ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Bab 5 tik
Bab 5 tik
Bab 5 tik
BAB 5
KELOMPOK 1 :
ADRIANA ALFAUZANY (01)
DYAH WAHYUNINGTYAS (09)
NAFISAH HILMI (22)
SYIFA AZZAHRA D (32)
SK & KD MATERI
SOAL
LATIHAN
MENU
SK & KD
• Siswa dapat mengetahui sejarah jaringan komputer
• Siswa dapat memahami pengertian jaringan komputer
• Siswa dapat menyebutkan macam-macam
• Siswa dapat menyebutkan bentuk jaringan
• Siswa dapat menjelaskan pengertian internet dan
intranet
• Siswa dapat mengetahui aplikasi internet
• Siswa dapat memahami fasilitas-fasilitas internet
MATERI
A. Sejarah Jaringan Komputer
Konsep jaringan computer yang lahir pada tahun 1940-an di
Amerika dari sebuah proyek pengembangan computer MODEL I
di laboratorium Bell dan group riset Harvars University yang
dipimpin profesoR H. Aiken.
Di tahun 1950-an ketika jenis computer mulai membesar
sampai terciptanya super computer,maka sebuah computer mesti
melayani beberapa terminal. Untuk itu,ditemukan konsep
distribusi berdasarkan waktu yang dikenal dengan TSS (Time
Sharing System).
B. Pengertian Jaringan
Komputer
Jaringan internet adalah jaringan
computer yang bisa dikategorikan
sebagai WAN, menghubungkan berjuta
computer di seluruh dunia, tanpa batas
Negara, dimana setiap orang yang
memiliki computer dapat bergabung ke
dalam jaringan ini hanya dengan
melakukan koneksi ke penyedia
layanan internet .
BACK
C. Macam-macam Jaringan
Komputer
1. Local Area Network (LAN)
LAN adalah jaringan yang dibatasi oleh area yang relative kecil.
Biasanya jarak antar node tidak lebih jauh dari 200 m.
2. Metropolitan Area Network (MAN)
MAN biasanya meliputi daerah yang lebih besar dari LAN. Dalam hal ini
jaringan menghubungkan beberapa buah jaringan kecil kedalam
lingkungan area yang lebih besar.
3. Wide Area Network ( WAN)
WAN adalah jaringan yang biasanya sudah menggunakan media
wireless, sarana satelit atau kabel serat optic, karena jangkauannya
yang lebih luas,bukan hanya meliputi satu kota atau antarkota dalam
suatu wilayah,tetapi mulai menjangkau area atau wilayah otoritas
negara lain.
4. Internet
Internet yaitu kumpulan jaringan yang terkoneksi
5. Jaringan Tanpa Kabel
Jaringan tanpa kabel merupkan suatu solusi terhadap komunikasi yang
tidak bisa dilakukan dengan jaringan yang menggunakan kabel.BACK
D. Macam-macam
Bentuk Jaringan
1. Jaringan Berbasis Server ( Client – Server )
Jaringan berbasis server ( client – server) merupakan
server didalam sebuh jaringan yang menyediakan
mekanisme pengamanan dan pengelolaan jaringan
tersebut.
2. Jaringan Peer-to-Peer
Setiap computer di dalam jaringan peer mempunyai
fungsi yang sama dan dapat berkomunikasi dengan
computer lain yang telah member izin. Jadi,secara
sederhana setiap computer pada jaringan peer
berfungsi sebagai client dan server sekaligus.
3. Jaringan Hybrid
Jaringan hybrid memiliki semua tipe yang terdapat
pada tiga tipe jaringan atas. Ini berarti pengguna dalam
jaringan dapat mengakses sumber daya yang dishare
oleh jaringan peer, sedangkan di waktu bersamaan juga
dapat memanfaatkan sumber daya yang disediakan
oleh server.BACK
E. Pengertian Internet dan
Intranet
1. INTERNET
Interconnected Network atau yang lebih popular
dengan sebutan Internet yaitu sebuah system
komunikasi global yang menghubungkan
komputer dan jaringan-jaringan komputer
diseluruh dunia.
2. INTRANET
Intranet merupakan sebuah jaringan internal
perusahaa yang dibangun menggunakan
teknologi internet (arsitektur berupa aplikasi
web dan menggunakan protokol TCP/IP).
BACK
F. Aplikasi Internet
Aplikasi Internet
Istilah untuk menyebut sebuah jaringan,
bukannya suatu aplikasi tertentu.
Karenanya internet tidaklah memiliki
manfaat apa apa tanpa adanya aplikasi
yang sesuai
BACK
G. Fasilitas-Fasilitas Internet
Fasilitas Internet :
• Email
• Mailing List
• Newsgroup
• File Transfer Protocol
• Remote Login
• Word Wide Web/www.
• Videoconference
• Telephony
• P2P
• Internet Broadcast
BACK
SOAL LATIHAN!!!
1. Konsep jaringan computer yang lahir pada tahun ?
a. 1940 c. 1945
b. 1999 d. 2000
2. Local Area Network (LAN) termasuk kedalam ?
a. Aplikasi Internet c. Pengertian Internet
b. Jaringan Internet d. Fasilitas Internet
3. Yang termasuk dalam Fasilitas Internet adalah ?
a. E-mail c. Ms.Word
b. COC d. Game House
2.Awalnya Internet disebut dengan …
a. Intranet c. Network
b. Arpanet d. Computer Network
3.Aplikasi Internet yang digunakan untuk
mengirim surat dalam bentuk elektronik …
a. Email c. www
b. Gopher d. Telnet
Bab 5 tik
COBA LAGI !
YOU RIGHT

