際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PENGERTIAN
BUDAYA
Kuliah 2
ARTI BUDAYA
 BUDAYA ADALAH SEGALA NILAI, PEMIKIRAN, SIMBOL YANG MEMPENGARUHI
PERILAKU, SIKAP, KEPERCAYAAN, DAN KEBIASAAN SESEORANG DAN
MASYARAKAT
BUDAYA
(MOELJONO, 2003)
Sebagai gabungan kompleks asumsi, tingkah
laku, cerita, mitos, metafora, dan berbagai ide
lain yang menjadi satu untuk menentukan apa
arti menjadi anggota masyarakat tertentu
Sebagai suatu pola semua susunan, baik
material maupun perilaku yang sudah diadopsi
masyarakat sebagai suatu cara tradisional dalam
memecahkan masalah-masalah para
anggotanya. Budaya di dalamnya juga termasuk
semua cara yang telah terorganisasi,
kepercayaan, norma, nilai-nilai budaya implisit,
serta premis-premis yang mendasar dan
mengandung suatu perintah (mengikat
masyarakat)
BUDAYA
Keseluruhan yang bersifat komplek dari
keyakinan manusia dan cara hidup suatu
organisasi/ masyarakat
Menunjuk kepada sederetan sistem
pengetahuan yang dimiliki bersama,
perangai-2, kebiasaan-2, nilai-2, peraturan-
2, dan simbol-2 yang berkaitan dengan
tujuan seluruh anggota
organisasi/masyarakat yang berinteraksi
dengan lingkungan organisasi, sosial dan
lingkungan fisik ttt
 DIPANDANG DARI WUJUDNYA, KEBUDAYAAN MEMILIKI IDE, PERFORMANCE
(BENTUK) DAN PERILAKU
 KEBUDAYAAN MEMILIKI 7 (TUJUH) UNSUR POKOK: SISTEM KEPERCAYAAN,
BAHASA, SISTEM EKONOMI, SISTEM SOSIAL, ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI
DAN SENI
SESUATU
YANG KONGKRIT
MENJADI
ABSTRAK
BUDAYA
SIFAT BUDAYA
 ABSTRAK (NILAI, PEMIKIRAN, DAN KEPERCAYAAN)
 OBYEK MATERIAL (ARTIFAK KEBUDAYAAN/ MANIFESTASI MATERIAL)
MISALNYA RUMAH, KENDARAAN,PAKAIAN, PERALATAN ELEKTRONIK, BAHASA,
MUSIK
Materi kuliah 2 inovasi 2019
Materi kuliah 2 inovasi 2019
KATEGORISASI BUDAYA
 BUDAYA IDE ATAU BUDAYA PIKIR (RASA, KARSA)
 BUDAYA KARYA (PROSES ATAU AKTIVITAS UNTUK MENCIPTA PRODUK)
 BUDAYA MATERI (BANGUNAN, PAKAIAN, MAKANAN, TRANSPORTASI)
 BUDAYA NON MATERI (BAHASA, ORGANISASI, SENI ATAU HIBURAN, AGAMA)
 BUDAYA SIMBOL (ARTIFICIAL, DIFFUSIONISM)
KARAKTERISTIK BUDAYA
1. Komunikasi dan bahasa
 Sistem komunikasi, verbal dan non- verbal, satu unsur yang membedakan satu
kelompok dengan kelompok lainnya. Ada sekitar 15 bahasa utama atau lebih dan
tiap  tiapnya terdapat dialek, logat, jargon dan ragam lainnya. Belum lagi gerak
gerik bahasa tubuh yang mingkin universal namun beda makna secara lokal atau
kultural.
2. Pakaian dan penampilan
 Meliputi pakaian, perhiasan dan dandanan. Pakaian ini akan menjadi ciri yang
menandakan seseorang berasal dari daerah mana. Atau ciri lukisan pada muka dan
badan orang papua atau orang indian yang ada saat akan berperang menandakan
keberanian.
