際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
TEORI EVOLUSI
    DELA PRADITA
      XII IPA 1
Evolusi dalam biologi berarti proses
 kompleks pewarisan sifat organisme yang
 berubah dari generasi ke generasi dalam
                   kurun
            waktu jutaan tahun.
Evolusi berusaha memahami faktor  faktor
      yang mendorong terbentuknya
    berbagai makhluk hidup yang ada
             di dunia saat ini.
PENCETUS TEORI EVOLUSI

1. J.B. LAMARCK
2. CHARLES DARWIN
3. AUGUST WEISMANN
JEAN BAPTISTE de LAMARCK

         Alam sekitar atau lingkungan
          mempunyai pengaruh pada sifat 
          sifat yang diwariskan.
         Sifat  sifat yang didapat akan
          diwariskan kepada keturunannya.
         Organ yang digunakan akan
          berkembang, sedangkan yang tidak
          digunakan      akan    mengalami
          kemunduran.
CHARLES DARWIN

     Semua organisme hidup
      bervariasi.
     Evolusi berjalan melalui
      seleksi alam.
     Semua kelompok organisme
      cenderung berkembang biak.
     Pertambahan       populasi
      tidak berjalan terus 
      menerus.
WEISMANN

 Menentang pendapat Lamarck
 mengenai di turunkannya sifat 
 sifat yang diperoleh.
 Percobaannya:       mengawinkan
 dua ekor tikus yang dipotong
 ekornya ternyata keturunanya
 tetap berekor panjang. Keadaan
 ini tetap berlangsung meski
 dilakukan sampai 20 generasi.
HUKUM HARDY WEINBERG

Hukum ini menyatakan bahwa kesetimbangan frekuensi
genotip AA, Aa, aa, begitu pula perbandingan gen A dan
adari generasi ke generasi selalu sama, bila :
 AA, Aa, dan aa memiliki viabilitas dan fertilitas sama.
 Perkawinan antara genotip yang lain berlangsung secara
  acak.
 Jumlah individu anggota populasi besar.
 Kemungkinan terjadinya mutasi A ke a dan
  sebaliknya sama besar.
 Tidak terjadinya migrasi.
FAKTOR yang MEMPENGARUHI
         EVOLUSI
        Perkawinan tak acak
               Migrasi
           Hanyutan gen
            Seleksi alam
               Mutasi
     Kombinasi gen dan seleksi
Teori Evolusi
Teori Evolusi
Teori Evolusi
TEORI ASAL USUL
      KEHIDUPAN
 Teori Abiogenesis
 Teori Biogenesis
 Teori Evolusi Kimia
Teori Abiogenesis
     [Makhluk hidup berasal dari
            benda mati]
          TOKOH                                PENJELASAN

Aristoteles               Makhluk hidup terjadi begitu saja, pendapat ini masih
                          terus bertahan sampai abad ke 17-18