More Related Content

What's hot (14)

Sejarah internet rezha 9 e
Sejarah internet rezha 9 eSejarah internet rezha 9 e
Sejarah internet rezha 9 e
septorezha
Ìý
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
xnliaabigail
Ìý
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XISEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
amrinarosada7x
Ìý
Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP
Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP
Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP
Adisa Alifya
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
daengnur
Ìý
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
islmthsn
Ìý
Internet
InternetInternet
Internet
Anis Ilahi
Ìý
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
fatkhulalbab
Ìý
Tugas 1 Apa itu Jarkom
Tugas 1 Apa itu JarkomTugas 1 Apa itu Jarkom
Tugas 1 Apa itu Jarkom
Robby Firmansyah
Ìý
Internet
InternetInternet
Internet
Trisna Monalia
Ìý
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
fatemaZeba
Ìý
Pengertian internet
Pengertian internetPengertian internet
Pengertian internet
agaamID
Ìý
Internet
InternetInternet
Internet
FaraAlba
Ìý
Sejarah internet dunia
Sejarah internet duniaSejarah internet dunia
Sejarah internet dunia
Alex Susanto
Ìý
Sejarah internet rezha 9 e
Sejarah internet rezha 9 eSejarah internet rezha 9 e
Sejarah internet rezha 9 e
septorezha
Ìý
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XISEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
SEJARAH INTERNET - TIK KELAS XI
amrinarosada7x
Ìý
Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP
Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP
Sejarah Perkembangan Internet di Dénia dan Indonesia - SMP
Adisa Alifya
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
daengnur
Ìý
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
islmthsn
Ìý
Internet
InternetInternet
Internet
Anis Ilahi
Ìý
Tugas 1 Apa itu Jarkom
Tugas 1 Apa itu JarkomTugas 1 Apa itu Jarkom
Tugas 1 Apa itu Jarkom
Robby Firmansyah
Ìý
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
fatemaZeba
Ìý
Pengertian internet
Pengertian internetPengertian internet
Pengertian internet
agaamID
Ìý
Internet
InternetInternet
Internet
FaraAlba
Ìý
Sejarah internet dunia
Sejarah internet duniaSejarah internet dunia
Sejarah internet dunia
Alex Susanto
Ìý

Similar to Bab 5 tik (20)

Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
Novaalfariz
Ìý
Tik Kelas 9 Bab 5
Tik Kelas 9 Bab 5Tik Kelas 9 Bab 5
Tik Kelas 9 Bab 5
DzakiyFaizal
Ìý
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
Audy Yusuf
Ìý
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
bryan hardiyanto
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Fid'z Stevent
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Fid'z Stevent
Ìý
Tik 4
Tik 4Tik 4
Tik 4
OsHz
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Fid'z Stevent
Ìý
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
Digja
Ìý
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
OCKYARYAFAUSI
Ìý
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
OCKYARYAFAUSI
Ìý
Pertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptx
Pertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptxPertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptx
Pertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptx
SidikBeningthon1
Ìý
My Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan KomputerMy Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan Komputer
taryati
Ìý
TIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANG
TIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANGTIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANG
TIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANG
ria kusuma
Ìý
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
aniuzta
Ìý
Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5
Devinarizkywip
Ìý
Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5
PramaisheillaNK
Ìý
My Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan KomputerMy Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan Komputer
parawalisaja
Ìý
Tik bab 1&2 ix 3
Tik bab 1&2 ix 3Tik bab 1&2 ix 3
Tik bab 1&2 ix 3
indahjulia
Ìý
Tik bab 1&2 ix 3
Tik bab 1&2 ix 3Tik bab 1&2 ix 3
Tik bab 1&2 ix 3
anisayunitasari
Ìý
Tik Kelas 9 Bab 5
Tik Kelas 9 Bab 5Tik Kelas 9 Bab 5
Tik Kelas 9 Bab 5
DzakiyFaizal
Ìý
Jaringan Komputer
Jaringan KomputerJaringan Komputer
Jaringan Komputer
Audy Yusuf
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Fid'z Stevent
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Fid'z Stevent
Ìý
Tik 4
Tik 4Tik 4
Tik 4
OsHz
Ìý
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Teknologi informasi dan komunikasi bab 4
Fid'z Stevent
Ìý
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
Digja
Ìý
Pertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptx
Pertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptxPertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptx
Pertemuan 1 Pengantar Jaringan Komputer.pptx
SidikBeningthon1
Ìý
My Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan KomputerMy Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan Komputer
taryati
Ìý
TIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANG
TIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANGTIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANG
TIK Kelas 9D bab 5 SMP N 18 SEMARANG
ria kusuma
Ìý
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
aniuzta
Ìý
Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5
Devinarizkywip
Ìý
Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5Tik kelompok2 bab 5
Tik kelompok2 bab 5
PramaisheillaNK
Ìý
My Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan KomputerMy Presentation About Jaringan Komputer
My Presentation About Jaringan Komputer
parawalisaja
Ìý
Tik bab 1&2 ix 3
Tik bab 1&2 ix 3Tik bab 1&2 ix 3
Tik bab 1&2 ix 3
indahjulia
Ìý

