際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
KISI-KISI UAS TIK KLS XI
Pilihlah jawaban yang paling tepat !

Pengertian dari range adalah .
    a. pertemuan antara worksheet
    b. pertemuan antara workbook
    c. kumpulan sel sembarang
    d. kumpulan sel berbentuk persegi panjang
    e. pertemuan antara garis dan kolom

Pengertian dari range adalah .
    a. pertemuan antara worksheet
    b. pertemuan antara workbook
    c. kumpulan sel sembarang
    d. kumpulan sel berbentuk persegi panjang
    e. pertemuan antara garis dan kolom

Untuk menembah garis dalam Excel, perintah yang diklik pada menu Insert adalah .
    a. Insert Cells                        d. Insert Sheet
    b. Insert Sheet Rows                   e. Insert Name
    c. Insert Sheet Column

Fungsi dalam Excel yang digunakan menghitung rata-rata dari sekelompok nilai .
    a. SUM             b. AVERAGE            c. MAX           d. MIN          e. IF

Lambang at pada program e-mail berupa ikon 
   a. 留                      d. 速
   b. 息                      e. @
   c. 

Pengertian dari password e-mail adalah....
    a. kata kode untuk menyimpan e-mail
    b. kata sandi yang bersifat rahasia yang berperan untuk membuka e-mail
    c. kata sandi untuk logout
    d. kata sandi untuk mengirim e-mail
    e. kata sandi untuk menulis e-mail

Sign in merupakan instruksi untuk ....
     a. keluar dari e-mail                     d. menulis e-mail
     b. membaca e-mail                         e. membuka e-mail
     c. mengirimkan e-mail

Software berikut yang bukan merupakan internet browser adalah ....
   a. Internet Explorer                      d. Opera
   b. Netscape                               e. Windows Explorer
   c. Maxthon

Akhir-akhir ini banyak instansi baik negeri maupun swasta yang memberikan layanan akses internet tanpa
  kabel, hal ini dinamakan ....
  a. jaringan hotspot                           d. jaringan TV Kabel
  b. GPRS                                       e. dial up
  c. LAN



                                                      1
Banyaknya data yang masuk ke dalam jaringan akan memungkinkan terjadinya looping data. Agar looping data
   dapat diminimalkan, maka dalam jaringan internet perlu dipasang hardware ....
   a. router
   b. bridge
   c. bandwitch
   d. modem
   e. repeater

Pernyataan berikut yang benar tentang pengertian internet adalah ....
   a. jaringan komputer yang luas atau mendunia
   b. jaringan komputer yang terdiri dari dua buah
   c. jaringan komputer yang menggunakan kabel
   d. jaringan komputer antar gedung
   e. jaringan komputer antar ruang

Komputer yang terhubung ke internet dengan fasilitas telepon rumah tangga disebut ....
  a. dial up                         d. real time
  b. permanent                       e. leased line
  c. home connected

Jenis   layanan akses internet yang biasa didapatkan secara mudah dan praktis melalui telepon seluler adalah. .
   a.   dial up                                d. wireless
   b.   mobile access                          e. CDMA
   c.   hotspot

Kegiatan untuk berburu informasi dalam internet disebut ....
   a. hunted                                  d. hiker
   b. browsing                                e. broker
   c. hunting

Penyimpanan surat melalui jaringan internet dengan bantuan User ID dan Password agar selanjutnya dapat
    digunakan sebagai fasilitas pengiriman pesan melalui program internet adalah pengertian dari ....
    a. mailbox terkendali
    b. mailbox di kotak offce center
    c. mailbox e-mail
    d. mailbox sesaat
    e. mailbox di kantor pos

Fiturn dari sebuah ISP yang berhubungan dengan keamanan data adalah....
     a. backbone sendiri
     b. memiliki firewall
     c. mempunyai spam filter
     d. memiliki bandwith yang besar
     e. memiliki server proxy

File yang diikutsertakan dalam e-mail yang dikirimkan disebut dengan....
      a. spam
      b. mailing list
      c. junk e-mail
      d. attachment
      e. chatting

Untuk memberi bingkai pada sel, menu yang harus dipilih kotak dialog Format Cells adalah .
    a. Number       b. Alignment c. Borders      d. Font          e. Fill

                                                        2
Ikon Undo berfungsi .
     a. mencetak dokumen                d. memotong bagian dari dokumen
     b. menyimpan dokumen               e. membatalkan pengerjaan
     c. membuka file

Membuka website menggunakan window baru dilakukan dengan cara
   a. klik kanan link, pilih open in new tab
   b. klik kanan link, pilih open
   c. klik kanan link, pilih open in new window
   d. klik ganda link
   e. klik kiri link

