際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
ILMU PENGETAHUAN ALAM
IPA - FISIKA
LISTRIK STATIS
(Asep Mulyana,S.Pd)
Bismillahirrohmanirrohim
Apa target belajar hari ini ?
Target nya,
Kamu bisa menjelaskan apa itu listrik statis
Dan kamu dapat menjelaskan proses terjadinya
muatan listrik pada benda.
Baik kita mulai ya..
Tahukah kamu apa itu listrik statis?
Ok sebelum kamu jawab ini perhatikan gambar ini ya
Awalnya penggaris digosong oleh kain Wol
Lalu didekatkan dengan potongan kertas kecil-kecil.
Dan potongan kertas kecil-kecil tersebut dapat menempel
Mengapa kertas kecil-kecil tersebut dapat menempel pada
Penggaris ?
Tulis ya jawaban kamu di buku tulis
Nanti di sesi berikutnya baru dikumpulkan

More Related Content

Perkenalan IPA-Fisika Kelas 9 MTsN 33 Jakarta