際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
OM SUASTIASTU
KELOMPOK 2
KELAS VIII F
NAMA ANGGOTA KELOMPOK
Tujuannya adalah
untuk mengetahui bagaimana cara masuknya kebudayaan hindu
ke Indonesia melalui proses dari teori ksatria
serta agar bisa mengetahui kelebihan dan
kekurangan jika dilaksanakannya teori ksatria
DASAR / LANDASAN TEORI
 Teori Ksatria berisikan bahwa proses masuknya
agama ke Indonesia dibawa oleh kaum
ksatria.Adanya raja-raja dari India yang datang
menaklukan daerah-daerah tertentu di Indonesia
dan menghindukan penduduknya.
PROSES MASUKNYA
KEBUDAYAAN HINDU
MELALUI TEORI
KSATRIA
Presentation1 teori ksatria 2015 daerah klungkung bali
Menurut F.D.K Bosch ada 3
alasan mengapa Agama Hindu
disebarkan oleh bangsawan
 Raja dan bagsawan serta ksatria dari India
yang kalah perang meninggalkan daerahnya
menuju ke daerah lain termasuk Indonesia.
Mereka berusaha menaklukkan daerah baru
di Indonesia dan membentuk pemerintahan
baru seperti ketika mereka di India. Dari situ
mereka mulai menanamkan ajaran agama
Hindu pada penduduk setempat.
 Kekacauan politik di India
menyebabkan para ksatria
melarikan diri sampai di Indonesia
dan sesampainya di Indonesia
mereka membentuk dan mendirikan
koloni (tanah jajahan) dan mulai
menyebarkan agama Hindu.
 Adapula raja dan para bangsawan
India yang sengaja datang ke
Indonesia untuk menyerang dan
menaklukkan suku-suku di
Indonesia. Setelah mereka berhasil
maka akan mendirikan kerajaan dan
mulai menyebarkan agama Hindu.
PENDAPAT TIGA AHLI
TENTANG TEORI
KSATRIA
 CC. Berg menjelaskan bahwa golongan ksatria juga
turut menyebarkan kebudayaan Hindu di Indonesia.
Penyebaran tersebut berawal karena para ksatria
Hindia terlibat konflik dalam masalah perebutan
kekuasaan di Indonesia. Para ksatria memberi bantuan
yang banyak membantu kemenangan bagi salah satu
kelompok atau suku yang bertikai, sebagai hadiahnya
ada diantara mereka yang kemudian dinikahkan dengan
salah satu putri dari kepala suku yang dibantunya. Dari
perkawinannya itu para ksatria dengan mudah
menyebarkan tradisi Hindu pada keluarga yang
dinikahinya.
 Moekerji juga mengatakan bahwa
golongan ksatria dari Indialah yang
membawa pengaruh kebudayaan Hindu
di Indonesia. Para ksatria membangun
koloni  koloni yang berkembang menjadi
sebuah kerajaan
 J.L Moens mencoba menghubungkan proses
tebentuknya kerajaan-kerajaan di Indonesia
pada awal abad ke-5 dengan situasi yang
terjadi di India pada abad yang sama.
Ternyata sekitar abad ke-5 ada diantara para
keluarga kerajaan di India selatan melarikan
diri ke Indonesia sewaktu kerajaannya
mengalami kehancuran. Mereka itu nantinya
mendirikan kerajaan di Indonesia.
