際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PENDAFTARAN BADAN HUKUM
102 BUM Desa/BUM Desa Bersama telah diverifikasi, dengan
status
1. 5 BUMDesa Diterima/Terverifikasi
2. 97 BUM Desa di TOLAK
Faktor Penolakan
1. Tanggal Musdes / MAD sebelum
persetujuan nama
2. Substansi AD, ART & Program
Kerja tidak sesuai dengan PP 11
3. Tidak mengisi pilihan KBLI
Pasal 8
(1) Pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama dilakukan
oleh Pemerintah Desa kepada Menteri melalui Sistem
Informasi Desa yang terintegrasi dengan sistem
administrasi badan hukum kementerian yang
menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang
hukum dan hak asasi manusia.
(2) Pemerintah Desa diwakili oleh pendaftar yang terdiri
atas :
a. kepala Desa untuk BUM Desa; atau
b. kepala Desa yang diberi kuasa oleh para kepala Desa dari
Desa pendiri untuk BUM Desa bersama
Pasal 9
1) Pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 dilakukan secara
elektronik dengan mengisi formulir isian pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama.
2) Formulir isian pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama sebagaimana dimaksud pada ayat (1) paling
sedikit memuat:
a) nomor pendaftaran nama BUM Desa/BUM Desa bersama yang telah didapatkan pada proses
pendaftaran nama;
b) nama BUM Desa/BUM Desa bersama yang telah disetujui oleh Menteri;
c) jenis BUM Desa:
1. BUM Desa; atau
2. BUM Desa bersama.
d) nama administratif Desa pendiri;
e) alamat BUM Desa/BUM Desa bersama;
f) modal awal BUM Desa/BUM Desa bersama;
g) identitas pendiri; dan
h) bidang usaha.
3) Ketentuan mengenai nama administratif Desa pendiri sebagaimana dimaksud pada ayat (2) huruf d dapat
disesuaikan pada saat pendaftaran BUM Desa bersama.
4) Pendaftaran sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus diajukan dalam jangka waktu paling lama 20 (dua
puluh) hari kerja terhitung sejak tanggal ditetapkannya Peraturan Desa dan/atau Peraturan Bersama
Kepala Desa mengenai pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama.
5) Dalam hal pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama melebihi jangka waktu sebagaimana dimaksud
pada ayat (3), pendaftar mengulang proses pendaftaran mulai dari pendaftaran nama BUM Desa/BUM
Desa bersama.
Berkaitan dengan Berita Acara Musyawarah
Desa/ Musyawarah Antar Desa
Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang akan
terbentuk,
 Berita acara Musyawarah Desa/Musyawarah Antar
Desa tentang pendirian BUM Desa/BUM Desa
bersama, wajib upload
Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang sudah
terbentuk
 Berita acara Musyawarah Desa/Musyawarah Antar
Desa tentang perubahan BUM Desa/BUM Desa
bersama, wajib upload
Berkaitan dengan Peraturan Desa atau Peraturan
Bersama Kepala Desa
Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang akan terbentuk,
 Peraturan Desa tentang pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama dan pengesahan Anggaran Dasar
BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload
Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang sudah terbentuk
 Peraturan Desa tentang perubahan Peraturan Desa Nomor  tentang pendirian BUM Desa/BUM
Desa bersama, wajib upload
Peraturan Desa tentang perubahan Peraturan Desa Nomor  tentang Anggaran Dasar pendirian
BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload
Anggaran Dasar BUM Desa/BUM Desa bersama paling sedikit memuat:
nama;
1) tempat kedudukan;
2) maksud dan tujuan pendirian;
3) modal;
4) jenis usaha di bidang ekonomi dan/atau pelayanan umum;
5) nama dan jumlah penasihat, pelaksana operasional, dan pengawas;
6) hak, kewajiban, tugas, tanggung jawab dan wewenang serta tata cara pengangkatan,
penggantian, dan pemberhentian penasihat, pelaksana operasional, dan/atau pengawas; dan
7) ketentuan pokok penggunaan dan pembagian dan/atau pelaksanaan dan pemanfaatan hasil
usaha.
Berkaitan dengan Anggaran Rumah Tangga
BUM Desa/BUM Desa bersama
 Berita Acara pembahasan Anggaran rumah tangga BUM Desa/BUM Desa
bersama antara penasihat, pelaksana operasional, dan pengawas. wajib upload
 Peraturan Kepala Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang Anggaran
rumah tangga BUM Desa/ BUM Desa. wajib upload
 Lampiran Peraturan Kepada Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang
Anggaran rumah tangga BUM Desa/BUM Desa. wajib upload
Anggaran rumah tangga BUM Desa/BUM Desa bersama paling sedikit memuat:
1) hak dan kewajiban pegawai BUM Desa/BUM Desa bersama;
2) tata cara rekrutmen dan pemberhentian pegawai BUM Desa/BUM Desa
bersama;
3) sistem dan besaran gaji pegawai BUM Desa/BUM Desa bersama;
4) tata laksana kerja atau standar operasional prosedur; dan
5) penjabaran terperinci Anggaran Dasar BUM Desa/BUM Desa bersama.
Berkaitan dengan Rencana Program kerja BUM
Desa/BUM Desa bersama
 Berita Acara Musyawarah Desa/Musyawarah Antar Desa tentang rencana
program kerja BUM Desa/ BUM Desa bersama wajib upload
 Peraturan Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang rencana
program kerja BUM Desa/ BUM Desa bersama wajib upload
 Lampiran Peraturan Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang
rencana program kerja BUM Desa/ BUM Desa bersama wajib upload
Rencana program kerja BUM Desa/BUM Desa bersama paling sedikit
memuat:
1) sasaran usaha, strategi usaha, kebijakan, dan program kerja/kegiatan
BUM Desa/BUM Desa bersama;
2) anggaran BUM Desa/BUM Desa bersama yang dirinci atas setiap
anggaran program kerja/kegiatan; dan
3) hal lain yang memerlukan keputusan Musyawarah Desa/Musyawarah
Antar Desa.

