際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH
KABUPATEN BANTUL
Jl. KH Wachid Hasyim, Sumuran, Palbapang, Bantul
Telp. / Fax. (0274) 6462100, 368222
Website : bpbd.bantulkab.go.id , email : bpbd@bantulkab.go.id
Mitigasi Bencana
Berbasis Komunitas
Drs. Dwi Daryanto, M.Si
Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bantul
Apa Itu Bencana ?
Adalah peristiwa atau rangkaian
peristiwa yang mengancam dan
mengganggu kehidupan dan
penghidupan masyarakat yang
disebabkan baik oleh faktor alam
dan/atau faktor nonalam maupun
manusia sehingga mengakibatkan
timbulnya korban jiwa manusia,
kerusakan lingkungan, kerugian
harta benda, dan dampak
psikologis. (UU. No. 24 Th 2007)
Terdiri 17 Kecamatan, 75
Desa
Luas wilayah = 506,85 Km2
Terdapat tiga daerah aliran
sungai ( DAS ) yaitu DAS
Progo, DAS Opak, dan DAS
Oya.
Perbukitan
Berbatasan langsung dengan
Samudera
Sesar Aktif Opak
1. BANJIR
2. CUACA EKSTRIM
3. G. EKSTRIM DAN ABRASI
4. GEMPA BUMI
5. KEKERINGAN
6. TANAH LONGSOR
7. KEBAKARAN
8. TSUNAMI
9. WABAH PENYAKIT
9 ANCAMAN BENCANA DI KABUPATEN BANTUL
Penentuan Risiko Bencana tiap
Kecamatan
di Kabupaten Bantul
PPT-UMY-MITIGASI-BENCANA-rev-1.pptx
KOMITMEN PEMERINTAH
 Perda No. 5 Tahun 2010 Tentang Penanggulangan Bencana
 Perda No. 6 Tahun 2010 Tentang Pembentukan Organisasi BPBD
 Perda No. 1 Tahun 2013 Tentang Kesiapsiagaan Dan Peringatan Dini Dalam
Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana
 Perda No. 14 Tahun 2015 Tentang Peran Serta Lembaga Usaha dalam Penyelenggaraan
Penanggulangan Bencana
 Perda No. 22 Tahun 2015 Tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten
Bantul Nomor 05 Tahun 2010 Tentang Penanggulangan Bencana
 Perda No. 3 Tahun 2017 Tentang Pencegahan Dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran
 Perda no 10 tahun 2018 Pembentukan dan susunan organisasi BPBD Kab. Bantul
Peringatan
Dini
PEMULIHAN
PENCEGAHAN & MITIGASI
TANGGAP DARURAT
KESIAPSIAGAAN
Pemulihan
Darurat
Bencana
RENCANA
PEMULIHAN
RENCANA
OPERASI
RENCANA
KONTINJENSI
RENCANA
MITIGASI
Rencana Penangggulangan Bencana
di Kabupaten Bantul
 VISI
MEWUJUDKAN KABUPATEN BANTUL YANG SIAP
TANGGAP TANGGUH DALAM MENGHADAPI BENCANA
 MISI
"MENYELENGGARAKAN PENANGGULANGAN BENCANA
YANG TERENCANA DAN TERPADU"
Strategi utama penanggulangan
bencana, yaitu:
1. Meningkatkan kebijakan dan kelembagaan
penanggulangan bencana
2. Mengembangkan pengkajian risiko dan perencanaan
terpadu
3. Pengembangan Sistem Informasi, Diklat dan Logistik.
4. Penanganan Tematik Kawasan Rawan Bencana
5. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi
Bencana
6. Perkuatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat
7. Pengembangan Sistem Pemulihan Bencana.
Strategi 4 :
Penanganan Tematik Kawasan
Rawan Bencana
1. Tata ruang yang berbasis PRB
2. Penguatan tematik Satuan Pendidikan Aman
Bencana
3. Penguatan tematik Satuan Kesehatan Aman
Bencana
4. Penguatan Tematik Desa Tangguh
Bencana
Desa Tangguh Bencana
Peraturan Kepala
Badan Nasional Penanggulangan Bencana
No. 1 Th. 2012
 Desa/kelurahan yang memiliki
kemampuan mandiri untuk
beradaptasi dan menghadapi
ancaman bencana, serta
memulihkan diri dengan segera
dari dampak bencana yang
merugikan, jika terkena
bencana. (Perka BNPB No. 1 Th
2012)
Desa/Kelurahan Tangguh Bencana
 Dasar Pembentukan (Peraturan
Kepala BNPB No 01 Tahun 2012
tentang Pedoman Umum
Desa/Kelurahan Tangguh Bencana)
 Output : Dokumen Rencana
Penanggulangan Bencana (RPB),
FPRB dan Rencana Kontinjensi
(RENKON) diuji dengan Simulasi.
 Peserta : Pamong, Tokoh Masyarakat,
Lembaga/ Kelompok/ Komunitas
desa, dll.
 DESTANA yang sudah terbentuk ada
28 desa per-2018.
Proses Pembentukan Destana
1. Melindungi masyarakat yang tinggal di kawasan rawan bahaya dari dampak-
dampak merugikan bencana;
2. Meningkatkan peran serta masyarakat, khususnya kelompok rentan, dalam
pengelolaan sumber daya dalam rangka mengurangi risiko bencana;
3. Meningkatkan kapasitas kelembagaan masyarakat dalam pengelolaan sumber
daya dan pemeliharaan kearifan lokal bagi pengurangan risiko bencana;
4. Meningkatkan kapasitas pemerintah dalam memberikan dukungan sumber
daya dan teknis bagi pengurangan risiko bencana;
5. Meningkatkan kerjasama antara para pemangku kepentingan dalam PRB,
pihak pemerintah daerah, sektor swasta, perguruan tinggi, LSM, organisasi
masyarakat dan kelompok-kelompok lainnya yang peduli.
Tujuan Pembentukan Desa Tangguh
Desa Tangguh
Legislasi
Perencana
an
Kelembag
aan
Pendanaa
n
Pengemba
ngan
Kapasitas
Penyeleng
garaan PB
Komponen Desa Tangguh
 Bencana adalah urusan bersama
 Berbasis Pengurangan Risiko
Bencana
 Pemenuhan Hak Masyarakat
 Masyarakat Menjadi Pelaku Utama
 Dilakukan Secara Partisipatoris
 Mobilisasi Sumber Daya Lokal
 Inklusif
 Berlandaskan Kemanusiaan
 Keadilan dan Kesetaraan Gender
 Keberpihakan Pada Kelompok
Rentan
 Transparansi dan Akuntabilitas
 Kemitraan
 Multi Ancaman
 Otonomi dan Desentralisasi
Pemerintahan
 Pemaduan ke Dalam Pembangunan
Berkelanjutan
 Diselenggarakan Secara Lintas
Sektor
Prinsip
Peran Masyarakat
Pelaksana
Perencana
Inisiator
Dari, Oleh, dan Untuk Masyarakat
Pengkajian
Risiko
Menilai
Ancaman
Menilai
Kerentanan
Menilai
Kapasitas
Menganalisis
Risiko Bencana
Perencanaan
PB dan
Perencanaan
Kontinjensi
Dokumen
Rencana PB
Pembuatan
Peta
Partisipatif
Dokumen
Rencana
Kontinjensi
Pembentukan
FPRB
Berbagai
Unsur
Struktur
SK Lurah
Peningkatan
Kapasitas
Pelatihan
Peralatan
Pemaduan
PRB dalan
Renbangdes
Perdes
Pelaksanaan
PRB
Implementasi
Pemantauan,
Evaluasi dan
Pelaporan
Program
asistensi
pelaksanaan
program
Kegiatan/Tahapan Desa
Tangguh Bencana
 Wadah yang menyatukan
unsur-unsur
organisasi/kelompok
pemangku kepentingan di
tingkat desa yang
berkemauan untuk
mendukung upaya-upaya
pengurangan risiko
bencana di wilayah desa
Forum PRB Desa/Kelurahan
Forum PRB Desa/Kelurahan
Kompak
Efektif
Dapat dipercaya
Berwenang
Kreatif
Created By FEAR
PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL
PENANGGULANGAN BENCANA NOMOR 11
TAHUN 2014
PENTAHELIX
PENANGGULANGAN BENCANA
Masyarakat
merupakan salah
satu elemen
utama dalam
penanggulangan
bencana
Masyarakat
PEMERINTAH
Media Masa
Akademisi
 Selama ini masyarakat selalu sebagai pihak yang
diselamatkan /ditolong harus dirubah menjadi
penyelamat / penolong
Perubahan Paradigma
DISELAMATKAN PENYELAMAT
DITOLONG PENOLONG
?