KELEBIHAN TEORI
KSATRIA
 Semangat berpetualangn dan menaklukan daearah lain, pada saat
itu umumnya dimiliki oleh para Ksatria ( keluarga kerajaan )
 Tiga ahli mengemukakan pendapatnya tentang kelebihan dari teori
ksatria yaitu :
 C.C Berg
Mengemukakan bahwa para ksatria ini ada yang terlibat konflik
dalam masalah perebutan kekuasaan di Indonesia. Mereka dijanjikan
akan diberi hadiah apabila menang, yaitu dinikahi dengan seorang
putri dari kepala suku yang dibantunya. Dari perkawinan ini, tradisi
hindu berkembang dengan mudah
 Mookerji
Mengemukakan bahwa para ksatria ini membangun koloni-koloni yang
akhirnya berkembang menjadi kerajaan dan menjalin hubungan dengan
kerajaan India
 J.L Moens
Mengemukakan bahwa pada abad ke-5, banyaknya para ksatria yang
melarikan diri karena peperangan di India. Para Ksatria yang berasal
dari keluarga kerajaan mendirikan kerajaan baru di Indonesia.
KEKURANGAN
TEORI
KSATRIA
 Para ksatria tidak menguasai bahasa sansekerta dan
huruf pallawa
 Apabila daerah Indonesia pernah menjadi taklukan
kerajaan  kerajaan India, tentunya ada bukti prasasti (
Jaya Prasasti / Jayastamba / Tugu Kemenangan ) yang
menggambarkan penaklukan tersebut. Akan tetapi, baik di
India maupun Indonesia tidak ditemukan prasasti semacam
itu. Adapun prasati Tanjore yang menceritakan tentang
penaklukan Kerajaan Sriwijaya oleh salah satu kerajaan
Cola India, tidak dapat dipakai sebagai bukti yang
memperkuat hipotesis ini. Hal ini disebabkan penaklukan
tersebut terjadi pada abad ke-11, sedangkan bukti-bukti
yang diperlukan harus menunjukkan pada kurun waktu yang
lebih awal.
KESIMPULAN
 Jadi dapat disimpulkan bahwa teori ksatria terbentuk karena pada
masa lampau di Negara India sering terjadi perang antar golongan.
Para prajurit yang kalah / jenuh dalam menghadapi perang antar
golongan tersebut lantas mereka meninggalakan India dan
menyebarkan ke berbagai wilayah dunia. Rupanya, diantara mereka
adapula yang sampai ke Indonesia. Mereka inilah yang kemudian
berusaha mendirikan koloni baru sebagai tempat tinggalnaya di tempat
itu pula terjadi proses penyebaran agama dan kebudayaan hindu.
Tetapi teori ksatria ini juga memiliki kelemahan yaitu tidak adanya
bukti tertulis bahwa telah terjadi kolonialisasi oleh para ksatria hindu
yang berasal dari India
 Namun ada juga tiga ahli yang mengemukakan pendapat tentang teori
ksatria. Mereka ialah C.C Berg, Mookerji, dan J.L Moens. Dari
pendapat tiga ahli tersebut akan disatukan menjadi sebuah teori yang
sudah kita bahas pertama kali yaituTEORI KSATRIA
SARAN
 Kebudayaan yang berkembang di Indoneisa pada tahap awal
diyakini berasal dari India. Pengaruh itu diduga mulai masuk
pada awal abad masehi. Apabila kita membandingkan
kebudayaan hindu yang ada di Indonesia akan ditemukan
kemiripan karena, memang banyak orang yang meyakini bahwa
kebudayaan hindu disebarkan oleh orang-orang dari India .
Sebelum kenal dengan kebudayaan India, simtem  sistem yang
kita miliki masih sangat sederhana. Saat itu belum dikenal
kepercayaan-kepercayaan. Demikian pula dalam hal kebudayaan
yang lain seperti peribadatan dan kesastraan.
