1. KISI-KISI UAS PKN KELAS X SEMESTER 1
NO
1
STANDAR
KOMPETENSI
Memahami
hakikat bangsa
dan Negara
Kesatuan
Republik
Indonesia
(NKRI)
KOMPETENSI
DASAR
1.Mendeskripsikan
hakikat bangsa dan
unsur-unsur
terbentuknya negara
2.Mendeskripsikan
hakikat negara dan
bentuk-bentuk
kenegaraan
3.Menjelaskan
pengertian, fungsi dan
tujuan NKRI
4.Menunjukkan
semangat kebangsaan,
nasionalisme dan
patriotisme dalam
kehidupan
bermasyarakat,
berbangsa dan
bernegara
2
Menampilkan
sikap positif
terhadap sistem
hukum dan
peradilan
nasional
1.Mendeskripsikan
pengertian sistem
hukum dan peradilan
nasional
2.Menganalisis peranan
lembaga-lembaga
peradilan
INDIKATOR
Mendeskripsikan hakikat bangsa dan
negara
Menguraikan pengertian bangsa dan
unsur terbentuknya bangsa
Menganalisis pengertian negara dan
unsur terbentuknya Negara
Menganalisis hakikat Negara
Mendeskripsikan asal mula terjadinya
negara
Menguraikan pentingnya pengakuan
oleh negara lain bagi suatu negara
Membandingkan bentuk-bentuk negara
dan kenegaraan
Menguraikan fungsi dan tujuan Negara
Membandingkan berbagai teori tentang
fungsi dan tujuan Negara
Mendeskripsikan tujuan Negara
Kesatuan Republik Indonesia
Mendeskripsikan makna semangat
kebangsaan
Menguraikan macam-macam
perwujudan nasionalisme dalam
kehidupan
Menunjukkan contoh perilaku yang
sesuai dengan semangat kebangsaan
Menunjukkan sikap positif terhadap
patriotisme Indonesia
Mendeskripsikan pengertian sistem
hukum
Mendeskripsikan tujuan dan sumber
hukum
Menguraikan tata urutan hukum
Indonesia
Menentukan macam-macam
penggolongan Hukum
Mendeskripsikan pengertian dan dasar
hukum lembaga peradilan nasional
Menganalisis klasifikasi dan tingkatan
lembaga peradilan
Menguraikan
peranan
lembaga
peradilan
Menganalisis
proses
pelaksanaan
peradilan
MATERI
• Manusia sebagai mahkluk individu
dan mahkluk sosial
• Pengertian dan unsur terbentuknya
Bangsa.
• Pengertian Negara dan Unsur-unsur
terbentuknya Negara
- Rakyat
- Wilayah
- Pemerintah yang berdaulat
- Pengakuan dari negara lain
• Hakikat Negara
• Asal mula terjadinya Negara
• Pentingnya pengakuan suatu
negara dari negara lain
• Bentuk- bentuk Negara dan
kenegaraan
• Fungsi dan tujuan Negara secara
universal
• Perbandingan berbagai teori
tentang fungsi dan tujuan Negara
• Pengertian dan tujuan NKRI dalam
pembukaan UUD 1945
• Semangat kebangsaan
(nasionalisme dan patriotisme)
- Makna nasionalisme
- Makna patriotisme
• Macam-macam perwujudan
nasionalisme dalam kehidupan
• Tata cara penerapan nasionalisme
dan patriotisme dalam kehidupan
• Pengertian sistem hukum
• Tujuan dan sumber hukum
• Tata urutan hukum Indonesia
• Penggolongan hukum
• Lembaga- lembaga peradilan
nasional
• Klasifikasi dan tingkatan lembaga
peradilan
• Peranan atau tugas dan fungsi
lembaga peradilan
• Proses pelaksanaan peradilan
2. 3.Menunjukkan sikap
yang sesuai dengan
ketentuan hukum yang
berlaku
Menunjukkan contoh sikap taat
terhadap hukum
Menganalisis macam-macam perbuatan
yang bertentangan dengan hukum
Menganalisis macam-macam sanksi
sesuai hukum yang berlaku
4.Menganalisis upaya
pemberantasan korupsi
di Indonesia
Mendeskripsikan macam-macam
aturan tentang pemberantasan korupsi
Menganalisis macam-macam perbuatan
yang berkategori korupsi
Menunjukkan contoh tindak pidana
korupsi yang telah dikenakan sanksi
Menguraikan macam-macam gerakan/
organisasi anti korupsi
Menganalisis contoh-contoh perbuatan
anti korupsi
Menampilkan sikap anti korupsi
5.Peran serta dalam
upaya pemberantasan
korupsi di Indonesia
3
Menampilkan
peran serta
dalam upaya
pemajuan,
penghormatan
dan
perlindungan
HAM
1.Menganalisis upaya
pemajuan, dan
penegakan HAM
Menganalisis upaya pemajuan,
penghormatan, dan penegakan HAM
yang dilakukan pemerintah
Menentukan instrumen HAM nasional
Mendeskripsikan upaya pemajuan,
penghormatan, dan penegakan HAM
yang dilakukan oleh individu dan
masyarakat
2.Menampilkan peran
serta dalam upaya
pemajuan,
penghormatan dan
penegakkan HAM di
Indonesia
Menguraikan proses dalam upaya
pemajuan, penghormatan, dan
penegakan HAM
Menganalisis berbagai kasus
pelanggaran HAM
Menyebutkan contoh perilaku yang
sesuai dengan upaya pemajuan,
penghormatan, dan penegakan HAM
di Indonesia
3.Mendeskripsikan
insterumen hukum dan
peradilan Internasional
HAM
Mendeskripsikan instrumen HAM
internasional
Menunjukkan bentuk-bentuk
pelanggaran HAM internasional
Mendeskripsikan sanksi dan
pelanggaran HAM pada peradilan
Internasional
• Kesadaran hukum
• Sikap yang sesuai dengan hukum
• Perbuatan-perbuatan yang sesuai
dan yang bertentangan dengan
hukum
• Contoh perbuatan yang melanggar
hukum beserta sanksinya
• Pengertian Korupsi
• Dasar hukum pemberantas korupsi
• Klasifikasi perbuatan korupsi
• Kasus korupsi yang telah
dikenakan sanksi
• Macam- macam Gerakan atau
organisasi anti korupsi
• Contoh peran serta masyarakat
dalam pemberantasan tindak
korupsi
• Sikap diri anti korupsi
• Pengertian dan macam- macam
HAM
• Upaya pemerintah dalam
menegakan HAM
• Instrumen atau dasar hukum yang
mengatur HAM
• Peran masyarakat dalam
menegakan HAM
• Proses pemajuan, penghormatan,
dan penegakan HAM
• Pelanggaran HAM dan
penanganan kasus pelanggaran
HAM
• Contoh perilaku yang sesuai
dengan upaya pemajuan,
penghormatan, dan penegakan
HAM di Indonesia
• Instrumen HAM Internasional
• Kasus –kasus pelanggaran HAM
Internasional
• Proses dan sanksi pelanggaran
HAM pada Peradilan Internasional