Antonie Van Leeuwenhoek   Leeuwenhook berhasil membuat mikroskop dan melihat
                          jasad renik di dalam air bekas rendaman jerami. Dia pun
                          mengemukakakn teori yang mengatakan bahwa
                          mikroorganisme berasal dari air rendaman (benda mati)
John Nedham               Needham melakukan penelitian dengan memanaskan air
                          kaldu (bekas dari mikroorganisme), kemudian
                          mendinginkannya. Setelah bberapa lama, di dalam air
                          kaldu muncul lagi mikroorganisme yang baru. Menurut
                          Needham, mikroorganisme berasal dari air kaldu (benda
                          mati)
Teori Biogenesis
      [Makhluk hidup berasal dari
                makhluk hidup]
 Francesco Redi (1626-1698)
  Eksperimen : Menggunakan daging yang
  disimpan pada dua botol yang ditutup dan
  tidak ditutup.
  Hasil : larva (kahidupan) bukan berasal dari
  daging yang membusuk, tapi dari lalat yang
  masuk ke tabung dan bertelur di atas daging.
 Lazzaro Spallanzani
  Eksperimen : Menggunakan air kaldu yang
  disimpan pada dua botol yang ditutup dan
  tidak ditutup.
  Hasil : kehidupan yang terlihat pada air kaldu
  disebabkan oleh pemanasan yang tidak cukup
  lama untuk dapat membunuh semua
  mikroorganisme.
 Louis Pasteur
  Eksperimen : Menggunakan air kaldu yang
  disimpan dalam botol leher angsa yang
  dibuatnya sendiri. Penutup berbentuk leher
  angsa ini bertujuan untuk membuktikan
  bahwa mikroorganisme terdapat di udara.
  Hasil : a. Mikroorganisme yang tumbuh bukan
             berasal dari benda mati (cairan)
             tetapi dari mikroorganisme yang
             terdapat di udara.
          b. Mikroorganisme terdapat di udara
             bersama  sama dengan debu.
Setelah ditumbangkannya teori abiogenesis atau
 generatio spontanea oleh Louis Pasteur, maka
    berkembanglah teori biogenesis dengan
 pernyataannya yang terkenal : omne vivum ex
     ovo, omne ovum ex vivo, yang artinya
 kehidupan berasal dari telur, dan telur berasal
dari kehidupan. Atau disebut juga omne vivum
  ex vivo, yang artinya, kehidupanberasal dari
             kehidupan sebelumnya.
Teori Evolusi Kimia
      (Teori Biologi Modern)

 Alexander Oparin (1894)
  Dia mengemukakan bahwa di dalam atmosfer
  primitif bumi akan timbul reaksi  reaksi yang
  menghasilkan senyawa organik sel pertama.
  Energi pereaksinya adalahh radiasi sinar
  ultraviolet. Senyawa organik itu diduga
  bersifat heterotrof dan merupakan
  soppurba tempat kehidupan dapat muncul.