BANTUAN KEMANUSIAAN
Sering terlambat
Kadang-2 tak tepat
KESIAPSIAGAAN
MASYARAKAT ?
Keluarga dan
 Masyarakat sekitar yang
berdekatan dengan tempat kejadian
yang memberikan pertolongan
MASYARAKAT
SETEMPAT
Self Reliance/
Kemandirian
Bilamana terjadi bencana / kedaruratan di suatu wilayah, yang terkena
dan menjadi korban adalah masyarakat.
SIAPA YANG HARUS MEMBANTU ??????
KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT MENGHADAPI
SITUASI DARURAT
PPT-UMY-MITIGASI-BENCANA-rev-1.pptx

More Related Content

Similar to PPT-UMY-MITIGASI-BENCANA-rev-1.pptx (20)

Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...
Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...
Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...
Dwi Diantono
Pembentukan Destana 2023.pptx
Pembentukan Destana 2023.pptxPembentukan Destana 2023.pptx
Pembentukan Destana 2023.pptx
Fitriah27
materi-rakor-pb-PMI.ppt
materi-rakor-pb-PMI.pptmateri-rakor-pb-PMI.ppt
materi-rakor-pb-PMI.ppt
ssuser613848
materi-rakor-pb.ppt
materi-rakor-pb.pptmateri-rakor-pb.ppt
materi-rakor-pb.ppt
ZulkifliGolonggom2
materi-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkat
materi-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkatmateri-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkat
materi-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkat
harisprawira2
materi-rakor-pb (ww1).ppt
materi-rakor-pb (ww1).pptmateri-rakor-pb (ww1).ppt
materi-rakor-pb (ww1).ppt
AhmadUlinnuha4
Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...
Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...
Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...
IGedeBudiAdiMahardik
materi-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.ppt
materi-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.pptmateri-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.ppt
materi-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.ppt
kanaya Gaol
materi-rakor-pb.ppt
materi-rakor-pb.pptmateri-rakor-pb.ppt
materi-rakor-pb.ppt
AhmadUlinnuha4
PPT Perencanaan Wilayah dan Rawan Bencana
PPT Perencanaan Wilayah dan Rawan BencanaPPT Perencanaan Wilayah dan Rawan Bencana
PPT Perencanaan Wilayah dan Rawan Bencana
AidilNurRezki
MITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKAT
MITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKATMITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKAT
MITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKAT
heruheru31
materi rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becana
materi rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becanamateri rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becana
materi rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becana
teguhwidodo521
materi-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.ppt
materi-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.pptmateri-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.ppt
materi-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.ppt
PerryBoyChandraSiaha1
materi kesiapsiagaan bencana yaaaaa .ppt
materi kesiapsiagaan bencana yaaaaa .pptmateri kesiapsiagaan bencana yaaaaa .ppt
materi kesiapsiagaan bencana yaaaaa .ppt
22101014019
Modul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdf
Modul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdfModul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdf
Modul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdf
siti prizkanisa
Seri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat Subiyakto
Seri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat SubiyaktoSeri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat Subiyakto
Seri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat Subiyakto
Ninil Jannah
1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx
1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx
1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx
kristianadi6
Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...
Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...
Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...
