Formulir ini digunakan untuk mendaftar sebagai anggota tim basket SMA. Calon anggota menyatakan bahwa bergabung dengan tim atas kemauan sendiri, siap mengikuti latihan yang ditentukan pelatih, dan menerima sanksi bila melanggar aturan.
1 of 2
Download to read offline
More Related Content
Basket
1. Formulir Pendaftaran Anggota Tim Basket
• Nama Lengkap :
• Tempat Tgl Lahir :
• Alamat :
• No Hp :
• Kelas :
• Alasan bergabung :
Menyatakan Bahwa :
1. Pada hari ini saya resmi bergabung dengan tim basket sma neg …. atas keinginan
sendiri tanpa ada unsur paksaan dari pihak manapun.
2. Saya menerima & siap melaksanakan latihan yang telah ditetapkan oleh pembina &
pelatih.
3. Saya siap menerima sanksi yang telah di tentukan oleh pembina & pelatih apabila
saya melakukan pelanggaran terhadap aturan yang berlaku selama dalam latihan.
4. Saya siap menjaga nama baik sekolah & tim basket sma …. .
Demikian formulir Pendaftaran ini saya buat dengan penuh rasa tanggung jawab
(Keterangan : Latihan Perdana Pada Hari selasa / 14 April 2014 Jam 2 : 30
Mengetahui
Guru Pembimbing
MAROS, April ,2015
Yang Menyatakan,