagai subyek Penduduk mempunyai peranan dalam bidang politik yakni penduduk dapat menentukan seorang pemimpin negara, penduduk dapat mencalonkan diri sebagai pemimpin negara, Negara dalam hal ini adalah payung tempat manusia diatur melalui kebijakan-kebijakan yang sesuai dengan kepribadian bangsa
  • 8. PENDUDUK SEBAGAI KEKUATAN POLITIK Dapat menggulingkan seorang pemimpin negara. (peristiwa Mei 1998) Dapat merubah ideologi politik sebuah negara (sejarah Eropa saat itu perubahan negara kerajaan berubah menjadi negara demokrasi)
  • 9. Konsep Ideologi Politik Sebagai suatu sistem kepercayaan yang menjelaskan dan menjastifikasikan tatanan poitik yang dipilih suatu masyarakat Christenson, dalam bukunya Ideologies and Modern Politics
  • 10. Fungsi Ideologi Politik Fungsi ideologi untuk menuntun, mendukung, mendorong dan membatasi tindakan-tindakan politik perseorangan, kelompok maupun negara. Menurut Christenson, et.al.
  • 11. Prinsip Ideologi Politik Perceptual Selectivity Rationality (alasan pembenar/ legitimasi ) Scriptualisme (pertentangan ideologi ) Normative Certitude (untuk moral sense dan sebagai landasan aktivitas politik (fundamentalisme politik) Trancendentalism (visi transendetal misalnya mewujudkan ketertiban masyarakat)
  • 12. PRINSIP PAHAM DEMOKRASI Filosofis demokratis tergantung pada konsensus sosial dengan pandangan pada perkembangan, didasarkan atas kebebasan, persamaan dan partisipasi politik. Suatu sistem perwakilan dengan sistem pemilihan kekuasaan mayoritas
  • 13. PRINSIP PAHAM KOMUNIS Tidak mengenal kelas-kelas sosial Ekonomi komando dikelola oleh ikatan produsen yang sama dan bersifat bebas Kesadaran sosial yang tinggi, orang bekerja tanpa insentif Produktivitas sangat tinggi,sehingga hasil yang ada cukup memenuhi kebutuhan Meluasnya persamaan tetapi bukan persamaan mutlak
  • 14. Bentuk Ideologi Politik Kapitalisme Liberalisme Sosialisme Posmodernisme dan posmarsisme Faham Keagamaan Ideologi Pancasila
  • 15. DEMOKRASI POLITIK DI INDONESIA Sebagai pelaksanaan nilai demokrasi, partisipasi masyarakat dalam politik memiliki peran penting. Karena dalam Negara demokrasi semua bersumber pada rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat
  • 16. PARTISIPASI BERPOLITIK DI INDONESIA Tercantum dalam UUD 1945 pasal 28, diatur dalam Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2005 mengenai jaminan hak-hak sipil dan politik, dimana poin-poin hak yang harus dilindungi oleh Negara mengenai hak berpendapat, hak berserikat, hak memilih dan dipilih, hak sama dihadapan hukum dan pemerintahan, hak mendapatkan keadilan, dll.
  • 17. KESIMPULAN Penduduk dan politik merupakan komunitas hidup, yakni komunitas negara, karena keduanya ada tatanan kehidupan yang akan saling membutuhkan, saling terkait, dan saling menentukan