Lingkar Association (Perkumpulan Lingkar)
Kebijakan Nasional Penanggulangan Krisis Kesehatan
Kebijakan Nasional Penanggulangan  Krisis KesehatanKebijakan Nasional Penanggulangan  Krisis Kesehatan
Kebijakan Nasional Penanggulangan Krisis Kesehatan
Dwi Hariyanto
KAMPUS TANGGUH BENCANA JABAR.pdf
KAMPUS TANGGUH BENCANA JABAR.pdfKAMPUS TANGGUH BENCANA JABAR.pdf
KAMPUS TANGGUH BENCANA JABAR.pdf
Johanes Wirasto SW -OGENK
Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...
Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...
Naskah Akademik Ranperda Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Kota Tanjungp...
Dwi Diantono
Pembentukan Destana 2023.pptx
Pembentukan Destana 2023.pptxPembentukan Destana 2023.pptx
Pembentukan Destana 2023.pptx
Fitriah27
materi-rakor-pb-PMI.ppt
materi-rakor-pb-PMI.pptmateri-rakor-pb-PMI.ppt
materi-rakor-pb-PMI.ppt
ssuser613848
materi-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkat
materi-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkatmateri-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkat
materi-rakor-pb.ppt sebgai bahan sosialisasi kepda masyarkat
harisprawira2
materi-rakor-pb (ww1).ppt
materi-rakor-pb (ww1).pptmateri-rakor-pb (ww1).ppt
materi-rakor-pb (ww1).ppt
AhmadUlinnuha4
Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...
Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...
Menjadi organisasi kemanusiaan terdepan yang memberikan layanan berkualitas m...
IGedeBudiAdiMahardik
materi-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.ppt
materi-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.pptmateri-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.ppt
materi-rapat koordinasi-penanggulangan bencana.ppt
kanaya Gaol
materi-rakor-pb.ppt
materi-rakor-pb.pptmateri-rakor-pb.ppt
materi-rakor-pb.ppt
AhmadUlinnuha4
PPT Perencanaan Wilayah dan Rawan Bencana
PPT Perencanaan Wilayah dan Rawan BencanaPPT Perencanaan Wilayah dan Rawan Bencana
PPT Perencanaan Wilayah dan Rawan Bencana
AidilNurRezki
MITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKAT
MITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKATMITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKAT
MITIGASI SIAGA BENCANA BERBASIS MASYARAKAT
heruheru31
materi rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becana
materi rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becanamateri rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becana
materi rakord (rapat koordinasi) ASB ayo siaga becana
teguhwidodo521
materi-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.ppt
materi-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.pptmateri-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.ppt
materi-rakor-pbgood banget lohhhhhhhh.ppt
PerryBoyChandraSiaha1
materi kesiapsiagaan bencana yaaaaa .ppt
materi kesiapsiagaan bencana yaaaaa .pptmateri kesiapsiagaan bencana yaaaaa .ppt
materi kesiapsiagaan bencana yaaaaa .ppt
22101014019
Modul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdf
Modul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdfModul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdf
Modul Indikator Destana_REV_06112019 + COVER_low.pdf
siti prizkanisa
Seri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat Subiyakto
Seri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat SubiyaktoSeri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat Subiyakto
Seri 1 SDGs Desa Pengelolaan Risiko Bencana Berbasis Masyarakat Rahmat Subiyakto
Ninil Jannah
1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx
1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx
1.MANAJEMEN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DALAM PRB.pptx
kristianadi6
Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...
Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...
Ninil jannah lingkar association bagaimana hfa di praktekan di tingkat masyar...
