際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
remaja tangguh
Apa itu ?????BULLYING
Perilaku agresif dan negatif dari
seseorang atau sekelompok orang
dalam waktu sekali maupun berulang kali
yang telah menyalahgunakan :
kekuatan diri pelaku dan
kelemahan korban
dengan tujuan untuk
menyakiti secara mental dan fisik
 Mengalami luka (berdarah, memar,
goresan)
 Sakit kepala/sakit perut
 Kerusakan pada barang miliknya
 Tidak mau pergi ke sekolah, merubah
rute pergi ke sekolah
 Prestasinya menurun
 Menarik diri dari pergaulan (merasa
malu)
 Tidak aktif dalam kegiatan yang biasa
disukainya
 Gelisah, muram, menjadi agresif
dengan melakukan bullying kepada
saudara kandung
 Mengancam/mencoba melakukan
bunuh diri
Bagaimana ciri korban??BULLYING
MENGHASUT, MENGUCILKAN,
TIDAK MENYAPA
MENGANCAM, INTIMIDASI,
PEMERASAN, PEMALAKAN
PANGGILAN YANG BERSIFAT MENGEJEK,
MENGOLOK-OLOK,
MEMANGGIL TEMAN DENGAN MERENDAHKAN
MENDORONG, MENENDANG, MEMUKUL,
MENAMPAR, MELECEHKAN TUBUH
(MEMEGANG PAYUDARA, MENCOLEK PANTAT)
Bentuk-bentuk Bullying :BULLYING
Kekerasan
Fisik
Secara
VERBAL
Secara
MENTAL
Secara
SOSIAL
 Pasal 54
anak didalam dan di lingkungan sekolah wajib
dilindungi dari tindakan kekerasan yang dilakukan oleh
guru, pengelola sekolah atau teman-temannya di
dalam sekolah yang bersangkutan atau lembaga
sekolah lainnya.
 Pasal 80 Ayat 1
setiap orang yang melakukan kekejaman, kekerasan
atau ancaman kekerasan, atau penganiayaan terhadap
anak, dipidana dengan penjara paling lama 3(tiga)
tahun 6 (enam) bulan dan/atau denda paling banyak
Rp. 72.000.000 (tujuh puluh dua juta rupiah).
DASAR HUKUMBULLYING
 Bersikap tenang dan sewajarnya disegala situasi
 Tunjukkan rasa percaya diri baik dalam bermain,
berolahraga yang sportif, berkomunikasi dengan teman
 Bertemanlah dengan semua anak tanpa melihat
perbedaan ras, agama, ciri fisik dan status ekonomi
 Tidak membawa barang mahal / banyak uang ke
sekolah
 Hindari pelaku bullying. Jika pelaku tidak mau
pergi/tetap mengikuti, abaikan saja, tetaplah pergi
 Jangan emosi untuk melawan atau marah karena akan
membuat situasi semakin buruk
 Jangan memberikan peluang untuk pelaku bullying
mengatur anda
 Jangan berdiam diri jika menyaksikan orang lain
menjadi korban bullying, segera lapor atau mencari
bantuan
STRATEGI MENGHADAPINYABULLYING

More Related Content

remaja tangguh

  • 2. Apa itu ?????BULLYING Perilaku agresif dan negatif dari seseorang atau sekelompok orang dalam waktu sekali maupun berulang kali yang telah menyalahgunakan : kekuatan diri pelaku dan kelemahan korban dengan tujuan untuk menyakiti secara mental dan fisik
  • 3. Mengalami luka (berdarah, memar, goresan) Sakit kepala/sakit perut Kerusakan pada barang miliknya Tidak mau pergi ke sekolah, merubah rute pergi ke sekolah Prestasinya menurun Menarik diri dari pergaulan (merasa malu) Tidak aktif dalam kegiatan yang biasa disukainya Gelisah, muram, menjadi agresif dengan melakukan bullying kepada saudara kandung Mengancam/mencoba melakukan bunuh diri Bagaimana ciri korban??BULLYING
  • 4. MENGHASUT, MENGUCILKAN, TIDAK MENYAPA MENGANCAM, INTIMIDASI, PEMERASAN, PEMALAKAN PANGGILAN YANG BERSIFAT MENGEJEK, MENGOLOK-OLOK, MEMANGGIL TEMAN DENGAN MERENDAHKAN MENDORONG, MENENDANG, MEMUKUL, MENAMPAR, MELECEHKAN TUBUH (MEMEGANG PAYUDARA, MENCOLEK PANTAT) Bentuk-bentuk Bullying :BULLYING Kekerasan Fisik Secara VERBAL Secara MENTAL Secara SOSIAL
  • 5. Pasal 54 anak didalam dan di lingkungan sekolah wajib dilindungi dari tindakan kekerasan yang dilakukan oleh guru, pengelola sekolah atau teman-temannya di dalam sekolah yang bersangkutan atau lembaga sekolah lainnya. Pasal 80 Ayat 1 setiap orang yang melakukan kekejaman, kekerasan atau ancaman kekerasan, atau penganiayaan terhadap anak, dipidana dengan penjara paling lama 3(tiga) tahun 6 (enam) bulan dan/atau denda paling banyak Rp. 72.000.000 (tujuh puluh dua juta rupiah). DASAR HUKUMBULLYING
  • 6. Bersikap tenang dan sewajarnya disegala situasi Tunjukkan rasa percaya diri baik dalam bermain, berolahraga yang sportif, berkomunikasi dengan teman Bertemanlah dengan semua anak tanpa melihat perbedaan ras, agama, ciri fisik dan status ekonomi Tidak membawa barang mahal / banyak uang ke sekolah Hindari pelaku bullying. Jika pelaku tidak mau pergi/tetap mengikuti, abaikan saja, tetaplah pergi Jangan emosi untuk melawan atau marah karena akan membuat situasi semakin buruk Jangan memberikan peluang untuk pelaku bullying mengatur anda Jangan berdiam diri jika menyaksikan orang lain menjadi korban bullying, segera lapor atau mencari bantuan STRATEGI MENGHADAPINYABULLYING