ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Komponen Ekosistem
Hendry Nugroho
1. Komponen Biotik
Komponen Biotik adalah komponen yang terdiri dari
makhluk hidup. Manusia, hewan, dan tumbuhan termasuk
komponen biotik dalam suatu ekosistem. Komponen biotik
dibagi 3: Produsen, konsumen, dekomposer.
Produsen, Konsumen, dan Dekomposer
ï‚› Produsen (Autotrof): merupakan sumber energi
utama bagi organisme lain, yaitu konsumen.
ï‚› Konsumen (Heterotrof): mendapatkan zat-zat organik
yang telah di bentuk oleh produsen,atau dari konsumen
lain yang menjadi mangsanya. Berdasarkan jenis
makanan konsumen dibagi 3: herbivora (pemakan
tumbuhan), karnivora (pemakan daging), omnivora
(pemakan segala).
ï‚› Dekomposer (Pengurai): dekomposer berperan untuk
mengurai zat-zat organik (dari bangkai) menjadi zat-zat
organik penyusunnya.
2. Komponen Abiotik
Komponen abiotik merupakan komponen penyusun
ekosistem yang terdiri dari benda-benda tak hidup.
Beberapa contoh komponen abiotik adalah:
Air, cahaya matahari, udara, tanah, suhu atau temperatur.
Air
Hal penting pada air yang mempengaruhi kehidupan
makhluk hidup adalah suhu air, kadar mineral air, salinitas
(keasinan pada air), arus air, penguapan, dan kedalaman
air.
Cahaya matahari
Cahaya matahari merupakan sumber energi utama bagi
kehidupan di bumi ini. Namun demikian,penyebaran cahaya
di bumi belum merata. Oleh karena itu, organisme harus
menyesuaikan diri dengan lingkungan yang intensitas dan
kualitas cahayanya berbeda.
Udara
Udara merupakan lingkungan abiotik yang berupa gas.Gas
itu berbentuk atmosfer yang melingkupi makhluk hidup.
Oksigen,karbon dioksida,dan nitrogen merupakan gas yang
paling pentung bagi kehidupan makhluk hidup.
Tanah
ï‚› Sifat-sifat fisik tanah yang berperan dalam ekosistem
meliputi tekstur, kematangan, dan kemampuan
menahan air.
Suhu atau temperatur
Setiap makhluk hidup memerlukan suhu optimum untuk
kegiatan metabolisme dan perkembangbiakannya.

More Related Content

Komponen-komponen ekosistem (IPA SMK kelas XII)

  • 2. 1. Komponen Biotik Komponen Biotik adalah komponen yang terdiri dari makhluk hidup. Manusia, hewan, dan tumbuhan termasuk komponen biotik dalam suatu ekosistem. Komponen biotik dibagi 3: Produsen, konsumen, dekomposer.
  • 3. Produsen, Konsumen, dan Dekomposer ï‚› Produsen (Autotrof): merupakan sumber energi utama bagi organisme lain, yaitu konsumen. ï‚› Konsumen (Heterotrof): mendapatkan zat-zat organik yang telah di bentuk oleh produsen,atau dari konsumen lain yang menjadi mangsanya. Berdasarkan jenis makanan konsumen dibagi 3: herbivora (pemakan tumbuhan), karnivora (pemakan daging), omnivora (pemakan segala). ï‚› Dekomposer (Pengurai): dekomposer berperan untuk mengurai zat-zat organik (dari bangkai) menjadi zat-zat organik penyusunnya.
  • 4. 2. Komponen Abiotik Komponen abiotik merupakan komponen penyusun ekosistem yang terdiri dari benda-benda tak hidup. Beberapa contoh komponen abiotik adalah: Air, cahaya matahari, udara, tanah, suhu atau temperatur.
  • 5. Air Hal penting pada air yang mempengaruhi kehidupan makhluk hidup adalah suhu air, kadar mineral air, salinitas (keasinan pada air), arus air, penguapan, dan kedalaman air.
  • 6. Cahaya matahari Cahaya matahari merupakan sumber energi utama bagi kehidupan di bumi ini. Namun demikian,penyebaran cahaya di bumi belum merata. Oleh karena itu, organisme harus menyesuaikan diri dengan lingkungan yang intensitas dan kualitas cahayanya berbeda.
  • 7. Udara Udara merupakan lingkungan abiotik yang berupa gas.Gas itu berbentuk atmosfer yang melingkupi makhluk hidup. Oksigen,karbon dioksida,dan nitrogen merupakan gas yang paling pentung bagi kehidupan makhluk hidup.
  • 8. Tanah ï‚› Sifat-sifat fisik tanah yang berperan dalam ekosistem meliputi tekstur, kematangan, dan kemampuan menahan air.
  • 9. Suhu atau temperatur Setiap makhluk hidup memerlukan suhu optimum untuk kegiatan metabolisme dan perkembangbiakannya.