際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
EKONOMI MAKRO
SYARIAH
Ibnu Muttaqin
FEBI IAIN KUDUS
Pertemuan 1
 Perkenalan dan Kontrak Kuliah;
 RPS;
 Sekilas Makro Ekonomi;
 Perbedaan Makro Ekonomi Dan Mikro
Ekonomi;
 Masalah Utama Dalam Perekonomian;
 Tujuan Kebijakan Makro Ekonomi.
PERKENALKAN!
 Nama : Ibnu Muttaqin
 Nickname : Banu
 Asal : Purwokerto, Jawa Tengah
 Surel : ibnu.m@iainkudus.ac.id
Penilaian :
 Karya Tulis/Tugas : 20%
 Sisipan/Keaktifan : 20%
 UTS : 25%
 UAS : 35%
KONTRAK KULIAH & RPS
ILMU EKONOMI
 Dalam kamus ekonomi, definisi ilmu ekonomi adalah
kajian tentang produksi, distribusi dan konsumsi kekayaan
di dalam masyarakat dunia. (M. Damawan Raharja
, 1999)
 Ilmu Ekonomi adalah kajian tentang perilaku manusia
sebagai hubungan antara tujuan-tujuan dan alat-alat
pemuas yang langka yang mengandung pilihan dalam
penggunannya. (Robbins)
SEJARAH EKONOMI MARKO
Tahun 1776 (abad 18), Ilmu ekonomi
mulai berkembang dengan ditulisnya
buku oleh seseorang ahli ekonomi
Adam Smith yang berjudul An
Inquiry Into Nature And Cause of
The Wealth of Nation.
Depresi ekonomi yang terjadi pada
tahun 1930 (abad 20) melahirkan ahli
ekonomi baru yaitu Jhon Maynard
Keynes, dengan hukumnya yang terkenal
General Theory of Employment,
Interest and Money yang menjadi
perkembangan teori ekonomi makro. Perkembangan keadaan ekonomi semakin
pesat dan rumit sehingga tidak dapat
dipisahkan oleh alat-alat yang sudah
dikembangkan oleh klaisk dan Keynes
seperti stagnasi, ketidakpastian masa
depan, dinamika ekonomi dan lain-lain,
sehingga muncul faham baru yaitu Past-
Keynesian economist, Kelompok
Monitaristis, rational expectations,
supplay side economists.
Perbedaan Eknomi Mikro dan Makro
Aspek
Unit
Analisisnya
Periode
Analisis
(Pemecahan)
Harga (Price)
Tingkat Kegiatan
Ekonomi atau
titik
pusat perhatian
Mikro
Individual atau
parsial
(industry,
rumah tangga)
Jangka
Panjang
(Long run)
Relatif : Px/Py
Alokasi sumber
ekonomi, missal :
tanah, tenaga kerja,
modal, dan memakai
asusmsi cateris
paribus
Makro
Keseluruhan
atau Agregat
(Negara)
Jangka
Pendek (Short
run)
Umum/Gener
al, misal :
Indeks Inflasi
Ada 3 aspek :
Kesempatan kerja,
produk nasional dan
tingkat harga umum
Masalah-Masalah Dalam
Ekonomi Makro
A. Masalah jangka pendek atau masalah stabilisasi; Masalah ini berkaitan dengan
bagaimana menyetir perekonomian nasional dari bulan ke bulan, dari triwulan
ke triwulan atau dari tahun ke tahun, agar terhindar dari tiga penyakit:
a) Inflasi
b) Penganggguran
c) Ketimpangan dalam neraca pembayaran
B. Masalah jangka panjang atau masalah pertumbuhan. Masalah ini adalah
mengenai bagaimana menyetir perekonomian agar ada keserasian antara