3. Makanan dan kebiasaan makan
 Ciri ini menyangkut hal dalam pemilihan, penyajian, dan cara akan. Dilarangnya
seorang muslim untuk mengkonsumsi daging babi, tidak berlaku bagi mereka orang
Cina. Orang sunda terkesan senang makan tanpa alat sendok (tangan saja) akan
terlihat kurang sopan bagi mereka orang  orang barat.
4. Waktu dan kesadaran akan waktu
 Hal ini menyangkut pandangan orang akan waktu. Sebagian orang tepat waktu dan
sebagian lain berpandangan merelatifkan waktu. Ada orang yang tidak
mempedulikan jam atau menit tapi hanya menandai waktunya dengan saat
matahari terbit atau saat matahari terbenam saja.
PROSES KRISTALISASI
SISTEM NILAI DALAM KONTEK BUDAYA:
USAGE FOLK WAYS
(Cara/metode) (Kebiasaan/kelaziman)
CUSTOM MORES
(Adat Istiadat) (Tata Kebiasaan)
LAWS INSTITUTIONALIZATION
(Hukum Tertulis) (Organisasi/Kelembagaan)
DOCTRINE IDEOLOGY
(Ajaran/Paham) (Prinsip-2 Pengarahan)
=Melalui proses uji coba (Trial and Error) time and motion
TEORI KONSTRUKSI SOSIAL-BUDAYA*)
(BERGER AND LUCKMANN)
EKSTERNALISASI
(pencurahan kedirian
kedunia realitas obyektif/
adaptasi)
OBYEKTIVASI
(aktualisasi pemahaman
dalam bentuk tindakan)
INTERNALISASI
(proses pengambil alihan
tindakan yang telah melembaga
kedalam diri dan menjadi sikap)
*) sebagai kenyataan sosial (social reality) atau proses dialektik fundamental
KERANGKA KLUCKHOHN MENGENAI LIMA MASALAH DASAR
DALAM HIDUP YANG MENENTUKAN ORIENTASI NILAI BUDAYA
MANUSIA
MASALAHDASAR ORIENTASINILAIBUDAYA
DALAM HIDUP
HAKEKAT HIDUP HIDUP ITU BURUK HIDUP ITU BAIK HIDUP ITU BURUK TETAPI
(M) MANUSIA WAJIB BERIKH-
TIAR SUPAYA HIDUP ITU
MENJADI BAIK
HAKEKAT KARYA KARYA ITU NAFKAH KARYA ITU UNTUK KARYA ITU UNTUK
(MK) HIDUP KEDUDUKAN, KE MENAMBAH KARYA
HORMATAN,DSB.
PERSEPSI MANUSIA ORIENTASI KEMASA ORIENTASI KEMA- ORIENTASI KEMASA
TENTANG WAKTU LALU SA KINI DEPAN
(MW)
PANDANGAN MANU- MANUSIA TUNDUK MANUSIA BERU- MANUSIA BERHASRAT
SIA TERHADAP ALAM KEPADA ALAM SAHA MENJAGA MENGUASAI ALAM
(MA) YANG DAHSYAT KESELARASAN
DENGAN ALAM
HAKEKAT HUBUNGAN ORIENTASI HORIZON- ORIENTASI VERTI- INDIVIDUALISME
ANTARA MANUSIA TAL, RASA KETERGAN KAL, RASA KETER MENILAI TINGGI USAHA
DENGAN SESAMANYA TUNGAN PADA SE- GANTUNGAN KE- ATAS KEKUATAN
(MM) SAMANYA, BERJIWA PADA TOKOH- SENDIRI
GOTONG ROYONG TOKOH ATASAN
DAN PERANGKAT
Materi kuliah 2 inovasi 2019
POLA SIKLUS KEBUDAYAAN
 POLA INDUKTIF:
SISTEM NILAI NORMA KEBUDAYAAN
 POLA DEDUKTIF:
KEBUDAYAAN NORMA SISTEM NILAI
POLA UNIVERSAL KEBUDAYAAN
1. PRAKTEK KEAGAMAAN (RELIGI) HALUS/ABSTRAK
2. BAHASA (LISAN, TERTULIS)
3. MITHOLOGI DAN PENGETAHUAN ILMIAH
4. KESENIAN
5. SISTEM KELUARGA DAN KEMASYARAKAT (PERKAWINAN, WARISAN,
PENGAWASAN SOSIAL, DSB)
