際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PRAKARSA PERUBAHAN
DENGAN KANVAS BAGJA
AKSI NYATA-KEPEMIMPINAN MENUJU
TRANSFORMASI PENDIDIKAN
OLEH :
NI PUTU DEWIK AGUSTINA, S.Pd
CPP ANGKATAN 11
KABUPATEN KARANGSEM BALI
PRAKARSA PERUBAHAN
Menciptakan Pembelajaran yang Menyenangkan
Lewat Presentasi Walk Gallery.
Kanvas Rancangan BAGJA
3
PERTANYAAN TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan utk menjawab pertanyaan
A-tur eksekusi
(Deliver)
J-abarkan Rencana
(Design)
G-ali mimpi
(Dream)
A-mbil pelajaran
(Discover)
B-uat pertanyaan
utama (De鍖ne)
TAHAPAN
Membuat pertanyaan utama yang akan menentukan
arah penyelidikan kekuatan/potensi/ peluang
Menyusun pertanyaan lanjutan untuk menemukenali
kekuatan/potensi/ peluang lewat penyelidikan
Apa pertanyaan yang perlu diajukan agar dapat
menyusun deskripsi kolektif bilamana inisiatif
terwujud?
Mengidenti鍖kasi pertanyaan apa yang perlu diajukan
agar dapat menyusun tindakan konkret untuk
mencapai tujuan
Pertanyaan apa yang perlu diajukan agar kita dapat
mendesain jalur komunikasi dan pengelolaan rencana
kerja?
Prakarsa Perubahan:
Mengapa pertanyaan?
Untuk apa
pertanyaan-pertanyaan
itu dibuat?
fasilitasi
perubahan
(organik)
1. Menggali perasaan murid tentang
kegiatan presentasi selama ini
2. Mencari informasi terkait teknik
presentasi yang menarik dan
menstimulasi murid untuk
bergerak aktif.
3. Berkonsultasi kepada kepala
sekolah, wakil kepala sekolah dan
diskusi sesama rekan guru terkait
pembelajaran yang kreatif dan
inovatif.
Apa yang harus saya lakukan
untuk menciptakan
pembelajaran yang
menyenangkan terutama
saat kegiatan diskusi atau
presentasi agar murid tidak
merasa bosan dan terlibat
aktif?
PERTANYAAN
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
B-uat pertanyaan utama
(De鍖ne)
 Membuat pertanyaan utama
yang akan menentukan arah
penyelidikan
kekuatan/potensi/ peluang;
mende鍖nisikan tujuan;
pertanyaan dibuat untuk
memprovokasi/ menginisiasi
perubahan (prakarsa).
 Melakukan tindakan untuk
menggalang atau
membangun koalisi tim
perubahan > dukungan,
urgensitas.
BAGJA | Prakarsa Perubahan
Menciptakan Pembelajaran yang Menyenangkan Lewat Presentasi Walk Gallery.
PERTANYAAN
1. Mencari pro鍖l guru/sekolah yang sudah
pernah menggunakan metode ini untuk
menjadi teman diskusi
2. Menanyakan kepada murid aktivitas
sepeti apa yang mereka sukai saat
belajar
3. Mencari tahu aktivitas yang
mendukung menciptakan pembelajaran
yang menyenangkan lewat presentasi
walk gallery.
4. Mencari tahu dan mencatat situasi/aset
yang sudah mendukung menciptakan
pembelajaran yang menyenangkan lewat
presentasi walk gallery.
5. Mengidenti鍖kasi keterampilan diri
sendiri dalam menciptakan pembelajaran
yang menyenangkan lewat presentasi
walk gallery.
1. Siapakah guru/sekolah yang
pernah berhasil menciptakan
pembelajaran yang menyenangkan
lewat presentasi walk gallery?
2. Aktivitas apa saja yang bisa
diakukan untuk menciptakan
pembelajaran yang menyenangkan
lewat presentasi walk gallery?