pertumbuhan penduduk, pertambahan kapasitas produksi, dan tersedianya dana
untuk investasi. Tujuannya agar terhindar dari 3 penyakit di atas hanya saja
waktunya panjang ( 5 tahun, 10 tahun bahkan 50 tahun).
Masalah-Masalah Dalam
Ekonomi Makro (Lanjutan)
Dalam menyetir perekonomian jangka pendek, kita harus melakukan kebijaksanaan dalam
jangka pendek pula, misalnya:
A. Menambah jumlah uang yang beredar
B. Menurunkan suku bunga kredit (sistem ekonomi konvensional) (nisbah bagi hasil dalam
sistem ekonomi Islam)
C. Mengenakan pajak impor
D. Menurunkan pajak pendapatan atau pajak penjualan
E. Menambah pengeluaran pemerintah
F. Mengeluarkan obligasi negara dll (dalam sistem ekonomi harus bebas bunga dan gharar)
Catatan: di negara-negara berkembang; masalah jangka pendek dan jangka penjang sangat
berkaitan erat, sehingga tidak otomatis dapat menyelesaikan masalah jangka pendek dengan
kebijakan jangka pendek semata.
Masalah-Masalah Dalam
Ekonomi Makro (Lanjutan)
Dalam menyetir perekonomian jangka pendek, kita harus melakukan kebijaksanaan dalam
jangka pendek pula, misalnya:
A. Menambah jumlah uang yang beredar
B. Menurunkan suku bunga kredit (sistem ekonomi konvensional) (nisbah bagi hasil dalam
sistem ekonomi Islam)
C. Mengenakan pajak impor
D. Menurunkan pajak pendapatan atau pajak penjualan
E. Menambah pengeluaran pemerintah
F. Mengeluarkan obligasi negara dll (dalam sistem ekonomi harus bebas bunga dan gharar)
Catatan: di negara-negara berkembang; masalah jangka pendek dan jangka penjang sangat
berkaitan erat, sehingga tidak otomatis dapat menyelesaikan masalah jangka pendek dengan
kebijakan jangka pendek semata.
Tujuan Teori Ekonomi Makro
Tujuan Teori
Ekonomi
Makro
adalah:
 Mengetahui faktor apa saja
yang mempengaruhi P (harga)
dan Q (kuantitas), sehingga
kita mengetahui
kebiijaksanaan apa yang yang
diambil pemerintah untuk
mempengaruhi P dan Q di
masing-masing pasar.
Tujuan Teori Ekonomi Makro
(Lanjutan)
Pasar Hal yang dipelajari Angka statistik dapat diambil
1. Pasar Barang
Tingkat harga umum
GDP
Indeks biaya hidup (GDP minimal dibagi GDP riil)
GDP implicit Deflator
Status GDP dengan harga konstan
2. Pasar uang Tingkat bunga
Volume uang
Bunga atas deposito
Bunga atas pinjaman bank
Bunga di pasar bebas (di luar bank)
3. Pasar Tenaga Kerja Tingkat upah rata-rata
Unemployement
(pengangguran)
Jumlah uang (kartal dan giral) yg beredar
kredit yang diberikan oleh bank
Indeks-indeks upah di berbagai sektor ekonomi
Jumlah angkatan kerja
Angkatan kerja minus jumlah, orang yang bekerja
4. Pasar luar
negeri
Neraca perdagangan
Dasar penukaran
Cadangan devisa
Statistik neraca perdagangan
Statistik dasar penukaran
Statistik cadangan devisa
Syukran Jazilan

