際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)/ASSESSMENT FORMATIF
SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022-2023
SMA NEGERI 11 PANDEGLANG
Jl. Raya Jiput -Menes Simpang Tiga Nanggung kec. Cikedal kab.Pandeglang
Provinsi Banten, kode pos: 42271
Nama Siswa : 
Kelas : XII IPA 1-4
Matapelajaran : FISIKA
Hari dan tanggal : .
PETUNJUK SOAL
1. Awali mengerjakan soal dengan membaca doa
2. Silahkan tulis jawaban kalian pada lembar ini dengan jelas, rapih dan terbaca
3. Kerjakan soal PTS selama 2 X 40 menit
4. Kumpulkan kembali jika sudah selesai mengerjakan soal ke pengajar/pengawas
5. Selamat mengerjakan.
SOAL ESSAY
1. Empat buah muatan A, B, C, dan D. A dan B tolak menolak. A dan C tarik menarik, sedangkan C dan D tolak menolak.
Jika B bermuatan listrik positif, maka muatan A, C, dan D adalah 
2. Tuliskan bunyi hukum Coulomb.
3. Gambarkan diagram gaya Coulomb pada muatan-muatan berikut.
4. Dua buah muatan listrik A (3C) dan B (4 C) terpisah sejauh 3 m. Hitung gaya tolak-menolak antara kedua muatan
tersebut.
5. Sebuah muatan Q memiliki besar muatan listrik 9 x 10-6
C. Berapakah besar kuat medan listrik pada jarak 3 cm dari
muatan tersebut!
6. Dua buah muatan qA = 3 C dan qB = 4 C terpisah sejauh 30 cm. Titik C terletak 10 cm dari muatan A. Tentukan besar
kuat medan listrik di titik C akibat pengaruh kedua muatan tersebut.
7. Bola konduktor memiliki jari-jari 5 cm dengan muatan total sebesar 20 亮C yang tersebar merata. Tentukan potensial
listrik pada masing-masing titik berjarak: (a) 2,5 cm, (b) 5 cm, dan (c) 10 cm dari pusat bola.
8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kapasitansi kapasitor.
9. Hitunglah berapa besar kapasitas pengganti rangkaian kapasitor berikut.
10. Dua buah kapasitor masing-masing 6 F disusun paralel dengan beda potensial 100 V. Berapa energi yang tersimpan
dalam sistem berikut.

More Related Content

soal listrik statis.docx

  • 1. PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS)/ASSESSMENT FORMATIF SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2022-2023 SMA NEGERI 11 PANDEGLANG Jl. Raya Jiput -Menes Simpang Tiga Nanggung kec. Cikedal kab.Pandeglang Provinsi Banten, kode pos: 42271 Nama Siswa : Kelas : XII IPA 1-4 Matapelajaran : FISIKA Hari dan tanggal : . PETUNJUK SOAL 1. Awali mengerjakan soal dengan membaca doa 2. Silahkan tulis jawaban kalian pada lembar ini dengan jelas, rapih dan terbaca 3. Kerjakan soal PTS selama 2 X 40 menit 4. Kumpulkan kembali jika sudah selesai mengerjakan soal ke pengajar/pengawas 5. Selamat mengerjakan. SOAL ESSAY 1. Empat buah muatan A, B, C, dan D. A dan B tolak menolak. A dan C tarik menarik, sedangkan C dan D tolak menolak. Jika B bermuatan listrik positif, maka muatan A, C, dan D adalah 2. Tuliskan bunyi hukum Coulomb. 3. Gambarkan diagram gaya Coulomb pada muatan-muatan berikut. 4. Dua buah muatan listrik A (3C) dan B (4 C) terpisah sejauh 3 m. Hitung gaya tolak-menolak antara kedua muatan tersebut. 5. Sebuah muatan Q memiliki besar muatan listrik 9 x 10-6 C. Berapakah besar kuat medan listrik pada jarak 3 cm dari muatan tersebut! 6. Dua buah muatan qA = 3 C dan qB = 4 C terpisah sejauh 30 cm. Titik C terletak 10 cm dari muatan A. Tentukan besar kuat medan listrik di titik C akibat pengaruh kedua muatan tersebut. 7. Bola konduktor memiliki jari-jari 5 cm dengan muatan total sebesar 20 亮C yang tersebar merata. Tentukan potensial listrik pada masing-masing titik berjarak: (a) 2,5 cm, (b) 5 cm, dan (c) 10 cm dari pusat bola. 8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan kapasitansi kapasitor. 9. Hitunglah berapa besar kapasitas pengganti rangkaian kapasitor berikut. 10. Dua buah kapasitor masing-masing 6 F disusun paralel dengan beda potensial 100 V. Berapa energi yang tersimpan dalam sistem berikut.