際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
OM SWASTIASTU
1. Sang Ayu Agung Kusumas Pratiwi
2. Luh Putu Putri Widiasih
3. Kadek Diana Putri
4. I Komang Angga Riana
5. Komang Gede Ja Yatindra
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku
MENEMUKAN GAGASAN PADA
ARTIKEL DAN BUKU
BAB VII DAN BAB XI
Menemukan
Gagasan
Menemukan
Gagagsan Pada
Artikel dengan
cara membaca
ekstensif
Menemukan
Gagasan
Pada Artikel
dan Buku
PETA KONSEP
1
Peta konsep
Pengertian gagasan
Pengertian ARTIKEL
MEMBACA EKSTENSIF
PENGERTIAN
GAGASAN
1
PengeRTIAN GAGASAN
Gagasan atau ide adalah istilah yang dipakai baik secara
populer maupun dalam bidang filsafat dengan pengertian umum
"citra mental" atau "pengertian". Dalam Kamus Besar Bahasa
Indonesia (KBBI), ide/gagasan adalah rancangan yang tersusun di
pikiran. Artinya sama dengan cita-cita. Gagasan menyebabkan
timbulnya konsep, yang merupakan dasar bagi segala macam
pengetahuan, baik sains maupun filsafat.
Gagasan Pokok adalah pikiran atau ide pokok yang
terkandung dalam setiap teks. Gagasan biasanya terdapat dalam
kalimat utama yang mengandung inti persoalan yang di bicarakan.
Berdasarkan letakanya, gagasan utama biasanya terletak di :
1. Awal paragraf (paragraf deduktif)
2. Akhir paragraf (paragraf induktif)
3. Awal dan akhir paragraf ( paragraf campuran)
1. Awal paragraf ( Paragraf Deduktif )
Contoh :
Di kebun Pamanku, terdapat banyak sekali
tanaman bunga. Tanaman itu seperti mawar
yang berwarna merah dan berduri, melati yang
harum dan putih bersih, serta teratai yang selalu
mekar dengan indahnya dipagi hari.
Gagasan Pokoknya adalah :
Tanaman bunga di kebun Pamanku
2. Akhir paragraf ( Paragraf Induktif )
Contoh :
Banyak sekali tumbuh mawar yang berduri
dan berwarna merah tua. Selain itu juga ada
bunga melati yang harum semerbak dan putih
bersih serta teratai yang bermekaran dipagi hari.
Semua itu adalah bunga-bunga yang tumbuh
dikebun Pamanku.
Gagasan Pokoknya adalah :
Bunga yang tumbuh di kebun Pamanku.
3. Awal dan Akhir Paragraf ( Paragraf Campuran )
Contoh :
Di kebun Pamanku penuh dengan beranekaragam
bunga. Misalnya, ada bunga mawar yang berwarna
merah tua dan berduri, melati putih kecil yang wangi dan
putih, serta teratai yang tumbuh bermekaran dipagi hari.
Sekali lagi, semua itu adalah bunga yang tumbuh di
kebun Pamanku.
Gagasan Pokoknya adalah :
Aneka ragam bunga yang tumbuh di kebun Pamanku
PENGERTIAN
2
Artikel adalah salah satu bentuk tulisan ragam jurnalistik
yang tergolong ke dalam karya tulis yang tidak terlalu