6. SISTEM PEMERINTAHAN DAN PERADILAN
7. KEPEMILIKAN (HAK MILIK)
8. PERALATAN DAN PERLENGKAPAN HIDUP MANUSIA
(PANGAN, SANDANG, PAPAN, DSB)
9. PERANG (PHISIK/CONVENTIONAL) KASAR/KONKRIT
STRATEGI PERUBAHAN
(TIPE DOMINASI)  TALCOTT PARSON
BUDAYA
SOSIAL
POLITIK
EKONOMI
Pendekatan tradisional melalui
supremasi ras, agama, suku,
antar golongan dan simbol-simbol
(Hegemoni)-----Antonio Gramci
Sda
Pendekatan Struktural/kelembagaan
Melalui cara paksaan dan intimidasi
(Coercion)-----Altuser
Pendekatan modern/rasional melalui
Eksploitasi dan kesadaran palsu/semu
(False Conciousness)--- Marxian
VARIABILITAS BUDAYA MENURUT HOFSTEDE
VARIABILITAS  KEADAAN BERVARIASI; KEADAAN BERBAGAI MACAM
VARIABILITAS BUDAYA
Budaya Individu & Budaya Kolektif
BUDAYA INDIVIDU VS BUDAYA KOLEKTIF
Budaya individualis Budaya kolektif
individu memiliki hak lebih tinggi
dari pada kelompok
individu memiliki hak lebih
rendah dari pada kelompok
aliran komunikasi & informasi
berbasis personal
aliran komunikasi & informasi
berbasis grup
Kanada, Amerika, Australia,
Selandia Baru dan Eropa utara
Afrika, Arab, Asia, Latin dan
Eropa bagian selatan
DIMENSI BUDAYA
Budaya individualistik Langsung/to the point
Budaya kolektivis Menjaga harmoni kelompok,
Budaya Individualis Budaya Kolektivis
Hubungan antara pegawai-
instansi/organisasi
hubungan BISNIS
Hubungan antara pegawai-
instansi/organisasi
hubungan
KEKELUARGAAN
Mengutamakan pendapat
personal/pribadi
pendapat ditetapkan
secara kolektif
Bisnis milik keluarga termasuk kategori budaya yg mana?
Pemilihan staf berdasarkan faktor etnik/kedekatan masuk yg mana?
Budaya Individualis Budaya Kolektivis
Isu yg sebabkan konflik
dibahas TERBUKA
Isu yg sebabkan konflik
dibahas TERTUTUP
Tidak punya pendapat
pribadi = karakter lemah
Pendapat pribadi berbeda
= dinilai buruk
VARIABILITAS BUDAYA
PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN
MASKULINITAS-FEMINITAS
JARAK KEKUASAAN
1. PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN
PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN TINGGI
MELIHAT PERBEDAAN SBG SUATU BAHAYA ATAU ANCAMAN
JEPANG, MEKSIKO, PRANCIS, CHILI, BELGIA, ARGENTINA DAN MESIR
PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN RENDAH
PERBEDAAN DIMAKNAI SBG PENUMBUH RASA PENASARAN & TANTANGAN BARU.
KANADA, DENMARK, INDIA, JAMAIKA, SWEDIA, DAN AMERIKA SERIKAT
Konsep tentang waktu
2. MASKULINITAS-FEMINITAS
ISU GENDER  ADA DILEVEL BUDAYA KOLEKTIF & LEVEL INDIVIDUAL.
BAGAIMANA PEMBAGIAN FUNGSI & PERAN PRIA WANITA DI BERBAGAI DAERAH
LEVEL CULTURAL MASCULINITY-
FEMININITY:
1. NILAI MASKULINITAS TINGGI
2. NILAI FEMINITAS TINGGI.
NILAI MASKULINITAS TINGGI = PERFORMA, AMBISI, KEKUASAAN & KETEGASAN.
