際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Oleh :
Asti Alita
Ari Tarmizi
Fadilah Yusron
Hidayatus Sholihah
Pahmil Ikrom
Pipit Liani
Proses Perancangan Database
Proses perancangan database terdiri dari 6 tahap:
Tahap 1, Pengumpulan data dan analisis
Tahap 2, Perancangan database secara konseptual
Tahap 3, Pemilihan DBMS
Tahap 4, Perancangan database secara logika (data model
mapping)
Tahap 5, Perancangan database secara fisik
Tahap 6, Implementasi Sistem database
Karakteristik utama data di dalam sistem
basis :
Data yang sama dapat diakses secara
serempak oleh beberapa pengguna untuk
berbagai kegunaan yang berbeda.
Data tidak bergantung kepada struktur
penyimpanan atau cara membaca data
dari program aplikasi, atau data bersifat
transparan terhadap program aplikasi.
Data memiliki integritas (yaitu akurasi dan
validasi)yang terkendali.
Karakteristik Data
basis data
(bahasa Inggris: database), atau sering pula dieja basisdata, adalah
kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik
sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk
memperoleh informasi dari basis data tersebut. Perangkat lunak yang
digunakan untuk mengelola dan memanggil kueri (query) basis data
disebut sistem manajemen basis data (database management system,
DBMS). Sistem basis data dipelajari dalam ilmu informasi.
Basis Data
Relasi adalah hubungan antara tabel yang
merepresentasikan hubungan antar obyek di dunia nyata.
Macam-Macam Relasi antar tabel:
Atribut adalah ciri-ciri kualitatif yang dimiliki oleh suatu obyek,
yang mencerminkan sifat-sifat dari obyek tersebut. Field
menyatakan data terkecil yang memiliki makna. Istilah lain untuk
field yaitu elemen data, kolom item.
Entitas adalah suatu objek yang dapat didefinisikan dalam
lingkungan pemakai, sesuatu yang penting bagi pemakai dalam
konteks sistem yang akan dibuat. Sebagai contoh pelanggan,
pegawai dll.
Defenisi Relasi, Atribut
dan Entitas
Siklus Pengembangan
Basis Data
Secara garis besar, proses pengembangan basis data adalah:
1. Penentuan Tujuan
2. Ikatan (Bindings)
3. Dokumentasi
4. Pemrograman
Skema Pengembangan
Basis Data
 S\

More Related Content

S\

  • 1. Oleh : Asti Alita Ari Tarmizi Fadilah Yusron Hidayatus Sholihah Pahmil Ikrom Pipit Liani
  • 2. Proses Perancangan Database Proses perancangan database terdiri dari 6 tahap: Tahap 1, Pengumpulan data dan analisis Tahap 2, Perancangan database secara konseptual Tahap 3, Pemilihan DBMS Tahap 4, Perancangan database secara logika (data model mapping) Tahap 5, Perancangan database secara fisik Tahap 6, Implementasi Sistem database
  • 3. Karakteristik utama data di dalam sistem basis : Data yang sama dapat diakses secara serempak oleh beberapa pengguna untuk berbagai kegunaan yang berbeda. Data tidak bergantung kepada struktur penyimpanan atau cara membaca data dari program aplikasi, atau data bersifat transparan terhadap program aplikasi. Data memiliki integritas (yaitu akurasi dan validasi)yang terkendali. Karakteristik Data
  • 4. basis data (bahasa Inggris: database), atau sering pula dieja basisdata, adalah kumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut. Perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola dan memanggil kueri (query) basis data disebut sistem manajemen basis data (database management system, DBMS). Sistem basis data dipelajari dalam ilmu informasi. Basis Data
  • 5. Relasi adalah hubungan antara tabel yang merepresentasikan hubungan antar obyek di dunia nyata. Macam-Macam Relasi antar tabel: Atribut adalah ciri-ciri kualitatif yang dimiliki oleh suatu obyek, yang mencerminkan sifat-sifat dari obyek tersebut. Field menyatakan data terkecil yang memiliki makna. Istilah lain untuk field yaitu elemen data, kolom item. Entitas adalah suatu objek yang dapat didefinisikan dalam lingkungan pemakai, sesuatu yang penting bagi pemakai dalam konteks sistem yang akan dibuat. Sebagai contoh pelanggan, pegawai dll. Defenisi Relasi, Atribut dan Entitas
  • 6. Siklus Pengembangan Basis Data Secara garis besar, proses pengembangan basis data adalah: 1. Penentuan Tujuan 2. Ikatan (Bindings) 3. Dokumentasi 4. Pemrograman