More from ambyah asnaedy (11)

Bab 6 tik
Bab 6 tikBab 6 tik
Bab 6 tik
ambyah asnaedy
Ìý
Bab 4 tik
Bab 4 tikBab 4 tik
Bab 4 tik
ambyah asnaedy
Ìý
Bab 3 tik
Bab 3 tikBab 3 tik
Bab 3 tik
ambyah asnaedy
Ìý
Bab 2 tik
Bab 2 tikBab 2 tik
Bab 2 tik
ambyah asnaedy
Ìý
Bab 1 tik
Bab 1 tikBab 1 tik
Bab 1 tik
ambyah asnaedy
Ìý
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
ambyah asnaedy
Ìý
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
ambyah asnaedy
Ìý
BAB 4
BAB 4BAB 4
BAB 4
ambyah asnaedy
Ìý
BAB 2
BAB 2BAB 2
BAB 2
ambyah asnaedy
Ìý
BAB 3
BAB 3BAB 3
BAB 3
ambyah asnaedy
Ìý
MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS 9
MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS 9MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS 9
MATERI PEMBELAJARAN TIK KELAS 9
ambyah asnaedy
Ìý

Recently uploaded (20)

Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
STRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdf
STRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdfSTRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdf
STRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdf
Ario Arief iswandhani
Ìý
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Ìý
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Ìý
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptxPengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Fajar Baskoro
Ìý
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Ìý
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia EmasMemperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
Ìý
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdfMateri Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Namin AB Ibnu Solihin
Ìý
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Ìý
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Ìý
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Ìý
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptxBAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
AGUNGDJUMARI
Ìý
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Ìý
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Ìý
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Ìý
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Ìý
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan IndonesiaMasukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Dadang Solihin
Ìý
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
STRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdf
STRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdfSTRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdf
STRUKTUR GEOLOGI REGIONAL PULAU JAWA.pdf
Ario Arief iswandhani
Ìý
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Ìý
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Ìý
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptxPengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Fajar Baskoro
Ìý
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Ìý
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia EmasMemperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
Ìý
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdfMateri Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Materi Seminar Agar Ramadhan Tetap Produktif 2025.pdf
Namin AB Ibnu Solihin
Ìý
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Ìý
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Ìý
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Ìý
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptxBAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
BAB 1 Kode Etik & Profesionalisme Guru PAK pjj.pptx
AGUNGDJUMARI
Ìý
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Ìý
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Ìý
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Ìý
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Ìý
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan IndonesiaMasukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Masukan untuk Peta Jalan Strategis Keangkasaan Indonesia
Dadang Solihin
Ìý
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Ìý

