1. 1. Molekul yang mempercepat reaksi namun tidak ikut dalam reaksi dinamakan...
a. Enzim
b. Kofaktor
c. Holoenzim
d. Koenzim
2. Molekul koenzim yang tersusun dari ikatan adenin purin yang terikat pada gula adalah...
a. ADP
b. NADP
c. ATP
d. NADPH
3. Gugus protestik yang berasal dari senyawa organik kompleks adalah...
a. Koenzim
b. Kofaktor
c. Holoenzim
d. Apoenzim
4. Bagian enzim yang merupakan protein adalah...
a. Kofaktor
b. Koenzim
c. Holoenzim
d. Apoenzim
5. Tempat melekatnya substrat dengan molekul enzim disebut...
a. Active site
b. Passive site
c. Inner site
d. Outer site
6. Enzim akan bekerja dengan baik bila...
a. Suhu diatas 40oC
b. Suhu dibawah 30oC
c. pH sesuai (optimum)
d. Jumlah substrat sangat banyak
1. Katalase adalah salah satu jenis enzim interseluler yang berfungsi untuk...
a. Mengaktifkan katalisator
b. Menguraikan senyawa hidrogen peroksida
c. Membentuk senyawa hidrogen peroksida
d. Menetralkan semua racun
2. Penghambat kerja enzim yang dapat menempati sisi aktif enzim sehingga substrat tidak
dapat masuk disebut...
a. Inhibitor irreversibel
b. Inhibitor reversibel
c. Inhibitor kompetitif
d. Inhibitor non kompetitif
3. Enzim adalah senyawa organik berupa protein yang bekerja mempercepat reaksi
sehingga disebut...
a. Kofaktor
b. Aktivator
c. Biokatalisator
d. Bioaktivator
10. Perhatikan tabel di bawah ini !
I.
Lock and Key
Sisi aktif fleksibel
Induced Fit
Sisi aktif spesifik
2. II. Sisi aktif spesifik
III. Bentuk enzim ≠substrat
IV. Bentuk enzim = substrat
Sisi aktif fleksibel
Bentuk enzim = substrat
Bentuk enzim ≠substrat
Berdasarkan tabel di atas, cara kerja enzim Lock and Key dan Induced Fit yang benar
adalah...
a. I
b. II
c. III
d. IV
11. Enzim yang terikat dengan kofaktor adalah...
a. Holoenzim
b. Apoenzim
c. Biokatalisator
d. Bioaktivator
12. Gambar dibawah ini menunjukkan...
a. Enzim bekerja sesuai dengan teori induced fit
b. Enzim bekerja sesuai dengan teori lock and key
c. Kerja enzim dipengaruhi substrat
d. Ukuran enzim lebih besar dari pada substrat
13. Diisopropil fluorofosfat (DFP) yang menghambat kerja enzim asetilkolinesterase.
Diisopropil flurofosfat ini dapat digunakan sebagai...
a. Fungisida
b. Insektida
c. Antibiotik
d. Antibakteria
14. Enzim yang bekerja memecah amilum menjadi glukosa adalah...
a. Glukose
b. Amilase
c. Enterokinase
d. Katalase
15. Berikut ini yang bukan termasuk sifat enzim adalah...
3. a. Dibutuhkan dalam jumlah besar
b. Bersifat seperti protein
c. Bekerja bolak balik
d. Bekerja hanya pada satu substrat
16. Perbedaan reaksi tanpa enzim dengan reaksi enzimatis adalah...
a. Produk lebih banyak dihasilkan dengan reaksi enzimatis
b. Produk lebih cepat dihasilkan dengan reaksi enzimatis
c. Energi yang dibutuhkan reaksi dengan enzim sangat sedikit
d. Energi yang dibutuhkan reaksi dengan enzim sangat banyak
17. Enzim bersifat khas, artinya...
a. Bekerja pada organ tertentu
b. Bekerja pada satu substrat
c. Menghasilkan satu jenis produk
d. Bekerja pada keadaan tertentu
18. Perhatikan pernyataan berikut:
i. Tidak mengubah kesetimbangan reaksi
ii. Tidak memiliki sisi aktif (active site)
iii. Hanya diperlukan untuk reaksi anabolisme
iv. Tidak berubah setelah membantu proses reaksi
v. Diperlukan dalam jumlah besar untuk reaksi
vi. Hanya bekerja pada suhu dan pH tinggi
Berdasarkan pernyataan di atas, yang menunjukkan ciri-ciri enzim adalah...
a. i dan ii
b. i dan iv
c. iii dan v
d. iv dan vi
19. Daging yang dibekukan di dalam lemari es tidak membusuk. Hal ini disebabkan karena..
a. Daging tersebut tidak mengalami metabolisme
b. Di dalam lemari es tidak mengalami reaksi aerobik
c. Pada suhu rendah enzim mikroorganisme tidak bekerja
d. Di dalam lemari es tidak ada O2
20. Apabila sel-sel hidup dipanaskan hingga 50o C, maka kegiatan biologinya akan terhenti.
Hal ini dapat terjadi karena...
a. Penguraian dinding sel
b. Enzim-enzim tidak aktif lagi
c. Penguraian secara hidrolisis karbohidrat sel
d. Melelehnya protein dalam sel
21. Berikut ini merupakan jenis-jenis enzim:
i. Pepsin
ii. Renin
4. iii. Tripsin
iv. Enterokinase
v. Katalase
Enzim yang bekerja pada suasana asam (ph < 7) adalah...
a.
b.
c.
d.
i dan ii
i dan iii
ii dan v
iv dan v
22. Karakteristik enzim yang ditunjukkan oleh grafik dibawah ini adalah…
a. Enzim bekerja secara spesifik
b. Enzim mempercepat reaksi biokimia dalam sel
c. Enzim berfungsi meningkatkan energi aktivasi
d. Enzim berfungsi menurunkan energi aktivasi
23. Perhatikan tabel hasil praktikum enzim katalase di bawah ini:
Pernyataan berikut yang sesuai dengan grafik di atas yaitu...
5. a.
b.
c.
d.
Pepsin dan tripsin aktif dalam suasana asam
Pepsin dan tripsin aktif dalam suasana basa
Pepsin aktif dalam suasana basa dan tripsin aktif dalam suasana asam
Pepsin aktif dalam suasana asam dan tripsin aktif dalam suasana basa
24. Perhatikan data hasil percobaan mengenai cara kerja enzim berikut:
Tabung
I
II
II
IV
Ekstrak
Hati (ml)
0
3
7
10
H2O2
(ml)
2
2
2
2
pH
7
7
7
7
Gelembung
Udara
+
++
++
Nyala
+
+++
Berdasarkan data terseut, dapat disimpulkan bahwa kerja enzim dipengaruhi oleh...
a.
b.
c.
d.
Derajat keasaman (pH)
Kecepatan reaksi
Konsentrasi ekstrak hati
Konsentrasi H2O2
25. Derajat keasaman (pH) merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi kerja enzim
katalase. Grafik yang benar untuk menggambarkan hubungan aktivitas enzim katalase
dengan pH adalah …