ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
TIK 
Perangkat jaringan dan koneksi internet 
Anggota : 
1. Ezra Brillyantama P. 
2. Josua Rynaldo M. 
3. Muhammad Destara 
4. Muhammad Noor Setyadhi 
5. Yosafat Narotama
jaringan Komputer
A. Mengenal jaringan komputer 
• Jaringan komputer adalah sebuah kumpulan komputer, printer dan peralatan 
lainya yang terhubung dalam satu kesatuan. Informasi dan data bergerak 
melalui kabel-kabel atau tanpa kabel sehingga memungkinkan penggunaan 
jaringan komputer dapat saling bertukar dokumen dan data, mencetak pada 
printer yang sama, dan bersama-sama menggunakan hardware / software yang 
terhubung dengan jaringan sehingga akan menimbulkan suatu effisiensi, 
sentralisasi dan optimasi kerja. Setiap komputer, printer, atau periferal yang 
terhubung dengan jaringan disebut node
1. Jaringan Komputer Lokal 
(LAN) 
LAN merupakan jaringan komputer yang sering digunakan untuk 
menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstatioan dalam 
suatu kantor suatu perusahaan atau pabrik- pabrik untuk memakai 
sumber daya (resaource, misalnya printer) secara bersama-sama dan 
saling bertukar informasi yang masih dalam satu area.
2. Jaringan Komputer 
Metropolitan(MAN) 
Hampir sama dengan LAN yang merupakan versi LAN yang berukuran lebih 
besar dan biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN. MAN 
dapat mencakup kantor- kantor perusahaan yang terletak berdekatan atau 
juga sebuah kota dan dapat di manfaatkan untuk keperluan pribadi 
(swasta) atau umum. MAN mampu menunjang daya dan suara, bahkan 
dapat berhubungan dengan jaringan Televisi Kabel. biasanya MAN 
digunakan dalam area 1 kota, bukan hanya satu lokasi saja.
3. Jaringan Komputer Skala 
Luas (WAN) 
Jaringan WAN merupakan jaringan yang mencakup daerah geografis yang 
lebih luas, seringkali mancakup sebuah negara bahkan antar benua. WAN 
terdiri dari kumpulan mesin- mesin yang bertujuan utuk menjalankan 
Program-program (Aplikasi) pemakai, bisa dikatakan jaringan WAN 
merupakan jaringan internet yang kita kenal saat ini.
4. Internet 
internet merupakan sekumpulan jaringan komputer yang saling 
terhubung. Pada umumnya utuk membangun jaringan internet diperlukan 
peralatan jaringan, seperti repeater, bridge, router, dan gateway.
B. Perangkat Keras Jaringan Berdasarkan Jenis 
hubungannya 
1. Hubungan dial-up 
3. Hubungan wireless (Tanpa Kabel atau Nirkabel) 
4. VSAT 
VSAT merupakan kependekan dari Very Small Aperture Terminal yang 
menyediakan akses yang sangat efisien. Metode Jaringan berbasis VSAT 
memberikan solusi efisien yaitu dengan metode cost 
effective dan reliable untuk distribusi data ke sejumlah lokasi berbeda 
tanpa terkait jarak untuk distribusi data ke banyak lokasi dengan tingkat 
pelayanan dan perawatan yang sama di tiap titik. VSAT mudah diatur dari 
satu tempat, dibanding dengan komunikasi terestrial yang menggunakan 
banyak jalur komunikasi dan peralatan dari penyedia jaringan dan vendor 
yang berbeda. 
dial up connection adalah hubungan paling sederhana sebuah komputer ke 
jaringan internet dengan memanfaatkan jalur telepon yang terdapat di 
kantor atau di rumah. 
a. Unit komputer 
b. Modem 
c. Jaringan telepon 
Hubungan ini sama dengan Leased Line. Perbedaannya terletak pada 
media yang digunakan. Jika Leased line menggunakan kabel 
telepon, wireless menggunakan gelombang radio untuk mengirimkan dan 
menerima datanya. 
Pada umumnya, frekuensi gelombang yang digunakan di Indonesia berada 
pada rentang 2,4 Ghz (2.400.000.000 Hz) dan 5,6 Ghz (5.600.000.000 Hz). 