Untuk menjaga keamanan data dan menghindari adanya bajakan dalam transaksi internet, maka ISP harus
  memiliki ....
  a. bandwidth                          d. backbone
  b. hub                                e. switch
  c. firewall
  e. kecepatan transfer data

Istilah yang berarti mengakses/mengambil fle yang berupa tulisan, gambar, ataupun musik disebut ....
    a. download                                d. upload
    b. search engine                           e. web browser
    c. surfing

Daftar e-mail masuk setelah selesai mengisi user ID dan password dapat kita lihat dengan menekan tombol ....
    a. Sign up                                 d. Sign out
    b. Sign in                                 e. Compose
    c. Save

Rentang jarak jaringan MAN berkisar antara ... hingga  kilometer.
    a. 10 - 30 km
    b. 10 - 45 km
    c. 100 - 200 km
    d. 10  35 km
    e. 10  50 km

Prosedur yang dilakukan untuk membuka Internet Explorer         adalah....
    a. klik menu View > Open > Internet Explorer
    b. klik menu Edit > Open > Internet Explorer
    c. klik menu File > Open > Internet Explorer
    d. klik menu Start > All Program > Internet Explorer
    e. klik menu File > Save As web

Tombol yang digunakan untuk menyisipkan file, gambar, tabel, data dan lainnya pada e-mail yang akan kita kirim
   adalah....
   a. Compose
   b. Send
   c. Reply
   d. Inbox
   e. Subject

Attachment dalam pengiriman e-mail berarti....
    a. mempermudah kirim e-mail

                                                        3
b.   menghapus e-mail yang tidak terpakai
    c.   e-mail cara cepat
    d.   animasi pada e-mail
    e.   pengiriman file melalui e-mail

Lambang Web Browser di bawah ini (urutan dari gambar kiri ke kanan) adalah




    a.   Opera-Google-Internet Explorer-Safari
    b.   Opera-Mozilla Firefox-Internet Explorer-Safari
    c.   Opera-Mozilla Firefox-Google-Safari
    d.   Opera-Google-Safari-Internet Explorer
    e.   Opera-Mozilla firefox-Internet Explorer-Google Chrome

Formula = MAX pada program Excel digunakan untuk .
    a. mencari nilai terkecil dari sekelompok data
    b. menghitung rata-rata dari sekelompok nilai
    c. mencari nilai terbesar dari sekelompok data
    d. menjumlahkan sekelompok nilai
    e. mencari angka dari sekelompok data

Berikut merupakan tombol yang digunakan dalam memformat teks agar menjadi miring, yaitu .
     a. Ctrl+B b. Ctrl+I    c. Ctrl+U     d. Ctrl+S   e. Ctrl+O

Ctrl+P adalah shortcut key untuk memunculkan kotak dialog .
     a. Page setup                         d. Format cells
     b. Customize                          e. Print
     c. Heater