More Related Content

Similar to Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx (20)

Pertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluanPertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Pertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluanPertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Pertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluanPertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Pertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluanPertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Pertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluanPertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Pertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluanPertemuan i pendahuluan
Pertemuan i pendahuluan
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3
Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3
Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3
Irvan Malvinas
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
GabriellElena
Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)
Tila17
Bab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas x
Bab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas xBab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas x
Bab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas x
khoerudin6
PIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptx
PIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptxPIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptx
PIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptx
LPMITKJ
Bab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptx
Bab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptxBab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptx
Bab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptx
YulyAndriyani
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
BangRio4
Mendeskripsikan ekonomi makro dan mikro
Mendeskripsikan ekonomi makro dan mikroMendeskripsikan ekonomi makro dan mikro
Mendeskripsikan ekonomi makro dan mikro
Reni9716
Ekonomi makro-dan-mikro
Ekonomi makro-dan-mikroEkonomi makro-dan-mikro
Ekonomi makro-dan-mikro
Irvan Malvinas
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
sayyidanfatchur
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
alexbaskara
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah Assagaf
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptxPERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
Yuliana Fh
M1 11-38
M1 11-38M1 11-38
M1 11-38
SPADAIndonesia
Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3
Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3
Perbedaan ekonomi makro dan ekonomi mikro3
Irvan Malvinas
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
GabriellElena
Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)Bahan ajar (1)
Bahan ajar (1)
Tila17
Bab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas x
Bab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas xBab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas x
Bab 01 konsep Dasar ekonomi materi kelas x
khoerudin6
PIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptx
PIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptxPIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptx
PIE MAKRO - PERTEMUAN 1.pptx
LPMITKJ
Bab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptx
Bab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptxBab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptx
Bab 1 Konsep dasar ilmu Ekonomi.pptx
YulyAndriyani
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
BangRio4
Mendeskripsikan ekonomi makro dan mikro
Mendeskripsikan ekonomi makro dan mikroMendeskripsikan ekonomi makro dan mikro
Mendeskripsikan ekonomi makro dan mikro
Reni9716
Ekonomi makro-dan-mikro
Ekonomi makro-dan-mikroEkonomi makro-dan-mikro
Ekonomi makro-dan-mikro
Irvan Malvinas
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptxBab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
Bab 1-3 Pengantar Ekonomika.pptx
sayyidanfatchur
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
alexbaskara
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah assagaf em12 overview_microeconomics_12 juni 2021
Aminullah Assagaf
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptxPERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
PERTEMUAN 1 - PENDAHULUAN DAN RUANG LINGKUP TEORI EKONOMI MIKRO.pptx
Yuliana Fh

Recently uploaded (7)

ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdfASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAPELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO88
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiahPower point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
DesiSunarti2
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
GlorySumampouw
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptxInovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
DesiSunarti2
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaRPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
nailatul872
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGIPPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
andreizahran
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdfASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAPELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO88
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiahPower point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
DesiSunarti2
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
GlorySumampouw
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptxInovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
DesiSunarti2
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaRPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
nailatul872
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGIPPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
andreizahran

