Manusia memiliki berbagai jenis kecerdasan seperti intelektual, emosional, spiritual, adversitas, dan kreativitas yang seharusnya dilatihkan pada siswa. SMA Islam Al Azhar BSD berupaya mengembangkan berbagai potensi tersebut melalui kegiatan ekstrakurikuler.
1 of 1
More Related Content
Pedoman mendonload yang mudah dan cepat by enka
1. Pedoman mendonload
Pendahuluan
Kecerdasan manusia ternyata begitu kompleks, manusia memiliki Kecerdasan Intelektual ( IQ ),
Kecerdasan Emosional ( EQ ), Kecerdasan Spiritual (SQ), Kecerdasan Adversitas ( AQ ), dan
Kecerdasan Kreativitas (CQ ). Semua kecerdasan yang dimiliki manusia tersebut seharusnya
dilatihkan pada para siswa.
SMA Islam Al Azhar BSD sebagai lembaga pendidikan yang menerapkan konsep kecerdasan
tersebut berupaya semaksimal mungkin untuk mengembangkan potensi-potensi itu dalam satu
wadah Kegiatan Ekstrakurikuler