panjang tetapi lengkap, biasanya dimuat dikoran atau
majalah. Artikel mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:
1. Berisi gagasan penulis
2. Berupa cara (teknik) dan opini
3. Tulisan dianalisis secara ilmiah
4. Dimuat dalam majalah atau surat kabar baik cetak
maupun elektronik
5. Menggunakan bahasa ragam jurnalistik
6. Bertujuan memperluas wawasan pembaca
CARA
MENEMUKAN
3
PADA
MEMBACA EKSTENSIF
Membaca ekstensif merupakan salah satu metode menbaca dalam hati
yang biasa digunakan untuk membaca lebih dari satu objek bacaan.
Menggunakan metode ini kita akan mendapatkan informasi secara luas dalam
waktu yang singkat. Salah satu jenis membaca ekstensif adalah membaca
sekilas (skimming). Caranya, mata bergerak cepat untuk melihat dan
memperhatikan tulisan. Kecepatan gerakan mata ini berfungsi untuk mencari
informasi atau gagasan dan penjelasannya.
Metode membaca ekstensif sangat cocok digunakan untuk
menemukan gagasan dalam artikel. Berikut ini beberapa cara untuk
menemukan gagasan dalam sebuah artikel.
1. Membaca sekilas artikel tersebut, tidak perlu membaca dengan detail
2. Jika perlu, bacalah paragraf awal dan paragraf akhir dari artikel tersebut
3. Setelah kamu membaca artikel tersebut, temukan kunci (key word) dari
setiap paragraf
4. Kata kunci yang kamu temukan dapat memuat gagasan dari setiap paragraf
5. Gagasan yang kamu temukan dari paragraf tersebut dapat mewakili gagasan
dalam sebuah artikel
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku
2
Setelah kita mengenal istilah membaca
ekstensif, artikel dan cara menentukan gagasan
pokok. Maka, pada bagian ini kita dituntut
untuk dapat menemukan gagasan pokok dari
dalam sebuah artikel dengan teknik membaca
ekstensif. Adapun kutipan artikel dan buku yang
akan kita coba kerjakan bersama. Berikut ini
contoh kutipan artikel dan bukunya
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku
JAWABAN KUTIPAN BUKU DIATAS
Setelah kutipan buku
ini dibaca sesuai
dengan langkah 
langkah, maka dapat
diambil kesimpulan
bahwa gagasan dari
kutipan buku ini
adalah Menemukan
peluang menjadi
seorang pengusaha
sesuai dengan
kemampuan sebagai
pelajar
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku
JAWABAN KUTIPAN ARTIKEL DIATAS
Selanjutnya adalah
kutipan artikel ini,
nah setelah dibaca
secara ekstensif
dapat dikatakan,
gagasan dari kutipan
artikel ini adalah
Keinginan banyak
orang untuk menjadi
seorang wirausaha
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku
Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku

More Related Content

What's hot (20)

Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang HijauLaporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
anurputri
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
SMAN 2 Dumai
PPT KUTIPAN BAHASA INDONESIA
PPT KUTIPAN BAHASA INDONESIAPPT KUTIPAN BAHASA INDONESIA
PPT KUTIPAN BAHASA INDONESIA
Hanifa Zulfitri
POWERPOINT Teks laporan observasi
POWERPOINT Teks laporan observasiPOWERPOINT Teks laporan observasi
POWERPOINT Teks laporan observasi
Maghfira Ganivy
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
Muhammad Iqbal
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
Dalilah Adani
ppt surat lamaran pekerjaan.pptx
ppt surat lamaran pekerjaan.pptxppt surat lamaran pekerjaan.pptx
ppt surat lamaran pekerjaan.pptx
HanaChryst
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Putri Alfisyahrini
BUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA
BUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKABUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA
BUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA
TiaraMuzdalifah
BAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptx
BAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptxBAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptx
BAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptx
vinafitriyani4
Power point makalah
Power point makalahPower point makalah
Power point makalah
oqpram
Teks upacara
Teks upacaraTeks upacara
Teks upacara
Prayoga Hadi P
Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)
Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)
Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)
Khansha Hanak
Liturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesiLiturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesi
tira kristy
Lap3 pembuatan tempe
Lap3  pembuatan tempeLap3  pembuatan tempe
Lap3 pembuatan tempe
Reenha Trisnawati
Kearifan Lokal
Kearifan Lokal Kearifan Lokal
Kearifan Lokal
Lestari Moerdijat
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolahPermasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Anid Chantique
Power point teks puisi
Power point teks puisiPower point teks puisi
Power point teks puisi
suhartonotono9
Ppt kewirausahaan
Ppt kewirausahaanPpt kewirausahaan
Ppt kewirausahaan
Taufik Bintang Alvaro
TEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptx
TEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptxTEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptx
TEKS-IKLAN-B.INDO-VIII.pptx
AndriDemikianAdanya
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang HijauLaporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
Laporan Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Kacang Hijau
anurputri
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
Materi Kelas XII "Surat lamaran pekerjaan"
SMAN 2 Dumai
PPT KUTIPAN BAHASA INDONESIA
PPT KUTIPAN BAHASA INDONESIAPPT KUTIPAN BAHASA INDONESIA
PPT KUTIPAN BAHASA INDONESIA
Hanifa Zulfitri
POWERPOINT Teks laporan observasi
POWERPOINT Teks laporan observasiPOWERPOINT Teks laporan observasi
POWERPOINT Teks laporan observasi
Maghfira Ganivy
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
Muhammad Iqbal
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
Dalilah Adani
ppt surat lamaran pekerjaan.pptx
ppt surat lamaran pekerjaan.pptxppt surat lamaran pekerjaan.pptx
ppt surat lamaran pekerjaan.pptx
HanaChryst
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Pkwu (Perencanaan Usaha Makanan Internasional)
Putri Alfisyahrini
BUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA
BUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKABUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA
BUKU PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 11 KURIKULUM MERDEKA
TiaraMuzdalifah
BAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptx
BAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptxBAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptx
BAB 1 - Teks Laporan Hasil Observasi.pptx
vinafitriyani4
Power point makalah
Power point makalahPower point makalah
Power point makalah
oqpram
Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)
Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)
Teks eksposisi (BAHASA INDONESIA KELAS X SMT 1)
Khansha Hanak
Liturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesiLiturgi natal ragam profesi
Liturgi natal ragam profesi
tira kristy
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolahPermasalah & solusi organisasi sekolah
Permasalah & solusi organisasi sekolah
Anid Chantique
Power point teks puisi
Power point teks puisiPower point teks puisi
Power point teks puisi
suhartonotono9

Viewers also liked (20)

