EfSD adalah konsep pendidikan untuk pengembangan berkelanjutan yang bertujuan mengubah perilaku dan gaya hidup masyarakat secara positif. EfSD terbagi dalam tiga pilar yaitu ekonomi, lingkungan/ekologi, dan sosial termasuk politik dan budaya. Fungsi EfSD antara lain membangun kapasitas komunitas untuk pengembangan berkelanjutan, mendidik kesadaran manusia untuk tindakan nyata, serta