Rangkuman rencana kegiatan penyuluh keluarga berencana selama seminggu di wilayah kerjanya di Kecamatan Singorojo, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah meliputi advokasi ke tokoh formal, fasilitasi program kepada kelompok masyarakat seperti poktan, sub PPKBD, dan kader, serta orientasi wilayah kerja baru bagi sub PPKBD.
1 of 2
Download to read offline
More Related Content
Lampiran 3
1. ANAK LAMPIRAN 5
PERATURAN KEPALA BADAN KEPENDUDUKAN DAN
KELUARGA BERENCANA NASIONAL
NOMOR 19 TAHUN 2018
TENTANG PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN
JABATAN FUNGSIONAL PENYULUH KELUARGA BERENCANA
Minggu ke : 3
Bulan : Januari 2019
Desa Wilayah Binaan : Sukodadi, Kaliputih, Getas, Ngareanak, Kalirejo, Kertosari
Kecamatan : Singorojo
Kabupaten : Kendal
Provinsi : Jawa Tengah
NO HARI/ TANGGAL POKOK KEGIATAN RINCIAN KEGIATAN WAKTU LOKASI SASARAN
HASIL YANG
DIHARAPKAN
KET
1 Senin, 14 Januari 2019 Penyuluhan Program KKBPK Menyusun rencana kerja
mingguan Program KKBPK di
wilayah binaan
08.00 - 10.00 Balai Penyuluhan KB
Kecamatan Singorojo
Rencana Kerja
Mingguan
Rencana Kerja Minggu 3
selesai
2 Senin, 14 Januari 2019 Penggerakan Program
KKBPK
Melakukan advokasi ke tokoh
formal di tingkat kecamatan
10.00 - 12.00 Kecamatan Singorojo Kasi Pemerintahan
Kec. Singorojo
Dukungan sebagai
narasumber pada kegiatan
fasilitasi Program KKBPK
kepada PPKBD tingkat
kecamatan
3 Selasa, 15 Januari 2019 Penggerakan Program
KKBPK
Melakukan fasilitasi Program
KKBPK kepada Poktan BKB
07.00 - 09.00 Dusun Sepetek Desa
Kertosari
Kader BKB dan
Anggota BKB
Kader dan Anggota BKB
bertambah pengetahuan
4 Selasa, 15 Januari 2019 Penggerakan Program
KKBPK
Melakukan fasilitasi Program
KKBPK kepada PPKBD
09.00 - 12.00 Balai Penyuluhan KB
Kecamatan Singorojo
PPKBD Kecamatan
Singorojo
PPKBD bertambah
pengetahuan program
KKBPK
5 Rabu, 16 Januari 2019 Penggerakan Program
KKBPK
Melakukan fasilitasi Program
KKBPK kepada Sub PPKBD
08.00 - 12.00 Desa Kalirejo Sub PPKBD Desa
Kalirejo
Sub PPKBD bertambah
pengetahuan program
KKBPK dan orientasi
wilayah kerja baru selesai
6 Kamis, 17 Januari 2019 Penggerakan Program
KKBPK
Melakukan fasilitasi Program
KKBPK kepada Sub PPKBD
08.00 - 12.00 Desa Getas Sub PPKBD Desa
Getas
Sub PPKBD bertambah
pengetahuan program
KKBPK dan orientasi
wilayah kerja baru selesai
Lampiran : 3
RENCANA KERJA MINGGUAN PROGRAM KKBPK
2. NO HARI/ TANGGAL POKOK KEGIATAN RINCIAN KEGIATAN WAKTU LOKASI SASARAN
HASIL YANG
DIHARAPKAN
KET
7 Jumat, 18 Januari 2019 Penggerakan Program
KKBPK
Melakukan fasilitasi Program
KKBPK kepada Poktan BKL
08.00 - 10.00 Balai Desa Ngareanak Kader BKL dan
Lansia
Kader BKL dan Lansia
bertambah pengetahuan
NIP. 19661111 199303 2 007 NIP. 19830704 201101 2 008
Mengetahui, Singorojo, 14 Januari 2019
Koordinator Penyuluh KB Kec. Singorojo Penyuluh KB
Dra. MURWATI DIAN RESTUTI, S.Sos