NILAI FEMININITAS TINGGI = NILAI-NILAI TENTANG KUALITAS HIDUP, MELAYANI,
MENJAGA ATAU MENGASUH.
3. JARAK KEKUASAAN (CULTURAL POWER DISTANCE)
JARAK KEKUASAAN BERDIMENSI TINGGI
KEKUASAAN = BAGIAN + FAKTA MENDASAR DARI SEBUAH TATANAN MASYARAKAT
EX: KEPALA SUKU, RAJA
MESIR, ETHOPIA, GHANA, INDIA, MALAYSIA, NIGERIA, PANAMA, SAUDI ARABIA, DAN
VENEZUELA
JARAK KEKUASAAN BERDIMENSI RENDAH
 KEKUASAAN = KEPEMILIKAN LEGITIMASI & KEAHLIAN
EX: PEMILIHANAN PENGELOLA NEGARA/PERUSAHAAN
AUSTRALIA, KANADA, DENMARK, JERMAN, IRLANDIA, AMERIKA, SELANDIA BARU,
SWEDIA
INDIVIDUAL-LEVEL POWER DISTANCE
KOMUNIKASI  EGALITER
EGALITARIANISME = SEMUA ORANG SAMA.
EGALITARIANISME TINGGI  JARAK KEKUASAAN RENDAH.
EGALITARIANISME RENDAH  JARAK KEKUASAAN TINGGI.
PERBEDAAN STATUS SOSIAL
RELASI ORANG TUA & ANAK
BAGAIMANA RASA PERBEDAAN STATUS DI INDONESIA-BELANDA-AMERIKA?
BAGAIMANA RELASI ORANG TUA & ANAK DI INDONESIA-BELANDA-AMERIKA?
BUDAYA POPULER
IKLAN
TELEVISI
MUSIK
RADIO
PAKAIAN DAN AKSESORIS
PERMAINAN
FILM
KOMPUTER
BUDAYA & STRATEGI PEMBANGUNAN
 PEMAHAMAN TENTANG BUDAYA MASYARAKAT DAN BANGSA AKAN
MEMBERIKAN INSPIRASI MENGENAI UPAYA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN
UMUM DALAM PELAKSANAAN PEMBANGUNAN OLEH PEMERINTAH DAN/ATAU
PEMERINTAH DAERAH.

More Related Content

Materi kuliah 2 inovasi 2019

  • 2. ARTI BUDAYA BUDAYA ADALAH SEGALA NILAI, PEMIKIRAN, SIMBOL YANG MEMPENGARUHI PERILAKU, SIKAP, KEPERCAYAAN, DAN KEBIASAAN SESEORANG DAN MASYARAKAT
  • 3. BUDAYA (MOELJONO, 2003) Sebagai gabungan kompleks asumsi, tingkah laku, cerita, mitos, metafora, dan berbagai ide lain yang menjadi satu untuk menentukan apa arti menjadi anggota masyarakat tertentu Sebagai suatu pola semua susunan, baik material maupun perilaku yang sudah diadopsi masyarakat sebagai suatu cara tradisional dalam memecahkan masalah-masalah para anggotanya. Budaya di dalamnya juga termasuk semua cara yang telah terorganisasi, kepercayaan, norma, nilai-nilai budaya implisit, serta premis-premis yang mendasar dan mengandung suatu perintah (mengikat masyarakat)
  • 4. BUDAYA Keseluruhan yang bersifat komplek dari keyakinan manusia dan cara hidup suatu organisasi/ masyarakat Menunjuk kepada sederetan sistem pengetahuan yang dimiliki bersama, perangai-2, kebiasaan-2, nilai-2, peraturan- 2, dan simbol-2 yang berkaitan dengan tujuan seluruh anggota organisasi/masyarakat yang berinteraksi dengan lingkungan organisasi, sosial dan lingkungan fisik ttt
  • 5. DIPANDANG DARI WUJUDNYA, KEBUDAYAAN MEMILIKI IDE, PERFORMANCE (BENTUK) DAN PERILAKU KEBUDAYAAN MEMILIKI 7 (TUJUH) UNSUR POKOK: SISTEM KEPERCAYAAN, BAHASA, SISTEM EKONOMI, SISTEM SOSIAL, ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI DAN SENI