Menemukan gagasan pokok dalam artikel
Menemukan gagasan pokok dalam artikelMenemukan gagasan pokok dalam artikel
Menemukan gagasan pokok dalam artikel
Si Pikuen Dhie Pikuen
Membaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Membaca intensif grafik, tabel, dan baganMembaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Membaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Rinda Hendrika
Menemukan Gagasan Utama dalam Teks
Menemukan Gagasan Utama dalam TeksMenemukan Gagasan Utama dalam Teks
Menemukan Gagasan Utama dalam Teks
budililis
Menemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam Artikel
Menemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam ArtikelMenemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam Artikel
Menemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam Artikel
Besta Irdillah
Kisi us xii.bj
Kisi us xii.bjKisi us xii.bj
Kisi us xii.bj
maryuni ,.
Belajar dan pembelajaran wawan
Belajar dan pembelajaran wawanBelajar dan pembelajaran wawan
Belajar dan pembelajaran wawan
GunaOne Krui
Aku tidak-lebih-dulu-ke-surga
Aku tidak-lebih-dulu-ke-surgaAku tidak-lebih-dulu-ke-surga
Aku tidak-lebih-dulu-ke-surga
tatautamiayu
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi
Kemahiran Berfikir Aras TinggiKemahiran Berfikir Aras Tinggi
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi
Fatimah Haslina
Belajar
BelajarBelajar
Belajar
Isti Komah
BAHASA INDONESIA - Paragraf atau Alinea
BAHASA INDONESIA - Paragraf atau AlineaBAHASA INDONESIA - Paragraf atau Alinea
BAHASA INDONESIA - Paragraf atau Alinea
Diana Amelia Bagti
Ppt Indonesia- Membaca Teks Pidato
Ppt Indonesia- Membaca Teks PidatoPpt Indonesia- Membaca Teks Pidato
Ppt Indonesia- Membaca Teks Pidato
aswul11
Motivasi Dari Katak
Motivasi Dari KatakMotivasi Dari Katak
Motivasi Dari Katak
Muliyoto Rakha Firdaus
Peta grafik-tabel-diagram-ppt
Peta grafik-tabel-diagram-pptPeta grafik-tabel-diagram-ppt
Peta grafik-tabel-diagram-ppt
Dede Rizki
Pidato
PidatoPidato
Pidato
Imo Priyanto
Contoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolah
Contoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolahContoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolah
Contoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolah
Yasirecin Yasir
Teknik Berpidato
Teknik BerpidatoTeknik Berpidato
Teknik Berpidato
guestd42496
PENGERTIAN GRAFIK, DIAGRAM DAN TABEL
PENGERTIAN GRAFIK, DIAGRAM DAN TABELPENGERTIAN GRAFIK, DIAGRAM DAN TABEL
PENGERTIAN GRAFIK, DIAGRAM DAN TABEL
Dinas Pendidikan Labuhanbatu
pengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skema
pengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skemapengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skema
pengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skema
Kumpulan Jama'ah Al-Khidmah
Menemukan gagasan pokok dalam artikel
Menemukan gagasan pokok dalam artikelMenemukan gagasan pokok dalam artikel
Menemukan gagasan pokok dalam artikel
Si Pikuen Dhie Pikuen
Membaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Membaca intensif grafik, tabel, dan baganMembaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Membaca intensif grafik, tabel, dan bagan
Rinda Hendrika
Menemukan Gagasan Utama dalam Teks
Menemukan Gagasan Utama dalam TeksMenemukan Gagasan Utama dalam Teks
Menemukan Gagasan Utama dalam Teks
budililis
Menemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam Artikel
Menemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam ArtikelMenemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam Artikel
Menemukan Ide Pokok Artikel dan Permasalahan dalam Artikel
Besta Irdillah
Kisi us xii.bj
Kisi us xii.bjKisi us xii.bj
Kisi us xii.bj
maryuni ,.
Belajar dan pembelajaran wawan
Belajar dan pembelajaran wawanBelajar dan pembelajaran wawan
Belajar dan pembelajaran wawan
GunaOne Krui
Aku tidak-lebih-dulu-ke-surga
Aku tidak-lebih-dulu-ke-surgaAku tidak-lebih-dulu-ke-surga
Aku tidak-lebih-dulu-ke-surga
tatautamiayu
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi
Kemahiran Berfikir Aras TinggiKemahiran Berfikir Aras Tinggi
Kemahiran Berfikir Aras Tinggi
Fatimah Haslina
BAHASA INDONESIA - Paragraf atau Alinea
BAHASA INDONESIA - Paragraf atau AlineaBAHASA INDONESIA - Paragraf atau Alinea
BAHASA INDONESIA - Paragraf atau Alinea
Diana Amelia Bagti
Ppt Indonesia- Membaca Teks Pidato
Ppt Indonesia- Membaca Teks PidatoPpt Indonesia- Membaca Teks Pidato
Ppt Indonesia- Membaca Teks Pidato
aswul11
Peta grafik-tabel-diagram-ppt
Peta grafik-tabel-diagram-pptPeta grafik-tabel-diagram-ppt
Peta grafik-tabel-diagram-ppt
Dede Rizki
Contoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolah
Contoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolahContoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolah
Contoh karya ilmiah dalam lingkungan sekolah
Yasirecin Yasir
Teknik Berpidato
Teknik BerpidatoTeknik Berpidato
Teknik Berpidato
guestd42496
pengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skema
pengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skemapengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skema
pengertian matriks, grafik,bagan, jadwal, dan skema
Kumpulan Jama'ah Al-Khidmah