 Harold Urey (1893), Stanley Miller (1953)
  Teori ini dikemukakan oleh Harold Urey dan di
  eksperimenkan oleh Stanley Miller. Teori
  menerangkan bahwa terbentuknya senyawa
  organik terjadi secara bertahap. Dimulai dari
  bereaksinya bahan  bahan anorganik yang
  terdapat di dalam atmosfer primitif dengan
  energi halilintar yang kemudian membentuk
  senyawa  senyawa organik kompleks.
Perangkat percobaan Stanley Miller-Harold Urey

More Related Content

What's hot (20)

Mekanisme evolusi
Mekanisme evolusiMekanisme evolusi
Mekanisme evolusi
Vivi Indah Pancarani
Presentasi Bioteknologi
Presentasi BioteknologiPresentasi Bioteknologi
Presentasi Bioteknologi
Oktafiani Berliansari
Perilaku Hewan
Perilaku HewanPerilaku Hewan
Perilaku Hewan
ST. Khadijah utami
Klasifikasi Virus
Klasifikasi VirusKlasifikasi Virus
Klasifikasi Virus
Khairul Rizal
Bab 8 konsep evolusi
Bab 8 konsep evolusiBab 8 konsep evolusi
Bab 8 konsep evolusi
ikhsan muhamad
Bioteknologi kesehatan
Bioteknologi kesehatanBioteknologi kesehatan
Bioteknologi kesehatan
Yunita Sari
Bab 8 bioteknologi kelas XII SMA IPA
Bab 8 bioteknologi kelas XII SMA IPABab 8 bioteknologi kelas XII SMA IPA
Bab 8 bioteknologi kelas XII SMA IPA
Tezzara Clara Sutjipto
POLA PEWARISAN SIFAT
POLA PEWARISAN SIFAT POLA PEWARISAN SIFAT
POLA PEWARISAN SIFAT
novipridayantiii
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agamaTeori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
Teori asal usul kehidupan menurut sains dan agama
ginanurulazhar
Kloning hewan pptx
Kloning hewan pptxKloning hewan pptx
Kloning hewan pptx
Himdika FKIP UNTAN
PPT Embriologi Tumbuhan - Gnetum gnemon
PPT Embriologi Tumbuhan - Gnetum gnemonPPT Embriologi Tumbuhan - Gnetum gnemon
PPT Embriologi Tumbuhan - Gnetum gnemon
Agustin Dian Kartikasari
Mekanisme Evolusi.pptx
Mekanisme Evolusi.pptxMekanisme Evolusi.pptx
Mekanisme Evolusi.pptx
Raihan Arthur
EVOLUSI BIOLOGI - 3 SMA
EVOLUSI BIOLOGI - 3 SMAEVOLUSI BIOLOGI - 3 SMA
EVOLUSI BIOLOGI - 3 SMA
State Uiversity Of Medan (UNIMED)
Power point biogeokimia
Power point biogeokimiaPower point biogeokimia
Power point biogeokimia
Bayu Setiarbi
Anomali Batang Pohon Kelapa
Anomali Batang Pohon KelapaAnomali Batang Pohon Kelapa
Anomali Batang Pohon Kelapa
ValentaMahardita
Powerpoint Evolusi
Powerpoint EvolusiPowerpoint Evolusi
Powerpoint Evolusi
Ioga Koplagh
Praktikum Genetika - Alel Ganda
Praktikum Genetika - Alel GandaPraktikum Genetika - Alel Ganda
Praktikum Genetika - Alel Ganda
widya veronica
BIOLOGI_M4KB4
BIOLOGI_M4KB4BIOLOGI_M4KB4
BIOLOGI_M4KB4
ppghybrid4