 Maka dari itu kita harus menjaga kelestarian dan budaya-
budaya yang ditinggalkan agama Hindu. Serta sebagai orang
yang berkeyakinan kita harus melaksanakan keyakinan kita
masing-masing dengan baik karena keyakinan tersebut yang
akan mendekatkan kita terhadap TUHAN YANG MAHA ESA ,
dan Beliaulah yang akan melindungi setiap langkah kita
Presentation1 teori ksatria 2015 daerah klungkung bali

More Related Content

What's hot (19)

TEORI-TEORI TENTANG MASUKNYA HINDU BUDHA
TEORI-TEORI TENTANG  MASUKNYA HINDU BUDHATEORI-TEORI TENTANG  MASUKNYA HINDU BUDHA
TEORI-TEORI TENTANG MASUKNYA HINDU BUDHA
Mbah Roshadi
Masuknya agama hindu di indonesia
Masuknya agama hindu di indonesiaMasuknya agama hindu di indonesia
Masuknya agama hindu di indonesia
Rofex Madridista
Tugas sejarah X | Sem. 1
Tugas sejarah X | Sem. 1Tugas sejarah X | Sem. 1
Tugas sejarah X | Sem. 1
Arelya Febriane
Sejarah Perkembangan Islam di INDIA
Sejarah Perkembangan Islam di INDIASejarah Perkembangan Islam di INDIA
Sejarah Perkembangan Islam di INDIA
Ana MuSafir
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budhaTeori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
aswansetiawan
Makalah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah kerajaan hindu budha di indonesiaMakalah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah kerajaan hindu budha di indonesia
Operator Warnet Vast Raha
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesiaMakalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Operator Warnet Vast Raha
Dinasti Islam di India
Dinasti Islam di IndiaDinasti Islam di India
Dinasti Islam di India
Taufik Soehara
Hindu budha
Hindu budhaHindu budha
Hindu budha
lisa widya
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesiaPp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Andi Audia Fni
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Annisa Wakhidathus
TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA
TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA
TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA
Ikhwan Hamid
Kerajaan hindu-budha di indonesia
Kerajaan hindu-budha di indonesiaKerajaan hindu-budha di indonesia
Kerajaan hindu-budha di indonesia
ecstasya
Kuliah 10 tamadun india
Kuliah 10   tamadun indiaKuliah 10   tamadun india
Kuliah 10 tamadun india
Jaxy Peilun
Bab 4 tamadun india
Bab 4 tamadun indiaBab 4 tamadun india
Bab 4 tamadun india
Raja Rosenani
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesiaMakalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Septian Muna Barakati
Sistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerja
Sistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerjaSistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerja
Sistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerja
Andri Yantomi
Projek titas
Projek titasProjek titas
Projek titas
6787
TEORI-TEORI TENTANG MASUKNYA HINDU BUDHA
TEORI-TEORI TENTANG  MASUKNYA HINDU BUDHATEORI-TEORI TENTANG  MASUKNYA HINDU BUDHA
TEORI-TEORI TENTANG MASUKNYA HINDU BUDHA
Mbah Roshadi
Masuknya agama hindu di indonesia
Masuknya agama hindu di indonesiaMasuknya agama hindu di indonesia
Masuknya agama hindu di indonesia
Rofex Madridista
Tugas sejarah X | Sem. 1
Tugas sejarah X | Sem. 1Tugas sejarah X | Sem. 1
Tugas sejarah X | Sem. 1
Arelya Febriane
Sejarah Perkembangan Islam di INDIA
Sejarah Perkembangan Islam di INDIASejarah Perkembangan Islam di INDIA
Sejarah Perkembangan Islam di INDIA
Ana MuSafir
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budhaTeori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
Teori masuk dan berkembangnya agama serta kebudayaan hindu budha
aswansetiawan
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesiaMakalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Operator Warnet Vast Raha
Dinasti Islam di India
Dinasti Islam di IndiaDinasti Islam di India
Dinasti Islam di India
Taufik Soehara
Hindu budha
Hindu budhaHindu budha
Hindu budha
lisa widya
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesiaPp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Pp jalur masuknya hindu buddha ke indonesia
Andi Audia Fni
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Annisa Wakhidathus
TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA
TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA
TAMADUN INDIA: KELAHIRAN, PERKEMBANGAN DAN SUMBANGANNYA
Ikhwan Hamid
Kerajaan hindu-budha di indonesia
Kerajaan hindu-budha di indonesiaKerajaan hindu-budha di indonesia
Kerajaan hindu-budha di indonesia
ecstasya
Kuliah 10 tamadun india
Kuliah 10   tamadun indiaKuliah 10   tamadun india
