際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
KERANGKA ACUAN
ORIENTASI GURU UKS TAHUN 2020
A. Latar Belakang
Keberhasilan pembinaan dan pengembangan Usaha Kesehatan
Sekolah/Madrasah (UKS/M), terlihat dan tercermin pada perilaku hidup bersih dan sehat
serta meningkatnya derajat kesehatan peserta didik khususnya dan masyarakat sekolah
pada umumnya. Hal ini merupakan dampak yang diharapkan dari terlaksananya
pembinaan dan pengembangan program UKS/M disemua satuan pendidikan mulai dari
tingkat TK/RA, SD/MI, SMP/MTS, dan SMA/SMK/MA. Program peningkatan Perilaku
Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) bagi peserta didik perlu dilakukan sedini mungkin
secara terpadu, terencana, terarah dan terkordinasi dari 4 (empat) Kementerian terkait
mulai dari tingkat pusat sampai daerah serta melibatkan kerjasama dengan stakeholder.
Saat ini masih cukup banyak sekolah yang belum melaksanakan UKS/M secara
baik dan benar, terutama disebabkan kurangnya guru pembinaan UKS/M, buku-buku
Pedoman Pembinaan dan Pengembangan UKS/M, kesadaran, komitmen, dan kerjasama
dari empat kementerian. Disamping itu pula, masih kurangnya pelatihan untuk pembina
dan pelaksana UKS/M guna peningkatan pemahaman dan wawasan.
Di Kabupaten Lombok Timur sekolah yang melaksanakan program UKS,
sebanyak 53,1%. Guru Pembina uks yang sudah mengikuti pelatihan sebanyak 33,1%.
Guru Pembina UKS/M mempunyai peran yang sangat penting dalam menggerakkan
masyarakat sekolah untuk berprilaku hidup bersih dan sehat, melaksanakan pembinaan,
evaluasi dan pelaporan kegiatan program Trias UKS/M.
Melihat kondisi ini, perlu dilakukan Orientasi guru UKS/M di Kabupaten
Lombok Timur, untuk meningkatkan pengetahuan, kapasitas dan keterampilan guru
UKS/M dalam melaksanakan Pembinaan dan pengembangan Program UKS di Sekolah.
B. Tujuan
1. Tujuan Umum
meningkatkan kapasitas dan ketrampilan guru UKS/M dalam melaksanakan
program, manajemen program, monitoring dan evaluasi serta pelaporan kegiatan
UKS/M.
2. Tujuan Khusus
- Membentuk Tim Pelaksana UKS/M
- Pembinaan pelaksanaan Trias UKS/M, yang terpadu, terarah, intensif dan
berkesinambungan
- Mengerakkan masyarakat sekolah untuk ber PHBS
- Memfasilitasi dalam penyediaan sarana dan prasarana UKS/M
C. Landasan Hukum
1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan.
2. Peraturan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Kesehatan, Menteri
Agama dan Menteri Dalam Negeri Nomor 6/X/PB Tahun 2014 , tentang Pembinaan dan
Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah/Madrasah
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 25 Tahun 2014 tentang Kesehatan Anak
4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar
Pelayanan Minimal salah satu isinya Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah harus 100%.
5. Peraturan Menteri Kesehatan No 4 tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu
Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
6. Perda Provinsi NTB No 3 tahun 2014 tentang KTR
7. Peraturan Bupati/SK Bupati Tentang Pembinaan dan Pengembangan Sekolah Model
Akselerasi tahun 2013.
8. Instruksi Bupati Lombok Timur Nomor 441/001/Kesra/2015 tentang Revitalisasi dan
Akselerasi Program UKS
9. Perda Kabupaten Lombok Timur No.10 tahun 2015 tentang KTR
D. Output Kegiatan
1. Adanya Guru / Pembina UKS/M di Sekolah/Madrasah
2. Adanya SK Tim Pelaksana UKS/M di Sekolah/Madrasah
3. Adanya Pojok/ Ruang UKS/M di Sekolah/Madrasah
4. Melaksanakan TRIAS UKS/M secara standar, terpadu dan berkesinambungan di
Sekolah/Madrasah sesuai program kerja yang terjadwal
E. Peserta Kegiatan
Peserta pertemuan ini berjumlah 40 orang, yang berasal dari:
Guru SMPN/ MTs yang tersebar di wilayah kerja 34 Puskesmas Kabupaten Lombok Timur.