More Related Content

What's hot (20)

PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptxPERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
Eka Saputra
MATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptx
MATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptxMATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptx
MATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptx
SAFCHANNEL1
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Dodik Mer
BUM Desa : Analisa Usaha Berbasis Data
BUM Desa :  Analisa Usaha Berbasis DataBUM Desa :  Analisa Usaha Berbasis Data
BUM Desa : Analisa Usaha Berbasis Data
Formasi Org
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi StuntingSDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
TV Desa
PAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptx
PAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptxPAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptx
PAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptx
LailaHayati12
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
FeraEzaSafitri
MATERI POKJANAL.pptx
MATERI POKJANAL.pptxMATERI POKJANAL.pptx
MATERI POKJANAL.pptx
KesmasDinkesmorowali
Kampung kb wonosobo
Kampung kb wonosoboKampung kb wonosobo
Kampung kb wonosobo
PilarEquatorCompany
Contoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi Jambi
Contoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi JambiContoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi Jambi
Contoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi Jambi
Panembahan Senopati Sudarmanto
Perencanaan Pembangunan RKP Desa
Perencanaan Pembangunan RKP DesaPerencanaan Pembangunan RKP Desa
Perencanaan Pembangunan RKP Desa
Formasi Org
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
YANTISAMOSIR1
Pointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdf
Pointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdfPointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdf
Pointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdf
AnggoroRespati2
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].pptPaparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
dpmdbusel
Refleksi tupoksi rt & rw
Refleksi tupoksi rt & rwRefleksi tupoksi rt & rw
Refleksi tupoksi rt & rw
Pemdes Seboro Sadang
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
SuwantoSribhawono
Bahan Musrenbang Kecamatan Di Kota Depok
Bahan Musrenbang Kecamatan Di Kota DepokBahan Musrenbang Kecamatan Di Kota Depok
Bahan Musrenbang Kecamatan Di Kota Depok
ifa09
2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...
2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...
2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...
Ahmad Abdul Haq
Paparan profil desa
Paparan profil desaPaparan profil desa
Paparan profil desa
elpiputriyanti
Materi Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekali
Materi Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekaliMateri Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekali
Materi Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekali
rustaneffendy1
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptxPERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
PERMENDESA 21 TAHUN 2020 TENTANG PU P3MD.pptx
Eka Saputra
MATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptx
MATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptxMATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptx
MATERI RUMAH DESA SEHAT (RDS) JUAN NOTT 2022.pptx
SAFCHANNEL1
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021  tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Pointer permendes pdtt 7 tahun 2021 tentang prioritas penggunaan dana desa t...
Dodik Mer
BUM Desa : Analisa Usaha Berbasis Data
BUM Desa :  Analisa Usaha Berbasis DataBUM Desa :  Analisa Usaha Berbasis Data
BUM Desa : Analisa Usaha Berbasis Data
Formasi Org
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi StuntingSDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
SDGs DESA Fasilitasi Konvergensi Stunting
TV Desa
PAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptx
PAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptxPAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptx
PAPARAN LOMBA DESA PG 2018.pptx
LailaHayati12
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
220616 Bahan Arah Kebijakan DAK 2023 _Provinsi Sumatera Barat.pptx
FeraEzaSafitri
Contoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi Jambi
Contoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi JambiContoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi Jambi
Contoh MoU Penetapan dan Penegasan Batas Desa Kab. Merangin-Provinsi Jambi
Panembahan Senopati Sudarmanto
Perencanaan Pembangunan RKP Desa
Perencanaan Pembangunan RKP DesaPerencanaan Pembangunan RKP Desa
Perencanaan Pembangunan RKP Desa
Formasi Org
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
4. Kampung Keluarga Berkualitas.pptx
YANTISAMOSIR1
Pointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdf
Pointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdfPointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdf
Pointers Ringkasan RPD_20232026_01.pdf
AnggoroRespati2
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].pptPaparan-_POSYANDU[1].ppt
Paparan-_POSYANDU[1].ppt
dpmdbusel
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
2. Kemendes - Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2024.pptx
SuwantoSribhawono
Bahan Musrenbang Kecamatan Di Kota Depok
Bahan Musrenbang Kecamatan Di Kota DepokBahan Musrenbang Kecamatan Di Kota Depok
Bahan Musrenbang Kecamatan Di Kota Depok
ifa09
2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...
2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...
2018-04-11 (04) Ditjen Perbendaharaan - Kas di Bendahara Pengeluaran dan Peng...
Ahmad Abdul Haq
Paparan profil desa
Paparan profil desaPaparan profil desa
Paparan profil desa
elpiputriyanti
Materi Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekali
Materi Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekaliMateri Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekali
Materi Rembuk Stunting PPT.pptx penting sekali
rustaneffendy1

