際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Bela Negara
Bela Negara
TWK
Jadi ASN - Bela Negara (pptx Material)))
Bentuk Bela Negara
Wajib Militer
Mempertahankan
kesatuan NKRI
Fisik
Mengabdi dan mendukung
tujuan nasional sesuai
dengan profesi/status
Non
Fisik
Jadi ASN - Bela Negara (pptx Material)))
Jadi ASN - Bela Negara (pptx Material)))
Jadi ASN - Bela Negara (pptx Material)))
Adinda adalah seorang pegawai pemerintahan yang berdomisili di kota besar dengan segala fasilitas dan
kenyamanan yang ada. Suatu hari, dengan alasan kemanusiaan Adinda ditugaskan untuk bekerja di salah satu
daerah 3T di Indonesia yang letaknya ada di sebuah pulau diselatan Indonesia dengan keadaan yang jauh dari
kata nyaman dan penuh fasilitas. Namun, dengan segenap hati dan dengan berlandaskan rasa cintanya kepada
tanah air dan keinginannya untuk memajukan bangsa, Ia rela untuk meninggalkan kehidupannya dikota dan
menerima tugas di pulau tersebut. Berdasarkan uraian diatas, sikap adinda termasuk kedalam sikap...
A. Bela Negara
B. Patriotisme
C. Nasionalisme
D. Tepo seliro
E. Cinta Tanah Air
Adinda adalah seorang pegawai pemerintahan yang berdomisili di kota besar dengan segala fasilitas dan
kenyamanan yang ada. Suatu hari, dengan alasan kemanusiaan Adinda ditugaskan untuk bekerja di salah satu
daerah 3T di Indonesia yang letaknya ada di sebuah pulau diselatan Indonesia dengan keadaan yang jauh dari
kata nyaman dan penuh fasilitas. Namun, dengan segenap hati dan dengan berlandaskan rasa cintanya kepada
tanah air dan keinginannya untuk memajukan bangsa, Ia rela untuk meninggalkan kehidupannya dikota dan
menerima tugas di pulau tersebut. Berdasarkan uraian diatas, sikap adinda termasuk kedalam sikap...
A. Bela Negara
B. Patriotisme
C. Nasionalisme
D. Tepo seliro
E. Cinta Tanah Air
Jawaban: B
Sikap Patriotisme adalah lanjutan secara detail dari sikap nasionalisme dengan kata kunci
rela berkorban dan
tindakan melebihi kewenangan/kewajiban untuk kepentingan bangsa
Bela negara merupakan sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai kecintaan terhadap Negara Kesatuan
Republik Indonesia dapat mempertahankan kelangsungan negara yang didasarkan pada Pancasila dan UUD
1945. Berikut ini yang merupakan bentuk hak bela negara bagi warga negara Indonesia adalah 
A. Mempertahankan wilayah kesatuan NKRI
B. Mewujudkan perilaku tertib dalam masyarakat
C. Memperoleh pendidikan untuk kemajuan negara
D. Turut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat
E. Patuh dan taat pada semua aturan yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
Bela negara merupakan sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai kecintaan terhadap Negara Kesatuan
Republik Indonesia dapat mempertahankan kelangsungan negara yang didasarkan pada Pancasila dan UUD
1945. Berikut ini yang merupakan bentuk hak bela negara bagi warga negara Indonesia adalah 
A. Mempertahankan wilayah kesatuan NKRI
B. Mewujudkan perilaku tertib dalam masyarakat
C. Memperoleh pendidikan untuk kemajuan negara
D. Turut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat
E. Patuh dan taat pada semua aturan yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
Jawaban: A
Konsepsi hukum bela negara di Indonesia sudah ada. Dan itu sudah tercantum dan mendasarkan kepada
Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 khususnya Pasal 27 ayat (3) yang menyebutkan bahwa setiap warga negara
berhak dan wajib ikut serta dalam upaya Pembelaan Negara. Lalu Pasal 30 ayat (1) menjelaskan bahwa tiap-tiap
warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara. Dari kedua ketentuan
tersebut dapat dipahami bahwa bela negara merupakan hak dan kewajiban konstitusional warga negara
Indonesia.
Tindakan bela negara yang tepat bagi seorang dokter yang ditempatkan jauh dari tempat tinggal keluarganya dan
menemukan budaya yang bertentangan dengan nilai moralnya adalah
a. Tetap bekerja di tempat tersebut dan menerima budaya setempat
b. Melaksanakan pekerjaan dengan sungguh-sungguh di daerah tersebut
c. Mengabdi menjadi dokter disana dan menghargai budaya daerah setempat
d. Mengakulturasi budaya setempat dan bekerja dengan baik
e. Mencintai budaya setempat dan mengajari budayanya
Tindakan bela negara yang tepat bagi seorang dokter yang ditempatkan jauh dari tempat tinggal keluarganya dan
menemukan budaya yang bertentangan dengan nilai moralnya adalah
a. Tetap bekerja di tempat tersebut dan menerima budaya setempat
b. Melaksanakan pekerjaan dengan sungguh-sungguh di daerah tersebut
c. Mengabdi menjadi dokter disana dan menghargai budaya daerah setempat
d. Mengakulturasi budaya setempat dan bekerja dengan baik
e. Mencintai budaya setempat dan mengajari budayanya
Jawaban: C
Tindakan bela negara non fisik yang tepat adalah tetap bekerja dengan sungguh-sungguh melakukan pengabdian
serta menghargai terhadap perbedaan dalam hal ini adalah perbedaan budaya tidak hanya menerima saja
Ketika melihat seorang teroris yang akan membahayakan keselamatan bangsa dan negara, yang seharusnya
dilakukan adalah .....
a. membiarkannya karena takut diancam
b. melaporkan kepada pihak yang berwajib
c. bersikap masa bodoh karena bukan urusannya
d. Segera menjauhi orang tersebut karena takut jadi saksi
e. Bersikap tidak peduli dengan situasi tersebut
Ketika melihat seorang teroris yang akan membahayakan keselamatan bangsa dan negara, yang seharusnya
dilakukan adalah .....
a. membiarkannya karena takut diancam
b. melaporkan kepada pihak yang berwajib
c. bersikap masa bodoh karena bukan urusannya
d. Segera menjauhi orang tersebut karena takut jadi saksi
e. Bersikap tidak peduli dengan situasi tersebut
Jawaban: B
Tetap aktif membela negara meskipun sebagai warga sipil dengan menyerahkan pelaporan kepada pihak yang
berwenang
Berikut ini merupakan alasan tentang pentingnya upaya pembelaan negara dilakukan oleh setiap warga negara
Indonesia, kecuali .....
a. untuk menjaga keutuhan wilayah negara.
b. untuk mempertahankan negara dari berbagai ancaman.
c. merupakan hak sekaligus kewajiban setiap warga negara.
d. Menjaga kedaulatan dan keutuhan bangsa menjadi tetap negara kesatuan RI
e. merupakan kegiatan untuk memperoleh kehormatan dari negara.
Berikut ini merupakan alasan tentang pentingnya upaya pembelaan negara dilakukan oleh setiap warga negara
Indonesia, kecuali .....
a. untuk menjaga keutuhan wilayah negara.
b. untuk mempertahankan negara dari berbagai ancaman.
c. merupakan hak sekaligus kewajiban setiap warga negara.
d. Menjaga kedaulatan dan keutuhan bangsa menjadi tetap negara kesatuan RI
e. merupakan kegiatan untuk memperoleh kehormatan dari negara.
Jawaban: E
Tujuan daripada tindakan bela negara adalah kepentingan bangsa dan negara bukan untuk kepentingan pribadi
mendapatkan kehormatan
Terima Kasih

