際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
A. Proposal penelitian yang akan saya buat dan/atau berdasarkan kepada
permasalahan terkait dengan topik
Pengaruh Pemberian Apersepsi Terhadap Minat dan Aktivitas Belajar
Matematika pada Materi Pokok Persamaan Linear Siswa Kelas X SMKN
7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015
B. Harapan-harapan (das sollen) terkait dengan topic
Dengan diterapkannya pemberian apersepsi diharapkan dapat
berpengaruh terhadap peningkatkan minat dan aktivitas belajar
Matematika pada materi pokok persamaan linear siswa kelas X SMKN 7
Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015.
C. Kenyataan (das sein)
Minat dan aktivitas belajar Matematika siswa kelas SMKN 7
Mataram masih belum maksimal. Hal ini terlihat pada saat pembelajaran
dimana siswa masih banyak yang berbicara dengan temannya, karena
siswa kurang bersemangat dan terlihat bosan dalam belajar.
Program Studi Pend. Matematika
INSTITUT KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN MATARAM
FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN IPA
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA
Alamat: Jl. Pemuda No. 59A Mataram Telp/Fax. (0370) 636629
EMBRIO PROPOSAL PENELITIAN
NAMA : AHMAD BASUKI ADNAN
NIM : 10.221 197
D. Kesenjangan antara das sollen dan das sein, jika ada berarti ada masalah
maka anda rumuskan masalah
Apakah ada pengaruh pemberian apersepsi terhadap minat dan
aktivitas belajar Matematika pada materi pokok persamaan linear siswa
kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015?
E. Penyebab terjadinya masalah di atas
1. Pola pembelajarannya yang diterapkan cenderung berpusat pada
guru dimana siswa kurang berkesempatan umtuk mengembangkan
kreativitas dan belum terlibat secara langsung dalam
pembelajaran.
2. Terbatasnya media pembelajaran dan fasilitas pembelajaran lainnya
seperti LCD proyektor, alat peraga dan belum beroperasinya
perpustakaan sekolah.
3. Guru jarang memberikan apersepsi kepada siswa.
F. Fakta empiris yang mendukung masalah
Hasil data observasi awal berupa catatan pengamatan kelas,
wawancara kepada guru dan siswa, dan data nilai MID Semester ganjil
tahun pelajaran 2013/2014.
G. Definisi operasional
a. Apersepsi
Apersepsi menurut kamus Bahasa Indonesia ( Depdiknas, 2002:
60) adalah pengamatan secara sadar (penghayatan) tentang segala
Program Studi Pend. Matematika
sesuatu di jiwanya (dirinya) sendiriyang menjadi dasar perbandingan
serta landasan untuk menerima ide tertentu. Apersepsi juga sering
disebut batu loncatan, maksud dari pengertian tersebut artinya
sebelum pengajaran dimulai, untuk dapat menyajikan pelajaran yang
sebelumnya yang dirasa telah dikuasai oleh siswa.
b. Minat Belajar
Minat belajar adalah kecenderungan seseorang terhadap obyek atau
seseuatu kegiatan yang digemari yang disertai dengan perasaan,
adanya ketertarikan, adanya perhatian, dan keaktifan berbuat
(keterlibatan siswa) terhadap pelajaran Matematika.
c. Aktivitas Belajar
Aktivitas belajar adalah segala kegiatan yang dilakukan dalam
proses interaksi (guru dan siswa) dalam rangka mencapai tujuan
pembelajaran. Aktivitas yang dimaksud disini penekanannya adalah
pada siswa, sebab dengan adanya aktivitas siswa dalam proses
pembelajaran akan berdampak terciptanya situasi belajar aktif.
H. Variabel yang ada di definisi operasional
a. Variabel bebas
Pemberian Apersepsi
b. Variabel terikat
Minat dan Aktivitas Belajar Matematika pada Materi Pokok Persamaan
Linear Siswa Kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015
Program Studi Pend. Matematika
I. Tujuan dan manfaat penelitian/kajian
1. Tujuan penelitian
a. Tujuan Umum
Untuk mengetahui pengaruh pemberian apersepsi terhadap minat dan
aktivitas belajar Matematika pada materi pokok persamaan linear siswa
kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015.
b. Tujuan Khusus
Untuk memperoleh pengetahuan dan pengalaman yang berharga tentang
apersepsi dalam pembelajaran.
