際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Jurnal Harian Pelaksanaan Kerja Praktik 
Indonesia Power UBP Kamojang Sub Unit Darajat 
04 agustus 2014  08 agustus 2014 
Nama : Fauzan Mudvi 
NIM : 121711009 
Tangg 
al 
NO Kegiatan Hasil TTD 
Pembimb 
ing 
Senin 
04 
agustus 
2014 
1. 
2. 
 Registrasi, 
 Pengarahan Mengenai Tata Tertib 
selama di UBP Kamojang 
 Pengenalan Ruang Kontrol UBP 
Kamojang unit1, 2 dan 3 
 Kegiatan yang dilakukan di UBP Kamojang yaitu 
melakukan registrasi sebagai perserta kerja praktik, yang 
nantinyaakan di pindahkan ke Unit Darajat, 
 Setelah itu kami diberikan pengarahan mengenai Tata 
Tertib(K3). 
 Setelah diberikan pengarahan, mahasiswa mengisi surat 
pernyataan untuk mematuhi tata tertib dan K3. 
 Pada Pukul 14.00 Mahasiswa dikenalkan dengan ruang 
control dan diberi gambaran mengenai system kendali 
PLTP kamojang yang memiliki 3 unit secara umum. 
Selasa 
05 
agustus 
2014 
1. 
2. 
 Perkenalan lingkungan Kerja Praktik di 
UBP Kamojang sub Unit PLTP Darajat. 
 Pengarahaan mengenai K3 di Unit 
Derjat. 
 Pengenalan Ruang Kontrol. 
 Pada hari kedua ini mahasiswa sudah ditempatkan di 
PLTP Unit Darajat lalu diberikan pengarahan mengenai 
K3 yang ada di unit derajat. 
 Kemudian mahasiswa diberi gambaran UBP Kamojang 
sub unit PLTP Darajat secara umum. 
 Selanjutnya Mahasiswa menuju ruang control dan diberi
gambaran mengenai system control dan dibandingkan 
dengan system kontrol di UBP Kamojang.Sistem kendali 
di sub unit PLTP Darajat sudah tekomputerisasi 
sedangkan di UBP kamojang masih dikerjakan secara 
manual. 
 Padapukul 13.00 Mahasiswa melakukan peninjauan 
lingkungan kerja praktik dan diberi gambaran mengenai 
system pembangkit sub unit PLTP Darajat yang memiliki 
1 unit dan menghasilkan daya listrik sebesar 55 MW. 
Rabu 
06 
agustus 
2014 
1.  Pemberian informasi mengenai operasi 
keseluruhan system pembangkit yang 
terdapat pada UBP Kamojang sub unit 
PLTP Darajat. 
 Pada hari ketiga dijadwalkan untuk mengetahui sistem 
opersi UBP kamojang sub unit Darajat diakrenakan 
sudah dilaksanakan pada hari sebelumnya sehingga di 
fokuskan untuk mengetahui system pemilharaan listrik 
namun saat itu terjadi gangguan di gardu induk, maka 
kami hanya bisa konsultasi tentang kelistrikan setelah 
masalahnya selesai. 
Kamis 
07 
agustus 
2014 
1.  Memperkenalkan system pemeliharaan 
listrik di PLTP Darajat 
 Pada hari ini dijadwalkan mengetahui system 
pemeliharaan listrik diakrenakan ganguan dihari 
sebelumnya, sehingga saya mencari data keseluruhan 
yang berhubngan dengan referensi data-data yang ada 
pada control room PLTP Darajat. 
Jumat 
08 
agustus 
2014 
1. 
2. 
 Olahraga 
 Memperkenalkan system instrumentasi 
di PLTP Unit Darajat 
 Hari ini dijadwalkan pagi berolahraga bersama teknisi, 
dan pegawai lainnya. 
 Setelah berolahraga dan sholat jumat kami menuju 
ruangan Instrument (bengkel) yang dilaksanakan pada 
pukul 13.00 untuk mengenal alat yang biasa digunakan 
pada saat pemeliharaan.
Jurnal kerja praktek ming1

More Related Content

Jurnal kerja praktek ming1

  • 1. Jurnal Harian Pelaksanaan Kerja Praktik Indonesia Power UBP Kamojang Sub Unit Darajat 04 agustus 2014 08 agustus 2014 Nama : Fauzan Mudvi NIM : 121711009 Tangg al NO Kegiatan Hasil TTD Pembimb ing Senin 04 agustus 2014 1. 2. Registrasi, Pengarahan Mengenai Tata Tertib selama di UBP Kamojang Pengenalan Ruang Kontrol UBP Kamojang unit1, 2 dan 3 Kegiatan yang dilakukan di UBP Kamojang yaitu melakukan registrasi sebagai perserta kerja praktik, yang nantinyaakan di pindahkan ke Unit Darajat, Setelah itu kami diberikan pengarahan mengenai Tata Tertib(K3). Setelah diberikan pengarahan, mahasiswa mengisi surat pernyataan untuk mematuhi tata tertib dan K3. Pada Pukul 14.00 Mahasiswa dikenalkan dengan ruang control dan diberi gambaran mengenai system kendali PLTP kamojang yang memiliki 3 unit secara umum. Selasa 05 agustus 2014 1. 2. Perkenalan lingkungan Kerja Praktik di UBP Kamojang sub Unit PLTP Darajat. Pengarahaan mengenai K3 di Unit Derjat. Pengenalan Ruang Kontrol. Pada hari kedua ini mahasiswa sudah ditempatkan di PLTP Unit Darajat lalu diberikan pengarahan mengenai K3 yang ada di unit derajat. Kemudian mahasiswa diberi gambaran UBP Kamojang sub unit PLTP Darajat secara umum. Selanjutnya Mahasiswa menuju ruang control dan diberi
  • 2. gambaran mengenai system control dan dibandingkan dengan system kontrol di UBP Kamojang.Sistem kendali di sub unit PLTP Darajat sudah tekomputerisasi sedangkan di UBP kamojang masih dikerjakan secara manual. Padapukul 13.00 Mahasiswa melakukan peninjauan lingkungan kerja praktik dan diberi gambaran mengenai system pembangkit sub unit PLTP Darajat yang memiliki 1 unit dan menghasilkan daya listrik sebesar 55 MW. Rabu 06 agustus 2014 1. Pemberian informasi mengenai operasi keseluruhan system pembangkit yang terdapat pada UBP Kamojang sub unit PLTP Darajat. Pada hari ketiga dijadwalkan untuk mengetahui sistem opersi UBP kamojang sub unit Darajat diakrenakan sudah dilaksanakan pada hari sebelumnya sehingga di fokuskan untuk mengetahui system pemilharaan listrik namun saat itu terjadi gangguan di gardu induk, maka kami hanya bisa konsultasi tentang kelistrikan setelah masalahnya selesai. Kamis 07 agustus 2014 1. Memperkenalkan system pemeliharaan listrik di PLTP Darajat Pada hari ini dijadwalkan mengetahui system pemeliharaan listrik diakrenakan ganguan dihari sebelumnya, sehingga saya mencari data keseluruhan yang berhubngan dengan referensi data-data yang ada pada control room PLTP Darajat. Jumat 08 agustus 2014 1. 2. Olahraga Memperkenalkan system instrumentasi di PLTP Unit Darajat Hari ini dijadwalkan pagi berolahraga bersama teknisi, dan pegawai lainnya. Setelah berolahraga dan sholat jumat kami menuju ruangan Instrument (bengkel) yang dilaksanakan pada pukul 13.00 untuk mengenal alat yang biasa digunakan pada saat pemeliharaan.