                                                Selamat Mengerjakan




                                                       4

More Related Content

Kisi fb xi

  • 1. KISI-KISI UAS TIK KLS XI Pilihlah jawaban yang paling tepat ! Pengertian dari range adalah . a. pertemuan antara worksheet b. pertemuan antara workbook c. kumpulan sel sembarang d. kumpulan sel berbentuk persegi panjang e. pertemuan antara garis dan kolom Pengertian dari range adalah . a. pertemuan antara worksheet b. pertemuan antara workbook c. kumpulan sel sembarang d. kumpulan sel berbentuk persegi panjang e. pertemuan antara garis dan kolom Untuk menembah garis dalam Excel, perintah yang diklik pada menu Insert adalah . a. Insert Cells d. Insert Sheet b. Insert Sheet Rows e. Insert Name c. Insert Sheet Column Fungsi dalam Excel yang digunakan menghitung rata-rata dari sekelompok nilai . a. SUM b. AVERAGE c. MAX d. MIN e. IF Lambang at pada program e-mail berupa ikon a. 留 d. 速 b. 息 e. @ c. Pengertian dari password e-mail adalah.... a. kata kode untuk menyimpan e-mail b. kata sandi yang bersifat rahasia yang berperan untuk membuka e-mail c. kata sandi untuk logout d. kata sandi untuk mengirim e-mail e. kata sandi untuk menulis e-mail Sign in merupakan instruksi untuk .... a. keluar dari e-mail d. menulis e-mail b. membaca e-mail e. membuka e-mail c. mengirimkan e-mail Software berikut yang bukan merupakan internet browser adalah .... a. Internet Explorer d. Opera b. Netscape e. Windows Explorer c. Maxthon Akhir-akhir ini banyak instansi baik negeri maupun swasta yang memberikan layanan akses internet tanpa kabel, hal ini dinamakan .... a. jaringan hotspot d. jaringan TV Kabel b. GPRS e. dial up c. LAN 1
  • 2. Banyaknya data yang masuk ke dalam jaringan akan memungkinkan terjadinya looping data. Agar looping data dapat diminimalkan, maka dalam jaringan internet perlu dipasang hardware .... a. router b. bridge c. bandwitch d. modem e. repeater Pernyataan berikut yang benar tentang pengertian internet adalah .... a. jaringan komputer yang luas atau mendunia b. jaringan komputer yang terdiri dari dua buah c. jaringan komputer yang menggunakan kabel d. jaringan komputer antar gedung e. jaringan komputer antar ruang Komputer yang terhubung ke internet dengan fasilitas telepon rumah tangga disebut .... a. dial up d. real time b. permanent e. leased line c. home connected Jenis layanan akses internet yang biasa didapatkan secara mudah dan praktis melalui telepon seluler adalah. . a. dial up d. wireless b. mobile access e. CDMA c. hotspot Kegiatan untuk berburu informasi dalam internet disebut .... a. hunted d. hiker b. browsing e. broker c. hunting Penyimpanan surat melalui jaringan internet dengan bantuan User ID dan Password agar selanjutnya dapat digunakan sebagai fasilitas pengiriman pesan melalui program internet adalah pengertian dari .... a. mailbox terkendali b. mailbox di kotak offce center c. mailbox e-mail d. mailbox sesaat e. mailbox di kantor pos Fiturn dari sebuah ISP yang berhubungan dengan keamanan data adalah.... a. backbone sendiri b. memiliki firewall c. mempunyai spam filter d. memiliki bandwith yang besar e. memiliki server proxy File yang diikutsertakan dalam e-mail yang dikirimkan disebut dengan.... a. spam b. mailing list c. junk e-mail d. attachment e. chatting Untuk memberi bingkai pada sel, menu yang harus dipilih kotak dialog Format Cells adalah . a. Number b. Alignment c. Borders d. Font e. Fill 2
  • 3. Ikon Undo berfungsi . a. mencetak dokumen d. memotong bagian dari dokumen b. menyimpan dokumen e. membatalkan pengerjaan c. membuka file Membuka website menggunakan window baru dilakukan dengan cara a. klik kanan link, pilih open in new tab b. klik kanan link, pilih open c. klik kanan link, pilih open in new window d. klik ganda link e. klik kiri link Untuk menjaga keamanan data dan menghindari adanya bajakan dalam transaksi internet, maka ISP harus memiliki .... a. bandwidth d. backbone b. hub e. switch c. firewall e. kecepatan transfer data Istilah yang berarti mengakses/mengambil fle yang berupa tulisan, gambar, ataupun musik disebut .... a. download d. upload b. search engine e. web browser c. surfing Daftar e-mail masuk setelah selesai mengisi user ID dan password dapat kita lihat dengan menekan tombol .... a. Sign up d. Sign out b. Sign in e. Compose c. Save Rentang jarak jaringan MAN berkisar antara ... hingga kilometer. a. 10 - 30 km b. 10 - 45 km c. 100 - 200 km d. 10 35 km e. 10 50 km Prosedur yang dilakukan untuk membuka Internet Explorer adalah.... a. klik menu View > Open > Internet Explorer b. klik menu Edit > Open > Internet Explorer c. klik menu File > Open > Internet Explorer d. klik menu Start > All Program > Internet Explorer e. klik menu File > Save As web Tombol yang digunakan untuk menyisipkan file, gambar, tabel, data dan lainnya pada e-mail yang akan kita kirim adalah.... a. Compose b. Send c. Reply d. Inbox e. Subject Attachment dalam pengiriman e-mail berarti.... a. mempermudah kirim e-mail 3
  • 4. b. menghapus e-mail yang tidak terpakai c. e-mail cara cepat d. animasi pada e-mail e. pengiriman file melalui e-mail Lambang Web Browser di bawah ini (urutan dari gambar kiri ke kanan) adalah a. Opera-Google-Internet Explorer-Safari b. Opera-Mozilla Firefox-Internet Explorer-Safari c. Opera-Mozilla Firefox-Google-Safari d. Opera-Google-Safari-Internet Explorer e. Opera-Mozilla firefox-Internet Explorer-Google Chrome Formula = MAX pada program Excel digunakan untuk . a. mencari nilai terkecil dari sekelompok data b. menghitung rata-rata dari sekelompok nilai c. mencari nilai terbesar dari sekelompok data d. menjumlahkan sekelompok nilai e. mencari angka dari sekelompok data Berikut merupakan tombol yang digunakan dalam memformat teks agar menjadi miring, yaitu . a. Ctrl+B b. Ctrl+I c. Ctrl+U d. Ctrl+S e. Ctrl+O Ctrl+P adalah shortcut key untuk memunculkan kotak dialog . a. Page setup d. Format cells b. Customize e. Print c. Heater Selamat Mengerjakan 4