Bab 5 tik

  • 4. BAB 5 KELOMPOK 1 : ADRIANA ALFAUZANY (01) DYAH WAHYUNINGTYAS (09) NAFISAH HILMI (22) SYIFA AZZAHRA D (32)
  • 5. SK & KD MATERI SOAL LATIHAN MENU
  • 6. SK & KD • Siswa dapat mengetahui sejarah jaringan komputer • Siswa dapat memahami pengertian jaringan komputer • Siswa dapat menyebutkan macam-macam • Siswa dapat menyebutkan bentuk jaringan • Siswa dapat menjelaskan pengertian internet dan intranet • Siswa dapat mengetahui aplikasi internet • Siswa dapat memahami fasilitas-fasilitas internet
  • 7. MATERI A. Sejarah Jaringan Komputer Konsep jaringan computer yang lahir pada tahun 1940-an di Amerika dari sebuah proyek pengembangan computer MODEL I di laboratorium Bell dan group riset Harvars University yang dipimpin profesoR H. Aiken. Di tahun 1950-an ketika jenis computer mulai membesar sampai terciptanya super computer,maka sebuah computer mesti melayani beberapa terminal. Untuk itu,ditemukan konsep distribusi berdasarkan waktu yang dikenal dengan TSS (Time Sharing System).
  • 8. B. Pengertian Jaringan Komputer Jaringan internet adalah jaringan computer yang bisa dikategorikan sebagai WAN, menghubungkan berjuta computer di seluruh dunia, tanpa batas Negara, dimana setiap orang yang memiliki computer dapat bergabung ke dalam jaringan ini hanya dengan melakukan koneksi ke penyedia layanan internet . BACK
  • 9. C. Macam-macam Jaringan Komputer 1. Local Area Network (LAN) LAN adalah jaringan yang dibatasi oleh area yang relative kecil. Biasanya jarak antar node tidak lebih jauh dari 200 m. 2. Metropolitan Area Network (MAN) MAN biasanya meliputi daerah yang lebih besar dari LAN. Dalam hal ini jaringan menghubungkan beberapa buah jaringan kecil kedalam lingkungan area yang lebih besar. 3. Wide Area Network ( WAN) WAN adalah jaringan yang biasanya sudah menggunakan media wireless, sarana satelit atau kabel serat optic, karena jangkauannya yang lebih luas,bukan hanya meliputi satu kota atau antarkota dalam suatu wilayah,tetapi mulai menjangkau area atau wilayah otoritas negara lain. 4. Internet Internet yaitu kumpulan jaringan yang terkoneksi 5. Jaringan Tanpa Kabel Jaringan tanpa kabel merupkan suatu solusi terhadap komunikasi yang tidak bisa dilakukan dengan jaringan yang menggunakan kabel.BACK
  • 10. D. Macam-macam Bentuk Jaringan 1. Jaringan Berbasis Server ( Client – Server ) Jaringan berbasis server ( client – server) merupakan server didalam sebuh jaringan yang menyediakan mekanisme pengamanan dan pengelolaan jaringan tersebut. 2. Jaringan Peer-to-Peer Setiap computer di dalam jaringan peer mempunyai fungsi yang sama dan dapat berkomunikasi dengan computer lain yang telah member izin. Jadi,secara sederhana setiap computer pada jaringan peer berfungsi sebagai client dan server sekaligus. 3. Jaringan Hybrid Jaringan hybrid memiliki semua tipe yang terdapat pada tiga tipe jaringan atas. Ini berarti pengguna dalam jaringan dapat mengakses sumber daya yang dishare oleh jaringan peer, sedangkan di waktu bersamaan juga dapat memanfaatkan sumber daya yang disediakan oleh server.BACK
  • 11. E. Pengertian Internet dan Intranet 1. INTERNET Interconnected Network atau yang lebih popular dengan sebutan Internet yaitu sebuah system komunikasi global yang menghubungkan komputer dan jaringan-jaringan komputer diseluruh dunia. 2. INTRANET Intranet merupakan sebuah jaringan internal perusahaa yang dibangun menggunakan teknologi internet (arsitektur berupa aplikasi web dan menggunakan protokol TCP/IP). BACK
  • 12. F. Aplikasi Internet Aplikasi Internet Istilah untuk menyebut sebuah jaringan, bukannya suatu aplikasi tertentu. Karenanya internet tidaklah memiliki manfaat apa apa tanpa adanya aplikasi yang sesuai BACK
  • 13. G. Fasilitas-Fasilitas Internet Fasilitas Internet : • Email • Mailing List • Newsgroup • File Transfer Protocol • Remote Login • Word Wide Web/www. • Videoconference • Telephony • P2P • Internet Broadcast BACK
  • 14. SOAL LATIHAN!!! 1. Konsep jaringan computer yang lahir pada tahun ? a. 1940 c. 1945 b. 1999 d. 2000 2. Local Area Network (LAN) termasuk kedalam ? a. Aplikasi Internet c. Pengertian Internet b. Jaringan Internet d. Fasilitas Internet 3. Yang termasuk dalam Fasilitas Internet adalah ? a. E-mail c. Ms.Word b. COC d. Game House
  • 15. 2.Awalnya Internet disebut dengan … a. Intranet c. Network b. Arpanet d. Computer Network 3.Aplikasi Internet yang digunakan untuk mengirim surat dalam bentuk elektronik … a. Email c. www b. Gopher d. Telnet