Similar to PENDAFTARAN BADAN HUKUM BUMDES (20)

Tata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdf
Tata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdfTata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdf
Tata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdf
SyarifulUmar1
Perautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdf
Perautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdfPerautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdf
Perautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdf
istiqomah110
Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...
Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...
Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...
nurhadi471133
Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...
Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...
Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...
TV Desa
PENDAFTARAN BUM DESA ok.pptx
PENDAFTARAN BUM DESA ok.pptxPENDAFTARAN BUM DESA ok.pptx
PENDAFTARAN BUM DESA ok.pptx
istiqomah110
Tata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptx
Tata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptxTata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptx
Tata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptx
macamril2
26.05 Lembar Evaluasi.pdf
26.05 Lembar Evaluasi.pdf26.05 Lembar Evaluasi.pdf
26.05 Lembar Evaluasi.pdf
ImatSolehudin
Penyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-Desa
Penyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-DesaPenyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-Desa
Penyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-Desa
yunusshobrun2
6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx
6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx
6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx
cahgunung3
Permendes No 3 Tahun 2021.pptx
Permendes No 3 Tahun 2021.pptxPermendes No 3 Tahun 2021.pptx
Permendes No 3 Tahun 2021.pptx
Asepcandra1
lembar evaluasi mandalasena.pdf
lembar evaluasi mandalasena.pdflembar evaluasi mandalasena.pdf
lembar evaluasi mandalasena.pdf
morahrp@gmail.com harahap
Spb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desa
Spb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desaSpb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desa
Spb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desa
athursaja
lembar evaluasi aek sabaon.pdf
lembar evaluasi aek sabaon.pdflembar evaluasi aek sabaon.pdf
lembar evaluasi aek sabaon.pdf
MoraHarahap4
SPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptx
SPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptxSPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptx
SPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptx
RosidS
PENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptx
PENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptxPENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptx
PENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptx
SmkalihyaulIrsyad1
Persyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDO
Persyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDOPersyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDO
Persyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDO
Mohd. Yunus
Paparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptx
Paparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptxPaparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptx
Paparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptx
hasrul06081985
Penyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptx
Penyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptxPenyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptx
Penyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptx
Mirza836129
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
BudyHermawan3
373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx
373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx
373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx
dwiinggi929
Tata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdf
Tata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdfTata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdf
Tata Cara Pendaftaran BUM Desa dan BUM Desa Bersama.pdf
SyarifulUmar1
Perautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdf
Perautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdfPerautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdf
Perautaran kemterian Desa PDTT 3 tahun 2021.pdf
istiqomah110
Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...
Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...
Permendes nomor 3_tahun-2021-tentang-pendaftaran-pendataan_bumdes_dan_bumdes_...
nurhadi471133
Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...
Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...
Permendesa Nomor 3 tahun 2021 Tentang Pendaftaran, Pendataan Dan Pemeringkata...
TV Desa
PENDAFTARAN BUM DESA ok.pptx
PENDAFTARAN BUM DESA ok.pptxPENDAFTARAN BUM DESA ok.pptx
PENDAFTARAN BUM DESA ok.pptx
istiqomah110
Tata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptx
Tata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptxTata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptx
Tata cara PENDAFTARAN Nama dan Badan hukum BUM DESA.pptx
macamril2
26.05 Lembar Evaluasi.pdf
26.05 Lembar Evaluasi.pdf26.05 Lembar Evaluasi.pdf
26.05 Lembar Evaluasi.pdf
ImatSolehudin
Penyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-Desa
Penyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-DesaPenyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-Desa
Penyusunan Perdes dan BUMDes Untuk Desa-Desa
yunusshobrun2
6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx
6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx
6.Penyesuaian Administrasi Desa dan BUM Desa Bersama.pptx
cahgunung3
Permendes No 3 Tahun 2021.pptx
Permendes No 3 Tahun 2021.pptxPermendes No 3 Tahun 2021.pptx
Permendes No 3 Tahun 2021.pptx
Asepcandra1
Spb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desa
Spb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desaSpb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desa
Spb 3.2 kebijakan pemberdayaan ekonomi desa melalui bum desa
athursaja
lembar evaluasi aek sabaon.pdf
lembar evaluasi aek sabaon.pdflembar evaluasi aek sabaon.pdf
lembar evaluasi aek sabaon.pdf
MoraHarahap4
SPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptx
SPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptxSPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptx
SPB. 2.1 REFLEKSI PKD.pptx
RosidS
PENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptx
PENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptxPENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptx
PENATAAN KELEMBAGAAN BUM DESA INDONESIA.pptx
SmkalihyaulIrsyad1
Persyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDO
Persyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDOPersyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDO
Persyaratan Pengajuan Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) - DPP APKASINDO
Mohd. Yunus
Paparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptx
Paparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptxPaparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptx
Paparan Direktorat Perdata, Ditjen Administrasi Hukum Umum, Kemenkum HAM.pptx
hasrul06081985
Penyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptx
Penyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptxPenyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptx
Penyusunan Peraturan Desa utk pelatihsn bagi Badan Permusyawaratsn Desa.pptx
Mirza836129
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
BudyHermawan3
373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx
373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx
373288338-Materi-Tahapan-Tras-Upk-Bumdes.pptx
dwiinggi929

More from Teguh Kristyanto (12)

