際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
dokumen.tips_hukum-kirchoff-ppt.ppt
HUKUM KIRCHOFF 1
Jumlah arus menuju suatu titik cabang sama
dengan jumlah arus yang meninggalkannya
Secara matematis dinyatakan sbb :
Bila digambarkan dalam bentuk rangkaian bercabang
maka akan diperoleh gambaran sebagai berikut :
HUKUM KIRCHOFF 2
"Dalam sebuah rangkaian tertutup, jumlah aljabar gaya gerak
listrik (E) sama dengan jumlah aljabar penurunan potensial
(i.R)
LANGKAH-LANGKAH MENENTUKAN KUAT ARUS :
1. Menentukan perumpamaan arah putaran arusnya untuk
masing-masing loop
2. Arus yang searah dengan arah perumpamaan dianggap
positif
3. Arus yang mengalir dari kutub negatif ke kutup positif di
dalam elemen dianggap positif
4. Kuat arus pada loop dari satu titik cabang ke titik cabang
berikutnya adalah sama
5. Jika hasil perhitungan kuat arus positif, maka arah
perumpamaannya benar, bila negatif, berarti arah arus
berlawanan dengan arah pada perumpamaan.
dokumen.tips_hukum-kirchoff-ppt.ppt
dokumen.tips_hukum-kirchoff-ppt.ppt
(kirchoff II)
CONTOH SOAL
Tentukan kuat arus masing-masing cabang.
dokumen.tips_hukum-kirchoff-ppt.ppt
dokumen.tips_hukum-kirchoff-ppt.ppt
PR
Tentukan kuat arus masing-masing cabang.
Dengan R1 = 2 , R2 = 4 , dan R3 = 2 , r1 = 3 , r2 = 3 ,
E1 = E2 = 6 V.

More Related Content

dokumen.tips_hukum-kirchoff-ppt.ppt

  • 2. HUKUM KIRCHOFF 1 Jumlah arus menuju suatu titik cabang sama dengan jumlah arus yang meninggalkannya Secara matematis dinyatakan sbb :
  • 3. Bila digambarkan dalam bentuk rangkaian bercabang maka akan diperoleh gambaran sebagai berikut :
  • 4. HUKUM KIRCHOFF 2 "Dalam sebuah rangkaian tertutup, jumlah aljabar gaya gerak listrik (E) sama dengan jumlah aljabar penurunan potensial (i.R)
  • 5. LANGKAH-LANGKAH MENENTUKAN KUAT ARUS : 1. Menentukan perumpamaan arah putaran arusnya untuk masing-masing loop 2. Arus yang searah dengan arah perumpamaan dianggap positif 3. Arus yang mengalir dari kutub negatif ke kutup positif di dalam elemen dianggap positif 4. Kuat arus pada loop dari satu titik cabang ke titik cabang berikutnya adalah sama 5. Jika hasil perhitungan kuat arus positif, maka arah perumpamaannya benar, bila negatif, berarti arah arus berlawanan dengan arah pada perumpamaan.
  • 9. CONTOH SOAL Tentukan kuat arus masing-masing cabang.
  • 12. PR Tentukan kuat arus masing-masing cabang. Dengan R1 = 2 , R2 = 4 , dan R3 = 2 , r1 = 3 , r2 = 3 , E1 = E2 = 6 V.