2. Apakah Anda seorang dwibahasawan/multibahasawan?
Bagaimana kecakapan Anda dalam setiap bahasa yang Anda kuasai?
Apa pemahaman Anda tentang kedwibahasaan/kemultibahasaan?
Apa kriteria yang digunakan untuk mengatakan bahwa seseorang itu
dwibahasawan/multibahasawan?
3. Bilingualism & Bilinguality
(Hammers, etal, 2004)
Bilingualism: the state of a linguistic
community in which two languages are
in contact with the result that two codes
can be used in the same interactions
and that a number of individuals are
bilingual (societal bilingualism)
Bilinguality: the psychological state of
an individual who has access to more
than one linguistic code as a means of social communication
4. Kontak bahasa: berkompetisi, saling eksis, saling berinteraksi.
Studi multi-disiplin
Tingkatan analisis: individu, hubungan interpersonal, masyarakat
Setiap tingkatan akan dianalisis dengan menggunakan beberapa
pendekatan khusus:
Pendekatan psikologi pada tingkatan individu
Pendekatan psikologi sosial pada tingkatan interpersonal
Pendekatan sosiologis pada tingkatan antar kelompok (masyarakat)
5. Hammers, etal. (2004, p. 2):
The phenomenon of language behavior
cannot be studied in isolation, as it is in
constant interaction with other phenomena, namely culture.
6. Kedwibahasaan dapat dikaji melalui beberapa disiplin ilmu:
Linguistik
Sosial dan psikologis
Neuropsikologi
Sosiolinguistik