POKOK KEBIJAKAN TEKNIS PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021
POKOK KEBIJAKAN TEKNIS  PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021POKOK KEBIJAKAN TEKNIS  PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021
POKOK KEBIJAKAN TEKNIS PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021
Teguh Kristyanto
PERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESA
PERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESAPERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESA
PERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESA
Teguh Kristyanto
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESAPENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
Teguh Kristyanto
SINERGITAS UKM BUMDES NEW
SINERGITAS UKM BUMDES NEWSINERGITAS UKM BUMDES NEW
SINERGITAS UKM BUMDES NEW
Teguh Kristyanto
PANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDES
PANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDESPANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDES
PANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDES
Teguh Kristyanto
Keterampilan Dasar Pendamping
Keterampilan Dasar PendampingKeterampilan Dasar Pendamping
Keterampilan Dasar Pendamping
Teguh Kristyanto
Desa & Kota [sebuah kolaborasi]
Desa & Kota [sebuah kolaborasi]Desa & Kota [sebuah kolaborasi]
Desa & Kota [sebuah kolaborasi]
Teguh Kristyanto
MATERI TOT BAGI KPMD
MATERI TOT BAGI KPMDMATERI TOT BAGI KPMD
MATERI TOT BAGI KPMD
Teguh Kristyanto
1000 lebih tempat iklan gratis
1000 lebih tempat iklan gratis1000 lebih tempat iklan gratis
1000 lebih tempat iklan gratis
Teguh Kristyanto
Perencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desaPerencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desa
Teguh Kristyanto
Pelaksanaan pembangunan desa
Pelaksanaan pembangunan desaPelaksanaan pembangunan desa
Pelaksanaan pembangunan desa
Teguh Kristyanto
Rencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desaRencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desa
Teguh Kristyanto
POKOK KEBIJAKAN TEKNIS PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021
POKOK KEBIJAKAN TEKNIS  PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021POKOK KEBIJAKAN TEKNIS  PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021
POKOK KEBIJAKAN TEKNIS PENDAMPINGAN MASYARAKAT DESA TAHUN 2021
Teguh Kristyanto
PERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESA
PERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESAPERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESA
PERAN TEKNOLOGI DIGITAL DAN MILENIAL KAMPUS DALAM PENGEMBANGAN EKONOMI DESA
Teguh Kristyanto
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESAPENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
PENGUATAN DAN REGULASI BARU BUMDESA
Teguh Kristyanto
SINERGITAS UKM BUMDES NEW
SINERGITAS UKM BUMDES NEWSINERGITAS UKM BUMDES NEW
SINERGITAS UKM BUMDES NEW
Teguh Kristyanto
PANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDES
PANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDESPANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDES
PANDUAN SINGKAT PENDAFTARAN BUMDES
Teguh Kristyanto
Keterampilan Dasar Pendamping
Keterampilan Dasar PendampingKeterampilan Dasar Pendamping
Keterampilan Dasar Pendamping
Teguh Kristyanto
Desa & Kota [sebuah kolaborasi]
Desa & Kota [sebuah kolaborasi]Desa & Kota [sebuah kolaborasi]
Desa & Kota [sebuah kolaborasi]
Teguh Kristyanto
1000 lebih tempat iklan gratis
1000 lebih tempat iklan gratis1000 lebih tempat iklan gratis
1000 lebih tempat iklan gratis
Teguh Kristyanto
Perencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desaPerencanaan pembangunan desa
Perencanaan pembangunan desa
Teguh Kristyanto
Pelaksanaan pembangunan desa
Pelaksanaan pembangunan desaPelaksanaan pembangunan desa
Pelaksanaan pembangunan desa
Teguh Kristyanto
Rencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desaRencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desa
Teguh Kristyanto

Recently uploaded (20)

Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf
2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf
2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf
RifqiDownload
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
DonoSepauk
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docxSilabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
matauaipuawang
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptxBAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
AGUNGDJUMARI
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptxPengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Fajar Baskoro
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025
Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025
Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025
Gunarno1
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf
2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf
2 Asta Cita - untuk Indonesia lebih Maju.pdf
RifqiDownload
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
DonoSepauk
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docxSilabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
matauaipuawang
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptxBAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
AGUNGDJUMARI
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptxPengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Fajar Baskoro
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025
Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025
Kebijakan Manajemen Pelatihan Dasar ASN 2025
Gunarno1
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3