Artinya setiap detik dapat memancarkan 2.400.000.000 sampai 
5.600.000.000 gelombangAlat pemancar dan menerima gelombang 
frekuensi gelombang berfungsi untuk menerima gelombang dari jaringan 
internet, kemudian diteruskan ke computer kitamelalui Router. Selan itu, 
alat pemancar juga berfungsi untuk memancarkan gelombang data dari 
computer kita menuju jaringan Internet melalui Router. Yang harus 
diperhatikan dalam menggunakan hubungan wireless adalah: 
2. Leased line 
Leased line adalah salah satu jenis hubungan koneksi internet. Pada leased 
line, provider akan menyediakan layanan jaringan telekomunikasi simetrik, 
dimana bisa terhubung dengan lebih dari dua lokasi yang akan dibayar per 
bulan. Leased line ini biasanya dipasang untuk bisa terhubung secara terus-menerus 
selama 24 jam penuh tanpa henti dengan beberapa lokasi tersebut. 
Contohnya suatu perusahaan pusat yang ingin terus terhubung dengan 
beberapa perusahaan cabangnya. 
• Hubungan ini rentan terhadap cuaca. Namun jika ada hujan, petir, lalu 
lintas data akan sangat buruk.
C. Pengaturan Koneksi Komputer ke 
D.Sambungan Internet dengan dial up 
Internet
Topologi 
3. Topologi Star 
2.Topologi Ring 
1. Topologi Bus 
Jenis topologi bus ini menggunakan kabel tunggal, seluruh komputer saling 
berhubungan secara langsung hanya menggunakan satu kabel saja. Kabel yang 
menghubungkan jaringan ini adalah kabel koaksial dan dilekatkan menggunakan T-Connector. 
Jenis topologi ring ini, seluruh komputer dihubungkan menjadi satu membentuk lingkaran (ring) 
yang tertutup dan dibantu oleh Token, Token berisi informasi yang berasal dari komputer sumber 
yang akan memeriksa apakah informasi tersebut digunakan oleh titik yang bersangkutan, jika ada 
maka token akan memberikan data yang diminta oleh titik jaringan dan menuju ke titik berikutnya. 
seluruh komputer akan menerima setiap signal informasi yang mengalir, informasi akan diterima 
jika memang sudah sesuai dengan alamat yang dituju, dan signal informasi akan diabaikan jika 
bukan merupakan alamatnya sendiri. Dengan kata lain proses ini akan berlanjut terus hingga 
sinyal data diterima ditujuan. 
Pada topologi jenis star ini, setiap komputer langsung dihubungkan menggunakan Hub, 
dimana fungsi dari Hub ini adalah sebagai pengatur lalu lintas seluruh komputer yang 
terhubung. Karena Untuk menggunakan memaksimalkan proses pengiriman penggunaan dan penerimaan jaringan ini informasi sebaiknya 
secara 
langsung inilah yang menyebabkan biaya pemasangannya juga tinggi. 
menggunakan kabel Fiber Optic karena kestabilan resistensi sehingga dapat 
mengirimkan data lebih baik. 
Kelebihan Topologi Bus : 
1. Mudah untuk dikembangkan 
2. Tidak memerlukan kabel yang banyak 
3. Hemat biaya pemasangan 
Kelemahan topologi bus : 
1. Tidak stabil, jika salah satu komputer terganggu maka jaringan akan terganggu 
2. Tingkat deteksi kesalahan sangat kecil 
3. Sulit mencari gangguan pada jaringan 
3. Tingkat lalu lintas tinggi / sering terjadi antrian data 
4. Untuk jarak jauh diperlukan repeater 
Kelebihan : 
1. Deteksi kesalahan mudah dilakukan 
2. Perubahan stasiun mudah dilakukan dan tidak mengganggu jaringan lain 
3. Mudah melakukan control 
4. Tingkat keamanan tinggi 
5. Paling fleksibel 
Kelebihan : 
1. Tidak menggunakan banyak kabel 
2. Tingkat kerumitan pemasangan rendah 
3. Mudah instalasi 
4. Tidak akan terjadi tabrak data 
5. Mudah dirancang 
Kekurangan : 
1. Menggunakan banyak kabel 
2. Ada kemungkinan akan terjadi tabrakan data sehingga dapat menyebabkan jaringan lambat 
3. Jaringan sangat tergantung kepada terminal pusat 
4. Jaingan memakan biaya tinggi 
5. Jika titik komputer pusat terjadi gangguan maka terganggu pula seluruh jaringan 
Kekurangan : 
1. peka kesalahan jaringan 
2. Sulit untuk dikembangkan 
3. Jika salah satu titik jaringan terganggu maka seluruh komunikasi data dapat terganggu
4. Topologi Tree 
6. Topologi linear 
5.Topologi Mesh / Jala 
Topologi tree ini merupakan hasil pengembangan dari topologi star dan topologi bus yang terdiri 
dari kumpulan topologi star dan dihubungkan dengan 1 topologi bus. Topologi tree biasanya 
disebut juga topologi jaringan bertingkat dan digunakan interkoneksi antar sentral. 
