>Aku hanyalah manusia biasa yang tidak luput dari khilaf dan dosa.
>sebuah kegagalan pernah aq rasakan tapi itu hanyalan ujian bagiku sebagai motivasi diri belajar dari sebuah kegagalan sehingga lebih berusaha lagi dan lagi, untuk mencapai apa yang aku inginkan, tidak ada kata menyerah bagiku selagi jiwa dan ragaku masih menyatu demi masa depan yang indah.