PENDAFTARAN BADAN HUKUM BUMDES

  • 2. 102 BUM Desa/BUM Desa Bersama telah diverifikasi, dengan status 1. 5 BUMDesa Diterima/Terverifikasi 2. 97 BUM Desa di TOLAK Faktor Penolakan 1. Tanggal Musdes / MAD sebelum persetujuan nama 2. Substansi AD, ART & Program Kerja tidak sesuai dengan PP 11 3. Tidak mengisi pilihan KBLI
  • 3. Pasal 8 (1) Pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama dilakukan oleh Pemerintah Desa kepada Menteri melalui Sistem Informasi Desa yang terintegrasi dengan sistem administrasi badan hukum kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang hukum dan hak asasi manusia. (2) Pemerintah Desa diwakili oleh pendaftar yang terdiri atas : a. kepala Desa untuk BUM Desa; atau b. kepala Desa yang diberi kuasa oleh para kepala Desa dari Desa pendiri untuk BUM Desa bersama
  • 4. Pasal 9 1) Pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8 dilakukan secara elektronik dengan mengisi formulir isian pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama. 2) Formulir isian pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama sebagaimana dimaksud pada ayat (1) paling sedikit memuat: a) nomor pendaftaran nama BUM Desa/BUM Desa bersama yang telah didapatkan pada proses pendaftaran nama; b) nama BUM Desa/BUM Desa bersama yang telah disetujui oleh Menteri; c) jenis BUM Desa: 1. BUM Desa; atau 2. BUM Desa bersama. d) nama administratif Desa pendiri; e) alamat BUM Desa/BUM Desa bersama; f) modal awal BUM Desa/BUM Desa bersama; g) identitas pendiri; dan h) bidang usaha. 3) Ketentuan mengenai nama administratif Desa pendiri sebagaimana dimaksud pada ayat (2) huruf d dapat disesuaikan pada saat pendaftaran BUM Desa bersama. 4) Pendaftaran sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus diajukan dalam jangka waktu paling lama 20 (dua puluh) hari kerja terhitung sejak tanggal ditetapkannya Peraturan Desa dan/atau Peraturan Bersama Kepala Desa mengenai pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama. 5) Dalam hal pendaftaran BUM Desa/BUM Desa bersama melebihi jangka waktu sebagaimana dimaksud pada ayat (3), pendaftar mengulang proses pendaftaran mulai dari pendaftaran nama BUM Desa/BUM Desa bersama.
  • 5. Berkaitan dengan Berita Acara Musyawarah Desa/ Musyawarah Antar Desa Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang akan terbentuk, Berita acara Musyawarah Desa/Musyawarah Antar Desa tentang pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang sudah terbentuk Berita acara Musyawarah Desa/Musyawarah Antar Desa tentang perubahan BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload
  • 6. Berkaitan dengan Peraturan Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang akan terbentuk, Peraturan Desa tentang pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama dan pengesahan Anggaran Dasar BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload Bagi BUM Desa/BUM Desa bersama yang sudah terbentuk Peraturan Desa tentang perubahan Peraturan Desa Nomor tentang pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload Peraturan Desa tentang perubahan Peraturan Desa Nomor tentang Anggaran Dasar pendirian BUM Desa/BUM Desa bersama, wajib upload Anggaran Dasar BUM Desa/BUM Desa bersama paling sedikit memuat: nama; 1) tempat kedudukan; 2) maksud dan tujuan pendirian; 3) modal; 4) jenis usaha di bidang ekonomi dan/atau pelayanan umum; 5) nama dan jumlah penasihat, pelaksana operasional, dan pengawas; 6) hak, kewajiban, tugas, tanggung jawab dan wewenang serta tata cara pengangkatan, penggantian, dan pemberhentian penasihat, pelaksana operasional, dan/atau pengawas; dan 7) ketentuan pokok penggunaan dan pembagian dan/atau pelaksanaan dan pemanfaatan hasil usaha.
  • 7. Berkaitan dengan Anggaran Rumah Tangga BUM Desa/BUM Desa bersama Berita Acara pembahasan Anggaran rumah tangga BUM Desa/BUM Desa bersama antara penasihat, pelaksana operasional, dan pengawas. wajib upload Peraturan Kepala Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang Anggaran rumah tangga BUM Desa/ BUM Desa. wajib upload Lampiran Peraturan Kepada Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang Anggaran rumah tangga BUM Desa/BUM Desa. wajib upload Anggaran rumah tangga BUM Desa/BUM Desa bersama paling sedikit memuat: 1) hak dan kewajiban pegawai BUM Desa/BUM Desa bersama; 2) tata cara rekrutmen dan pemberhentian pegawai BUM Desa/BUM Desa bersama; 3) sistem dan besaran gaji pegawai BUM Desa/BUM Desa bersama; 4) tata laksana kerja atau standar operasional prosedur; dan 5) penjabaran terperinci Anggaran Dasar BUM Desa/BUM Desa bersama.
  • 8. Berkaitan dengan Rencana Program kerja BUM Desa/BUM Desa bersama Berita Acara Musyawarah Desa/Musyawarah Antar Desa tentang rencana program kerja BUM Desa/ BUM Desa bersama wajib upload Peraturan Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang rencana program kerja BUM Desa/ BUM Desa bersama wajib upload Lampiran Peraturan Desa atau Peraturan Bersama Kepala Desa tentang rencana program kerja BUM Desa/ BUM Desa bersama wajib upload Rencana program kerja BUM Desa/BUM Desa bersama paling sedikit memuat: 1) sasaran usaha, strategi usaha, kebijakan, dan program kerja/kegiatan BUM Desa/BUM Desa bersama; 2) anggaran BUM Desa/BUM Desa bersama yang dirinci atas setiap anggaran program kerja/kegiatan; dan 3) hal lain yang memerlukan keputusan Musyawarah Desa/Musyawarah Antar Desa.