Pada jaringan ini memiliki beberapa tingkatan simpul yang ditetapkan dengan suatu hirarki, 
gambarannya adalah semakin tinggi kedudukannya maka semakin tinggi pula hirarki-nya. Setiap 
simpul yang memiliki kedudukan tinggi dapat mengatur simpul yang memiliki kedudukan yang 
rendah. Data dikirim dari pusat simpul kemudian bergerak menuju simpul rendah dan menuju ke 
simpul yang lebih tinggi terlebih dahulu. 
Topologi tree ini memiliki kelebihan dan kelemahan yang sama dengan topologi star antara lain : 
Kelebihan : 
1. Deteksi kesalahan mudah dilakukan 
2/ Perubahan bentuk suatu kelompok mudah dilakukan dan tidak mengganggu jaringan lain 
3. Mudah melakukan control 
Kekurangan : 
1. Menggunakan banyak kabel 
2. Sering terjadi tabrakan data 
3. Jika simpul yang lebih tinggi rusak maka simpul yang lebih rendah akan terganggu juga 
4. Cara kerja lambat 
Topologi ini merupakan perluasan dari dari topologi bus dimana kabel utama 
harus dihubungkan ke tiap titik komputer menggunakan T-connector. Topologi 
tipe ini merupakan jenis yang sederhana menggunakan kabel RG-58. 
Topologi Mesh merupakan rangkaian jaringan yang saling terhubung secara mutlak dimana 
setiap perangkat komputer akan terhubung secara langsung ke setiap titik perangkat lainnya. 
Setiap titik komputer akan mempunyai titik yang siap untuk berkomunikasi secara langsung 
dengan titik perangkat komputer lain yang menjadi tujuannya. 
Kelebihan : 
1. Sederhana jaringannya 
2. Hemat kabel 
3. Mudah untuk dikembangkan 
Kelebihan : 
1. Dinamis dalam memperbaiki setiap kerusakan titik jaringan komputer 
Data langsung dikirimkan ke tujuan tanpa harus melalui komputer lain 
3. Data lebih cepat proses pengiriman data 
4. Jika terjadi kerusakan pada salah satu komputer tidak akan mengganggu komputer lainnya 
Kekurangan : 
Kekurangan : 
1. 1. Biaya Deteksi untuk kesalahan memasangnya sangat sangat kecil 
besar. 
2. Perlu Keamanan banyak kabel 
kurang terjamin 
3. Lalu lintas data tinggi 
4. Kecepatan transfer tergantung kepada jumlah pengguna, kecepatan turun 
jika jumlah pemakai bertambah 
3. Perlu banyak port I/O , setiap komputer diperlukan n-1 port I/O dan sebanyak n(n-1)/2 
koneksi. Misalnya ada 4 komputer maka diperlukan kabel koneksi sebanyak 4(4-1)/2 =6 kabel 
dan memerlukan 4-1 = 3 port. 