More Related Content

Recently uploaded (6)

Ciri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.ppt
Ciri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.pptCiri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.ppt
Ciri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.ppt
DediAriansyah2
Materi Pelajaran Statistik Mengenai Lisrel
Materi Pelajaran Statistik Mengenai LisrelMateri Pelajaran Statistik Mengenai Lisrel
Materi Pelajaran Statistik Mengenai Lisrel
Utamifdlh26
01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx
01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx
01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx
TaufikSetyadiAras2
Sosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMK
Sosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMKSosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMK
Sosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMK
IRFANFAUZI945152
PRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptx
PRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptxPRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptx
PRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptx
Adilukmana1
Materi kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. Rini
Materi kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. RiniMateri kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. Rini
Materi kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. Rini
sitisarahdeaz
Ciri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.ppt
Ciri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.pptCiri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.ppt
Ciri-ciri-Bentuk-Dan-Jenis-Korupsi-3.ppt
DediAriansyah2
Materi Pelajaran Statistik Mengenai Lisrel
Materi Pelajaran Statistik Mengenai LisrelMateri Pelajaran Statistik Mengenai Lisrel
Materi Pelajaran Statistik Mengenai Lisrel
Utamifdlh26
01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx
01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx
01-amir-syafrudin-agile-profile-presentation.pptx
TaufikSetyadiAras2
Sosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMK
Sosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMKSosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMK
Sosialisasi PPG PAI 2025 GURU PAI TK SD SMP SMA SMK
IRFANFAUZI945152
PRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptx
PRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptxPRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptx
PRESNTASI untuk menjadikan lebih baik.pptx
Adilukmana1
Materi kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. Rini
Materi kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. RiniMateri kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. Rini
Materi kelola rumah sakit TKRS 8 - 11 Webinar DHP dr. Rini
sitisarahdeaz

