Ruang lingkup lab kalibrasi PT. Siwali Swantika. Lab Kalibrasi PT. Siwali Swantika telah terakreditasi KAN sejak 2011 dengan register No.LK-133-IDN, lab kami dapat melakukan kalibrasi instrument alat ukur dengan lingkup parameter sebagai berikut : instrument alat ukur suhu (kalibrasi thermal imager, kalibrasi thermometer, dll); instrument alat ukur kelistrikan (kalibrasi multimeter, kalibrasi clamp meter, dll); instrument alat ukur tekanan (kalibrasi pressure gauge) dan instrument alat ukur humidity (kalibrasi thermo-hygrometer, kalibrasi climatic chamber).