3. Situasi/aset apa saja yang selama
ini telah mendukung usaha
menciptakan pembelajaran yang
menyenangkan lewat presentasi
walk gallery?
4. Keterampilan apa yang sudah saya
kuasai untuk menciptakan
pembelajaran yang menyenangkan
lewat presentasi walk gallery?
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
A-mbil pelajaran
(Discover)
 Menyusun pertanyaan lanjutan
untuk menemukenali
kekuatan/potensi/peluang
lewat penyelidikan;
mengidenti鍖kasi/
mengapresiasi yang terbaik
dari apa yang telah ada,
menemukan "inti positif";
setiap pertanyaan dibuat
dengan hati-hati dan sifatnya
positif
 Menentukan cara kita menggali
fakta, memperoleh data,
diskusi kelompok kecil/besar,
survei individu, multi unsur
1. Murid kreatif menjelaskan ide
pikiran terhadap konsep yang
dipelajarinya, belajar membagi
peran dan tanggung jawabnya
masing-masing serta
menumbuhkan rasa percaya diri
saat berbicara di depan umum.
Murid ikut memegang peranan
dalam proses belajar, sperti
menjadi timer keeper saat teman
yang lain menjelaskan.
2. Murid diharapkan belajar dengan
lebih santai, tidak tegang dan
lebih percaya diri.
3. Menyelipkan ice breaking (fokus)
saat murid-murid berkeliling.
4. Kertas, spidol, sticky notes,
selotip dan pensil warna(ATK).
1. Apakah kebiasaan-kebiasaan
baru yang akan terjadi setelah
mengikuti pembelajaran
dengan Walk Gallery?
2. Bagaimana perasaan murid
saat mengikuti pembelajaran
dengan Walk Gallery?
3. Apa saja hal-hal baru yang bisa
dilakukan saat pembelajaran
dengan Walk Gallery?
4. Apa hal-hal/ sumber daya yang
dibayangkan akan tersedia
pada pembelajaran Walk
Gallery?
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
G-ali mimpi
(Dream)
 Menyusun deskripsi kolektif
bilamana inisiatif terwujud
 Membayangkan dan
menggambarkan masa depan
 Gambaran masa depan
dimunculkan dari
contoh-contoh yang
membumi dari masa lalu
yang positif
 Mengalokasikan kesempatan
untuk berproses bersama,
multi unsur (kapan, di mana,
siapa saja).
PERTANYAAN
1. Tindakan konkritnya: materi pelajaran
dibagi ke dalam beberapa kelompok, lanjut
masing-masing kelompok membagi peran,
mengkaji materi membuat bahan
presentasi, menempel di dinding dan
mempresentasikan pada murid lain yang
berkunjung. Hasil pengamatan dijelaskan
kepada anggota kelompok lain.
2. Waktu pelaksanaan kegiatan dilaksanakan
dalam satu kali pertemuan.
3. Tindakan yang diperlukan kreativitas dari
pendidik untuk membagi peran murid
dalam melakukan Walk Gallery, pemberian
ice breaking dan sarana prasarana yang
memadai.
4. Membuat catatan terkait hasil rangkuman
dan pemahaman murid dan mere鍖eksi
kesan murid setelah pelaksanaan
pembelajaran dengan Walk Gallery
1. Apa tindakan konkrit yang
diperlukan untuk menjalankan
pembelajaran dengan Walk
Gallery?
2. Berapa lama kegiatan
pembelajaran dengan Walk
Gallery?
3. Apa tindakan yang
mendukung pembelajaran
dengan Walk Gallery?
4. Bagaimana mengukur
pelaksanaan pembelajaran
dengan Walk Gallery?
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
J-abarkan Rencana
(Design)
 Mengidenti鍖kasi tindakan
konkret yang diperlukan untuk
menjalankan langkah-langkah
kecil sederhana yang dapat
dilakukan segera, dan langkah
berani/terobosan yang akan
memudahkan keseluruhan
pencapaian.