Kuliah 10 tamadun india
Jaxy Peilun
Bab 4 tamadun india
Bab 4 tamadun indiaBab 4 tamadun india
Bab 4 tamadun india
Raja Rosenani
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesiaMakalah masuknya budaya india ke indonesia
Makalah masuknya budaya india ke indonesia
Septian Muna Barakati
Sistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerja
Sistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerjaSistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerja
Sistem penguasaan tanah, pajak, tenaga kerja
Andri Yantomi
Projek titas
Projek titasProjek titas
Projek titas
6787

Viewers also liked (11)

Tiwah, Upacara Adat Suku Dayak (Kaharingan)
Tiwah, Upacara Adat Suku Dayak (Kaharingan)Tiwah, Upacara Adat Suku Dayak (Kaharingan)
Tiwah, Upacara Adat Suku Dayak (Kaharingan)
http://WeeklyYouthPay.comref=256249
Doa agama hindu
Doa agama hinduDoa agama hindu
Doa agama hindu
dharmaini
Pancasila kelompok 1
Pancasila kelompok 1Pancasila kelompok 1
Pancasila kelompok 1
apotek agam farma
Dinasti sanjaya
Dinasti sanjayaDinasti sanjaya
Dinasti sanjaya
Happy kh84
kerajaan dinasti warmadewa
kerajaan dinasti warmadewakerajaan dinasti warmadewa
kerajaan dinasti warmadewa
Magma Rachmani
Kerajaan kerajaan di indonesia
Kerajaan kerajaan di indonesiaKerajaan kerajaan di indonesia
Kerajaan kerajaan di indonesia
Kukuh Adi Prasetio
Kelas xi ips unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesia
Kelas xi ips   unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesiaKelas xi ips   unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesia
Kelas xi ips unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesia
yulius adi
Kerajaan tarumanegara
Kerajaan tarumanegaraKerajaan tarumanegara
Kerajaan tarumanegara
Rema Marninda Zahara
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islamPeninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
Riza Muafiqunnahar
Kerajaan Hindu Tertua di Indonesia Kutai
Kerajaan Hindu Tertua di Indonesia KutaiKerajaan Hindu Tertua di Indonesia Kutai
Kerajaan Hindu Tertua di Indonesia Kutai
Riana Indah
Materi SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di Indonesia
Materi SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di IndonesiaMateri SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di Indonesia
Materi SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di Indonesia
Clararia D'nn
Doa agama hindu
Doa agama hinduDoa agama hindu
Doa agama hindu
dharmaini
Dinasti sanjaya
Dinasti sanjayaDinasti sanjaya
Dinasti sanjaya
Happy kh84
kerajaan dinasti warmadewa
kerajaan dinasti warmadewakerajaan dinasti warmadewa
kerajaan dinasti warmadewa
Magma Rachmani
Kerajaan kerajaan di indonesia
Kerajaan kerajaan di indonesiaKerajaan kerajaan di indonesia
Kerajaan kerajaan di indonesia
Kukuh Adi Prasetio
Kelas xi ips unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesia
Kelas xi ips   unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesiaKelas xi ips   unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesia
Kelas xi ips unit 1 perkembangan agama hindu buddha di indonesia
yulius adi
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islamPeninggalan sejarah hindu budha dan islam
Peninggalan sejarah hindu budha dan islam
Riza Muafiqunnahar
Kerajaan Hindu Tertua di Indonesia Kutai
Kerajaan Hindu Tertua di Indonesia KutaiKerajaan Hindu Tertua di Indonesia Kutai
Kerajaan Hindu Tertua di Indonesia Kutai
Riana Indah
Materi SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di Indonesia
Materi SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di IndonesiaMateri SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di Indonesia
Materi SI X Kelas X - Perkembangan Agama dan Kebudayaan Hindu Budha di Indonesia
Clararia D'nn

Similar to Presentation1 teori ksatria 2015 daerah klungkung bali (20)

Teori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptx
Teori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptxTeori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptx
Teori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptx
PpsSambirejo
powerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptx
powerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptxpowerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptx
powerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptx
dimyawanwicaksana
Tugas Sejarah Indonesia
Tugas Sejarah IndonesiaTugas Sejarah Indonesia
Tugas Sejarah Indonesia
DarmaPerkasaAdiyaKus
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Lilin Kecil
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
rnoviandani