Lingkar Association (Perkumpulan Lingkar)
Kebijakan Nasional Penanggulangan Krisis Kesehatan
Kebijakan Nasional Penanggulangan  Krisis KesehatanKebijakan Nasional Penanggulangan  Krisis Kesehatan
Kebijakan Nasional Penanggulangan Krisis Kesehatan
Dwi Hariyanto

More from HeriGeologist (10)

Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxMetode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
HeriGeologist
SEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptx
SEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptxSEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptx
SEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptx
HeriGeologist
TEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdf
TEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdfTEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdf
TEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdf
HeriGeologist
Geokimia terapan untuk aplikasi geologis
Geokimia terapan untuk aplikasi geologisGeokimia terapan untuk aplikasi geologis
Geokimia terapan untuk aplikasi geologis
HeriGeologist
Sedikit kilas balik mengenai umur batuan
Sedikit kilas balik mengenai umur batuanSedikit kilas balik mengenai umur batuan
Sedikit kilas balik mengenai umur batuan
HeriGeologist
Natural resources and Man GOOD Mining.ppt
Natural resources and Man GOOD Mining.pptNatural resources and Man GOOD Mining.ppt
Natural resources and Man GOOD Mining.ppt
HeriGeologist
kuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.ppt
kuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.pptkuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.ppt
kuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.ppt
HeriGeologist
Kawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.ppt
Kawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.pptKawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.ppt
Kawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.ppt
HeriGeologist
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptxMitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
HeriGeologist
Presentation Webinar Oct21.pptx
Presentation Webinar Oct21.pptxPresentation Webinar Oct21.pptx
Presentation Webinar Oct21.pptx
HeriGeologist
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptxMetode_Sampling bahan galian mineral.pptx
Metode_Sampling bahan galian mineral.pptx
HeriGeologist
SEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptx
SEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptxSEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptx
SEBUAH Studi kasus longsor tambang S.pptx
HeriGeologist
TEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdf
TEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdfTEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdf
TEORI TEKTONIK LEMPENG DAN PENGEPUNGAN BENUA.pdf
HeriGeologist
Geokimia terapan untuk aplikasi geologis
Geokimia terapan untuk aplikasi geologisGeokimia terapan untuk aplikasi geologis
Geokimia terapan untuk aplikasi geologis
HeriGeologist
Sedikit kilas balik mengenai umur batuan
Sedikit kilas balik mengenai umur batuanSedikit kilas balik mengenai umur batuan
Sedikit kilas balik mengenai umur batuan
HeriGeologist
Natural resources and Man GOOD Mining.ppt
Natural resources and Man GOOD Mining.pptNatural resources and Man GOOD Mining.ppt
Natural resources and Man GOOD Mining.ppt
HeriGeologist
kuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.ppt
kuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.pptkuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.ppt
kuliah5-penentuanumur-130717065423-phpapp01.ppt
HeriGeologist
Kawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.ppt
Kawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.pptKawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.ppt
Kawasan peruntukan pertambangan-ambon 1.ppt
HeriGeologist
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptxMitigasi_bencana_Banjir.pptx
Mitigasi_bencana_Banjir.pptx
HeriGeologist
Presentation Webinar Oct21.pptx
Presentation Webinar Oct21.pptxPresentation Webinar Oct21.pptx
Presentation Webinar Oct21.pptx
HeriGeologist

Recently uploaded (20)

Penjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdf
Penjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdfPenjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdf
Penjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdf
SABDA
fisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYA
fisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYAfisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYA
fisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYA
masbray7777777
Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...
Achmad Adhiaksa Hutomo, S.AB
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Foto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdf
Foto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdfFoto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdf
Foto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdf
Kanaidi ken
Materi Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdf
Materi Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdfMateri Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdf
Materi Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdf
RikaLaura2
Sisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusia
Sisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusiaSisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusia
Sisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusia
HanifahMargasari2
mukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptx
mukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptxmukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptx
mukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptx
agungmunawar86
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Laporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docx
Laporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docxLaporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docx
Laporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docx
Mukhamad Fathoni
Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...
Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...
Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...
Kanaidi ken
RENCANA + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...
RENCANA  + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...RENCANA  + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...
Kanaidi ken
Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...
Achmad Adhiaksa Hutomo, S.AB
Laporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docx
Laporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docxLaporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docx
Laporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docx
Mukhamad Fathoni
konsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptx
konsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptxkonsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptx
konsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptx
drivedesy
Jenis jenis kamera by nanda_20250421_123659_0000.pdf
Jenis jenis kamera by  nanda_20250421_123659_0000.pdfJenis jenis kamera by  nanda_20250421_123659_0000.pdf
Jenis jenis kamera by nanda_20250421_123659_0000.pdf
nandaardani8
Tips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerja
Tips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerjaTips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerja
Tips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerja
MuhAji7
Modul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Bagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptx
Bagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptxBagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptx
Bagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptx
TaufaniNur
Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?
Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?
Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?
Dadang Solihin
Penjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdf
Penjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdfPenjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdf
Penjelasan Teknis Diskusi Kelas Kehidupan Nabi Besar.pdf
SABDA
fisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYA
fisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYAfisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYA
fisika helikopter kel 4 SMA TRIMURTI SURABAYA
masbray7777777
Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan Tiket.com dengan menggunakan Brand ...
Achmad Adhiaksa Hutomo, S.AB
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Foto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdf
Foto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdfFoto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdf
Foto2 utk 際際滷_Kata-kata Inspiratif, Motivasi & Penyemangat.pdf
Kanaidi ken
Materi Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdf
Materi Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdfMateri Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdf
Materi Pertemuan 3 Evolusi_Sejarah Teori Evolusi Biologi.pdf
RikaLaura2
Sisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusia
Sisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusiaSisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusia
Sisem Geak meliputi Tulang, Sendi, dan Otot pada manusia
HanifahMargasari2
mukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptx
mukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptxmukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptx
mukjizat dan kejadian luar biasa lainnya.pptx
agungmunawar86
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 11 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Laporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docx
Laporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docxLaporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docx
Laporan Kegiatan Asesmen Pembelajaran.docx
Mukhamad Fathoni
Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...
Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...
Hal-hal yang Harus Menjadi Perhatian dlm Kalimat Bernuansa Hukum pada Kontrak...
Kanaidi ken
RENCANA + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...
RENCANA  + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...RENCANA  + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek *Ketentuan TERBARU (PTK 007 Rev-5 Thn 2023) + ...
Kanaidi ken
Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...
Digital Marketing : Case Study Perusahaan NETFLIX dengan menggunakan metode C...
Achmad Adhiaksa Hutomo, S.AB
Laporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docx
Laporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docxLaporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docx
Laporan Kegiatan Penyusunan Perencanaan Pembelajaran Informatika.docx
Mukhamad Fathoni
konsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptx
konsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptxkonsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptx
konsep AKG dan kelainan dalam asupan gizi.pptx
drivedesy
Jenis jenis kamera by nanda_20250421_123659_0000.pdf
Jenis jenis kamera by  nanda_20250421_123659_0000.pdfJenis jenis kamera by  nanda_20250421_123659_0000.pdf
Jenis jenis kamera by nanda_20250421_123659_0000.pdf
nandaardani8
Tips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerja
Tips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerjaTips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerja
Tips mengatasi rasa kantuk saat siang hari di tempat kerja
MuhAji7
Modul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Seni Musik Kelas 12 SMA/MA Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Bagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptx
Bagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptxBagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptx
Bagaimanakah Tubuh Bekerja dan Fungsi.pptx
TaufaniNur
Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?
Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?
Danantara: Pilar Ekonomi atau Beban Negara?
