ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Kelompok 11 :
Dassaniya Roselyn
Desty Aulia
Firhand Yusuf Kamal
X MIPA I
Kelompok 11 - Kerajaan Singasari
1.R A J A - R A J A
Y A N G
P E R N A H
M E M E R I N T A
H
2.K E N
A R O K
3.A N U S A PAT
I
4.PA N J I
T O H J AY
A
5.K E RTA N
E G A R A
6
PENUTUP
Ken Arok
lahir di Jawa Timur pada tahun 1182 M
wafat di Jawa Timur pada tahun 1227 M
Anusapati
Lahir tahun 1227 M
Meninggal tahun 1248 M
Dibuatnya Candi Kidal untuk menghormati
Anusapati.
Panji Tohjaya
Lahir = ???
Meninggal tahun 1250 M
Kertanegara
Lahir tahun 1248 M
Meninggal tahun 1292 M
Awalnya , Kerajaan Singasari dipimpin oleh Ken Arok.
Lalu masa pemerintahannya diakhiri dengan tragis
oleh kaki tangan Anusapati yang merupakan
anaknya.
Pada tahun 1292 terjadi pemberontakan Jayakatwang
yang merupakan sepupu dari Kertanegara. Dalam
serangan itu, Kertanegara mati terbunuh. Setelah
runtuhnya Singasari, Jayakatwang membangun ibu kota
baru di Kadiri. Riwayat Kerajaan Tumapel-Singasari pun
berakhir.
Keruntuhan Kerajaan Singasari diawali dari
Kerajaan Singasari yang sibuk mengirimkan
angkatan perangnya keluar Jawa.
Sejarah Singkat Kerajaan Singasari
Politik Dalam Negeri
politik dalam negeri mengadakan
pergeseran pembantunya seperti
mahapatih Raganata diganti oleh
Aragani. Raganata diangkat menjadi
Adhiyaksa di Tumampel. Berbuat baik
kepada lawan politiknya seperti
mengangkat putra Jayakatwang yang
bernama Ardharaja menjadi
menantunya. Juga Raden Wijaya cucu
dari Mahesa Cempaka sebagai
menantunya. Kertanegara juga
memperkuat angkatan perang baik
darat maupun laut.
Politik Luar Negeri
Politik luar negeri sebagai raja besar
Kertanegara bercita-cita
mempersatukan seluruh wilayah
nusantara di bawah panji Singasari.
Untuk memenuhi ambisinya
Kertanegara menempuh cara-cara
sebagai berikut : 1. Melaksanakan
Ekspedisi Pamalayu ( 1275 dan 1286 M )
untuk menguasai kerajaan Melayu serta
melemahkan posisi Sriwijaya di selat
Malaka 2. Meguasai Bali ( 1284 M ) 3.
menguasai Jawa Barat ( 1289 M )
4.Menguasai Pahang ( Malaya ) dan
tanjung pura ( Kalimantan )
Politik Kerajaan Singasari
Candi-Candi Peninggalan Kerajaan Singasari
Candi Kidal Candi Jago Candi Singasari
Peninggalan Sejarah Kerajaan Singasari
Prasasti
MaribongPrasasti Mula
Malurung
Kehidupan Ekonomi Kerajaan Singasari
Berdasarkan analisis, bahwa pusat Kerajaan Singasari berada di sekitar
Lembah Sungai Brantas dapat diduga bahwa rakyat Singasari banyak
menggantungkan kehidupan pada sektor pertanian. Keadaan itu juga
didukung oleh hasil bumi yang melimpah sehingga menyebabkan Raja
Kertanegara memperluas wilayah terutama tempat-tempat strategis untuk
lalu lintas perdagangan.
Keberadaan Sungai Brantas juga digunakan sebagai sarana lalu lintas
perdagangan. Dengan demikian, perdagangan menjadi andalan bagi
pengembangan perekonomian Kerajaan Singasari.
Sekian dan
terimakasih