Featured (20)

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
marketingartwork
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
Skeleton Technologies
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
Neil Kimberley
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
contently
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
Albert Qian
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Search Engine Journal
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
SpeakerHub
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
Clark Boyd
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
Tessa Mero
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Lily Ray
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
Rajiv Jayarajah, MAppComm, ACC
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
Christy Abraham Joy
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
Vit Horky
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
MindGenius
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
RachelPearson36
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Applitools
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
GetSmarter
ChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slidesChatGPT webinar slides
ChatGPT webinar slides
Alireza Esmikhani
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
marketingartwork
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
Neil Kimberley
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
contently
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
Albert Qian
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Search Engine Journal
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
SpeakerHub
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
Clark Boyd
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
Tessa Mero
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Lily Ray
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
Vit Horky
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
MindGenius
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
RachelPearson36
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Unlocking the Power of ChatGPT and AI in Testing - A Real-World Look, present...
Applitools
12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work12 Ways to Increase Your Influence at Work
12 Ways to Increase Your Influence at Work
GetSmarter

Jadi ASN - Bela Negara (pptx Material)))

  • 3. Bentuk Bela Negara Wajib Militer Mempertahankan kesatuan NKRI Fisik Mengabdi dan mendukung tujuan nasional sesuai dengan profesi/status Non Fisik
  • 7. Adinda adalah seorang pegawai pemerintahan yang berdomisili di kota besar dengan segala fasilitas dan kenyamanan yang ada. Suatu hari, dengan alasan kemanusiaan Adinda ditugaskan untuk bekerja di salah satu daerah 3T di Indonesia yang letaknya ada di sebuah pulau diselatan Indonesia dengan keadaan yang jauh dari kata nyaman dan penuh fasilitas. Namun, dengan segenap hati dan dengan berlandaskan rasa cintanya kepada tanah air dan keinginannya untuk memajukan bangsa, Ia rela untuk meninggalkan kehidupannya dikota dan menerima tugas di pulau tersebut. Berdasarkan uraian diatas, sikap adinda termasuk kedalam sikap... A. Bela Negara B. Patriotisme C. Nasionalisme D. Tepo seliro E. Cinta Tanah Air
  • 8. Adinda adalah seorang pegawai pemerintahan yang berdomisili di kota besar dengan segala fasilitas dan kenyamanan yang ada. Suatu hari, dengan alasan kemanusiaan Adinda ditugaskan untuk bekerja di salah satu daerah 3T di Indonesia yang letaknya ada di sebuah pulau diselatan Indonesia dengan keadaan yang jauh dari kata nyaman dan penuh fasilitas. Namun, dengan segenap hati dan dengan berlandaskan rasa cintanya kepada tanah air dan keinginannya untuk memajukan bangsa, Ia rela untuk meninggalkan kehidupannya dikota dan menerima tugas di pulau tersebut. Berdasarkan uraian diatas, sikap adinda termasuk kedalam sikap... A. Bela Negara B. Patriotisme C. Nasionalisme D. Tepo seliro E. Cinta Tanah Air Jawaban: B Sikap Patriotisme adalah lanjutan secara detail dari sikap nasionalisme dengan kata kunci rela berkorban dan tindakan melebihi kewenangan/kewajiban untuk kepentingan bangsa
  • 9. Bela negara merupakan sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai kecintaan terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia dapat mempertahankan kelangsungan negara yang didasarkan pada Pancasila dan UUD 1945. Berikut ini yang merupakan bentuk hak bela negara bagi warga negara Indonesia adalah A. Mempertahankan wilayah kesatuan NKRI B. Mewujudkan perilaku tertib dalam masyarakat C. Memperoleh pendidikan untuk kemajuan negara D. Turut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat E. Patuh dan taat pada semua aturan yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