4. Proses instalasi sulit dan rumit
jaringan Komputer

More Related Content

What's hot (13)

Makalah
MakalahMakalah
Makalah
Zhulian M. Arsyid
Ìý
Ilmu jaringan komputer dan pengertiannya
Ilmu jaringan komputer dan pengertiannyaIlmu jaringan komputer dan pengertiannya
Ilmu jaringan komputer dan pengertiannya
seolangit4
Ìý
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
Khanif Ahnaf
Ìý
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
Adiitya Stiiawan
Ìý
MS. POWER POINT 2007 BAB 5
MS. POWER POINT 2007 BAB 5MS. POWER POINT 2007 BAB 5
MS. POWER POINT 2007 BAB 5
athaya azalia
Ìý
MS Power Point 2007 bab 5
MS Power Point 2007 bab 5MS Power Point 2007 bab 5
MS Power Point 2007 bab 5
nickodnc
Ìý
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan KomputerRifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
belajarkomputer
Ìý
Tugas mandiri pengantar teknologi informasi
Tugas mandiri pengantar teknologi informasiTugas mandiri pengantar teknologi informasi
Tugas mandiri pengantar teknologi informasi
Fariz AbuRizal
Ìý
Jaringan internet rofah
Jaringan internet rofahJaringan internet rofah
Jaringan internet rofah
sitimuar
Ìý
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
TIK Bab 5 Kelas 9 Semester 1
Alfina Putri Darmanto
Ìý
Sistem Jaringan Komputer
Sistem Jaringan KomputerSistem Jaringan Komputer
Sistem Jaringan Komputer
Fahmi Hakam
Ìý
Ilmu jaringan komputer dan pengertiannya
Ilmu jaringan komputer dan pengertiannyaIlmu jaringan komputer dan pengertiannya
Ilmu jaringan komputer dan pengertiannya
seolangit4
Ìý
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
Khanif Ahnaf
Ìý
MS. POWER POINT 2007 BAB 5
MS. POWER POINT 2007 BAB 5MS. POWER POINT 2007 BAB 5
MS. POWER POINT 2007 BAB 5
athaya azalia
Ìý
MS Power Point 2007 bab 5
MS Power Point 2007 bab 5MS Power Point 2007 bab 5
MS Power Point 2007 bab 5
nickodnc
Ìý
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan KomputerRifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
Rifko Yuliawan - Pengantar Komunikasi Data dan Jaringan Komputer
belajarkomputer
Ìý
Tugas mandiri pengantar teknologi informasi
Tugas mandiri pengantar teknologi informasiTugas mandiri pengantar teknologi informasi
Tugas mandiri pengantar teknologi informasi
Fariz AbuRizal
Ìý
Jaringan internet rofah
Jaringan internet rofahJaringan internet rofah
Jaringan internet rofah
sitimuar
Ìý
Sistem Jaringan Komputer
Sistem Jaringan KomputerSistem Jaringan Komputer
Sistem Jaringan Komputer
Fahmi Hakam
Ìý

Viewers also liked (9)

Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...
Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...
Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...
Kirsten Hummel ✔
Ìý
Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-
Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-
Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-
Kirsten Hummel ✔
Ìý
Having Issues With OUTLOOK?
Having Issues With OUTLOOK?Having Issues With OUTLOOK?
Having Issues With OUTLOOK?
Rishabh Singh
Ìý
jaringan internet
jaringan internetjaringan internet
jaringan internet
Ezra Brillyantama
Ìý
Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014
Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014
Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014
Kirsten Hummel ✔
Ìý
NetSystem GmbHNetSystem GmbH
NetSystem GmbH
NetSystemDE
Ìý
CONNECTEAT
CONNECTEATCONNECTEAT
CONNECTEAT
Jeroen De Roeck
Ìý
Beijing tour & shnaghai tour
Beijing tour & shnaghai tourBeijing tour & shnaghai tour
Beijing tour & shnaghai tour
Holidaychina
Ìý
Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...
Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...
Van de Groep & Olsthoorn - Executive Search en Interim Management - Onze meer...
Kirsten Hummel ✔
Ìý
Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-
Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-
Finding-Excellence-in-de-praktijk-s-
Kirsten Hummel ✔
Ìý
Having Issues With OUTLOOK?
Having Issues With OUTLOOK?Having Issues With OUTLOOK?
Having Issues With OUTLOOK?