  • 7. SIFAT BUDAYA ABSTRAK (NILAI, PEMIKIRAN, DAN KEPERCAYAAN) OBYEK MATERIAL (ARTIFAK KEBUDAYAAN/ MANIFESTASI MATERIAL) MISALNYA RUMAH, KENDARAAN,PAKAIAN, PERALATAN ELEKTRONIK, BAHASA, MUSIK
  • 10. KATEGORISASI BUDAYA BUDAYA IDE ATAU BUDAYA PIKIR (RASA, KARSA) BUDAYA KARYA (PROSES ATAU AKTIVITAS UNTUK MENCIPTA PRODUK) BUDAYA MATERI (BANGUNAN, PAKAIAN, MAKANAN, TRANSPORTASI) BUDAYA NON MATERI (BAHASA, ORGANISASI, SENI ATAU HIBURAN, AGAMA) BUDAYA SIMBOL (ARTIFICIAL, DIFFUSIONISM)
  • 11. KARAKTERISTIK BUDAYA 1. Komunikasi dan bahasa Sistem komunikasi, verbal dan non- verbal, satu unsur yang membedakan satu kelompok dengan kelompok lainnya. Ada sekitar 15 bahasa utama atau lebih dan tiap tiapnya terdapat dialek, logat, jargon dan ragam lainnya. Belum lagi gerak gerik bahasa tubuh yang mingkin universal namun beda makna secara lokal atau kultural. 2. Pakaian dan penampilan Meliputi pakaian, perhiasan dan dandanan. Pakaian ini akan menjadi ciri yang menandakan seseorang berasal dari daerah mana. Atau ciri lukisan pada muka dan badan orang papua atau orang indian yang ada saat akan berperang menandakan keberanian. 3. Makanan dan kebiasaan makan Ciri ini menyangkut hal dalam pemilihan, penyajian, dan cara akan. Dilarangnya seorang muslim untuk mengkonsumsi daging babi, tidak berlaku bagi mereka orang Cina. Orang sunda terkesan senang makan tanpa alat sendok (tangan saja) akan terlihat kurang sopan bagi mereka orang orang barat. 4. Waktu dan kesadaran akan waktu Hal ini menyangkut pandangan orang akan waktu. Sebagian orang tepat waktu dan sebagian lain berpandangan merelatifkan waktu. Ada orang yang tidak mempedulikan jam atau menit tapi hanya menandai waktunya dengan saat matahari terbit atau saat matahari terbenam saja.
  • 12. PROSES KRISTALISASI SISTEM NILAI DALAM KONTEK BUDAYA: USAGE FOLK WAYS (Cara/metode) (Kebiasaan/kelaziman) CUSTOM MORES (Adat Istiadat) (Tata Kebiasaan) LAWS INSTITUTIONALIZATION (Hukum Tertulis) (Organisasi/Kelembagaan) DOCTRINE IDEOLOGY (Ajaran/Paham) (Prinsip-2 Pengarahan) =Melalui proses uji coba (Trial and Error) time and motion
  • 13. TEORI KONSTRUKSI SOSIAL-BUDAYA*) (BERGER AND LUCKMANN) EKSTERNALISASI (pencurahan kedirian kedunia realitas obyektif/ adaptasi) OBYEKTIVASI (aktualisasi pemahaman dalam bentuk tindakan) INTERNALISASI (proses pengambil alihan tindakan yang telah melembaga kedalam diri dan menjadi sikap) *) sebagai kenyataan sosial (social reality) atau proses dialektik fundamental