Similar to Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku (20)

PTT Fiksi Nonfiksi.pptx
PTT Fiksi Nonfiksi.pptxPTT Fiksi Nonfiksi.pptx
PTT Fiksi Nonfiksi.pptx
DiamonnaFebriantiZuh1
3 3-1-menemukan-ide-pokok
3 3-1-menemukan-ide-pokok3 3-1-menemukan-ide-pokok
3 3-1-menemukan-ide-pokok
auriga khasan
4. READING TECHNIQUE.pdf
4. READING TECHNIQUE.pdf4. READING TECHNIQUE.pdf
4. READING TECHNIQUE.pdf
FianLaw
Tugas bahasa
Tugas bahasaTugas bahasa
Tugas bahasa
Yasirecin Yasir
Paragrafff
ParagrafffParagrafff
Paragrafff
Ramadhan, Dicky
IDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptx
IDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptxIDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptx
IDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptx
SintyaNova2
Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1
Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1
Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1
Agung DuTha
Bahasa Indonesia sub 1
Bahasa Indonesia sub 1Bahasa Indonesia sub 1
Bahasa Indonesia sub 1
AriefinNuril
Proses kreatif menulis artikel
Proses kreatif menulis artikel Proses kreatif menulis artikel
Proses kreatif menulis artikel
260896
Indonesian Food that is worldwide!!!.pdf
Indonesian Food that is worldwide!!!.pdfIndonesian Food that is worldwide!!!.pdf
Indonesian Food that is worldwide!!!.pdf
RAKOFOREVER
Pengembangan Wacana
Pengembangan WacanaPengembangan Wacana
Pengembangan Wacana
NINI IBRAHIM
Bahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membacaBahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membaca
hidhayat bae
Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)
Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)
Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)
Cynthia Caroline
Embaca ekstensif
Embaca ekstensifEmbaca ekstensif
Embaca ekstensif
nanas1401
Tugas word agtri niranty
Tugas word agtri nirantyTugas word agtri niranty
Tugas word agtri niranty
agtriniranty
Aditya hadi s
Aditya hadi sAditya hadi s
Aditya hadi s
taufiq99
Pertemuan 12
Pertemuan 12Pertemuan 12
Pertemuan 12
Gembel Terasing
Meningkatkan Kemampuan Membaca
Meningkatkan Kemampuan MembacaMeningkatkan Kemampuan Membaca
Meningkatkan Kemampuan Membaca
Ijal Mustofa
3 3-1-menemukan-ide-pokok
3 3-1-menemukan-ide-pokok3 3-1-menemukan-ide-pokok
3 3-1-menemukan-ide-pokok
auriga khasan
4. READING TECHNIQUE.pdf
4. READING TECHNIQUE.pdf4. READING TECHNIQUE.pdf
4. READING TECHNIQUE.pdf
FianLaw
IDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptx
IDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptxIDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptx
IDE POKOK atau GAGASAN POKOK.pptx
SintyaNova2
Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1
Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1
Materi Bahasa Indonesia Tema 5 Subtema 3 Pembelajaran 1
Agung DuTha
Bahasa Indonesia sub 1
Bahasa Indonesia sub 1Bahasa Indonesia sub 1
Bahasa Indonesia sub 1
AriefinNuril
Proses kreatif menulis artikel
Proses kreatif menulis artikel Proses kreatif menulis artikel
Proses kreatif menulis artikel
260896
Indonesian Food that is worldwide!!!.pdf
Indonesian Food that is worldwide!!!.pdfIndonesian Food that is worldwide!!!.pdf
Indonesian Food that is worldwide!!!.pdf
RAKOFOREVER
Pengembangan Wacana
Pengembangan WacanaPengembangan Wacana
Pengembangan Wacana
NINI IBRAHIM
Bahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membacaBahasa indonesia tentang membaca
Bahasa indonesia tentang membaca
hidhayat bae
Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)
Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)
Karya Ilmiah Bahasa Indonesia (Membaca cepat)
Cynthia Caroline
Embaca ekstensif
Embaca ekstensifEmbaca ekstensif
Embaca ekstensif
nanas1401
Tugas word agtri niranty
Tugas word agtri nirantyTugas word agtri niranty
Tugas word agtri niranty
agtriniranty
Aditya hadi s
Aditya hadi sAditya hadi s
Aditya hadi s
taufiq99
Meningkatkan Kemampuan Membaca
Meningkatkan Kemampuan MembacaMeningkatkan Kemampuan Membaca
Meningkatkan Kemampuan Membaca
Ijal Mustofa