Rishabh Singh
Ìý
Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014
Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014
Onderzoek: Vertrekintenties managers in de Industrie - 2014
Kirsten Hummel ✔
Ìý
NetSystem GmbHNetSystem GmbH
NetSystem GmbH
NetSystemDE
Ìý
Beijing tour & shnaghai tour
Beijing tour & shnaghai tourBeijing tour & shnaghai tour
Beijing tour & shnaghai tour
Holidaychina
Ìý

Similar to jaringan Komputer (20)

TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
SINTYA NABILA
Ìý
Topologi Jaringan
Topologi JaringanTopologi Jaringan
Topologi Jaringan
Ahmad Nurhadi
Ìý
Dasar - Dasar Jaringan
Dasar - Dasar JaringanDasar - Dasar Jaringan
Dasar - Dasar Jaringan
afandi_latif
Ìý
Dasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer LengkapDasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer Lengkap
setioaribowo
Ìý
Topologi Jaringan
Topologi JaringanTopologi Jaringan
Topologi Jaringan
FahrulRozi7
Ìý
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
FahrulRozi7
Ìý
Jaringan internet rofah
Jaringan internet rofahJaringan internet rofah
Jaringan internet rofah
sitimuar
Ìý
Jaringan internet rofah
Jaringan internet rofahJaringan internet rofah
Jaringan internet rofah
rofahsiti
Ìý
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan KomputerMacam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Firdika Arini
Ìý
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
destikasafitri98
Ìý
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
Ahmad Nurhadi
Ìý
jaringan
jaringanjaringan
jaringan
eka_okta
Ìý
SIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabel
SIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabelSIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabel
SIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabel
Laurissa DewiP
Ìý
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5
fabian9h
Ìý
MA POWER POINT 2007 BAB5
MA POWER POINT 2007 BAB5MA POWER POINT 2007 BAB5
MA POWER POINT 2007 BAB5
noelcahsongoH
Ìý
Ms Power Point BAB 5
Ms Power Point BAB 5Ms Power Point BAB 5
Ms Power Point BAB 5
farhanIXH
Ìý
Dasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internetDasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internet
Nabil Mahfuzh
Ìý
Yasmin paulina 1
Yasmin paulina 1Yasmin paulina 1
Yasmin paulina 1
yasmin_paulina9a27
Ìý
Pertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.ppt
Pertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.pptPertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.ppt
Pertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.ppt
mahazama03
Ìý
TIK Bab 5
TIK Bab 5TIK Bab 5
TIK Bab 5
julia cahya putri yuwono
Ìý
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
SINTYA NABILA
Ìý
Topologi Jaringan
Topologi JaringanTopologi Jaringan
Topologi Jaringan
Ahmad Nurhadi
Ìý
Dasar - Dasar Jaringan
Dasar - Dasar JaringanDasar - Dasar Jaringan
Dasar - Dasar Jaringan
afandi_latif
Ìý
Dasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer LengkapDasar Jaringan komputer Lengkap
Dasar Jaringan komputer Lengkap
setioaribowo
Ìý
Topologi Jaringan
Topologi JaringanTopologi Jaringan
Topologi Jaringan
FahrulRozi7
Ìý
Topologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan KomputerTopologi Jaringan Komputer
Topologi Jaringan Komputer
FahrulRozi7
Ìý
Jaringan internet rofah
Jaringan internet rofahJaringan internet rofah
Jaringan internet rofah
sitimuar
Ìý
Jaringan internet rofah
Jaringan internet rofahJaringan internet rofah
Jaringan internet rofah
rofahsiti
Ìý
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan KomputerMacam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Macam-Macam Topologi Jaringan Komputer
Firdika Arini
Ìý
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
Ahmad Nurhadi
Ìý
jaringan
jaringanjaringan
jaringan
eka_okta
Ìý
SIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabel
SIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabelSIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabel
SIM Laurissa, Hapzi Ali,Telekomunikasi,internet,danteknologi nirkabel
Laurissa DewiP
Ìý
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5
Microsoft PowerPoint 2007 Bab 5
fabian9h
Ìý
MA POWER POINT 2007 BAB5
MA POWER POINT 2007 BAB5MA POWER POINT 2007 BAB5
MA POWER POINT 2007 BAB5
noelcahsongoH
Ìý
Ms Power Point BAB 5
Ms Power Point BAB 5Ms Power Point BAB 5
Ms Power Point BAB 5
farhanIXH
Ìý
Dasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internetDasar dasar sistem jaringan internet
Dasar dasar sistem jaringan internet
Nabil Mahfuzh
Ìý
Pertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.ppt
Pertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.pptPertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.ppt
Pertemuan 1 Materi Jaringan Komputer.ppt
mahazama03
Ìý

Recently uploaded (20)

pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
Ìý
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
Ìý
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Ìý
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptxTUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
eraoktafia92
Ìý
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Ìý
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
Ìý
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
Ìý
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
Ìý
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
Ìý
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Ìý
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Ìý
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia EmasMemperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Ìý
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
Ìý
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
Ìý
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Ìý
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Ìý
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Ìý
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
Ìý
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
Ìý
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Ìý
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptxTUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
eraoktafia92
Ìý
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Ìý
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
Ìý
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
Ìý
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
Ìý
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
Ìý
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Ìý
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Ìý
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia EmasMemperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Ìý
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
Ìý
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
Ìý
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Ìý
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Ìý
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Ìý

jaringan Komputer

  • 1. TIK Perangkat jaringan dan koneksi internet Anggota : 1. Ezra Brillyantama P. 2. Josua Rynaldo M. 3. Muhammad Destara 4. Muhammad Noor Setyadhi 5. Yosafat Narotama
  • 3. A. Mengenal jaringan komputer • Jaringan komputer adalah sebuah kumpulan komputer, printer dan peralatan lainya yang terhubung dalam satu kesatuan. Informasi dan data bergerak melalui kabel-kabel atau tanpa kabel sehingga memungkinkan penggunaan jaringan komputer dapat saling bertukar dokumen dan data, mencetak pada printer yang sama, dan bersama-sama menggunakan hardware / software yang terhubung dengan jaringan sehingga akan menimbulkan suatu effisiensi, sentralisasi dan optimasi kerja. Setiap komputer, printer, atau periferal yang terhubung dengan jaringan disebut node
  • 4. 1. Jaringan Komputer Lokal (LAN) LAN merupakan jaringan komputer yang sering digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstatioan dalam suatu kantor suatu perusahaan atau pabrik- pabrik untuk memakai sumber daya (resaource, misalnya printer) secara bersama-sama dan saling bertukar informasi yang masih dalam satu area.
  • 5. 2. Jaringan Komputer Metropolitan(MAN) Hampir sama dengan LAN yang merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar dan biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN. MAN dapat mencakup kantor- kantor perusahaan yang terletak berdekatan atau juga sebuah kota dan dapat di manfaatkan untuk keperluan pribadi (swasta) atau umum. MAN mampu menunjang daya dan suara, bahkan dapat berhubungan dengan jaringan Televisi Kabel. biasanya MAN digunakan dalam area 1 kota, bukan hanya satu lokasi saja.
  • 6. 3. Jaringan Komputer Skala Luas (WAN) Jaringan WAN merupakan jaringan yang mencakup daerah geografis yang lebih luas, seringkali mancakup sebuah negara bahkan antar benua. WAN terdiri dari kumpulan mesin- mesin yang bertujuan utuk menjalankan Program-program (Aplikasi) pemakai, bisa dikatakan jaringan WAN merupakan jaringan internet yang kita kenal saat ini.
  • 7. 4. Internet internet merupakan sekumpulan jaringan komputer yang saling terhubung. Pada umumnya utuk membangun jaringan internet diperlukan peralatan jaringan, seperti repeater, bridge, router, dan gateway.