Dadang Solihin

PPT-UMY-MITIGASI-BENCANA-rev-1.pptx

  • 1. BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN BANTUL Jl. KH Wachid Hasyim, Sumuran, Palbapang, Bantul Telp. / Fax. (0274) 6462100, 368222 Website : bpbd.bantulkab.go.id , email : bpbd@bantulkab.go.id
  • 2. Mitigasi Bencana Berbasis Komunitas Drs. Dwi Daryanto, M.Si Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bantul
  • 3. Apa Itu Bencana ? Adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan mengganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan baik oleh faktor alam dan/atau faktor nonalam maupun manusia sehingga mengakibatkan timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda, dan dampak psikologis. (UU. No. 24 Th 2007)
  • 4. Terdiri 17 Kecamatan, 75 Desa Luas wilayah = 506,85 Km2 Terdapat tiga daerah aliran sungai ( DAS ) yaitu DAS Progo, DAS Opak, dan DAS Oya. Perbukitan Berbatasan langsung dengan Samudera Sesar Aktif Opak
  • 5. 1. BANJIR 2. CUACA EKSTRIM 3. G. EKSTRIM DAN ABRASI 4. GEMPA BUMI 5. KEKERINGAN 6. TANAH LONGSOR 7. KEBAKARAN 8. TSUNAMI 9. WABAH PENYAKIT 9 ANCAMAN BENCANA DI KABUPATEN BANTUL
  • 6. Penentuan Risiko Bencana tiap Kecamatan di Kabupaten Bantul
  • 8. KOMITMEN PEMERINTAH Perda No. 5 Tahun 2010 Tentang Penanggulangan Bencana Perda No. 6 Tahun 2010 Tentang Pembentukan Organisasi BPBD Perda No. 1 Tahun 2013 Tentang Kesiapsiagaan Dan Peringatan Dini Dalam Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Perda No. 14 Tahun 2015 Tentang Peran Serta Lembaga Usaha dalam Penyelenggaraan Penanggulangan Bencana Perda No. 22 Tahun 2015 Tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 05 Tahun 2010 Tentang Penanggulangan Bencana Perda No. 3 Tahun 2017 Tentang Pencegahan Dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran Perda no 10 tahun 2018 Pembentukan dan susunan organisasi BPBD Kab. Bantul
  • 9. Peringatan Dini PEMULIHAN PENCEGAHAN & MITIGASI TANGGAP DARURAT KESIAPSIAGAAN Pemulihan Darurat Bencana RENCANA PEMULIHAN RENCANA OPERASI RENCANA KONTINJENSI RENCANA MITIGASI
  • 10. Rencana Penangggulangan Bencana di Kabupaten Bantul VISI MEWUJUDKAN KABUPATEN BANTUL YANG SIAP TANGGAP TANGGUH DALAM MENGHADAPI BENCANA MISI "MENYELENGGARAKAN PENANGGULANGAN BENCANA YANG TERENCANA DAN TERPADU"
  • 11. Strategi utama penanggulangan bencana, yaitu: 1. Meningkatkan kebijakan dan kelembagaan penanggulangan bencana 2. Mengembangkan pengkajian risiko dan perencanaan terpadu 3. Pengembangan Sistem Informasi, Diklat dan Logistik. 4. Penanganan Tematik Kawasan Rawan Bencana 5. Peningkatan Efektivitas Pencegahan dan Mitigasi Bencana 6. Perkuatan Kesiapsiagaan dan Penanganan Darurat 7. Pengembangan Sistem Pemulihan Bencana.
  • 12. Strategi 4 : Penanganan Tematik Kawasan Rawan Bencana 1. Tata ruang yang berbasis PRB 2. Penguatan tematik Satuan Pendidikan Aman Bencana 3. Penguatan tematik Satuan Kesehatan Aman Bencana 4. Penguatan Tematik Desa Tangguh Bencana
  • 13. Desa Tangguh Bencana Peraturan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana No. 1 Th. 2012
  • 14. Desa/kelurahan yang memiliki kemampuan mandiri untuk beradaptasi dan menghadapi ancaman bencana, serta memulihkan diri dengan segera dari dampak bencana yang merugikan, jika terkena bencana. (Perka BNPB No. 1 Th 2012) Desa/Kelurahan Tangguh Bencana
  • 15. Dasar Pembentukan (Peraturan Kepala BNPB No 01 Tahun 2012 tentang Pedoman Umum Desa/Kelurahan Tangguh Bencana) Output : Dokumen Rencana Penanggulangan Bencana (RPB), FPRB dan Rencana Kontinjensi (RENKON) diuji dengan Simulasi. Peserta : Pamong, Tokoh Masyarakat, Lembaga/ Kelompok/ Komunitas desa, dll. DESTANA yang sudah terbentuk ada 28 desa per-2018. Proses Pembentukan Destana