  • 14. KERANGKA KLUCKHOHN MENGENAI LIMA MASALAH DASAR DALAM HIDUP YANG MENENTUKAN ORIENTASI NILAI BUDAYA MANUSIA MASALAHDASAR ORIENTASINILAIBUDAYA DALAM HIDUP HAKEKAT HIDUP HIDUP ITU BURUK HIDUP ITU BAIK HIDUP ITU BURUK TETAPI (M) MANUSIA WAJIB BERIKH- TIAR SUPAYA HIDUP ITU MENJADI BAIK HAKEKAT KARYA KARYA ITU NAFKAH KARYA ITU UNTUK KARYA ITU UNTUK (MK) HIDUP KEDUDUKAN, KE MENAMBAH KARYA HORMATAN,DSB. PERSEPSI MANUSIA ORIENTASI KEMASA ORIENTASI KEMA- ORIENTASI KEMASA TENTANG WAKTU LALU SA KINI DEPAN (MW) PANDANGAN MANU- MANUSIA TUNDUK MANUSIA BERU- MANUSIA BERHASRAT SIA TERHADAP ALAM KEPADA ALAM SAHA MENJAGA MENGUASAI ALAM (MA) YANG DAHSYAT KESELARASAN DENGAN ALAM HAKEKAT HUBUNGAN ORIENTASI HORIZON- ORIENTASI VERTI- INDIVIDUALISME ANTARA MANUSIA TAL, RASA KETERGAN KAL, RASA KETER MENILAI TINGGI USAHA DENGAN SESAMANYA TUNGAN PADA SE- GANTUNGAN KE- ATAS KEKUATAN (MM) SAMANYA, BERJIWA PADA TOKOH- SENDIRI GOTONG ROYONG TOKOH ATASAN DAN PERANGKAT
  • 16. POLA SIKLUS KEBUDAYAAN POLA INDUKTIF: SISTEM NILAI NORMA KEBUDAYAAN POLA DEDUKTIF: KEBUDAYAAN NORMA SISTEM NILAI
  • 17. POLA UNIVERSAL KEBUDAYAAN 1. PRAKTEK KEAGAMAAN (RELIGI) HALUS/ABSTRAK 2. BAHASA (LISAN, TERTULIS) 3. MITHOLOGI DAN PENGETAHUAN ILMIAH 4. KESENIAN 5. SISTEM KELUARGA DAN KEMASYARAKAT (PERKAWINAN, WARISAN, PENGAWASAN SOSIAL, DSB) 6. SISTEM PEMERINTAHAN DAN PERADILAN 7. KEPEMILIKAN (HAK MILIK) 8. PERALATAN DAN PERLENGKAPAN HIDUP MANUSIA (PANGAN, SANDANG, PAPAN, DSB) 9. PERANG (PHISIK/CONVENTIONAL) KASAR/KONKRIT
  • 18. STRATEGI PERUBAHAN (TIPE DOMINASI) TALCOTT PARSON BUDAYA SOSIAL POLITIK EKONOMI Pendekatan tradisional melalui supremasi ras, agama, suku, antar golongan dan simbol-simbol (Hegemoni)-----Antonio Gramci Sda Pendekatan Struktural/kelembagaan Melalui cara paksaan dan intimidasi (Coercion)-----Altuser Pendekatan modern/rasional melalui Eksploitasi dan kesadaran palsu/semu (False Conciousness)--- Marxian
  • 19. VARIABILITAS BUDAYA MENURUT HOFSTEDE VARIABILITAS KEADAAN BERVARIASI; KEADAAN BERBAGAI MACAM VARIABILITAS BUDAYA
  • 20. Budaya Individu & Budaya Kolektif
  • 21. BUDAYA INDIVIDU VS BUDAYA KOLEKTIF Budaya individualis Budaya kolektif individu memiliki hak lebih tinggi dari pada kelompok individu memiliki hak lebih rendah dari pada kelompok aliran komunikasi & informasi berbasis personal aliran komunikasi & informasi berbasis grup Kanada, Amerika, Australia, Selandia Baru dan Eropa utara Afrika, Arab, Asia, Latin dan Eropa bagian selatan
  • 22. DIMENSI BUDAYA Budaya individualistik Langsung/to the point Budaya kolektivis Menjaga harmoni kelompok,
  • 23. Budaya Individualis Budaya Kolektivis Hubungan antara pegawai- instansi/organisasi hubungan BISNIS Hubungan antara pegawai- instansi/organisasi hubungan KEKELUARGAAN Mengutamakan pendapat personal/pribadi pendapat ditetapkan secara kolektif Bisnis milik keluarga termasuk kategori budaya yg mana? Pemilihan staf berdasarkan faktor etnik/kedekatan masuk yg mana?