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
nadiaresya2
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
SalisPurnama2
IPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptx
IPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptxIPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptx
IPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptx
dellakeliat20
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdf
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdfTEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdf
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdf
AssyifaSalmaFauzanto1
LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7
LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7
LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7
MuhamadNgafifi
1
11
1
nafisatulfadilah
Teori Hindu Budha di nusantara pada masa lampau
Teori Hindu Budha di nusantara pada masa lampauTeori Hindu Budha di nusantara pada masa lampau
Teori Hindu Budha di nusantara pada masa lampau
CrownGames
Pengaruh agama hindu dan budha di indonesia sejarah
Pengaruh agama hindu dan budha di indonesia   sejarahPengaruh agama hindu dan budha di indonesia   sejarah
Pengaruh agama hindu dan budha di indonesia sejarah
Devin Budi
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptxPenyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
muhammadfurqan351678
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptx
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptxTEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptx
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptx
udin100
KD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptx
KD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptxKD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptx
KD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptx
EleonoraDewi
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesiaMakalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Operator Warnet Vast Raha
Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA
Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA
Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA
Operator Warnet Vast Raha
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
DesiMurni
Teori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptx
Teori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptxTeori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptx
Teori Masuknya Agama dan Budaya Hindu 03-01-2022.pptx
PpsSambirejo
powerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptx
powerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptxpowerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptx
powerpoint masuknya agama hindu buddha ke Indonesia.pptx
dimyawanwicaksana
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu-Budha_di_Indon.pptx
Lilin Kecil
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
rnoviandani
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
nadiaresya2
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
SalisPurnama2
IPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptx
IPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptxIPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptx
IPS KELAS 8 HINDU DAN DI NEGA BUDHA.pptx
dellakeliat20
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdf
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdfTEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdf
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU BUDDHA KE INDONESIA.pdf
AssyifaSalmaFauzanto1
LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7
LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7
LKPD AKTIVITAS MASA HINDU-BUDDHA-IPS KELAS 7
MuhamadNgafifi
Teori Hindu Budha di nusantara pada masa lampau
Teori Hindu Budha di nusantara pada masa lampauTeori Hindu Budha di nusantara pada masa lampau
Teori Hindu Budha di nusantara pada masa lampau
CrownGames
Pengaruh agama hindu dan budha di indonesia sejarah
Pengaruh agama hindu dan budha di indonesia   sejarahPengaruh agama hindu dan budha di indonesia   sejarah
Pengaruh agama hindu dan budha di indonesia sejarah
Devin Budi
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptxPenyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
Penyebaran Agama Hindu Buddha di Nusantara.pptx
muhammadfurqan351678
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptx
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptxTEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptx
TEORI MASUKNYA AGAMA HINDU DI INDONESIA.pptx
udin100