2. Manfaat penelitian
Manfaat secara teoritis
Untuk menambah wawasan bagi penulis sendiri dan bagi masyarakat
khususnya civitas Akademika.
Manfaat Praktis
Untuk memberikan kontribusi pemikiran khususnya bagi para guru
Pendidikan Matematika atau pengelola pendidikan lainnya dalam
memilih dan menerapkan strategi pembelajaran yang lebih baik.
J. Jenis proposal yang akan saya buat
V Ekperimen
Pengembangan
PTK
Yang lainnya
K. Kerangka berfikir yang menjadi tuntutan dan pemecahan masalah
Program Studi Pend. Matematika
Pembelajaran Matematika adalah suatu proses dalam mengajarkan
Matematika kepada siswa yang didalamnya terkandung upaya menciptakan
dan pelayanan terhadap kemampuan, potensi, minat, bakat dan kebutuhan
siswa tentang Matematika. Dalam pempelajaran , kondisi yang
memungkinkan terjadinya proses belajar harus dirancang dan
dipertimbangkan terlebih dahulu oleh guru.
Dalam mempelajari Matematika kita perlu memperhatikan konsep-
konsep sebelumnya. Matematika tersusun secara hirarkis dan saling berkaitan
unsur-unsurnya, konsep lanjutan tidak mungkin dapat dipahami sebelum
memahami dengan baik konsep yang menjadi prasyarat. Ini berarti dalam
belajar dan pembelajaran Matematika diperlukan pengurasaan secara baik
pada pendahuluan, yaitu pada saat pemberian Apersepsi. Disamping itu
pembelajaran Matematika harus bertahap dan berurutan secara sistematis
didasarkan pada pengalaman yang lalu. Dengan adanya Apersepsi kita dapat
menciptakan awal pembelajaran yang efektif sehingga siswa siap untuk
mengikuti kegiatan pembelajaran. Selain itu Apersepsi delaksanakan untuk
memebangkitkan motivasi dan perhatian siswa dalam mengikuti
pembelajaran.
L. Prosedur penelitian
Subyek penelitian/kajian (termasuk tempat dan waktu)
Subjek : Siswa Kelas X
Waktu : Tahun Pelajaran 2014/2015
Tempat : SMK Negeri 7 Mataram
Program Studi Pend. Matematika
Daftar Rujukan:
Jupri Al. 2009. Penelitian Pendidikan Matematika (online).
http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/JUR._PEND._MATEMATIKA/1982051020
05011-AL_JUPRI/Penelitian_Pend_Mat_Pert_4_Al_Jupri.pdf. Diakses tanggal 9
mei 2014 pukul 15.32 WITA.
Bahri, Samsul. 2013. Pengaruh Model Pembelajaran Round Club Terhadap
Minat dan Prestasi Belajar Matematika Pada Materi Pokok Garis dan Sudut
Siswa Kelas VII SMPN 1 Gerung Tahun Pelajaran 2012/2013. Mataram: IKIP
MATARAM.
Belajar. 2012. Teori Belajar (online).
http://tonnymdr.blogspot.com/2012/05/teori-belajar.html . Diakses tanggal 14 mei
2014 pukul 11.58 WITA.
Mahfud. 2013. Apersepsi dalam Pembelajaran Sangat Menentukan yang
Terabaikan (online). http://bdksemarang.kemenag.go.id/?
p=page&id=187#sthash.s0pCn1uH.dpbs. Diakses tanggal 23 Mei 2014 pukul
07.15WITA.
Hakim Abdullah Asadi. 2011. Pengertian Apersepsi (online).
http://gudangilmuduit.blogspot.com/2011/02/pengertian-apersepsi.html . Diakses
tanggal 23 Mei 2014 pukul 07.30WITA.
Astuti Puji. 2011. Analisis Tentang Membangun Pengetahuan Awal atau
Apersepsi Siswa dalam Kegiatan Pembelajaran (online).
Program Studi Pend. Matematika
http://poojetz.wordpress.com/2011/01/13/analisis-tentang-membangun-
pengetahuan-awal-atau-apersepsi-siswa-dalam-kegiatan-pembelajaran/ . diakses
tanggal 23 Mei 2014 pukul 07.16 WITA.
Chatib, Munif. 2012. Gurunya Manusia (Menjadikan Anak Istimewa dan Semua
Anak Juara). Bandung: Kaifa.