Similar to Teori Evolusi (20)

teori manusia.docx
teori manusia.docxteori manusia.docx
teori manusia.docx
HendriIka
PPT M2 KB4
PPT M2 KB4PPT M2 KB4
PPT M2 KB4
PPGhybrid3
Evolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptx
Evolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptxEvolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptx
Evolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptx
iRoneSysora1
BIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptx
BIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptxBIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptx
BIOLOGI TEORI EVOLUSI.pptx
RaniKarimulAzimah200
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiRangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Alya Titania Annisaa
Evolusi.ppt.pptx
Evolusi.ppt.pptxEvolusi.ppt.pptx
Evolusi.ppt.pptx
ssuserb9d9af
Evolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikum
Evolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikumEvolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikum
Evolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikum
Riki95734
Evolusi_ppt (referensi).pptx
Evolusi_ppt (referensi).pptxEvolusi_ppt (referensi).pptx
Evolusi_ppt (referensi).pptx
SoniRonadsonKilla
Teori asal usul kehidupan
Teori asal usul kehidupanTeori asal usul kehidupan
Teori asal usul kehidupan
DebbyNurlizaUlhaq
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islamPerkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Elfa Ma'rifah
Evolusi
EvolusiEvolusi
Evolusi
Soga Biliyan Jaya
Evolusi_ppt.pptx
Evolusi_ppt.pptxEvolusi_ppt.pptx
Evolusi_ppt.pptx
Ika Retnasari
1444371 634751487386257500
1444371 6347514873862575001444371 634751487386257500
1444371 634751487386257500
Krisna Mustofa
1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx
1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx
1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx
Chacha327944
BIOLOGI_M4KB3
BIOLOGI_M4KB3BIOLOGI_M4KB3
BIOLOGI_M4KB3
ppghybrid4
Niki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdf
Niki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdfNiki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdf
Niki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdf
NikiPutriWijayaNikno
modul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGII
modul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGIImodul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGII
modul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGII
fridataso32
Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...
Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...
Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...
Helvi Maudy
Evolusi
EvolusiEvolusi
Evolusi
Salsabila Na'im
Prinsip prinsip kehidupan
Prinsip prinsip kehidupanPrinsip prinsip kehidupan
Prinsip prinsip kehidupan
Rizky maulana
teori manusia.docx
teori manusia.docxteori manusia.docx
teori manusia.docx
HendriIka
Evolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptx
Evolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptxEvolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptx
Evolusi Dunia Mapel Biologi Kelas 12.pptx
iRoneSysora1
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA EvolusiRangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Rangkuman Materi Biologi SMA Evolusi
Alya Titania Annisaa
Evolusi.ppt.pptx
Evolusi.ppt.pptxEvolusi.ppt.pptx
Evolusi.ppt.pptx
ssuserb9d9af
Evolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikum
Evolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikumEvolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikum
Evolusi pada manusia di mulai dari zaman megalitikum
Riki95734
Evolusi_ppt (referensi).pptx
Evolusi_ppt (referensi).pptxEvolusi_ppt (referensi).pptx
Evolusi_ppt (referensi).pptx
SoniRonadsonKilla
Teori asal usul kehidupan
Teori asal usul kehidupanTeori asal usul kehidupan
Teori asal usul kehidupan
DebbyNurlizaUlhaq
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islamPerkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Perkembangan biologi dalam perspektif ilmu alamiah modern dan islam
Elfa Ma'rifah
1444371 634751487386257500
1444371 6347514873862575001444371 634751487386257500
1444371 634751487386257500
Krisna Mustofa
1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx
1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx
1. Ruang lingkup biologi dan asal usul kehidupan.pptx
Chacha327944
BIOLOGI_M4KB3
BIOLOGI_M4KB3BIOLOGI_M4KB3
BIOLOGI_M4KB3
ppghybrid4
Niki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdf
Niki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdfNiki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdf
Niki Putri Wijaya_Media Ajar-Materi EVOLUSI.pdf
NikiPutriWijayaNikno
modul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGII
modul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGIImodul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGII
modul PPt EVOLUSI PADA JAMUR ATAU FUNGII
fridataso32
Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...
Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...
Peran dan Kedudukan Ilmu Biologi, Asal Usul Makhluk Hidup dan Genetika _Helvi...
Helvi Maudy
Prinsip prinsip kehidupan
Prinsip prinsip kehidupanPrinsip prinsip kehidupan
Prinsip prinsip kehidupan
Rizky maulana

