3. Yaitu merupakan semua sumber baik berupa
data, orang dan wujud tertentu yang dapat
digunakan oleh peserta didik dalam belajar
5. Tujuan Pengelolaan Lingkungan
Untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi
kegiatan belajar mengajar
UMUM
Tampilan
• Merangsang siswa antusias dalam
belajar
Isi
• Memfasilitasi multisensori siswa
• Memberi kesempatan siswa untuk
beraktivitas
7. Sosial (organisasi
sosial, mata
pencaharian,
adat, agama,
sistem nilai, dll.)
Alam (geografis,
iklim, suhu, flora
fauna, curah
hujan, SDA, dll.)
Buatan (taman,
museum,
bendungan, kebun
binatang, dll.)
Lingkungan
9. Merefleksikan selera peserta didik
• Lingkungan disesuaikan dgn tahap perkembangan dan cara belajar
siswa
Optimalisasi perkembangan dan belajar peserta didik
• Pembelajaran secara holistic, terpadu, simultan, bukan sekedar
pengalaman sesaat dan bisa memberikan lompatan pada ingatan
jangka panjang (long term memory)
Berpijak pada efisiensi pembelajaran
• Mengusahakan kegiatan pembelajaran yg hemat, produktif dan
tepat guna, dari segi waktu, energi dan biaya.
11. Kelebihan
Kelemahan
1. KBM menarik dan tidak
1. Jika persiapan tidak
membosankan
matang, akan terkesan
2. Belajar menjadi lebih
main-main
bermakna, karena
2. Ada kesan dari guru dan
langsung melihat realitas
siswa bahwa kegiatan
3. Siswa menjadi aktif
mempelajari lingkungan
4. Sumber belajar menjadi
memerlukan waktu yg
lebih kaya
cukup lama, sehingga
5. Siswa dapat memahami
mengahbiskan jam
dan menghayati aspekpelajaran di kelas.
aspek kehidupan yg ada di 3. Sempitnya pandangan
lingkungan
guru bahwa kegiatan
belajar hanya terjadi di
dalam kelas