 Menciptakan organisasi yang
ideal demi mencapai mimpi.
 Mempertahankan perubahan
positif, atau menindaklanjuti
masa lalu organisasi yang
paling positif dan potensial.
 Menyusun de鍖nisi kesuksesan
pencapaian bertahap.
PERTANYAAN
1. Murid/rekan guru/kepala sekolah
beperan menjadi pemberi umpan
baik dari proses pembelajaran
2. Mengajak teman satu sekolah dan
guru sejawat lainnya untuk
menerapkannya.
3. Mencoba mulai di semester ganjil
dan terlaksana secara berkala
saat jam pelajaran di kelas
4. Kegiatan pencatatan monitoring,
evaluasi dan re鍖eksi oleh kepala
sekolah atau wakil kepala
sekolah.
1. Siapa yang bisa monitoring,
evaluasi, dan re鍖eksi pelaksanaan
pembelajaran yang
menyenangkan lewat presentasi
walk gallery?
2. Kapan Pelaksanaan pembelajaran
yang menyenangkan lewat
presentasi walk gallery. akan
mulai dilakukan?
3. Bagaimana pencatatan kemajuan
penerapan pembelajaran yang
menyenangkan lewat presentasi
walk gallery?
 Menentukan siapa yang
berperan dalam pengambilan
keputusan.
 Merupakan awal dari
penciptaan budaya belajar
apresiatif yang berkelanjutan.
 Menyelaraskan interaksi
setiap orang (unsur) terlibat
agar dapat bersama-sama
menciptakan (co-create) masa
depan.
 Mendesain jalur komunikasi
dan pengelolaan rutinitas
(misal: protokol/SOP,
knowledge management,
monev/re鍖eksi).
DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN
yang perlu dilakukan untuk menjawab
pertanyaan
A-tur eksekusi
(Deliver)
PERTANYAAN

More Related Content

Similar to Kanvas Rancangan BAGJA Individu pendidikan pengajar praktek.pdf (20)

Eko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptx
Eko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptxEko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptx
Eko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptx
Eko Nugroho Yuliono Dayung
RUKOL 1.3.pptx
RUKOL 1.3.pptxRUKOL 1.3.pptx
RUKOL 1.3.pptx
SyahrulMubarok34
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptx
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptxModul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptx
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptx
AripKurniawan6
TUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptx
TUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptxTUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptx
TUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptx
Tasirun
Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....
Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....
Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....
vendyngawitv
TUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptx
TUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptxTUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptx
TUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptx
RitaYuliana10
Modul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Modul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptxModul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Modul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptx
has731
Warna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptx
Warna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptxWarna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptx
Warna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptx
ROMIYANAROMIYANA
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Modul 2 - Kanvas    rancangan BAGJA.pptxModul 2 - Kanvas    rancangan BAGJA.pptx
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA.pptx
AbdullahAlamudiHarah
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptx
AlfiusSabon
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdfModel BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
SriWahyuni258453
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptx
ADEHARADEHAR
Miftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Miftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptxMiftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Miftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptx
MiftakhulFitriyah1
TUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptx
TUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptxTUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptx
TUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptx
irwan272
Materi narasumber Menyusun Modul P5.pptx
Materi narasumber Menyusun Modul P5.pptxMateri narasumber Menyusun Modul P5.pptx
Materi narasumber Menyusun Modul P5.pptx
HeriSukamto4
TUGAS Koneksi Antar Materi Modul 1.3.pptx
TUGAS Koneksi Antar  Materi  Modul 1.3.pptxTUGAS Koneksi Antar  Materi  Modul 1.3.pptx
TUGAS Koneksi Antar Materi Modul 1.3.pptx
masjono8
penyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
penyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxpenyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
penyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
WinniYusriWahyuni2
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptx
MohThahir1
Bahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptx
Bahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptxBahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptx
Bahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptx
WitaRohaenitasari
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptxDemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
Basuki Rachmad
Eko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptx
Eko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptxEko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptx
Eko Nugroho Y_Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA.pptx
Eko Nugroho Yuliono Dayung
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptx
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptxModul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptx
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA arip hari k 8.pptx
AripKurniawan6
TUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptx
TUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptxTUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptx
TUGAS 1.3.a.5.2 RUANG KOLABORASI KELOMPOK 4.pptx
Tasirun
Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....
Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....
Tugas 1.3.a.5.2 Ruang Kolaborasi Modul 1.3 Prakarsa Perubahan (Kanvas BAGJA)....
vendyngawitv
TUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptx
TUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptxTUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptx
TUGAS PI 2 RITA YULIANA TENTANG VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pptx
RitaYuliana10
Modul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Modul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptxModul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Modul 2-HASANUDIN- Kanvas rancangan BAGJA.pptx
has731
Warna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptx
Warna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptxWarna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptx
Warna-warni Dekorasi 3D Ruang Angkasa Presentasi Tugas Kelompok.pptx
ROMIYANAROMIYANA
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Modul 2 - Kanvas    rancangan BAGJA.pptxModul 2 - Kanvas    rancangan BAGJA.pptx
Modul 2 - Kanvas rancangan BAGJA.pptx
AbdullahAlamudiHarah
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas BAGJA-Alfius.pptx
AlfiusSabon
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdfModel BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
Model BAGJA Inkuiri Apresiatif Kelompok 1.pdf
SriWahyuni258453
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 5.pptx
ADEHARADEHAR
Miftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Miftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptxMiftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptx
Miftakhul Fitriyah_ Kanvas rancangan BAGJA.pptx
MiftakhulFitriyah1
TUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptx
TUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptxTUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptx
TUGAS VISI BERSAMA KELOMPOK 2 MODUL 1.3 - Copy.pptx
irwan272
Materi narasumber Menyusun Modul P5.pptx
Materi narasumber Menyusun Modul P5.pptxMateri narasumber Menyusun Modul P5.pptx
Materi narasumber Menyusun Modul P5.pptx
HeriSukamto4
TUGAS Koneksi Antar Materi Modul 1.3.pptx
TUGAS Koneksi Antar  Materi  Modul 1.3.pptxTUGAS Koneksi Antar  Materi  Modul 1.3.pptx
TUGAS Koneksi Antar Materi Modul 1.3.pptx
masjono8
penyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
penyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxpenyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
penyusunn Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
WinniYusriWahyuni2
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptxKanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptx
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Moh. Thahir, S. Pd. I.pptx
MohThahir1
Bahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptx
Bahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptxBahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptx
Bahan Presentasi Ruang Kolaborasi Modul 1.3.pptx
WitaRohaenitasari
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptxDemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
DemonstrasiKontekstual1.3fix.pptx
Basuki Rachmad

More from NiPutuDewikAgustina (12)

BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptx
BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptxBAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptx
BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptx
NiPutuDewikAgustina
ATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptx
ATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptxATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptx
ATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptx
NiPutuDewikAgustina
PPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.ppt
PPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.pptPPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.ppt
PPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.ppt
NiPutuDewikAgustina
PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1
PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1
PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1
NiPutuDewikAgustina
Materi Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptx
Materi Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptxMateri Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptx
Materi Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptx
NiPutuDewikAgustina
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxTUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
NiPutuDewikAgustina
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
NiPutuDewikAgustina
IPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptx
IPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptxIPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptx
IPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptx
NiPutuDewikAgustina
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfTUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
NiPutuDewikAgustina
RUKOL CGP.pptx
RUKOL CGP.pptxRUKOL CGP.pptx
RUKOL CGP.pptx
NiPutuDewikAgustina
Cermin cekung.pptx
Cermin cekung.pptxCermin cekung.pptx
Cermin cekung.pptx
NiPutuDewikAgustina
6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx
6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx
6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx
NiPutuDewikAgustina
BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptx
BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptxBAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptx
BAHAN AJAR BIOTEKNOLOGI KELAS 9 SMP.pptx
NiPutuDewikAgustina
ATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptx
ATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptxATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptx
ATOM ION MOLEKUL IPA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA.pptx
NiPutuDewikAgustina
PPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.ppt
PPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.pptPPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.ppt
PPT Bahana Ajar kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari.ppt
NiPutuDewikAgustina
PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1
PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1
PPT TUGAS KELOMPOK CGP RUANG KOLABORASI MODUL 1.1
NiPutuDewikAgustina
Materi Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptx
Materi Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptxMateri Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptx
Materi Ajar Cermin cembung kelas 8 smp.pptx
NiPutuDewikAgustina
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptxTUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pptx
NiPutuDewikAgustina
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
NiPutuDewikAgustina
IPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptx
IPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptxIPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptx
IPA Kelas 9 BAB 2 PEMBEAHAN SEL MAKHLUK HIDUP.pptx
NiPutuDewikAgustina
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdfTUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
TUGAS KELOMPOK 1_Kanvas BAGJA prakarsa perubahan.pdf
NiPutuDewikAgustina
6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx
6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx
6.analisis KI KD IPA 8 20172018.docx
NiPutuDewikAgustina

Recently uploaded (20)

1.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 4
1.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 41.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 4
1.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 4
NORMUHAMADBINYAACOBK
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx
1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx
1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx
AhsanBodonk
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai KeagamaanBuku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
ssuser521b2e1
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Presentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptx
Presentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptxPresentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptx
Presentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptx
sdntegalwangi
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
1. Trafo Tegangan 2. Trafo Tegangan Magnetik 3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...
1. Trafo Tegangan  	2. Trafo Tegangan Magnetik  	3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...1. Trafo Tegangan  	2. Trafo Tegangan Magnetik  	3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...
1. Trafo Tegangan 2. Trafo Tegangan Magnetik 3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...
poenyarha
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
1.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 4
1.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 41.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 4
1.2 Algoritma SAINS KOMPUTER TINGKATAN 4
NORMUHAMADBINYAACOBK
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx
1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx
1. KISI-KISI SOAL PSAJ BAHASA INGGRIS 2025 - Elis Sulastri.docx
AhsanBodonk
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai KeagamaanBuku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
ssuser521b2e1
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Presentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptx
Presentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptxPresentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptx
Presentasi-Persuasif-Program-Sekolah-Berbasis-Data-SDN-Tegalwangi-2025 (3).pptx
sdntegalwangi
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
1. Trafo Tegangan 2. Trafo Tegangan Magnetik 3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...
1. Trafo Tegangan  	2. Trafo Tegangan Magnetik  	3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...1. Trafo Tegangan  	2. Trafo Tegangan Magnetik  	3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...
1. Trafo Tegangan 2. Trafo Tegangan Magnetik 3. Trafo Pembagi Tegangan Ka...
poenyarha
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu

Kanvas Rancangan BAGJA Individu pendidikan pengajar praktek.pdf

  • 1. PRAKARSA PERUBAHAN DENGAN KANVAS BAGJA AKSI NYATA-KEPEMIMPINAN MENUJU TRANSFORMASI PENDIDIKAN OLEH : NI PUTU DEWIK AGUSTINA, S.Pd CPP ANGKATAN 11 KABUPATEN KARANGSEM BALI
  • 2. PRAKARSA PERUBAHAN Menciptakan Pembelajaran yang Menyenangkan Lewat Presentasi Walk Gallery.