Recently uploaded (20)

BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdfPergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
WEST NUSA TENGGARA
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdfPROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
Indra Diputra
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptxMateri Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
imamtarmiji2
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdfMateri Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Namin AB Ibnu Solihin
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika InformatikaPertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
AsepSaepulrohman4
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdfPergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
WEST NUSA TENGGARA
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdfPROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
Indra Diputra
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptxMateri Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
imamtarmiji2
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdfMateri Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Namin AB Ibnu Solihin
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika InformatikaPertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
AsepSaepulrohman4
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea

Menemukan Gagasan Pada Sebuah Artikel dan Buku

  • 2. 1. Sang Ayu Agung Kusumas Pratiwi 2. Luh Putu Putri Widiasih 3. Kadek Diana Putri 4. I Komang Angga Riana 5. Komang Gede Ja Yatindra
  • 4. MENEMUKAN GAGASAN PADA ARTIKEL DAN BUKU BAB VII DAN BAB XI
  • 5. Menemukan Gagasan Menemukan Gagagsan Pada Artikel dengan cara membaca ekstensif Menemukan Gagasan Pada Artikel dan Buku PETA KONSEP
  • 6. 1
  • 7. Peta konsep Pengertian gagasan Pengertian ARTIKEL MEMBACA EKSTENSIF
  • 9. PengeRTIAN GAGASAN Gagasan atau ide adalah istilah yang dipakai baik secara populer maupun dalam bidang filsafat dengan pengertian umum "citra mental" atau "pengertian". Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), ide/gagasan adalah rancangan yang tersusun di pikiran. Artinya sama dengan cita-cita. Gagasan menyebabkan timbulnya konsep, yang merupakan dasar bagi segala macam pengetahuan, baik sains maupun filsafat. Gagasan Pokok adalah pikiran atau ide pokok yang terkandung dalam setiap teks. Gagasan biasanya terdapat dalam kalimat utama yang mengandung inti persoalan yang di bicarakan. Berdasarkan letakanya, gagasan utama biasanya terletak di : 1. Awal paragraf (paragraf deduktif) 2. Akhir paragraf (paragraf induktif) 3. Awal dan akhir paragraf ( paragraf campuran)
  • 10. 1. Awal paragraf ( Paragraf Deduktif ) Contoh : Di kebun Pamanku, terdapat banyak sekali tanaman bunga. Tanaman itu seperti mawar yang berwarna merah dan berduri, melati yang harum dan putih bersih, serta teratai yang selalu mekar dengan indahnya dipagi hari. Gagasan Pokoknya adalah : Tanaman bunga di kebun Pamanku
  • 11. 2. Akhir paragraf ( Paragraf Induktif ) Contoh : Banyak sekali tumbuh mawar yang berduri dan berwarna merah tua. Selain itu juga ada bunga melati yang harum semerbak dan putih bersih serta teratai yang bermekaran dipagi hari. Semua itu adalah bunga-bunga yang tumbuh dikebun Pamanku. Gagasan Pokoknya adalah : Bunga yang tumbuh di kebun Pamanku.