Recently uploaded (20)

Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdfPergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
WEST NUSA TENGGARA
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptxTAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
helvy3
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptxProgram Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Fajar Baskoro
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Chapter 1 - Network Security.pptx
Chapter 1 -        Network Security.pptxChapter 1 -        Network Security.pptx
Chapter 1 - Network Security.pptx
Universitas Teknokrat Indonesia
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptxTUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
eraoktafia92
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdfPergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
WEST NUSA TENGGARA
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptxTAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
helvy3
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptxProgram Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Fajar Baskoro
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptxTUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20  TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
TUGAS KELOMPOK 3 ANGKATAN 20 TUGAS ORIENTASI PPPK .pptx
eraoktafia92
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel

Teori Evolusi

  • 1. TEORI EVOLUSI DELA PRADITA XII IPA 1
  • 2. Evolusi dalam biologi berarti proses kompleks pewarisan sifat organisme yang berubah dari generasi ke generasi dalam kurun waktu jutaan tahun. Evolusi berusaha memahami faktor faktor yang mendorong terbentuknya berbagai makhluk hidup yang ada di dunia saat ini.
  • 3. PENCETUS TEORI EVOLUSI 1. J.B. LAMARCK 2. CHARLES DARWIN 3. AUGUST WEISMANN
  • 4. JEAN BAPTISTE de LAMARCK Alam sekitar atau lingkungan mempunyai pengaruh pada sifat sifat yang diwariskan. Sifat sifat yang didapat akan diwariskan kepada keturunannya. Organ yang digunakan akan berkembang, sedangkan yang tidak digunakan akan mengalami kemunduran.
  • 5. CHARLES DARWIN Semua organisme hidup bervariasi. Evolusi berjalan melalui seleksi alam. Semua kelompok organisme cenderung berkembang biak. Pertambahan populasi tidak berjalan terus menerus.
  • 6. WEISMANN Menentang pendapat Lamarck mengenai di turunkannya sifat sifat yang diperoleh. Percobaannya: mengawinkan dua ekor tikus yang dipotong ekornya ternyata keturunanya tetap berekor panjang. Keadaan ini tetap berlangsung meski dilakukan sampai 20 generasi.
  • 7. HUKUM HARDY WEINBERG Hukum ini menyatakan bahwa kesetimbangan frekuensi genotip AA, Aa, aa, begitu pula perbandingan gen A dan adari generasi ke generasi selalu sama, bila : AA, Aa, dan aa memiliki viabilitas dan fertilitas sama. Perkawinan antara genotip yang lain berlangsung secara acak. Jumlah individu anggota populasi besar. Kemungkinan terjadinya mutasi A ke a dan sebaliknya sama besar. Tidak terjadinya migrasi.
  • 8. FAKTOR yang MEMPENGARUHI EVOLUSI Perkawinan tak acak Migrasi Hanyutan gen Seleksi alam Mutasi Kombinasi gen dan seleksi
  • 12. TEORI ASAL USUL KEHIDUPAN Teori Abiogenesis Teori Biogenesis Teori Evolusi Kimia
  • 13. Teori Abiogenesis [Makhluk hidup berasal dari benda mati] TOKOH PENJELASAN Aristoteles Makhluk hidup terjadi begitu saja, pendapat ini masih terus bertahan sampai abad ke 17-18 Antonie Van Leeuwenhoek Leeuwenhook berhasil membuat mikroskop dan melihat jasad renik di dalam air bekas rendaman jerami. Dia pun mengemukakakn teori yang mengatakan bahwa mikroorganisme berasal dari air rendaman (benda mati) John Nedham Needham melakukan penelitian dengan memanaskan air kaldu (bekas dari mikroorganisme), kemudian mendinginkannya. Setelah bberapa lama, di dalam air kaldu muncul lagi mikroorganisme yang baru. Menurut Needham, mikroorganisme berasal dari air kaldu (benda mati)
  • 14. Teori Biogenesis [Makhluk hidup berasal dari makhluk hidup] Francesco Redi (1626-1698) Eksperimen : Menggunakan daging yang disimpan pada dua botol yang ditutup dan tidak ditutup. Hasil : larva (kahidupan) bukan berasal dari daging yang membusuk, tapi dari lalat yang masuk ke tabung dan bertelur di atas daging.
  • 15. Lazzaro Spallanzani Eksperimen : Menggunakan air kaldu yang disimpan pada dua botol yang ditutup dan tidak ditutup. Hasil : kehidupan yang terlihat pada air kaldu disebabkan oleh pemanasan yang tidak cukup lama untuk dapat membunuh semua mikroorganisme.
  • 16. Louis Pasteur Eksperimen : Menggunakan air kaldu yang disimpan dalam botol leher angsa yang dibuatnya sendiri. Penutup berbentuk leher angsa ini bertujuan untuk membuktikan bahwa mikroorganisme terdapat di udara. Hasil : a. Mikroorganisme yang tumbuh bukan berasal dari benda mati (cairan) tetapi dari mikroorganisme yang terdapat di udara. b. Mikroorganisme terdapat di udara bersama sama dengan debu.
  • 17. Setelah ditumbangkannya teori abiogenesis atau generatio spontanea oleh Louis Pasteur, maka berkembanglah teori biogenesis dengan pernyataannya yang terkenal : omne vivum ex ovo, omne ovum ex vivo, yang artinya kehidupan berasal dari telur, dan telur berasal dari kehidupan. Atau disebut juga omne vivum ex vivo, yang artinya, kehidupanberasal dari kehidupan sebelumnya.
  • 18. Teori Evolusi Kimia (Teori Biologi Modern) Alexander Oparin (1894) Dia mengemukakan bahwa di dalam atmosfer primitif bumi akan timbul reaksi reaksi yang menghasilkan senyawa organik sel pertama. Energi pereaksinya adalahh radiasi sinar ultraviolet. Senyawa organik itu diduga bersifat heterotrof dan merupakan soppurba tempat kehidupan dapat muncul.
  • 19. Harold Urey (1893), Stanley Miller (1953) Teori ini dikemukakan oleh Harold Urey dan di eksperimenkan oleh Stanley Miller. Teori menerangkan bahwa terbentuknya senyawa organik terjadi secara bertahap. Dimulai dari bereaksinya bahan bahan anorganik yang terdapat di dalam atmosfer primitif dengan energi halilintar yang kemudian membentuk senyawa senyawa organik kompleks.
  • 20. Perangkat percobaan Stanley Miller-Harold Urey