2. Bagian-bagian Utama Kamera Ponsel
• Lensa: Memfokuskan
cahaya ke sensor.
Lensa berfungsi seperti mata
kita
3. Bagian-bagian Utama Kamera Ponsel
• Sensor: Mengubah
cahaya menjadi sinyal
digital.
Sensor mengubah
cahaya menjadi data
yang bisa kita lihat di
layar
4. Bagian-bagian Utama Kamera Ponsel
• Aperture: Mengontrol
jumlah cahaya yang masuk.
Aperture mengatur seberapa
banyak cahaya yang masuk
5. Bagian-bagian Utama Kamera Ponsel
• Shutter: Mengontrol
durasi cahaya yang
masuk.
Shutter mengatur
lamanya cahaya ditangkap
6. Bagian-bagian Utama Kamera Ponsel
• Flash: Sumber cahaya
tambahan saat kondisi
minim cahaya.
Flash sangat berguna saat
kita memotret di tempat
yang gelap
7. Resolusi Kamera
• Resolusi: Jumlah piksel dalam sebuah gambar.
• Semakin tinggi resolusi, semakin detail gambar.
• Resolusi diukur dalam megapiksel (MP).