1. LEMBAGA SOSIAL
SOSIOLOGI KELAS XII-IPS :
1. Latifah Yunifa
2. Lazuardy Soldyanuha
3. Manunal Ahna
4. Andik Arry Pambudi
2. Pengertian dan Hakikat Lembaga Sosial
Lembaga sosial adalah sistem norma atau
aturan-aturan mengenai suatu aktivitas
masyarakat yang khusus, sedangkan badan
atau institut merupakan sekelompok orang
terorganisir yang bertugas melaksanakan
aktivitas itu.
3. Cara-Cara Pembentukan Norma Sosial
1. Pembentukan norma
2. Proses pelembagaan (instituonalization)
3. Proses mendarah daging (internalized).
4. Unsur Penting Lembaga Sosial
1. Berkaitan dengan kebutuhan pokok manusia
2. Seperangkat aturan dan perilaku
3. Cara bertindak yang mengikat.
5. Cara-Cara Pengendalian Sosial
1. Mempertebal keyakinan anggota
2. Memberikan penghargaan pada anggota
3. Mengembangkan rasa malu dalam diri
anggota.
6. Ciri-Ciri Lembaga Sosial
1. Organisasi pola pemikiran dan pola perilaku
2. Mempunyai tingkat kekebalan tertentu
3. Mempunyai tujuan tertentu
4. Mempunyai alat-alat perlengkapan
5. Memiliki lembaga tertentu
6. Mempunyai tradisi tertulis ataupun tidak
tertulis.
8. Tipe-Tipe Lembaga Sosial
1. Dari Sudut Perkembangannya
2. Dari Sudut Sistem Nilai yang Diterima oleh
Masyarakat
3. Dari Sudut Penerimaan Masyarakat
4. Dari Sudut Penyebarannya
5. Dari Sudut Fungsinya.
9. 1. Lembaga Keluarga
Pengertian keluarga:
Satuan sosial yang paling dasar dan terkecil
di dalam masyarakat. Keluarga dapat hanya
terdiri atas dua orang, yaitu suami dan istri,
atau ditambah dengan adanya anak-anak,
baik yang dilahirkan ataupun diadopsi.
10. Ciri-Ciri Keluarga
1. Antar anggota keluarga mempunyai hubungan
yang intim dan hangat
2. Kooperatif
3. Face to face
4. Anggota keluarga memperlakukan anggota
lainnya sebagai tujuan, bukan alat untuk
mencapai tujuan.
11. Proses Terbentuknya Keluarga
1. Tahap formatif
2. Tahap perkawinan
3. Tahap pemeliharaan anak-anak
4. Tahap keluarga dewasa.
12. Bentuk-Bentuk Perkawinan
1. Dari Segi Jumlah Suami atau Istri :
a. Monogami
b. Poliandri
c. Poligini
d. Group marriage
2. Dari Asal Suami atau Istri :
a. Eksogami
b. Endogami
c. Homogami
d. Heterogami
13. Syarat-Syarat Perkawinan
Memenuhi persyaratan tertentu yang telah
ditetapkan dengan norma yang berlaku, baik
norma-norma sosial, hukum, keyakinan
maupun agama.
14. Fungsi Keluarga
1. Fungsi Melanjutkan Keturunan atau
Reproduksi
2. Fungsi Afeksi
3. Fungsi Sosialisasi
4. Fungsi Ekonomi
5. Fungsi Pengawasan/Kontrol Sosial
6. Fungsi Proteksi.
15. Sistem Kekerabatan
1. Sistem Unilineal, terdiri dari partilineal dan
matrilineal.
2. Sistem Bilateral/Parental.
16. Pola Menetap (Residence Pattern)
1. Pola patrilokal
2. Pola matri-patri lokal
3. Pola matrilokal
4. Pola patri-matri lokal
5. Pola bilokal
6. Pola avunkolokal
7. Pola neolokal
8. Pola lokal
17. 2. Lembaga Ekonomi
Pengertian lembaga ekonomi:
Lembaga sosial yang menangani masalah
kesejahteraan material, yaitu mengatur
kegiatan atau cara-cara berproduksi,
distribusi, dan pemakaian (konsumsi) barang
dan jasa yang diperlukan bagi kelangsungan
hidup bermasyarakat sehingga semua lapisan
masyarakat mendapatkan bagian yang
semestinya.