Ekonomi Makro Islam P1 Sekilas Makro Ekonomi.pptx

  • 2. Pertemuan 1 Perkenalan dan Kontrak Kuliah; RPS; Sekilas Makro Ekonomi; Perbedaan Makro Ekonomi Dan Mikro Ekonomi; Masalah Utama Dalam Perekonomian; Tujuan Kebijakan Makro Ekonomi.
  • 3. PERKENALKAN! Nama : Ibnu Muttaqin Nickname : Banu Asal : Purwokerto, Jawa Tengah Surel : ibnu.m@iainkudus.ac.id
  • 4. Penilaian : Karya Tulis/Tugas : 20% Sisipan/Keaktifan : 20% UTS : 25% UAS : 35% KONTRAK KULIAH & RPS
  • 5. ILMU EKONOMI Dalam kamus ekonomi, definisi ilmu ekonomi adalah kajian tentang produksi, distribusi dan konsumsi kekayaan di dalam masyarakat dunia. (M. Damawan Raharja , 1999) Ilmu Ekonomi adalah kajian tentang perilaku manusia sebagai hubungan antara tujuan-tujuan dan alat-alat pemuas yang langka yang mengandung pilihan dalam penggunannya. (Robbins)
  • 6. SEJARAH EKONOMI MARKO Tahun 1776 (abad 18), Ilmu ekonomi mulai berkembang dengan ditulisnya buku oleh seseorang ahli ekonomi Adam Smith yang berjudul An Inquiry Into Nature And Cause of The Wealth of Nation. Depresi ekonomi yang terjadi pada tahun 1930 (abad 20) melahirkan ahli ekonomi baru yaitu Jhon Maynard Keynes, dengan hukumnya yang terkenal General Theory of Employment, Interest and Money yang menjadi perkembangan teori ekonomi makro. Perkembangan keadaan ekonomi semakin pesat dan rumit sehingga tidak dapat dipisahkan oleh alat-alat yang sudah dikembangkan oleh klaisk dan Keynes seperti stagnasi, ketidakpastian masa depan, dinamika ekonomi dan lain-lain, sehingga muncul faham baru yaitu Past- Keynesian economist, Kelompok Monitaristis, rational expectations, supplay side economists.
  • 7. Perbedaan Eknomi Mikro dan Makro Aspek Unit Analisisnya Periode Analisis (Pemecahan) Harga (Price) Tingkat Kegiatan Ekonomi atau titik pusat perhatian Mikro Individual atau parsial (industry, rumah tangga) Jangka Panjang (Long run) Relatif : Px/Py Alokasi sumber ekonomi, missal : tanah, tenaga kerja, modal, dan memakai asusmsi cateris paribus Makro Keseluruhan atau Agregat (Negara) Jangka Pendek (Short run) Umum/Gener al, misal : Indeks Inflasi Ada 3 aspek : Kesempatan kerja, produk nasional dan tingkat harga umum
  • 8. Masalah-Masalah Dalam Ekonomi Makro A. Masalah jangka pendek atau masalah stabilisasi; Masalah ini berkaitan dengan bagaimana menyetir perekonomian nasional dari bulan ke bulan, dari triwulan ke triwulan atau dari tahun ke tahun, agar terhindar dari tiga penyakit: a) Inflasi b) Penganggguran c) Ketimpangan dalam neraca pembayaran B. Masalah jangka panjang atau masalah pertumbuhan. Masalah ini adalah mengenai bagaimana menyetir perekonomian agar ada keserasian antara pertumbuhan penduduk, pertambahan kapasitas produksi, dan tersedianya dana untuk investasi. Tujuannya agar terhindar dari 3 penyakit di atas hanya saja waktunya panjang ( 5 tahun, 10 tahun bahkan 50 tahun).
  • 9. Masalah-Masalah Dalam Ekonomi Makro (Lanjutan) Dalam menyetir perekonomian jangka pendek, kita harus melakukan kebijaksanaan dalam jangka pendek pula, misalnya: A. Menambah jumlah uang yang beredar B. Menurunkan suku bunga kredit (sistem ekonomi konvensional) (nisbah bagi hasil dalam sistem ekonomi Islam) C. Mengenakan pajak impor D. Menurunkan pajak pendapatan atau pajak penjualan E. Menambah pengeluaran pemerintah F. Mengeluarkan obligasi negara dll (dalam sistem ekonomi harus bebas bunga dan gharar) Catatan: di negara-negara berkembang; masalah jangka pendek dan jangka penjang sangat berkaitan erat, sehingga tidak otomatis dapat menyelesaikan masalah jangka pendek dengan kebijakan jangka pendek semata.
  • 10. Masalah-Masalah Dalam Ekonomi Makro (Lanjutan) Dalam menyetir perekonomian jangka pendek, kita harus melakukan kebijaksanaan dalam jangka pendek pula, misalnya: A. Menambah jumlah uang yang beredar B. Menurunkan suku bunga kredit (sistem ekonomi konvensional) (nisbah bagi hasil dalam sistem ekonomi Islam) C. Mengenakan pajak impor D. Menurunkan pajak pendapatan atau pajak penjualan E. Menambah pengeluaran pemerintah F. Mengeluarkan obligasi negara dll (dalam sistem ekonomi harus bebas bunga dan gharar) Catatan: di negara-negara berkembang; masalah jangka pendek dan jangka penjang sangat berkaitan erat, sehingga tidak otomatis dapat menyelesaikan masalah jangka pendek dengan kebijakan jangka pendek semata.
  • 11. Tujuan Teori Ekonomi Makro Tujuan Teori Ekonomi Makro adalah: Mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi P (harga) dan Q (kuantitas), sehingga kita mengetahui kebiijaksanaan apa yang yang diambil pemerintah untuk mempengaruhi P dan Q di masing-masing pasar.
  • 12. Tujuan Teori Ekonomi Makro (Lanjutan) Pasar Hal yang dipelajari Angka statistik dapat diambil 1. Pasar Barang Tingkat harga umum GDP Indeks biaya hidup (GDP minimal dibagi GDP riil) GDP implicit Deflator Status GDP dengan harga konstan 2. Pasar uang Tingkat bunga Volume uang Bunga atas deposito Bunga atas pinjaman bank Bunga di pasar bebas (di luar bank) 3. Pasar Tenaga Kerja Tingkat upah rata-rata Unemployement (pengangguran) Jumlah uang (kartal dan giral) yg beredar kredit yang diberikan oleh bank Indeks-indeks upah di berbagai sektor ekonomi Jumlah angkatan kerja Angkatan kerja minus jumlah, orang yang bekerja 4. Pasar luar negeri Neraca perdagangan Dasar penukaran Cadangan devisa Statistik neraca perdagangan Statistik dasar penukaran Statistik cadangan devisa