  • 12. 3. Awal dan Akhir Paragraf ( Paragraf Campuran ) Contoh : Di kebun Pamanku penuh dengan beranekaragam bunga. Misalnya, ada bunga mawar yang berwarna merah tua dan berduri, melati putih kecil yang wangi dan putih, serta teratai yang tumbuh bermekaran dipagi hari. Sekali lagi, semua itu adalah bunga yang tumbuh di kebun Pamanku. Gagasan Pokoknya adalah : Aneka ragam bunga yang tumbuh di kebun Pamanku
  • 14. Artikel adalah salah satu bentuk tulisan ragam jurnalistik yang tergolong ke dalam karya tulis yang tidak terlalu panjang tetapi lengkap, biasanya dimuat dikoran atau majalah. Artikel mempunyai ciri-ciri sebagai berikut: 1. Berisi gagasan penulis 2. Berupa cara (teknik) dan opini 3. Tulisan dianalisis secara ilmiah 4. Dimuat dalam majalah atau surat kabar baik cetak maupun elektronik 5. Menggunakan bahasa ragam jurnalistik 6. Bertujuan memperluas wawasan pembaca
  • 16. MEMBACA EKSTENSIF Membaca ekstensif merupakan salah satu metode menbaca dalam hati yang biasa digunakan untuk membaca lebih dari satu objek bacaan. Menggunakan metode ini kita akan mendapatkan informasi secara luas dalam waktu yang singkat. Salah satu jenis membaca ekstensif adalah membaca sekilas (skimming). Caranya, mata bergerak cepat untuk melihat dan memperhatikan tulisan. Kecepatan gerakan mata ini berfungsi untuk mencari informasi atau gagasan dan penjelasannya. Metode membaca ekstensif sangat cocok digunakan untuk menemukan gagasan dalam artikel. Berikut ini beberapa cara untuk menemukan gagasan dalam sebuah artikel. 1. Membaca sekilas artikel tersebut, tidak perlu membaca dengan detail 2. Jika perlu, bacalah paragraf awal dan paragraf akhir dari artikel tersebut 3. Setelah kamu membaca artikel tersebut, temukan kunci (key word) dari setiap paragraf 4. Kata kunci yang kamu temukan dapat memuat gagasan dari setiap paragraf 5. Gagasan yang kamu temukan dari paragraf tersebut dapat mewakili gagasan dalam sebuah artikel
  • 19. 2
  • 20. Setelah kita mengenal istilah membaca ekstensif, artikel dan cara menentukan gagasan pokok. Maka, pada bagian ini kita dituntut untuk dapat menemukan gagasan pokok dari dalam sebuah artikel dengan teknik membaca ekstensif. Adapun kutipan artikel dan buku yang akan kita coba kerjakan bersama. Berikut ini contoh kutipan artikel dan bukunya
  • 22. JAWABAN KUTIPAN BUKU DIATAS Setelah kutipan buku ini dibaca sesuai dengan langkah langkah, maka dapat diambil kesimpulan bahwa gagasan dari kutipan buku ini adalah Menemukan peluang menjadi seorang pengusaha sesuai dengan kemampuan sebagai pelajar
  • 24. JAWABAN KUTIPAN ARTIKEL DIATAS Selanjutnya adalah kutipan artikel ini, nah setelah dibaca secara ekstensif dapat dikatakan, gagasan dari kutipan artikel ini adalah Keinginan banyak orang untuk menjadi seorang wirausaha

Editor's Notes

  • #2: This presentation demonstrates the new capabilities of PowerPoint and it is best viewed in 際際滷 Show. These slides are designed to give you great ideas for the presentations youll create in PowerPoint 2010! For more sample templates, click the File tab, and then on the New tab, click Sample Templates.
  • #4: Presentations are a powerful communication medium.
  • #7: The last rule is: Cultivate healthy relationships (with your slides and your audience)
  • #9: The first rule is: Treat your audience as king.
  • #14: The second rule is: Spread ideas and move people.
  • #16: The next rule is: Help them see what you are saying.
  • #19: global causes.
  • #20: Along the way weve discovered