Program Studi Pend. Matematika

More Related Content

Embrio penelitian

  • 1. A. Proposal penelitian yang akan saya buat dan/atau berdasarkan kepada permasalahan terkait dengan topik Pengaruh Pemberian Apersepsi Terhadap Minat dan Aktivitas Belajar Matematika pada Materi Pokok Persamaan Linear Siswa Kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015 B. Harapan-harapan (das sollen) terkait dengan topic Dengan diterapkannya pemberian apersepsi diharapkan dapat berpengaruh terhadap peningkatkan minat dan aktivitas belajar Matematika pada materi pokok persamaan linear siswa kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015. C. Kenyataan (das sein) Minat dan aktivitas belajar Matematika siswa kelas SMKN 7 Mataram masih belum maksimal. Hal ini terlihat pada saat pembelajaran dimana siswa masih banyak yang berbicara dengan temannya, karena siswa kurang bersemangat dan terlihat bosan dalam belajar. Program Studi Pend. Matematika INSTITUT KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN MATARAM FAKULTAS PENDIDIKAN MATEMATIKA DAN IPA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA Alamat: Jl. Pemuda No. 59A Mataram Telp/Fax. (0370) 636629 EMBRIO PROPOSAL PENELITIAN NAMA : AHMAD BASUKI ADNAN NIM : 10.221 197
  • 2. D. Kesenjangan antara das sollen dan das sein, jika ada berarti ada masalah maka anda rumuskan masalah Apakah ada pengaruh pemberian apersepsi terhadap minat dan aktivitas belajar Matematika pada materi pokok persamaan linear siswa kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015? E. Penyebab terjadinya masalah di atas 1. Pola pembelajarannya yang diterapkan cenderung berpusat pada guru dimana siswa kurang berkesempatan umtuk mengembangkan kreativitas dan belum terlibat secara langsung dalam pembelajaran. 2. Terbatasnya media pembelajaran dan fasilitas pembelajaran lainnya seperti LCD proyektor, alat peraga dan belum beroperasinya perpustakaan sekolah. 3. Guru jarang memberikan apersepsi kepada siswa. F. Fakta empiris yang mendukung masalah Hasil data observasi awal berupa catatan pengamatan kelas, wawancara kepada guru dan siswa, dan data nilai MID Semester ganjil tahun pelajaran 2013/2014. G. Definisi operasional a. Apersepsi Apersepsi menurut kamus Bahasa Indonesia ( Depdiknas, 2002: 60) adalah pengamatan secara sadar (penghayatan) tentang segala Program Studi Pend. Matematika
  • 3. sesuatu di jiwanya (dirinya) sendiriyang menjadi dasar perbandingan serta landasan untuk menerima ide tertentu. Apersepsi juga sering disebut batu loncatan, maksud dari pengertian tersebut artinya sebelum pengajaran dimulai, untuk dapat menyajikan pelajaran yang sebelumnya yang dirasa telah dikuasai oleh siswa. b. Minat Belajar Minat belajar adalah kecenderungan seseorang terhadap obyek atau seseuatu kegiatan yang digemari yang disertai dengan perasaan, adanya ketertarikan, adanya perhatian, dan keaktifan berbuat (keterlibatan siswa) terhadap pelajaran Matematika. c. Aktivitas Belajar Aktivitas belajar adalah segala kegiatan yang dilakukan dalam proses interaksi (guru dan siswa) dalam rangka mencapai tujuan pembelajaran. Aktivitas yang dimaksud disini penekanannya adalah pada siswa, sebab dengan adanya aktivitas siswa dalam proses pembelajaran akan berdampak terciptanya situasi belajar aktif. H. Variabel yang ada di definisi operasional a. Variabel bebas Pemberian Apersepsi b. Variabel terikat Minat dan Aktivitas Belajar Matematika pada Materi Pokok Persamaan Linear Siswa Kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015 Program Studi Pend. Matematika