F. Narasumber Kegiatan
Narasumber kegiatan ini berasal dari Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur:
1. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat
2. Kasi Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
3. Koordinator Program UKS/M
G. Mekanisme Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan ini berlangsung selama 2 (dua) hari dengan metode ceramah, diskusi, praktek dan
tanya jawab dengan materi :
1. Kebijakan Pelaksanaan Program UKS/M dan gambaran kegiatan UKS/M di Kabupaten
Lombok Timur
2. Pembinaan dan Pengembangan UKS/M
3. Bedah Buku Raport Kesehatan Ku
4. Pembinaan dan pengembangan model sekolah/madrasah sehat
5. Pengelolaan jajanan/ pangan anak sekolah
6. Perilaku Hidup bersih dan Sehat di Sekolah/Madrasah
Pelaksanaan Kegiatan :
a. Hari I
1. Registrasi
2. Pembukaan : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur
3. Penyampaian Materi oleh Narasumber dari Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok
Timur.
4. Diskusi & Tanya Jawab
5. Penutup
b. Hari II
1. Review
2. Lanjutan Penyampaian Materi oleh Nara Sumber
3. Diskusi & Tanya Jawab
4. Rencana Tindak Lanjut
5. Penutupan
H. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Kegiatan ini dilaksanakan hari Rabu - Kamis, tanggal 16-17 September 2020, di
Lesehan Sekar Asri, Sekarteja, Selong Kabupaten Lombok Timur.
I. Pembiayaan
Pembiayaan pertemuan ini bersumber dari dana BOK Dinas Kesehatan Kabupaten
Lombok Timur Tahun Anggaran 2020.