18. Kegiatan Pokok dalam Bidang Ekonomi
1. Kegiatan Produksi
a. Berburu dan Meramu
b. Bercocok Tanam di Ladang
c. Bercocok Tanam di Sawah
d. Beternak
e. Perikanan
f. Industri
19. 2. Kegiatan Distribusi, ada 3 cara:
a. Resiprositas :
Pertukaran timbal balik antar individu atau anta
r kelompok yang selalu ada dalam setiap
lapisan masyarakat baik antar individu
maupun antar kelompok.
b. Redistribusi :
Suatu proses perpindahan hak dari satu orang
ke orang yang lain atau dari satu kelompok
kekelompok yang lain, biasanya yang
berpindah adalah barang dan jasa.
c. Pertukaran pasar
3. Kegiatan Konsumsi
20. Beberapa Tipe Sistem Ekonomi
1. Tipe Ekonomi Campuran
2. Tipe Ekonomi Komunis
3. Sistem Ekonomi Masyarakat Fasis
21. Fungsi Lembaga Ekonomi
1. Mengatur Kehidupan Sosial dan Ekonomi
2. Untuk Tempat Pertukaran Bebas
3. Mengubah Struktur Sosial Budaya
22. 3. Lembaga Politik
Pengertian Lembaga Politik:
Badan yang mengatur dan memelihara tata
tertib untuk mendamaikan pertentangan dan
untuk memilih pemimpin yang berwibawa.
23. Fungsi Lembaga Politik
1. Melembagakan norma melalui undang-
undang yang disampaikan oleh badan
legislatif
2. Melaksanakan undang-undang yang telah
disetujui
24. Proses Pembentukan Lembaga Politik
1. Mengadakan kegiatan dan proyek yang dapat
menjawab keinginan warga masyarakat
2. Menekankan adanya persamaan nilai, norma
atau sejarah melalui pengajaran di sekolah
ataupun media massa
3. Pembentukan tentara nasional dari suatu
negara merdeka dengan partisipasi semua
golongan yang ada dalam masyarakat
4. Mengadakan upacara pada kesempatan
tertentu.
25. Fungsi Lembaga Politik
1. Melembagakan norma
2. Melaksanakan undang-undang
3. Menyelesaikan konflik
4. Menyelenggarakan pelayanan
5. Melindungi para warga masyarakat
6. Memelihara kesiapsiagaan.
26. 4. Lembaga Pendidikan
Faktor-Faktor Kehidupan yang Menuntut
Pendidikan:
1. Meningkatnya Kebutuhan Hidup Manusia
2. Melajunya Pertumbuhan Penduduk
3. Berubahnya Dunia Pekerjaan
4. Tantangan dalam Pertumbuhan Ekonomi
27. Fungsi Lembaga Pendidikan
1. Fungsi Manifes Pendidikan ( Fungsi yang
tampak dan dapat dirasakan manfaatnya).
a. Membantu orang untuk sanggup mencari
nafkah.
b. Menolong orang untuk mengembangkan
potensinya demi pemenuhan kebutuhan
pribadi dan pembangunan masyarakat.
28. 2. Fungsi Laten Pendidikan (Tersembunyi)
Contoh: menciptakan ketidakdewasaan atau
setidaknya penguluran masa
ketidakdewasaan.
29. Lingkungan Pendidikan
1. Lingkungan Pendidikan Keluarga
2. Lingkungan Pendidikan Sekolah
3. Lingkungan Pendidikan Masyarakat di Luar
Sekolah
30. 5. Lembaga Agama
Agama menurut Emile Durkheim, suatu
sistem terpadu yang terdiri atas kepercayaan
dan praktik yang menghubungkan dengan hal-
hal yang suci dan mempersatukan semua
penganutnya salam suatu komunitas moral
yang dinamakan umat.
31. Fungsi Agama
1. Fungsi Manifes Agama
a. Pola keyakinan (doktrin) yang
menentukan sifat hubungan antara
manusia dengan Tuhannya dan dengan
sesamanya.
b. Ritual yang melambangkan doktrin dan
mengingatkan manusia dengan doktrin
tersebut.
c. Seperangkat norma perilaku yang
konsisten dengan doktrin tersebut.
32. 2. Fungsi Laten Agama
Membagi masyarakat dunia ke dalam golongan
sosial, kelas sosial dan atas dasar agama
ataupun tingkat keimanan yang dalam batas
tertentu merupakan potensi terjadinya konflik
yang berkepanjangan.
33. Fungsi Lembaga Agama
1. Memberikan bantuan terhadap pencarian
identitas moral.
2. Memberikan penafsiran untuk menjelaskan
keadaan lingkungan alam maupun sosial
3. Peningkatan kadar keramahan bergaul,
kohesi sosial, dan solidaritas kelompok.