  • 16. 1. Melindungi masyarakat yang tinggal di kawasan rawan bahaya dari dampak- dampak merugikan bencana; 2. Meningkatkan peran serta masyarakat, khususnya kelompok rentan, dalam pengelolaan sumber daya dalam rangka mengurangi risiko bencana; 3. Meningkatkan kapasitas kelembagaan masyarakat dalam pengelolaan sumber daya dan pemeliharaan kearifan lokal bagi pengurangan risiko bencana; 4. Meningkatkan kapasitas pemerintah dalam memberikan dukungan sumber daya dan teknis bagi pengurangan risiko bencana; 5. Meningkatkan kerjasama antara para pemangku kepentingan dalam PRB, pihak pemerintah daerah, sektor swasta, perguruan tinggi, LSM, organisasi masyarakat dan kelompok-kelompok lainnya yang peduli. Tujuan Pembentukan Desa Tangguh
  • 18. Bencana adalah urusan bersama Berbasis Pengurangan Risiko Bencana Pemenuhan Hak Masyarakat Masyarakat Menjadi Pelaku Utama Dilakukan Secara Partisipatoris Mobilisasi Sumber Daya Lokal Inklusif Berlandaskan Kemanusiaan Keadilan dan Kesetaraan Gender Keberpihakan Pada Kelompok Rentan Transparansi dan Akuntabilitas Kemitraan Multi Ancaman Otonomi dan Desentralisasi Pemerintahan Pemaduan ke Dalam Pembangunan Berkelanjutan Diselenggarakan Secara Lintas Sektor Prinsip
  • 20. Pengkajian Risiko Menilai Ancaman Menilai Kerentanan Menilai Kapasitas Menganalisis Risiko Bencana Perencanaan PB dan Perencanaan Kontinjensi Dokumen Rencana PB Pembuatan Peta Partisipatif Dokumen Rencana Kontinjensi Pembentukan FPRB Berbagai Unsur Struktur SK Lurah Peningkatan Kapasitas Pelatihan Peralatan Pemaduan PRB dalan Renbangdes Perdes Pelaksanaan PRB Implementasi Pemantauan, Evaluasi dan Pelaporan Program asistensi pelaksanaan program Kegiatan/Tahapan Desa Tangguh Bencana
  • 21. Wadah yang menyatukan unsur-unsur organisasi/kelompok pemangku kepentingan di tingkat desa yang berkemauan untuk mendukung upaya-upaya pengurangan risiko bencana di wilayah desa Forum PRB Desa/Kelurahan
  • 22. Forum PRB Desa/Kelurahan Kompak Efektif Dapat dipercaya Berwenang Kreatif
  • 23. Created By FEAR PERATURAN KEPALA BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA NOMOR 11 TAHUN 2014
  • 24. PENTAHELIX PENANGGULANGAN BENCANA Masyarakat merupakan salah satu elemen utama dalam penanggulangan bencana Masyarakat PEMERINTAH Media Masa Akademisi
  • 25. Selama ini masyarakat selalu sebagai pihak yang diselamatkan /ditolong harus dirubah menjadi penyelamat / penolong Perubahan Paradigma DISELAMATKAN PENYELAMAT DITOLONG PENOLONG
  • 26. ? BANTUAN KEMANUSIAAN Sering terlambat Kadang-2 tak tepat KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT ? Keluarga dan Masyarakat sekitar yang berdekatan dengan tempat kejadian yang memberikan pertolongan MASYARAKAT SETEMPAT Self Reliance/ Kemandirian Bilamana terjadi bencana / kedaruratan di suatu wilayah, yang terkena dan menjadi korban adalah masyarakat. SIAPA YANG HARUS MEMBANTU ?????? KESIAPSIAGAAN MASYARAKAT MENGHADAPI SITUASI DARURAT

Editor's Notes

  • #10: Perencanaan dengan Single Hazard : Rencana mitigasi dilakukan pra bencana pada saat tidak ada potensi bencana, siklusnya pencegahan dan mitigasi, waktu relatif panjang Rencana Kontijensi dilakukan pra bencana pada saat ada potensi bencana, siklusnya kesiapsiagaan, waktunya pendek Rencana operasi saat terjadi bencana, siklusnya tanggap darurat, waktunya sangat singkat Rencana pemulihan pasca bencana, siklusnya pemulihan, waktu relatif panjang tergantung dampak bencananya Perencanaan dengan multihazard : Rencana PB memuat seluruh perencanaan dari single hazard dan sifatnya masih makro (baru sampai program dan fokus prioritas)