Dokumen ini membahas konsep percabangan khususnya struktur case yang dapat menyederhanakan penulisan konstruksi if bersarang. Struktur case membaca bilangan bulat antara 1-4 lalu mencetak nama angka sesuai input, misal 1 maka cetak "satu". Contoh lain membaca nomor bulan lalu cetak nama bulan sesuai angka bulannya.
3. STRUKTUR CASE
Konstruksi Case dapat menyederhanakan penulisan
dari konstruksi IF BERSARANG, sebagaimana
contoh dari materi sebelumnya. Konstruksi Case
sebagai berikut :
Case: pilih
nilai 1: aksi1;
nilai 2: aksi2;
.
.
otherwise: aksin;
endcase
4. CONTOH ANALSISI Case
Buatlah algoritma yang membaca sebuah bilangan bulat yang nilainya
terletak antara 1 sampai 4, lalu mencetak tulisan angka tersebut. Misalkan
bila dibaca angka satu, maka tercetak tulisan satu, bila dibaca 2, maka
tercetak tulisan dua dan begitu seterusnya, sampai dengan empat buah
angka.
Penyelesaian
Dengan konstruksi CASE, algoritma untuk masalah diatas dapat dibuat
lebih singkat jika dibandingkan dengan konstruksi IF Bersarang.
Angka: Integer
Read(angka)
Case angka:
1 : write(satu);
1 : write(dua);
1 : write(tiga);
1 : write(empat);
Otherwise : write(angka yang dimasukkan salah;
endcase
5. TUGAS ANALISIS DUA KASUS
Tuliskan algoritma yang membaca nomor bulan sesuai
dengan kalender, lalu tuliskan nama bulan sesuai angka
bulannya, Misal, jika bulan tersebut adalah bulan ke-8,
maka tercetak Agustus