KD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptx
KD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptxKD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptx
KD-3.4-TEORI-TEORI-MASUKNYA-KERAJAAN-HINDU-BUDDHA-1.pptx
EleonoraDewi
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesiaMakalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Makalah sejarah kerajaan hindu budha di indonesia
Operator Warnet Vast Raha
Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA
Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA
Makalah tentang kasta di bali SMA NEGERI 1 RAHA
Operator Warnet Vast Raha
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptxMasuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
Masuknya_Kebudayaan_Hindu_Budha_di_Indon.pptx
DesiMurni

Recently uploaded (20)

Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdfMateri Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Namin AB Ibnu Solihin
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib MuhammadChapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Universitas Teknokrat Indonesia
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdfPROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
Indra Diputra
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan IndonesiaMasukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Dadang Solihin
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptxTUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
eraoktafia92
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdfMateri Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Namin AB Ibnu Solihin
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdfPROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
Indra Diputra
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan IndonesiaMasukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Dadang Solihin
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptxTUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
eraoktafia92
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani

Presentation1 teori ksatria 2015 daerah klungkung bali

  • 3. Tujuannya adalah untuk mengetahui bagaimana cara masuknya kebudayaan hindu ke Indonesia melalui proses dari teori ksatria serta agar bisa mengetahui kelebihan dan kekurangan jika dilaksanakannya teori ksatria
  • 4. DASAR / LANDASAN TEORI Teori Ksatria berisikan bahwa proses masuknya agama ke Indonesia dibawa oleh kaum ksatria.Adanya raja-raja dari India yang datang menaklukan daerah-daerah tertentu di Indonesia dan menghindukan penduduknya.
  • 7. Menurut F.D.K Bosch ada 3 alasan mengapa Agama Hindu disebarkan oleh bangsawan
  • 8. Raja dan bagsawan serta ksatria dari India yang kalah perang meninggalkan daerahnya menuju ke daerah lain termasuk Indonesia. Mereka berusaha menaklukkan daerah baru di Indonesia dan membentuk pemerintahan baru seperti ketika mereka di India. Dari situ mereka mulai menanamkan ajaran agama Hindu pada penduduk setempat.
  • 9. Kekacauan politik di India menyebabkan para ksatria melarikan diri sampai di Indonesia dan sesampainya di Indonesia mereka membentuk dan mendirikan koloni (tanah jajahan) dan mulai menyebarkan agama Hindu.
  • 10. Adapula raja dan para bangsawan India yang sengaja datang ke Indonesia untuk menyerang dan menaklukkan suku-suku di Indonesia. Setelah mereka berhasil maka akan mendirikan kerajaan dan mulai menyebarkan agama Hindu.
  • 11. PENDAPAT TIGA AHLI TENTANG TEORI KSATRIA
  • 12. CC. Berg menjelaskan bahwa golongan ksatria juga turut menyebarkan kebudayaan Hindu di Indonesia. Penyebaran tersebut berawal karena para ksatria Hindia terlibat konflik dalam masalah perebutan kekuasaan di Indonesia. Para ksatria memberi bantuan yang banyak membantu kemenangan bagi salah satu kelompok atau suku yang bertikai, sebagai hadiahnya ada diantara mereka yang kemudian dinikahkan dengan salah satu putri dari kepala suku yang dibantunya. Dari perkawinannya itu para ksatria dengan mudah menyebarkan tradisi Hindu pada keluarga yang dinikahinya.
  • 13. Moekerji juga mengatakan bahwa golongan ksatria dari Indialah yang membawa pengaruh kebudayaan Hindu di Indonesia. Para ksatria membangun koloni koloni yang berkembang menjadi sebuah kerajaan
  • 14. J.L Moens mencoba menghubungkan proses tebentuknya kerajaan-kerajaan di Indonesia pada awal abad ke-5 dengan situasi yang terjadi di India pada abad yang sama. Ternyata sekitar abad ke-5 ada diantara para keluarga kerajaan di India selatan melarikan diri ke Indonesia sewaktu kerajaannya mengalami kehancuran. Mereka itu nantinya mendirikan kerajaan di Indonesia.