  • 4. I. Tujuan dan manfaat penelitian/kajian 1. Tujuan penelitian a. Tujuan Umum Untuk mengetahui pengaruh pemberian apersepsi terhadap minat dan aktivitas belajar Matematika pada materi pokok persamaan linear siswa kelas X SMKN 7 Mataram Tahun Pelajaran 2014/2015. b. Tujuan Khusus Untuk memperoleh pengetahuan dan pengalaman yang berharga tentang apersepsi dalam pembelajaran. 2. Manfaat penelitian Manfaat secara teoritis Untuk menambah wawasan bagi penulis sendiri dan bagi masyarakat khususnya civitas Akademika. Manfaat Praktis Untuk memberikan kontribusi pemikiran khususnya bagi para guru Pendidikan Matematika atau pengelola pendidikan lainnya dalam memilih dan menerapkan strategi pembelajaran yang lebih baik. J. Jenis proposal yang akan saya buat V Ekperimen Pengembangan PTK Yang lainnya K. Kerangka berfikir yang menjadi tuntutan dan pemecahan masalah Program Studi Pend. Matematika
  • 5. Pembelajaran Matematika adalah suatu proses dalam mengajarkan Matematika kepada siswa yang didalamnya terkandung upaya menciptakan dan pelayanan terhadap kemampuan, potensi, minat, bakat dan kebutuhan siswa tentang Matematika. Dalam pempelajaran , kondisi yang memungkinkan terjadinya proses belajar harus dirancang dan dipertimbangkan terlebih dahulu oleh guru. Dalam mempelajari Matematika kita perlu memperhatikan konsep- konsep sebelumnya. Matematika tersusun secara hirarkis dan saling berkaitan unsur-unsurnya, konsep lanjutan tidak mungkin dapat dipahami sebelum memahami dengan baik konsep yang menjadi prasyarat. Ini berarti dalam belajar dan pembelajaran Matematika diperlukan pengurasaan secara baik pada pendahuluan, yaitu pada saat pemberian Apersepsi. Disamping itu pembelajaran Matematika harus bertahap dan berurutan secara sistematis didasarkan pada pengalaman yang lalu. Dengan adanya Apersepsi kita dapat menciptakan awal pembelajaran yang efektif sehingga siswa siap untuk mengikuti kegiatan pembelajaran. Selain itu Apersepsi delaksanakan untuk memebangkitkan motivasi dan perhatian siswa dalam mengikuti pembelajaran. L. Prosedur penelitian Subyek penelitian/kajian (termasuk tempat dan waktu) Subjek : Siswa Kelas X Waktu : Tahun Pelajaran 2014/2015 Tempat : SMK Negeri 7 Mataram Program Studi Pend. Matematika
  • 6. Daftar Rujukan: Jupri Al. 2009. Penelitian Pendidikan Matematika (online). http://file.upi.edu/Direktori/FPMIPA/JUR._PEND._MATEMATIKA/1982051020 05011-AL_JUPRI/Penelitian_Pend_Mat_Pert_4_Al_Jupri.pdf. Diakses tanggal 9 mei 2014 pukul 15.32 WITA. Bahri, Samsul. 2013. Pengaruh Model Pembelajaran Round Club Terhadap Minat dan Prestasi Belajar Matematika Pada Materi Pokok Garis dan Sudut Siswa Kelas VII SMPN 1 Gerung Tahun Pelajaran 2012/2013. Mataram: IKIP MATARAM. Belajar. 2012. Teori Belajar (online). http://tonnymdr.blogspot.com/2012/05/teori-belajar.html . Diakses tanggal 14 mei 2014 pukul 11.58 WITA. Mahfud. 2013. Apersepsi dalam Pembelajaran Sangat Menentukan yang Terabaikan (online). http://bdksemarang.kemenag.go.id/? p=page&id=187#sthash.s0pCn1uH.dpbs. Diakses tanggal 23 Mei 2014 pukul 07.15WITA. Hakim Abdullah Asadi. 2011. Pengertian Apersepsi (online). http://gudangilmuduit.blogspot.com/2011/02/pengertian-apersepsi.html . Diakses tanggal 23 Mei 2014 pukul 07.30WITA. Astuti Puji. 2011. Analisis Tentang Membangun Pengetahuan Awal atau Apersepsi Siswa dalam Kegiatan Pembelajaran (online). Program Studi Pend. Matematika
  • 7. http://poojetz.wordpress.com/2011/01/13/analisis-tentang-membangun- pengetahuan-awal-atau-apersepsi-siswa-dalam-kegiatan-pembelajaran/ . diakses tanggal 23 Mei 2014 pukul 07.16 WITA. Chatib, Munif. 2012. Gurunya Manusia (Menjadikan Anak Istimewa dan Semua Anak Juara). Bandung: Kaifa. Program Studi Pend. Matematika