Selong, 15 September 2020
Kepala Seksi Promkes Bidang Kesmas
Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur
Hj. DIAN SUSILAWATI, SST, M.Keb
Penata/IIIc
NIP. 19780417 200501 2 006
Tentative Acara Orientasi Guru UKS/M
Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur Tahun 2020
Hari/
Tanggal Waktu Acara Penyaji
MC/Moderator
/penanggung
jawab
Rabu, 16
Sep 2020
08.00 
08.30 Wita Registrasi Panitia
08.30 
09.30 Wita
Pembukaan
a. Laporan Ketua Panitia
b. Sambutan Kepala Dinas
Kesehatan Kab.Lombok
Timur/ yang mewakili
c. Doa
Kasi Promkes
Kepala Dinas Kesehatan
Kab.Lombok Timur
L. Hasanuddin, AMd.
KL
Mc/ M. Farid
Wajdi, SKM
09.30-10.00
Wita
Break/ Snack Panitia
10.00 
11.00 Wita
Kebijakan Pelaksanaan program
UKS/M dan Gambaran UKS di
Kabupaten Lombok Timur Kabid Kesmas
Moderator
Kasi Promkes
11.00 
12.00 Wita
Pembinaan dan Pengembangan
UKS/M
Kasi Promkes
Moderator
L. Hasanuddin,
AMd. KL
12.00
13.00 Wita
Bedah Buku Raport Kesehatan
Ku
M. Farid Wajdi, SKM
Moderator
L. Hasanuddin,
AMd. KL
13.00 
14.00 Wita ISHOMA/Pulang/ Selesai Panitia
Kamis, 17
Sep 2020 08.00 
08.30 Wita Review Materi HAri I
MC
M. Farid Wajdi,
SKM
08.30 
09.30 Wita
Pembinaan dan pengembangan
model sekolah/madrasah sehat
Kasi Promkes
Moderator
M. Farid Wajdi,
SKM
09.30 
10.00 Wita Break/ Snack Panitia
10.00 
11.30 Wita
Pengelolaan jajanan/ pangan
anak sekolah
M. Farid Wajdi, SKM
Moderator
L. Hasanuddin,
AMd. KL
11.30 
12.30 Wita
Perilaku Hidup bersih dan
Sehat di Sekolah/Madrasah
L. Hasanuddin, AMd.
KL
Moderator
M. Farid Wajdi,
SKM
12.30 
13.00 Wita RTL/ Penutupan Kasi Promkes Panitia
13.00-
14.00 Wita
ISHOMA/ Pulang/ Selesai Panitia
Selong, 15 September 2020
Kepala Seksi Promkes Bidang Kesmas
Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur
Hj. DIAN SUSILAWATI, SST, M.Keb
Penata/IIIc
NIP. 19780417 200501 2 006

More Related Content

What's hot (20)

PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAPPEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
Zakiah dr
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
SriyantiSulaiman
Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016
Zakiah dr
Materi posyandu
Materi posyanduMateri posyandu
Materi posyandu
Promosi Kesehatan Dinkes Takalar
SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS
SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS  SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS
SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS
Zakiah dr
Manual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmasManual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmas
Trisfariani Cotto
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Muh Saleh
Sop promkes
Sop promkesSop promkes
Sop promkes
kesmassquad
Pembinaan uks
Pembinaan uksPembinaan uks
Pembinaan uks
Ria Mey
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptxLaporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
PuskemasPanunggangan
KAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.docKAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.doc
Fitria927087
PENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptx
PENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptxPENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptx
PENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptx
Satria262387
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docxINDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
PuskesmasPlaraRatu
DO Posyandu Aktif.pdf
DO Posyandu Aktif.pdfDO Posyandu Aktif.pdf
DO Posyandu Aktif.pdf
sari203674
Manajemen TP. UKS/M
Manajemen TP. UKS/M Manajemen TP. UKS/M
Manajemen TP. UKS/M
makmur Idrus
Fish bone kia
Fish bone kiaFish bone kia
Fish bone kia
RejekiRatri
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMASDOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
Zakiah dr
Posyandu
PosyanduPosyandu
Posyandu
Joni Iswanto
Materi penjaringan anak sekolah.pptx
Materi penjaringan anak sekolah.pptxMateri penjaringan anak sekolah.pptx
Materi penjaringan anak sekolah.pptx
IlhamBahtiar2
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAPPEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
PEMBINAAN KADER POSYANDU LENGKAP
Zakiah dr
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
SriyantiSulaiman
Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016Materi pelatihan kader posyandu 2016
Materi pelatihan kader posyandu 2016
Zakiah dr
SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS
SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS  SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS
SK TENTANG PEDOMAN STANDAR PELAYANAN PADA PUSKESMAS
Zakiah dr
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Permenkes No 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pelayanan Dasar pada standar...
Muh Saleh
Pembinaan uks
Pembinaan uksPembinaan uks
Pembinaan uks
Ria Mey
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptxLaporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
Laporan Evaluasi Indikator Mutu UPT Puskesmas Panunggangan Barat- November.pptx
PuskemasPanunggangan
KAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.docKAK LOKMIN BULANAN.doc