  • 8. B. Perangkat Keras Jaringan Berdasarkan Jenis hubungannya 1. Hubungan dial-up 3. Hubungan wireless (Tanpa Kabel atau Nirkabel) 4. VSAT VSAT merupakan kependekan dari Very Small Aperture Terminal yang menyediakan akses yang sangat efisien. Metode Jaringan berbasis VSAT memberikan solusi efisien yaitu dengan metode cost effective dan reliable untuk distribusi data ke sejumlah lokasi berbeda tanpa terkait jarak untuk distribusi data ke banyak lokasi dengan tingkat pelayanan dan perawatan yang sama di tiap titik. VSAT mudah diatur dari satu tempat, dibanding dengan komunikasi terestrial yang menggunakan banyak jalur komunikasi dan peralatan dari penyedia jaringan dan vendor yang berbeda. dial up connection adalah hubungan paling sederhana sebuah komputer ke jaringan internet dengan memanfaatkan jalur telepon yang terdapat di kantor atau di rumah. a. Unit komputer b. Modem c. Jaringan telepon Hubungan ini sama dengan Leased Line. Perbedaannya terletak pada media yang digunakan. Jika Leased line menggunakan kabel telepon, wireless menggunakan gelombang radio untuk mengirimkan dan menerima datanya. Pada umumnya, frekuensi gelombang yang digunakan di Indonesia berada pada rentang 2,4 Ghz (2.400.000.000 Hz) dan 5,6 Ghz (5.600.000.000 Hz). Artinya setiap detik dapat memancarkan 2.400.000.000 sampai 5.600.000.000 gelombangAlat pemancar dan menerima gelombang frekuensi gelombang berfungsi untuk menerima gelombang dari jaringan internet, kemudian diteruskan ke computer kitamelalui Router. Selan itu, alat pemancar juga berfungsi untuk memancarkan gelombang data dari computer kita menuju jaringan Internet melalui Router. Yang harus diperhatikan dalam menggunakan hubungan wireless adalah: 2. Leased line Leased line adalah salah satu jenis hubungan koneksi internet. Pada leased line, provider akan menyediakan layanan jaringan telekomunikasi simetrik, dimana bisa terhubung dengan lebih dari dua lokasi yang akan dibayar per bulan. Leased line ini biasanya dipasang untuk bisa terhubung secara terus-menerus selama 24 jam penuh tanpa henti dengan beberapa lokasi tersebut. Contohnya suatu perusahaan pusat yang ingin terus terhubung dengan beberapa perusahaan cabangnya. • Hubungan ini rentan terhadap cuaca. Namun jika ada hujan, petir, lalu lintas data akan sangat buruk.
  • 9. C. Pengaturan Koneksi Komputer ke D.Sambungan Internet dengan dial up Internet
  • 10. Topologi 3. Topologi Star 2.Topologi Ring 1. Topologi Bus Jenis topologi bus ini menggunakan kabel tunggal, seluruh komputer saling berhubungan secara langsung hanya menggunakan satu kabel saja. Kabel yang menghubungkan jaringan ini adalah kabel koaksial dan dilekatkan menggunakan T-Connector. Jenis topologi ring ini, seluruh komputer dihubungkan menjadi satu membentuk lingkaran (ring) yang tertutup dan dibantu oleh Token, Token berisi informasi yang berasal dari komputer sumber yang akan memeriksa apakah informasi tersebut digunakan oleh titik yang bersangkutan, jika ada maka token akan memberikan data yang diminta oleh titik jaringan dan menuju ke titik berikutnya. seluruh komputer akan menerima setiap signal informasi yang mengalir, informasi akan diterima jika memang sudah sesuai dengan alamat yang dituju, dan signal informasi akan diabaikan jika bukan merupakan alamatnya sendiri. Dengan kata lain proses ini akan berlanjut terus hingga sinyal data diterima ditujuan. Pada topologi jenis star ini, setiap komputer langsung dihubungkan menggunakan Hub, dimana fungsi dari Hub ini adalah sebagai pengatur lalu lintas seluruh komputer yang terhubung. Karena Untuk menggunakan memaksimalkan proses pengiriman penggunaan dan penerimaan jaringan ini informasi sebaiknya secara langsung inilah yang menyebabkan biaya pemasangannya juga tinggi. menggunakan kabel Fiber Optic karena kestabilan resistensi sehingga dapat mengirimkan data