  • 10. Bela negara merupakan sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai kecintaan terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia dapat mempertahankan kelangsungan negara yang didasarkan pada Pancasila dan UUD 1945. Berikut ini yang merupakan bentuk hak bela negara bagi warga negara Indonesia adalah A. Mempertahankan wilayah kesatuan NKRI B. Mewujudkan perilaku tertib dalam masyarakat C. Memperoleh pendidikan untuk kemajuan negara D. Turut serta dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat E. Patuh dan taat pada semua aturan yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 Jawaban: A Konsepsi hukum bela negara di Indonesia sudah ada. Dan itu sudah tercantum dan mendasarkan kepada Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 khususnya Pasal 27 ayat (3) yang menyebutkan bahwa setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam upaya Pembelaan Negara. Lalu Pasal 30 ayat (1) menjelaskan bahwa tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara. Dari kedua ketentuan tersebut dapat dipahami bahwa bela negara merupakan hak dan kewajiban konstitusional warga negara Indonesia.
  • 11. Tindakan bela negara yang tepat bagi seorang dokter yang ditempatkan jauh dari tempat tinggal keluarganya dan menemukan budaya yang bertentangan dengan nilai moralnya adalah a. Tetap bekerja di tempat tersebut dan menerima budaya setempat b. Melaksanakan pekerjaan dengan sungguh-sungguh di daerah tersebut c. Mengabdi menjadi dokter disana dan menghargai budaya daerah setempat d. Mengakulturasi budaya setempat dan bekerja dengan baik e. Mencintai budaya setempat dan mengajari budayanya
  • 12. Tindakan bela negara yang tepat bagi seorang dokter yang ditempatkan jauh dari tempat tinggal keluarganya dan menemukan budaya yang bertentangan dengan nilai moralnya adalah a. Tetap bekerja di tempat tersebut dan menerima budaya setempat b. Melaksanakan pekerjaan dengan sungguh-sungguh di daerah tersebut c. Mengabdi menjadi dokter disana dan menghargai budaya daerah setempat d. Mengakulturasi budaya setempat dan bekerja dengan baik e. Mencintai budaya setempat dan mengajari budayanya Jawaban: C Tindakan bela negara non fisik yang tepat adalah tetap bekerja dengan sungguh-sungguh melakukan pengabdian serta menghargai terhadap perbedaan dalam hal ini adalah perbedaan budaya tidak hanya menerima saja
  • 13. Ketika melihat seorang teroris yang akan membahayakan keselamatan bangsa dan negara, yang seharusnya dilakukan adalah ..... a. membiarkannya karena takut diancam b. melaporkan kepada pihak yang berwajib c. bersikap masa bodoh karena bukan urusannya d. Segera menjauhi orang tersebut karena takut jadi saksi e. Bersikap tidak peduli dengan situasi tersebut
  • 14. Ketika melihat seorang teroris yang akan membahayakan keselamatan bangsa dan negara, yang seharusnya dilakukan adalah ..... a. membiarkannya karena takut diancam b. melaporkan kepada pihak yang berwajib c. bersikap masa bodoh karena bukan urusannya d. Segera menjauhi orang tersebut karena takut jadi saksi e. Bersikap tidak peduli dengan situasi tersebut Jawaban: B Tetap aktif membela negara meskipun sebagai warga sipil dengan menyerahkan pelaporan kepada pihak yang berwenang
  • 15. Berikut ini merupakan alasan tentang pentingnya upaya pembelaan negara dilakukan oleh setiap warga negara Indonesia, kecuali ..... a. untuk menjaga keutuhan wilayah negara. b. untuk mempertahankan negara dari berbagai ancaman. c. merupakan hak sekaligus kewajiban setiap warga negara. d. Menjaga kedaulatan dan keutuhan bangsa menjadi tetap negara kesatuan RI e. merupakan kegiatan untuk memperoleh kehormatan dari negara.
  • 16. Berikut ini merupakan alasan tentang pentingnya upaya pembelaan negara dilakukan oleh setiap warga negara Indonesia, kecuali ..... a. untuk menjaga keutuhan wilayah negara. b. untuk mempertahankan negara dari berbagai ancaman. c. merupakan hak sekaligus kewajiban setiap warga negara. d. Menjaga kedaulatan dan keutuhan bangsa menjadi tetap negara kesatuan RI e. merupakan kegiatan untuk memperoleh kehormatan dari negara. Jawaban: E Tujuan daripada tindakan bela negara adalah kepentingan bangsa dan negara bukan untuk kepentingan pribadi mendapatkan kehormatan