  • 3. Kanvas Rancangan BAGJA 3 PERTANYAAN TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan utk menjawab pertanyaan A-tur eksekusi (Deliver) J-abarkan Rencana (Design) G-ali mimpi (Dream) A-mbil pelajaran (Discover) B-uat pertanyaan utama (De鍖ne) TAHAPAN Membuat pertanyaan utama yang akan menentukan arah penyelidikan kekuatan/potensi/ peluang Menyusun pertanyaan lanjutan untuk menemukenali kekuatan/potensi/ peluang lewat penyelidikan Apa pertanyaan yang perlu diajukan agar dapat menyusun deskripsi kolektif bilamana inisiatif terwujud? Mengidenti鍖kasi pertanyaan apa yang perlu diajukan agar dapat menyusun tindakan konkret untuk mencapai tujuan Pertanyaan apa yang perlu diajukan agar kita dapat mendesain jalur komunikasi dan pengelolaan rencana kerja? Prakarsa Perubahan: Mengapa pertanyaan? Untuk apa pertanyaan-pertanyaan itu dibuat? fasilitasi perubahan (organik)
  • 4. 1. Menggali perasaan murid tentang kegiatan presentasi selama ini 2. Mencari informasi terkait teknik presentasi yang menarik dan menstimulasi murid untuk bergerak aktif. 3. Berkonsultasi kepada kepala sekolah, wakil kepala sekolah dan diskusi sesama rekan guru terkait pembelajaran yang kreatif dan inovatif. Apa yang harus saya lakukan untuk menciptakan pembelajaran yang menyenangkan terutama saat kegiatan diskusi atau presentasi agar murid tidak merasa bosan dan terlibat aktif? PERTANYAAN DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan B-uat pertanyaan utama (De鍖ne) Membuat pertanyaan utama yang akan menentukan arah penyelidikan kekuatan/potensi/ peluang; mende鍖nisikan tujuan; pertanyaan dibuat untuk memprovokasi/ menginisiasi perubahan (prakarsa). Melakukan tindakan untuk menggalang atau membangun koalisi tim perubahan > dukungan, urgensitas. BAGJA | Prakarsa Perubahan Menciptakan Pembelajaran yang Menyenangkan Lewat Presentasi Walk Gallery.
  • 5. PERTANYAAN 1. Mencari pro鍖l guru/sekolah yang sudah pernah menggunakan metode ini untuk menjadi teman diskusi 2. Menanyakan kepada murid aktivitas sepeti apa yang mereka sukai saat belajar 3. Mencari tahu aktivitas yang mendukung menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery. 4. Mencari tahu dan mencatat situasi/aset yang sudah mendukung menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery. 5. Mengidenti鍖kasi keterampilan diri sendiri dalam menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery. 1. Siapakah guru/sekolah yang pernah berhasil menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery? 2. Aktivitas apa saja yang bisa diakukan untuk menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery? 3. Situasi/aset apa saja yang selama ini telah mendukung usaha menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery? 4. Keterampilan apa yang sudah saya kuasai untuk menciptakan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery? DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan A-mbil pelajaran (Discover) Menyusun pertanyaan lanjutan untuk menemukenali kekuatan/potensi/peluang lewat penyelidikan; mengidenti鍖kasi/ mengapresiasi yang terbaik dari apa yang telah ada, menemukan "inti positif"; setiap pertanyaan dibuat dengan hati-hati dan sifatnya positif Menentukan cara kita menggali fakta, memperoleh data, diskusi kelompok kecil/besar, survei individu, multi unsur