More Related Content

Kelompok 11 - Kerajaan Singasari

  • 1. Kelompok 11 : Dassaniya Roselyn Desty Aulia Firhand Yusuf Kamal X MIPA I
  • 3. 1.R A J A - R A J A Y A N G P E R N A H M E M E R I N T A H 2.K E N A R O K 3.A N U S A PAT I 4.PA N J I T O H J AY A 5.K E RTA N E G A R A 6 PENUTUP
  • 4. Ken Arok lahir di Jawa Timur pada tahun 1182 M wafat di Jawa Timur pada tahun 1227 M
  • 5. Anusapati Lahir tahun 1227 M Meninggal tahun 1248 M Dibuatnya Candi Kidal untuk menghormati Anusapati.
  • 6. Panji Tohjaya Lahir = ??? Meninggal tahun 1250 M
  • 7. Kertanegara Lahir tahun 1248 M Meninggal tahun 1292 M
  • 8. Awalnya , Kerajaan Singasari dipimpin oleh Ken Arok. Lalu masa pemerintahannya diakhiri dengan tragis oleh kaki tangan Anusapati yang merupakan anaknya. Pada tahun 1292 terjadi pemberontakan Jayakatwang yang merupakan sepupu dari Kertanegara. Dalam serangan itu, Kertanegara mati terbunuh. Setelah runtuhnya Singasari, Jayakatwang membangun ibu kota baru di Kadiri. Riwayat Kerajaan Tumapel-Singasari pun berakhir. Keruntuhan Kerajaan Singasari diawali dari Kerajaan Singasari yang sibuk mengirimkan angkatan perangnya keluar Jawa. Sejarah Singkat Kerajaan Singasari
  • 9. Politik Dalam Negeri politik dalam negeri mengadakan pergeseran pembantunya seperti mahapatih Raganata diganti oleh Aragani. Raganata diangkat menjadi Adhiyaksa di Tumampel. Berbuat baik kepada lawan politiknya seperti mengangkat putra Jayakatwang yang bernama Ardharaja menjadi menantunya. Juga Raden Wijaya cucu dari Mahesa Cempaka sebagai menantunya. Kertanegara juga memperkuat angkatan perang baik darat maupun laut. Politik Luar Negeri Politik luar negeri sebagai raja besar Kertanegara bercita-cita mempersatukan seluruh wilayah nusantara di bawah panji Singasari. Untuk memenuhi ambisinya Kertanegara menempuh cara-cara sebagai berikut : 1. Melaksanakan Ekspedisi Pamalayu ( 1275 dan 1286 M ) untuk menguasai kerajaan Melayu serta melemahkan posisi Sriwijaya di selat Malaka 2. Meguasai Bali ( 1284 M ) 3. menguasai Jawa Barat ( 1289 M ) 4.Menguasai Pahang ( Malaya ) dan tanjung pura ( Kalimantan ) Politik Kerajaan Singasari
  • 10. Candi-Candi Peninggalan Kerajaan Singasari Candi Kidal Candi Jago Candi Singasari
  • 11. Peninggalan Sejarah Kerajaan Singasari Prasasti MaribongPrasasti Mula Malurung
  • 12. Kehidupan Ekonomi Kerajaan Singasari Berdasarkan analisis, bahwa pusat Kerajaan Singasari berada di sekitar Lembah Sungai Brantas dapat diduga bahwa rakyat Singasari banyak menggantungkan kehidupan pada sektor pertanian. Keadaan itu juga didukung oleh hasil bumi yang melimpah sehingga menyebabkan Raja Kertanegara memperluas wilayah terutama tempat-tempat strategis untuk lalu lintas perdagangan. Keberadaan Sungai Brantas juga digunakan sebagai sarana lalu lintas perdagangan. Dengan demikian, perdagangan menjadi andalan bagi pengembangan perekonomian Kerajaan Singasari.