KAK LOKMIN BULANAN.doc
Fitria927087
PENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptx
PENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptxPENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptx
PENDAMPINGAN KELUARGA BAGI CATIN.pptx
Satria262387
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docxINDIKATOR PROMKES 2023.docx
INDIKATOR PROMKES 2023.docx
PuskesmasPlaraRatu
DO Posyandu Aktif.pdf
DO Posyandu Aktif.pdfDO Posyandu Aktif.pdf
DO Posyandu Aktif.pdf
sari203674
Manajemen TP. UKS/M
Manajemen TP. UKS/M Manajemen TP. UKS/M
Manajemen TP. UKS/M
makmur Idrus
Fish bone kia
Fish bone kiaFish bone kia
Fish bone kia
RejekiRatri
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMASDOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
DOKUMEN SPM BLUD PUSKESMAS
Zakiah dr
Materi penjaringan anak sekolah.pptx
Materi penjaringan anak sekolah.pptxMateri penjaringan anak sekolah.pptx
Materi penjaringan anak sekolah.pptx
IlhamBahtiar2

Similar to Kerangka acuan orientasi guru uks (20)

Peran dan fungsi tp uks provinsi
Peran dan fungsi tp uks provinsi Peran dan fungsi tp uks provinsi
Peran dan fungsi tp uks provinsi
makmur Idrus
01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf
01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf
01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf
SDNkandangan1ngawi
KOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docx
KOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docxKOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docx
KOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docx
AnthonyDjinu
Uks kecamatan
Uks kecamatanUks kecamatan
Uks kecamatan
ridonefauzi19
Akselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptx
Akselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptxAkselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptx
Akselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptx
Rifqi10553
Program raker ks 2014
Program raker  ks 2014Program raker  ks 2014
Program raker ks 2014
SDNKendangsari4
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah SehatPetunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat
Reza Hendrawan
KAB KEDIRI 101023.pptx
KAB KEDIRI  101023.pptxKAB KEDIRI  101023.pptx
KAB KEDIRI 101023.pptx
KesgaGiziKabKdr
Panduan pelaksanaan bridging course smp
Panduan pelaksanaan bridging course smpPanduan pelaksanaan bridging course smp
Panduan pelaksanaan bridging course smp
tonzchid
3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf
3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf
3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf
WahyuAziz6
Bahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptx
Bahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptxBahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptx
Bahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptx
TeguhApridinata1
18024529.ppt
18024529.ppt18024529.ppt
18024529.ppt
SyandiKha
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
iman budiman
Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018Rks sd pmy 2014 2018
Rks sd pmy 2014 2018
Endin Salahudin
Strategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan Madrasah
Strategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan MadrasahStrategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan Madrasah
Strategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan Madrasah
Reza Hendrawan
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxProgram Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
EkoPurnomo80
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Hilmi Halim
Kak jiwa
Kak jiwaKak jiwa
Kak jiwa
Icha Sasfinaa
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptxPaparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
nisaummusiddiq
Peran dan fungsi tp uks provinsi
Peran dan fungsi tp uks provinsi Peran dan fungsi tp uks provinsi
Peran dan fungsi tp uks provinsi
makmur Idrus
01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf
01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf
01.Buku-pedoman-pembinaan-UKS-2019.pdf
SDNkandangan1ngawi
KOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docx
KOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docxKOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docx
KOSP SMPN 5 MUARA TEWEH TP 2023-2024. A.docx
AnthonyDjinu
Akselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptx
Akselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptxAkselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptx
Akselerasi-Inovasi-UKSM-Rakor-Jabar.pptx
Rifqi10553
Program raker ks 2014
Program raker  ks 2014Program raker  ks 2014
Program raker ks 2014
SDNKendangsari4
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah SehatPetunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat
Petunjuk Teknis Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat
Reza Hendrawan
KAB KEDIRI 101023.pptx
KAB KEDIRI  101023.pptxKAB KEDIRI  101023.pptx
KAB KEDIRI 101023.pptx
KesgaGiziKabKdr
Panduan pelaksanaan bridging course smp
Panduan pelaksanaan bridging course smpPanduan pelaksanaan bridging course smp