lebih baik. Kelebihan Topologi Bus : 1. Mudah untuk dikembangkan 2. Tidak memerlukan kabel yang banyak 3. Hemat biaya pemasangan Kelemahan topologi bus : 1. Tidak stabil, jika salah satu komputer terganggu maka jaringan akan terganggu 2. Tingkat deteksi kesalahan sangat kecil 3. Sulit mencari gangguan pada jaringan 3. Tingkat lalu lintas tinggi / sering terjadi antrian data 4. Untuk jarak jauh diperlukan repeater Kelebihan : 1. Deteksi kesalahan mudah dilakukan 2. Perubahan stasiun mudah dilakukan dan tidak mengganggu jaringan lain 3. Mudah melakukan control 4. Tingkat keamanan tinggi 5. Paling fleksibel Kelebihan : 1. Tidak menggunakan banyak kabel 2. Tingkat kerumitan pemasangan rendah 3. Mudah instalasi 4. Tidak akan terjadi tabrak data 5. Mudah dirancang Kekurangan : 1. Menggunakan banyak kabel 2. Ada kemungkinan akan terjadi tabrakan data sehingga dapat menyebabkan jaringan lambat 3. Jaringan sangat tergantung kepada terminal pusat 4. Jaingan memakan biaya tinggi 5. Jika titik komputer pusat terjadi gangguan maka terganggu pula seluruh jaringan Kekurangan : 1. peka kesalahan jaringan 2. Sulit untuk dikembangkan 3. Jika salah satu titik jaringan terganggu maka seluruh komunikasi data dapat terganggu
  • 11. 4. Topologi Tree 6. Topologi linear 5.Topologi Mesh / Jala Topologi tree ini merupakan hasil pengembangan dari topologi star dan topologi bus yang terdiri dari kumpulan topologi star dan dihubungkan dengan 1 topologi bus. Topologi tree biasanya disebut juga topologi jaringan bertingkat dan digunakan interkoneksi antar sentral. Pada jaringan ini memiliki beberapa tingkatan simpul yang ditetapkan dengan suatu hirarki, gambarannya adalah semakin tinggi kedudukannya maka semakin tinggi pula hirarki-nya. Setiap simpul yang memiliki kedudukan tinggi dapat mengatur simpul yang memiliki kedudukan yang rendah. Data dikirim dari pusat simpul kemudian bergerak menuju simpul rendah dan menuju ke simpul yang lebih tinggi terlebih dahulu. Topologi tree ini memiliki kelebihan dan kelemahan yang sama dengan topologi star antara lain : Kelebihan : 1. Deteksi kesalahan mudah dilakukan 2/ Perubahan bentuk suatu kelompok mudah dilakukan dan tidak mengganggu jaringan lain 3. Mudah melakukan control Kekurangan : 1. Menggunakan banyak kabel 2. Sering terjadi tabrakan data 3. Jika simpul yang lebih tinggi rusak maka simpul yang lebih rendah akan terganggu juga 4. Cara kerja lambat Topologi ini merupakan perluasan dari dari topologi bus dimana kabel utama harus dihubungkan ke tiap titik komputer menggunakan T-connector. Topologi tipe ini merupakan jenis yang sederhana menggunakan kabel RG-58. Topologi Mesh merupakan rangkaian jaringan yang saling terhubung secara mutlak dimana setiap perangkat komputer akan terhubung secara langsung ke setiap titik perangkat lainnya. Setiap titik komputer akan mempunyai titik yang siap untuk berkomunikasi secara langsung dengan titik perangkat komputer lain yang menjadi tujuannya. Kelebihan : 1. Sederhana jaringannya 2. Hemat kabel 3. Mudah untuk dikembangkan Kelebihan : 1. Dinamis dalam memperbaiki setiap kerusakan titik jaringan komputer Data langsung dikirimkan ke tujuan tanpa harus melalui komputer lain 3. Data lebih cepat proses pengiriman data 4. Jika terjadi kerusakan pada salah satu komputer tidak akan mengganggu komputer lainnya Kekurangan : Kekurangan : 1. 1. Biaya Deteksi untuk kesalahan memasangnya sangat sangat kecil besar. 2. Perlu Keamanan banyak kabel kurang terjamin 3. Lalu lintas data tinggi 4. Kecepatan transfer tergantung kepada jumlah pengguna, kecepatan turun jika jumlah pemakai bertambah 3. Perlu banyak port I/O , setiap komputer diperlukan n-1 port I/O dan sebanyak n(n-1)/2 koneksi. Misalnya ada 4 komputer maka diperlukan kabel koneksi sebanyak 4(4-1)/2 =6 kabel dan memerlukan 4-1 = 3 port. 4. Proses instalasi sulit dan rumit