  • 6. 1. Murid kreatif menjelaskan ide pikiran terhadap konsep yang dipelajarinya, belajar membagi peran dan tanggung jawabnya masing-masing serta menumbuhkan rasa percaya diri saat berbicara di depan umum. Murid ikut memegang peranan dalam proses belajar, sperti menjadi timer keeper saat teman yang lain menjelaskan. 2. Murid diharapkan belajar dengan lebih santai, tidak tegang dan lebih percaya diri. 3. Menyelipkan ice breaking (fokus) saat murid-murid berkeliling. 4. Kertas, spidol, sticky notes, selotip dan pensil warna(ATK). 1. Apakah kebiasaan-kebiasaan baru yang akan terjadi setelah mengikuti pembelajaran dengan Walk Gallery? 2. Bagaimana perasaan murid saat mengikuti pembelajaran dengan Walk Gallery? 3. Apa saja hal-hal baru yang bisa dilakukan saat pembelajaran dengan Walk Gallery? 4. Apa hal-hal/ sumber daya yang dibayangkan akan tersedia pada pembelajaran Walk Gallery? DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan G-ali mimpi (Dream) Menyusun deskripsi kolektif bilamana inisiatif terwujud Membayangkan dan menggambarkan masa depan Gambaran masa depan dimunculkan dari contoh-contoh yang membumi dari masa lalu yang positif Mengalokasikan kesempatan untuk berproses bersama, multi unsur (kapan, di mana, siapa saja). PERTANYAAN
  • 7. 1. Tindakan konkritnya: materi pelajaran dibagi ke dalam beberapa kelompok, lanjut masing-masing kelompok membagi peran, mengkaji materi membuat bahan presentasi, menempel di dinding dan mempresentasikan pada murid lain yang berkunjung. Hasil pengamatan dijelaskan kepada anggota kelompok lain. 2. Waktu pelaksanaan kegiatan dilaksanakan dalam satu kali pertemuan. 3. Tindakan yang diperlukan kreativitas dari pendidik untuk membagi peran murid dalam melakukan Walk Gallery, pemberian ice breaking dan sarana prasarana yang memadai. 4. Membuat catatan terkait hasil rangkuman dan pemahaman murid dan mere鍖eksi kesan murid setelah pelaksanaan pembelajaran dengan Walk Gallery 1. Apa tindakan konkrit yang diperlukan untuk menjalankan pembelajaran dengan Walk Gallery? 2. Berapa lama kegiatan pembelajaran dengan Walk Gallery? 3. Apa tindakan yang mendukung pembelajaran dengan Walk Gallery? 4. Bagaimana mengukur pelaksanaan pembelajaran dengan Walk Gallery? DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan J-abarkan Rencana (Design) Mengidenti鍖kasi tindakan konkret yang diperlukan untuk menjalankan langkah-langkah kecil sederhana yang dapat dilakukan segera, dan langkah berani/terobosan yang akan memudahkan keseluruhan pencapaian. Menciptakan organisasi yang ideal demi mencapai mimpi. Mempertahankan perubahan positif, atau menindaklanjuti masa lalu organisasi yang paling positif dan potensial. Menyusun de鍖nisi kesuksesan pencapaian bertahap. PERTANYAAN
  • 8. 1. Murid/rekan guru/kepala sekolah beperan menjadi pemberi umpan baik dari proses pembelajaran 2. Mengajak teman satu sekolah dan guru sejawat lainnya untuk menerapkannya. 3. Mencoba mulai di semester ganjil dan terlaksana secara berkala saat jam pelajaran di kelas 4. Kegiatan pencatatan monitoring, evaluasi dan re鍖eksi oleh kepala sekolah atau wakil kepala sekolah. 1. Siapa yang bisa monitoring, evaluasi, dan re鍖eksi pelaksanaan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery? 2. Kapan Pelaksanaan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery. akan mulai dilakukan? 3. Bagaimana pencatatan kemajuan penerapan pembelajaran yang menyenangkan lewat presentasi walk gallery? Menentukan siapa yang berperan dalam pengambilan keputusan. Merupakan awal dari penciptaan budaya belajar apresiatif yang berkelanjutan. Menyelaraskan interaksi setiap orang (unsur) terlibat agar dapat bersama-sama menciptakan (co-create) masa depan. Mendesain jalur komunikasi dan pengelolaan rutinitas (misal: protokol/SOP, knowledge management, monev/re鍖eksi). DAFTAR TINDAKAN/PENYELIDIKAN yang perlu dilakukan untuk menjawab pertanyaan A-tur eksekusi (Deliver) PERTANYAAN