Panduan pelaksanaan bridging course smp
tonzchid
3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf
3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf
3. Laporan UKS MTsN 3 Mataram TP 2023-2024.pdf
WahyuAziz6
Bahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptx
Bahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptxBahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptx
Bahan Pertemuan Sosialisasi Stratifikasi UKS M 4 Desember 2020.pptx
TeguhApridinata1
18024529.ppt
18024529.ppt18024529.ppt
18024529.ppt
SyandiKha
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3Panduan rakor pip kk 2015 draft3
Panduan rakor pip kk 2015 draft3
iman budiman
Strategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan Madrasah
Strategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan MadrasahStrategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan Madrasah
Strategi Komunikasi Usaha Kesehatan Sekolah dan Madrasah
Reza Hendrawan
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptxProgram Kerja Disdik 2022 (2).pptx
Program Kerja Disdik 2022 (2).pptx
EkoPurnomo80
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Proker jangka-pendekmenengah-dan-panjang1
Hilmi Halim
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptxPaparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
Paparan_Kepala_Sekolah_SD_Negeri_Agom.pptx
nisaummusiddiq

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang

Kerangka acuan orientasi guru uks

  • 1. KERANGKA ACUAN ORIENTASI GURU UKS TAHUN 2020 A. Latar Belakang Keberhasilan pembinaan dan pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah/Madrasah (UKS/M), terlihat dan tercermin pada perilaku hidup bersih dan sehat serta meningkatnya derajat kesehatan peserta didik khususnya dan masyarakat sekolah pada umumnya. Hal ini merupakan dampak yang diharapkan dari terlaksananya pembinaan dan pengembangan program UKS/M disemua satuan pendidikan mulai dari tingkat TK/RA, SD/MI, SMP/MTS, dan SMA/SMK/MA. Program peningkatan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) bagi peserta didik perlu dilakukan sedini mungkin secara terpadu, terencana, terarah dan terkordinasi dari 4 (empat) Kementerian terkait mulai dari tingkat pusat sampai daerah serta melibatkan kerjasama dengan stakeholder. Saat ini masih cukup banyak sekolah yang belum melaksanakan UKS/M secara baik dan benar, terutama disebabkan kurangnya guru pembinaan UKS/M, buku-buku Pedoman Pembinaan dan Pengembangan UKS/M, kesadaran, komitmen, dan kerjasama dari empat kementerian. Disamping itu pula, masih kurangnya pelatihan untuk pembina dan pelaksana UKS/M guna peningkatan pemahaman dan wawasan. Di Kabupaten Lombok Timur sekolah yang melaksanakan program UKS, sebanyak 53,1%. Guru Pembina uks yang sudah mengikuti pelatihan sebanyak 33,1%. Guru Pembina UKS/M mempunyai peran yang sangat penting dalam menggerakkan masyarakat sekolah untuk berprilaku hidup bersih dan sehat, melaksanakan pembinaan, evaluasi dan pelaporan kegiatan program Trias UKS/M. Melihat kondisi ini, perlu dilakukan Orientasi guru UKS/M di Kabupaten Lombok Timur, untuk meningkatkan pengetahuan, kapasitas dan keterampilan guru UKS/M dalam melaksanakan Pembinaan dan pengembangan Program UKS di Sekolah. B. Tujuan 1. Tujuan Umum meningkatkan kapasitas dan ketrampilan guru UKS/M dalam melaksanakan program, manajemen program, monitoring dan evaluasi serta pelaporan kegiatan UKS/M.
  • 2. 2. Tujuan Khusus - Membentuk Tim Pelaksana UKS/M - Pembinaan pelaksanaan Trias UKS/M, yang terpadu, terarah, intensif dan berkesinambungan - Mengerakkan masyarakat sekolah untuk ber PHBS - Memfasilitasi dalam penyediaan sarana dan prasarana UKS/M C. Landasan Hukum 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan. 2. Peraturan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Kesehatan, Menteri Agama dan Menteri Dalam Negeri Nomor 6/X/PB Tahun 2014 , tentang Pembinaan dan Pengembangan Usaha Kesehatan Sekolah/Madrasah 3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 25 Tahun 2014 tentang Kesehatan Anak 4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 2 Tahun 2018 tentang Standar Pelayanan Minimal salah satu isinya Penjaringan Kesehatan Anak Sekolah harus 100%. 5. Peraturan Menteri Kesehatan No 4 tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan 6. Perda Provinsi NTB No 3 tahun 2014 tentang KTR 7. Peraturan Bupati/SK Bupati Tentang Pembinaan dan Pengembangan Sekolah Model Akselerasi tahun 2013. 8. Instruksi Bupati Lombok Timur Nomor 441/001/Kesra/2015 tentang Revitalisasi dan Akselerasi Program UKS 9. Perda Kabupaten Lombok Timur No.10 tahun 2015 tentang KTR D. Output Kegiatan 1. Adanya Guru / Pembina UKS/M di Sekolah/Madrasah 2. Adanya SK Tim Pelaksana UKS/M di Sekolah/Madrasah 3. Adanya Pojok/ Ruang UKS/M di Sekolah/Madrasah 4. Melaksanakan TRIAS UKS/M secara standar, terpadu dan berkesinambungan di Sekolah/Madrasah sesuai program kerja yang terjadwal E. Peserta Kegiatan Peserta pertemuan ini berjumlah 40 orang, yang berasal dari: Guru SMPN/ MTs yang tersebar di wilayah kerja 34 Puskesmas Kabupaten Lombok Timur.