  • 24. Budaya Individualis Budaya Kolektivis Isu yg sebabkan konflik dibahas TERBUKA Isu yg sebabkan konflik dibahas TERTUTUP Tidak punya pendapat pribadi = karakter lemah Pendapat pribadi berbeda = dinilai buruk
  • 26. 1. PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN TINGGI MELIHAT PERBEDAAN SBG SUATU BAHAYA ATAU ANCAMAN JEPANG, MEKSIKO, PRANCIS, CHILI, BELGIA, ARGENTINA DAN MESIR
  • 27. PENGHINDARAN KETIDAKPASTIAN RENDAH PERBEDAAN DIMAKNAI SBG PENUMBUH RASA PENASARAN & TANTANGAN BARU. KANADA, DENMARK, INDIA, JAMAIKA, SWEDIA, DAN AMERIKA SERIKAT Konsep tentang waktu
  • 28. 2. MASKULINITAS-FEMINITAS ISU GENDER ADA DILEVEL BUDAYA KOLEKTIF & LEVEL INDIVIDUAL. BAGAIMANA PEMBAGIAN FUNGSI & PERAN PRIA WANITA DI BERBAGAI DAERAH
  • 29. LEVEL CULTURAL MASCULINITY- FEMININITY: 1. NILAI MASKULINITAS TINGGI 2. NILAI FEMINITAS TINGGI. NILAI MASKULINITAS TINGGI = PERFORMA, AMBISI, KEKUASAAN & KETEGASAN. NILAI FEMININITAS TINGGI = NILAI-NILAI TENTANG KUALITAS HIDUP, MELAYANI, MENJAGA ATAU MENGASUH.
  • 30. 3. JARAK KEKUASAAN (CULTURAL POWER DISTANCE) JARAK KEKUASAAN BERDIMENSI TINGGI KEKUASAAN = BAGIAN + FAKTA MENDASAR DARI SEBUAH TATANAN MASYARAKAT EX: KEPALA SUKU, RAJA MESIR, ETHOPIA, GHANA, INDIA, MALAYSIA, NIGERIA, PANAMA, SAUDI ARABIA, DAN VENEZUELA
  • 31. JARAK KEKUASAAN BERDIMENSI RENDAH KEKUASAAN = KEPEMILIKAN LEGITIMASI & KEAHLIAN EX: PEMILIHANAN PENGELOLA NEGARA/PERUSAHAAN AUSTRALIA, KANADA, DENMARK, JERMAN, IRLANDIA, AMERIKA, SELANDIA BARU, SWEDIA
  • 32. INDIVIDUAL-LEVEL POWER DISTANCE KOMUNIKASI EGALITER EGALITARIANISME = SEMUA ORANG SAMA. EGALITARIANISME TINGGI JARAK KEKUASAAN RENDAH. EGALITARIANISME RENDAH JARAK KEKUASAAN TINGGI.
  • 33. PERBEDAAN STATUS SOSIAL RELASI ORANG TUA & ANAK BAGAIMANA RASA PERBEDAAN STATUS DI INDONESIA-BELANDA-AMERIKA? BAGAIMANA RELASI ORANG TUA & ANAK DI INDONESIA-BELANDA-AMERIKA?
  • 34. BUDAYA POPULER IKLAN TELEVISI MUSIK RADIO PAKAIAN DAN AKSESORIS PERMAINAN FILM KOMPUTER
  • 35. BUDAYA & STRATEGI PEMBANGUNAN PEMAHAMAN TENTANG BUDAYA MASYARAKAT DAN BANGSA AKAN MEMBERIKAN INSPIRASI MENGENAI UPAYA PENINGKATAN KESEJAHTERAAN UMUM DALAM PELAKSANAAN PEMBANGUNAN OLEH PEMERINTAH DAN/ATAU PEMERINTAH DAERAH.