  • 16. Semangat berpetualangn dan menaklukan daearah lain, pada saat itu umumnya dimiliki oleh para Ksatria ( keluarga kerajaan ) Tiga ahli mengemukakan pendapatnya tentang kelebihan dari teori ksatria yaitu : C.C Berg Mengemukakan bahwa para ksatria ini ada yang terlibat konflik dalam masalah perebutan kekuasaan di Indonesia. Mereka dijanjikan akan diberi hadiah apabila menang, yaitu dinikahi dengan seorang putri dari kepala suku yang dibantunya. Dari perkawinan ini, tradisi hindu berkembang dengan mudah Mookerji Mengemukakan bahwa para ksatria ini membangun koloni-koloni yang akhirnya berkembang menjadi kerajaan dan menjalin hubungan dengan kerajaan India J.L Moens Mengemukakan bahwa pada abad ke-5, banyaknya para ksatria yang melarikan diri karena peperangan di India. Para Ksatria yang berasal dari keluarga kerajaan mendirikan kerajaan baru di Indonesia.
  • 18. Para ksatria tidak menguasai bahasa sansekerta dan huruf pallawa Apabila daerah Indonesia pernah menjadi taklukan kerajaan kerajaan India, tentunya ada bukti prasasti ( Jaya Prasasti / Jayastamba / Tugu Kemenangan ) yang menggambarkan penaklukan tersebut. Akan tetapi, baik di India maupun Indonesia tidak ditemukan prasasti semacam itu. Adapun prasati Tanjore yang menceritakan tentang penaklukan Kerajaan Sriwijaya oleh salah satu kerajaan Cola India, tidak dapat dipakai sebagai bukti yang memperkuat hipotesis ini. Hal ini disebabkan penaklukan tersebut terjadi pada abad ke-11, sedangkan bukti-bukti yang diperlukan harus menunjukkan pada kurun waktu yang lebih awal.
  • 19. KESIMPULAN Jadi dapat disimpulkan bahwa teori ksatria terbentuk karena pada masa lampau di Negara India sering terjadi perang antar golongan. Para prajurit yang kalah / jenuh dalam menghadapi perang antar golongan tersebut lantas mereka meninggalakan India dan menyebarkan ke berbagai wilayah dunia. Rupanya, diantara mereka adapula yang sampai ke Indonesia. Mereka inilah yang kemudian berusaha mendirikan koloni baru sebagai tempat tinggalnaya di tempat itu pula terjadi proses penyebaran agama dan kebudayaan hindu. Tetapi teori ksatria ini juga memiliki kelemahan yaitu tidak adanya bukti tertulis bahwa telah terjadi kolonialisasi oleh para ksatria hindu yang berasal dari India Namun ada juga tiga ahli yang mengemukakan pendapat tentang teori ksatria. Mereka ialah C.C Berg, Mookerji, dan J.L Moens. Dari pendapat tiga ahli tersebut akan disatukan menjadi sebuah teori yang sudah kita bahas pertama kali yaituTEORI KSATRIA
  • 20. SARAN Kebudayaan yang berkembang di Indoneisa pada tahap awal diyakini berasal dari India. Pengaruh itu diduga mulai masuk pada awal abad masehi. Apabila kita membandingkan kebudayaan hindu yang ada di Indonesia akan ditemukan kemiripan karena, memang banyak orang yang meyakini bahwa kebudayaan hindu disebarkan oleh orang-orang dari India . Sebelum kenal dengan kebudayaan India, simtem sistem yang kita miliki masih sangat sederhana. Saat itu belum dikenal kepercayaan-kepercayaan. Demikian pula dalam hal kebudayaan yang lain seperti peribadatan dan kesastraan.
  • 21. Maka dari itu kita harus menjaga kelestarian dan budaya- budaya yang ditinggalkan agama Hindu. Serta sebagai orang yang berkeyakinan kita harus melaksanakan keyakinan kita masing-masing dengan baik karena keyakinan tersebut yang akan mendekatkan kita terhadap TUHAN YANG MAHA ESA , dan Beliaulah yang akan melindungi setiap langkah kita