  • 3. F. Narasumber Kegiatan Narasumber kegiatan ini berasal dari Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur: 1. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat 2. Kasi Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat 3. Koordinator Program UKS/M G. Mekanisme Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan ini berlangsung selama 2 (dua) hari dengan metode ceramah, diskusi, praktek dan tanya jawab dengan materi : 1. Kebijakan Pelaksanaan Program UKS/M dan gambaran kegiatan UKS/M di Kabupaten Lombok Timur 2. Pembinaan dan Pengembangan UKS/M 3. Bedah Buku Raport Kesehatan Ku 4. Pembinaan dan pengembangan model sekolah/madrasah sehat 5. Pengelolaan jajanan/ pangan anak sekolah 6. Perilaku Hidup bersih dan Sehat di Sekolah/Madrasah Pelaksanaan Kegiatan : a. Hari I 1. Registrasi 2. Pembukaan : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur 3. Penyampaian Materi oleh Narasumber dari Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur. 4. Diskusi & Tanya Jawab 5. Penutup b. Hari II 1. Review 2. Lanjutan Penyampaian Materi oleh Nara Sumber 3. Diskusi & Tanya Jawab 4. Rencana Tindak Lanjut 5. Penutupan
  • 4. H. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Kegiatan ini dilaksanakan hari Rabu - Kamis, tanggal 16-17 September 2020, di Lesehan Sekar Asri, Sekarteja, Selong Kabupaten Lombok Timur. I. Pembiayaan Pembiayaan pertemuan ini bersumber dari dana BOK Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur Tahun Anggaran 2020. Selong, 15 September 2020 Kepala Seksi Promkes Bidang Kesmas Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur Hj. DIAN SUSILAWATI, SST, M.Keb Penata/IIIc NIP. 19780417 200501 2 006
  • 5. Tentative Acara Orientasi Guru UKS/M Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur Tahun 2020 Hari/ Tanggal Waktu Acara Penyaji MC/Moderator /penanggung jawab Rabu, 16 Sep 2020 08.00 08.30 Wita Registrasi Panitia 08.30 09.30 Wita Pembukaan a. Laporan Ketua Panitia b. Sambutan Kepala Dinas Kesehatan Kab.Lombok Timur/ yang mewakili c. Doa Kasi Promkes Kepala Dinas Kesehatan Kab.Lombok Timur L. Hasanuddin, AMd. KL Mc/ M. Farid Wajdi, SKM 09.30-10.00 Wita Break/ Snack Panitia 10.00 11.00 Wita Kebijakan Pelaksanaan program UKS/M dan Gambaran UKS di Kabupaten Lombok Timur Kabid Kesmas Moderator Kasi Promkes 11.00 12.00 Wita Pembinaan dan Pengembangan UKS/M Kasi Promkes Moderator L. Hasanuddin, AMd. KL 12.00 13.00 Wita Bedah Buku Raport Kesehatan Ku M. Farid Wajdi, SKM Moderator L. Hasanuddin, AMd. KL 13.00 14.00 Wita ISHOMA/Pulang/ Selesai Panitia Kamis, 17 Sep 2020 08.00 08.30 Wita Review Materi HAri I MC M. Farid Wajdi, SKM 08.30 09.30 Wita Pembinaan dan pengembangan model sekolah/madrasah sehat Kasi Promkes Moderator M. Farid Wajdi, SKM 09.30 10.00 Wita Break/ Snack Panitia
  • 6. 10.00 11.30 Wita Pengelolaan jajanan/ pangan anak sekolah M. Farid Wajdi, SKM Moderator L. Hasanuddin, AMd. KL 11.30 12.30 Wita Perilaku Hidup bersih dan Sehat di Sekolah/Madrasah L. Hasanuddin, AMd. KL Moderator M. Farid Wajdi, SKM 12.30 13.00 Wita RTL/ Penutupan Kasi Promkes Panitia 13.00- 14.00 Wita ISHOMA/ Pulang/ Selesai Panitia Selong, 15 September 2020 Kepala Seksi Promkes Bidang Kesmas Dinas Kesehatan Kabupaten Lombok Timur Hj. DIAN SUSILAWATI, SST, M.Keb Penata/IIIc NIP. 19780417 200501 2 006